Anda di halaman 1dari 2

PENETAPAN PROSEDUR

PELAYANAN UNTUK MENCEGAH


TRANSMISI
No. Dokumen : SOP/KTM/PKCB/079
No. Revisi : 01
SOP
Tanggal Terbit : 08 Mei 2023
Halaman : 1/1

UPTD
dr. H. ANDY SUPRIADY
PUSKESMAS
NIP. 19850302 201409 1 001
CIBINGBIN
1. Pengertian Merupakan cara yang dilakukan pada ruangan pelayanan pasien
dengan penyakit menular melalui transmisi droplet kontak dan
airborne
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk .menetapkan
prosedur pelayanan untuk mencegah transmisi
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Nomor 440/SK/123/KA-PKM.CBB/V/
2023 tentang Pencegahan dan Pengendalian Infeksi
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan RI No 27 tahun 2017 tentang
Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di Fasilitas
Pelayanan Kesehatan.
2. Pedoman Teknis Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di
Fasilitas Pelayanan Keseheatan Pertama Tahun 2020
5. Prosedur / 1. Petugas melakukan screening awal pada pasien sebelum
Langkah- mendaftar
langkah 2. Petugas mengarahakan pasien ke pendaftaran jika hasil scrrening
menunjukan gejala non infeksius
3. Petugas memberikan masker pada pasien yang menunjukan
gejala gangguan system pernafasan ( Batuk, Filek ,Sesak )
4. Petugas mengarahkan pasien dengan TB Paru ke area ruang
tunggu khusus yang terpisah dengan pasien lainnya
5. Petugas menempatkan pasien infeksius pada kamar tersendiri
( Ruang Isolasi ) atau kohorting bagi pasien rawat inap
6. Petugas memastikan jarak tempat tidur lebih atau sama dengan 1
meter.
7. Petugas membatasi transportasi pasien,pastikan pasien memakai
masker jika ke luar ruangan
8. Petugas mengedukasi untuk penerapan kebersihan tangan dan
etika batuk
6. Diagram Alir -

1/1
7. Unit Terkait Unit layanan klinis
8. Dokumen Ruang Pemeriksaan Umum
Terkait Ruang Rawat Inap
9. Rekam
Tanggal Mulai
Histori No Yang dirubah Isi Perubahan
Diberlakukan
Perubahan
1 ... ....

2/1

Anda mungkin juga menyukai