Anda di halaman 1dari 7

BERAU COAL GREEN MINING SYSTEM No. Dokumen S-CMP-11.

01
STANDAR Tanggal Efektif 21 April 2020
Edisi/Revisi 1/0
Peralatan Bekerja di Ketinggian
Halaman 1 dari 7

URAIAN STANDAR
1. Standar ini ditetapkan sebagai acuan pemilihan dan penggunaan alat dalam melakukan pekerjaan di ketinggian
di daerah operasi PT. Berau Coal agar pekerjaan tersebut berlangsung aman dan tidak terjadi kegagalan pada
atau akibat alat bantu.
2. Peralatan pekerjaan di ketinggian dibagi menjadi 2 kategori yaitu :
2.1. Peralatan Pekerjaan di ketinggian dengan jarak antar lantai kerja dengan permukaan tanah/air di bawah 2
meter dan tidak terdapat tempat pengait double lanyard, dapat menggunakan tangga portable, dengan
catatan tidak berdiri pada lebih dari 3 tempat pijakan dari atas.

ER
AG
AN
M
T
EN
EM
AG .
AN K
M TA
E
Gambar 1. Penggunaan Tangga Portable yang kaki kakinya di cover dengan karet anti slip
EM IC
ST A D

Peralatan bekerja di ketinggian di bawah 2 meter, tidak perlu menggunakan full body harness dan double
SY JIK

lanyard, pekerja diwajibkan menggunakan APD sebagai berikut (disesuaikan dengan kondisi area kerja) :
 Helm Safety dengan chinstrap
IN I
IJ AL

 Sepatu safety
SE D

 Sarung tangan
S EN

 Kacamata safety dengan tali gantungan.


U RK

2.2. Peralatan Pekerjaan di ketinggian dengan jarak antar lantai dengan lantai kerja di atas 2 meter dibagi
AR E
H T

menjadi 2, pekerjaan di ketinggian dengan perancah dan tidak dengan perancah (contoh: tower, tower
K

tanpa/dengan rope access, atap, dll), alat – alat berikut digunakan sesuai dengan kondisi kerja/hasil
PY A
O D

assesment lapangan.
C TI

Dengan Tanpa
D N

No. Nama Keterangan


Perancah Perancah
AR E
H UM

1. - Melindungi mata dari paparan V V


sinar matahari langsung.
AN K
H DO

- Wajib menggunakan tali


gantungan agar safety glasses
TU US

tidak mudah jatuh saat bekerja.


BU AT

Safety Glasses
KE ST

2. - Sarana komunikasi antara V V


pekerja yang bekerja di atas
perancah/Tower dengan tim
pendukung dibawah area kerja
ketinggian.
- Wajib diamankan dengan
mengikat menggunakan tali /
dimasukkan ke saku coverall
untuk menghindari radio
Radio Komunikasi terjatuh.

F-DEV-01.04
Ed./Rev.: 1/3
BERAU COAL GREEN MINING SYSTEM No. Dokumen S-CMP-11.01
STANDAR Tanggal Efektif 21 April 2020
Edisi/Revisi 1/0
Peralatan Bekerja di Ketinggian
Halaman 2 dari 7

Dengan Tanpa
No. Nama Keterangan
Perancah Perancah
3 - Melindungi kepala pekerja dari V
paparan sinar matahari.
- Melindungi kepala dari jatuhan
benda dari atas.
- Helm harus berventilasi agar
sirkulasi udara dikepala terjaga,
untuk menghindari dehidrasi.

ER
- Helm harus memiliki tali strap

AG
agar tidak mudah terjatuh.
Note:

AN
Untuk pekerjaan dengan

M
Climbing Helmet menggunakan perancah, helm

T
yang digunakan adalah helm

EN
safety yang menggunakan

EM
chinstrap.

AG .
AN K
M TA
4 Safety shoes yang digunakan V V

E
EM IC harus dapat mengakomodir
pergerakan orang yang bekerja
ST A D

agar lebih leluasa saat digunakan


SY JIK

dan beralas karet agar pekerja


tidak mudah terpeleset.
IN I
IJ AL

Safety shoes berlapis karet


SE D

- Fullbody
S EN

5 harness harus V
memiliki penampang yang
U RK

sesuai pada bagian pinggang


AR E
H T

dan paha untuk menghindari


K

terjepit akibat bekerja dalam


PY A
O D

jangka waktu yang lama.


