Anda di halaman 1dari 2

PT KARYA SATRIA PUTRA STANDART OPERATING PROCEDURE

Jl. Sakuntala-Banda Aceh No. 15/45 PEMBANGUNAN GARDU DISTRIBUSI


Tangkerang Utara-Pekan Baru

KODE: GD No.Dokumen - Tanggal 26 Juli 2023


Revisi - Halaman 1 dari 2

A. PETUGAS YANG TERLIBAT :


• Pelaksana Pemeliharaan
• Supervisor Teknik
• Supervisor Pemeliharaan
• Supervisor Kontruksi
• Supervisor Operasi
• Manajer ULP
• Manajer Bagian Jaringan

B. PERALATAN KERJA :
• Kendaraan Unit
• Alat Komunikasi
• Schackel stick 20 kV
• Ground Kit
• Handphone
• Tali Rami

C. PERLENGKAPAN K3:
• Helm Kerja
• Full Body Harnes
• Sarungan Tangan dan Sepatu Kerja 20 kV
• Perlengkepan P3K
• Kaca Mata UV
• Papan/Rambu Peringatan Kerja
• Line Tanda Daerah Pekerjaan
• APAR

D. MATERIAL :
• Transformator
• Baut dan Nut
• LS Board
• Tiang 12 m – 350 daN
• Cross arm UNP/ Eyzerwerk

E. PROSEDUR KERJA :
1. Persiapan pemasangan APD lengkap serta Full Body Harnes.
2. Persiapan peralatan pekerjaan.
3. Breafing K3 dan breafing pekerjaan sebelum memulai kerja.
4. Selanjutnya Supervisor Teknik melakukan SOP Komunikasi pelepasan tegangan untuk
memadamnkan trafo tersebut.
PT KARYA SATRIA PUTRA STANDART OPERATING PROCEDURE
Jl. Sakuntala-Banda Aceh No. 15/45 PEMBANGUNAN GARDU DISTRIBUSI
Tangkerang Utara-Pekan Baru

KODE: GD No.Dokumen - Tanggal 26 Juli 2023


Revisi - Halaman 2 dari 2

5. Setelah melakukan SOP Komunikasi pelepasan tegangan lanjut untuk melepaskan


beban jurusan gardu satu persatu sampai semua tegangan lepas.
6. Selanjutnya dilakukan pengujian tegangan, pastikan trafo sudah bebas dari tegangan
TM dan pastikan pejabat K2K3 telah memberikan izin untuk pekerjaan.
7. Selanjutnya supervisor teknik melakukan pengawasan, memberikan arahan dan
perintah pelaksanaan sehingga pekerjaan pemeliharaan berjalan efisien dan efektif.
8. Pekerja melaksanakan penggalian lubang untuk tiang trafo sesuai titik yang sudah
ditentukan.
9. Selanjutnya mendirikan tiang.
10. Selanjutnya dilakukan pemasangan tangga fiber dengan posisi yang benar dan posisi
tangga yang menempel ditiang atau posisi atas diikat menggunakan tali untuk
melakukan pemasangan Grounding Kit.
11. Pemasangan konstruksi trafo dan TM.
12. Penarikan kawat AAAC & pemasangan Cut Out, Lightning Arraster
13. Pemasangan Nut pada bushing sisi TM dan Sisi TR trafo dengan menggunakan 2 buah
kunci pas agar bisa melepaskan kawat aftrak dan kabel induk TR.
14. Naikan trafo yang baru sampai dengan batas bisa menyusun kembali dudukan trafo.
15. Dudukan trafo pada posisi yang sesuai untuk memasang baut dan nut antara trafo dan
dudukan
16. Pasang pengaman dudukan trafo baru sampai seling tegang secukupnya.
17. Pasang kembali semua kawat aftrak sisi bushing TM dan kabel induk sisi bushing TR
sesuai dengan tanda yang telah diberikan sebelumnya pada trafo lama.
18. Pemasangan LS Board dan Kabel Rute
19. Pastikan penyesuaian tap changer trafo baru agar tidak terjadi lonjakkan tegangan.
20. Penjumperan
21. Supervisor Teknik memastikan kembali pekerjaan telah selesai dengan aman dan
sempurna terpasang.
22. Jika sudah dapat izin, normalkan fuse cut out dimulai dari phase S dan pastikan
kelainan saat mengoprasikan.
23. Jika tegangan sudah sampai maka lanjut untuk pengujian tegangan normal phase2 dan
phase Nol di sisi saklar utama.
24. Selanjutnya pengujian putaran phasenya harus sesuai dengan pengecekan diawal.
25. Selanjutnya hidupkan saklar utama untuk mengirim tegangan ke busbar LV Board dan
pastikan tegangan sampai ke busbar.
26. Selanjutnya masukan HRC fuse satu persatu setiap jurusan.
27. Jika sudah normal daerah padamanya dalam keadaan aman maka petugas merapikan
semua peralatan kerja dan perlengkapan K3
28. Breafing penutupan pekerjaan.

F. REKAMAN TERKAIT
1. Dokumentasi poto
2. Laporan Hasil Pelaksanaan

Anda mungkin juga menyukai