C TI

- Fullbody harness harus tedapat


D N

bantalan pada bagian paha,


AR E
H UM

pinggang dan punggung


- Serat/jahitan harness tidak
AN K
H DO

rusak/putus/terurai
Full body harness dengan bantalan - Tidak terdapat abrasi pada alat
TU US

- Pengunci/buckle tidak
BU AT

patah/rusak/berkarat
KE ST

6 - Fullbody harness harus V


memiliki penampang yang
sesuai pada bagian pinggang
dan paha untuk menghindari
terjepit akibat bekerja dalam
jangka waktu yang lama.
- Serat/jahitan harness tidak
rusak/putus/terurai
- Tidak terdapat arasi pada alat
- Pengunci/buckle tidak
patah/rusak/berkarat
Full body harness tanpa bantalan

F-DEV-01.04
Ed./Rev.: 1/3
BERAU COAL GREEN MINING SYSTEM No. Dokumen S-CMP-11.01
STANDAR Tanggal Efektif 21 April 2020
Edisi/Revisi 1/0
Peralatan Bekerja di Ketinggian
Halaman 3 dari 7

7 - Double lanyard wajib memiliki V V


shock absorber yang berfungsi
mengurangi hentakan pada saat
pekerja jatuh/terpeleset.
- Engsel pengunci Double
lanyard tidak macet/berkarat.
- Jika ditemukan tali Double
lanyard dalam kondisi rusak
seperti:
 Putus

ER
 Terurai
 Sobek

AG
Double lanyard dengan shock absorber  Terpotong

AN
 Terbakar

M
Maka double lanyard tidak dapat

T
EN
digunakan
8 Karabiner model autolock V V

EM
AG .
AN K
berfungsi agar gate/pintu

M TA
karabiner tidak mudah terbuka.

E
EM IC Kelayakan alat:
- Digunakan sesuai dengan SWL
ST A D

yang tertera pada


SY JIK

- Dapat digunakan untuk


pengaitan & menyambungan
IN I
IJ AL

(pada angkur, pada barang, &


SE D

pada tali)
S EN

- Karabiner digunakan untuk


U RK

menghubungkan tali dengan


AR E

titik pengaman, sehingga


H T

carabiner dibuat kuat untuk


K
PY A

menahan beban.
O D

- Gate pada karabiner tidak


C TI

karabiner
D N

longgar
AR E

- Pin Latch Karabiner pengunci


H UM

tidak macet.
AN K

- Drat pada skrup karabiner tidak


H DO

berkarat dan tidak macet


TU US

- Tidak ada bagian alat yang retak


atau patah.
BU AT

- Tidak ada bagian alat yang


KE ST

aus/terkikis.
9 Jumar adalah alat bantu naik V
meniti tali, memudahkan pekerja
untuk menarik badan dan
memposisikan badan pekerja saat
meniti tali.
Kelayakan Alat:
- Engsel pengunci tidak macet.
- Tidak ada bagian alat yang retak
atau patah.
- Tidak ada bagian alat yang
Jumar
aus/terkikis.

F-DEV-01.04
Ed./Rev.: 1/3
BERAU COAL GREEN MINING SYSTEM No. Dokumen S-CMP-11.01
STANDAR Tanggal Efektif 21 April 2020
Edisi/Revisi 1/0
Peralatan Bekerja di Ketinggian
Halaman 4 dari 7

Dengan Tanpa
No. Nama Keterangan
Perancah Perancah
10 Melindungi tangan pekerja dari V
potensi jepitan dan luka bakar
akibat gesekan langsung dengan
tali.
Kelayakan Alat:
- Jahitan sarung tangan tidak

ER
rusak/putus.
- Lapisan kulit pada sarung

AG
Mounteneering Glove tangan tidak rusak/aus.

AN
- Tidak terdapat kerusakan pada

M
lapisan kain pada srung tangan

T
EN
11 Alat bantu naik dan turun V
pekerja dan dapat menahan

EM
AG .
beban sesuai sertifikat tali yang

AN K
M TA
diterbitkan oleh UIAA (Union

E
EM IC International Associate de
Alpinisme).
ST A D

Kelayakan Alat:
SY JIK

- Jangan gunakan tali untuk


menarik/menahan beban lebih
IN I
IJ AL

dari kekuatan tali (lihat


SE D

sertifikat yang diterbitkan oleh


S EN

produsen tali)
U RK

Tali Static Kernmantel 11mm - Serat tali tidak


AR E

rusak/putus/terurai/terlihat
H T

lapisan dalam
K
PY A

12 Alat bantu yang dapat dijadikan V


O D
C TI

anchor maupun penyambung dari


tali ke harness pekerja
D N
AR E

Kelayakan Alat:
H UM

- Tidak digunakan tali untuk


AN K

menarik/menahan beban lebih


H DO

dari kekuatan tali (lihat


TU US

sertifikat yang diterbitkan oleh


produsen tali)
BU AT

- Serat sewn sling tidak


KE ST

Sewn Sling rusak/putus


- Jika ditemukan serat sewn sling
ada yang putus, sewn sling
tidak dapat lagi digunakan.
13 Tali transport untuk menaik V
turunkan peralatan / logistik
pekerja.
Kelayakan Alat:
- Serat tali tidak rusak/putus
- Tali tidak pernah terpapar
Braid on braid 8mm Hawser Laid panas dan larutan/bahan kimia.
Rope 8-9 mm

F-DEV-01.04
Ed./Rev.: 1/3
BERAU COAL GREEN MINING SYSTEM No. Dokumen S-CMP-11.01
STANDAR Tanggal Efektif 21 April 2020
Edisi/Revisi 1/0
Peralatan Bekerja di Ketinggian
Halaman 5 dari 7

14 Tas untuk menyimpan tali agar V


mudah dibawa keatas dan tidak
kusut serta aman dari potensi
terjatuh kebawah.
Kelayakan Alat:
- Serat kain tidak rusak/putus
- Jika ditemukan serat webbing
ransel ada yang putus, ransel
jangan digunakan lagi.
- Jika pengunci/buckle rusak

ER
segera ganti atau jangan
Rope Bag digunakan lagi.

AG
15 Alat bantu naik yang memiliki V

AN
pengunci dan menempel di

M
harness pekerja

T
Kelayakan Alat:

EN
- Engsel pengunci tidak macet.

EM
- Tidak ada bagian alat yang retak

AG .
AN K
M TA
atau patah.
Ascender/Scrollchest - Tidak ada bagian alat yang
E
EM IC
aus/terkikis.
ST A D

16 Alat bantu untuk membelay V


SY JIK

barang atau pekerja yang turun


dari tower menggunakan tali
IN I
IJ AL

(rappelling)
SE D

Kelayakan Alat:
S EN

- Engsel pengunci tidak macet.


U RK

- Tidak ada bagian alat yang retak


AR E

atau patah.
H T

Individual decender - Tidak ada bagian alat yang


K
PY A

aus/terkikis.
O D

17 Alat bantu / backup penahan V


C TI

jatuh. Alat ini akan mengunci


D N
AR E

dan menahan tubuh pekerja saat


H UM

terjatuh tiba-tiba.
AN K

Kelayakan Alat:
H DO

- Engsel pengunci tidak macet.


- Tidak ada bagian alat yang retak
TU US

atau patah.
BU AT

Mobile Fall Arrester - Tidak ada bagian alat yang


KE ST

aus/terkikis.
18 Alat yang memungkinkan pekerja V
untuk memasang banyak
penambat/anchor
Kelayakan Alat:
- Tidak ada bagian alat yang
retak atau patah.
- Tidak ada bagian alat yang
Multi Anchor aus/terkikis.

F-DEV-01.04
Ed./Rev.: 1/3
BERAU COAL GREEN MINING SYSTEM No. Dokumen S-CMP-11.01
STANDAR Tanggal Efektif 21 April 2020
Edisi/Revisi 1/0
Peralatan Bekerja di Ketinggian
Halaman 6 dari 7

19 Kombinasi pulley dan ropegrab. V


Sebagai alat yang berfungsi
ganda untuk menarik beban dan
menurunkan beban dari atas.
Dapat menahan beban yang
ditarik agar tidak melorot.
Kelayakan Alat:
- Engsel pengunci tidak macet.
- Tidak ada bagian alat yang retak
atau patah.
- Tidak ada bagian alat yang

ER
Pro traction
aus/terkikis.

AG
20 Alat bantu untuk memudahkan V

AN
menaikkan dan menurunkan

M
beban dengan menggunakan

T
sistem/rangkaian simpul.

EN
Kelayakan Alat:

EM
- Tidak ada bagian alat yang retak

AG .
AN K
M TA
atau patah.
- Tidak ada bagian alat yang
E
EM IC
aus/terkikis.
ST A D
SY JIK
IN I
IJ AL
SE D
S EN
U RK

Single/double Pulley
AR E

21 - Tempat air minum pekerja agar V


H T
K

terhindar dari resiko dehidrasi


PY A

saat bekerja di ketinggian


O D
C TI

akibat paparan panas dan


D N

angin.
AR E

- Wajib memiliki karabiner /tali


H UM

dan dapat dikaitkan


AN K
H DO

Tempat Minum
TU US

22 Alat bantu untuk mengatur jarak V


BU AT

pekerja dengan tali atau objek


yang sedang dikerjakan
KE ST

Kelayakan Alat:
- Engsel pengunci tidak macet.
- Tidak ada bagian alat yang
retak atau patah. Serat tali tidak
rusak/putus
- Jika ditemukan serat tali ada
yang putus, jangan lagi
Grilon digunakan.
- Tali tidak tedapat abrasi

F-DEV-01.04
Ed./Rev.: 1/3
KE ST
BU AT
TU US
H DO
AN K
H UM
AR E
D N
C TI
O D
PY A
K
H T
AR E
U RK
S EN
SE D
IJ AL
IN I
SY JIK
ST A D
EM IC
E
M TA

Portalbce
AN K
AG .

Tidak Terkendali
EM
EN
T
M
AN
AG
ER
21 April 2020

Anda mungkin juga menyukai