Anda di halaman 1dari 1

RANGKUMAN BIOLOGI KELAS XI Gol Aglutinogen Aglutinin

darah
Sel tersusun dari senyawa kimia organik dan anorganik. A B α β
Senyawa organik diantaranya protein, karbohidrat, dan
lemak. Senyawa anorganik adalah air, garan, dan gas. Sel O - - √ √
mempunyai sistem tersendiri untuk menghancurkan organel
yang rusak. Sistem ini dilakukan oleh lisosom. Nucleus B - √ √ -
merupakan organel terbesar berbentuk oval yang membawa
informasi genetik, sedangkan ribosom merupakan organel AB √ √ - -
yang berbentuk bulat yang tersebar bebas di sitoplasma dan
dinding RE untuk menyintesis protein. Mesosom padasel A √ - - √
bakteri berbatasan langsung dengan sitoplasma karena tidak
ada membran yang membatasi yang berfungsi sebagai Dari tabel terlihat bahwa golongan darah dilihat dari jenis
tempat pembentukan energy. Pada sel tumbuhan bagian aglutinogen dan aglutinin. Transfusi darah pada orang
terluarnya adalah dinding sel yang tersusun dari senyawa bergolongan darah A daapt dilakukan jika donor memiliki
lignin, selulosa, pektin, atau hemiselulosa. Difusi golongan darah A dan O. Sel darah terbagi jadi eritrosit
merupakan perpindahan zat dari hipertonik ke hipotonik untuk mengangkut oksigen, leukosit untuk pertahanan
tanpa melibatkan ATP. Sedangkan osmosis adalah tubuh, dan trombosit yang tidak beraturan untuk
perpindahan zat dari hipotonik ke hipertonik tanpa ATP. pembekuan darah. Berikut skema pembekuan darah:
Akibat perpindahan air yang terjadi melalui osmosis, maka
pada sel tumbuhan akan terjadi turgid jika direndam dalam
larutan hipotonis, sedangkan pada sel hewan akan
mengalami lisis. Sebaliknya, jika direndam pada larutan
yang hipertonik, maka sel tumbuhan akan mengalami
plasmolisis, sedangkan pada sel hewan akan mengalami
krenasi. Contoh peristiwa pengangkutan yang tidak
membutuhkan ATP adalah pengangkutan gula melewati
membran. Ada tiga cara pembelahan sel yaitu amitosis,
mitosis, dan meiosis. Tujuan ketiga cara pembelahan sel
tersebut adalah amitosis memperbanyak sel, mitosis untuk
membentuk morfologi tubuh, dan meiosis untuk
Kebiasaan hidup dengan pola makanan yang berlemak
membentuk gamet. Jaringan parenkim merupakan jaringan
jenuh dapat menyebabkan terjadinya penyempitan
dasar yang berfungsi untuk memperkuat kedudukan
pembuluh darah. Penyakit dinamakan aterosklerosis. Nmun
jaringan-jaringan lain. Jaringan ini terdapat di seluruh
lemak juga penting bagi tubuh yaitu melindungi tubuh dari
bagian tumbuhan. Parenkim mempunyai kemampuan untuk
suhu rendah, penyusun membran, menjaga keseimbangan
menjadi tumbuhan baru bila berada di lingkungan yang
asam dan basa, serta sumber energi yang besar.
cocok. Sifat ini dimanfaatkan dalam pengembangan kultur
Pada pencernaan karbohidrat terjadi penguaraian
jaringan, karena selnya dapat berdiri sendiri dan melakukan
polisakarida menjadi monosakarida. Hasil akhir pencernaan
pembelahan. Parenkim juga dapat menyimpan air bagi
karbohidrat berupa glukosa, fruktosa, galaktosa, dan
tanman yang hidup digurun. Sklerenkim mempunyai
manosa. Pencernaan protein terjadi di lambung dan usus
dinding yang kuat, tersusun dari sel mati, dan dinding
halus menjadi asam amino. Makanan dapat diuji dengan
selnya tersusun dari lignin.
menggunakan reagen tertentu. Makanan yang mengandung
Pada jaringan hewan terdapat jaringan kartilago elastis
gula akan berwarna merah bata setelah diberi fehling A dan
yang berwarna kekuningan dan keruh, dan ditemukan pada
fehling B. Makanan yang mengandung karbohidrat
epiglotis. Selain itu ada jaringan epitel salah satu jenisnya
kompleks akan berwarna biru kehitaman jika ditetesi oleh
adalah epitel silindris berlapis semu yang bisa ditemukan
iodium. Lemak dibedakan menjadi lemak nabati dan lemak
pada rongga hidung dan trakea. Jaringan otot untuk
hewani. Contoh lemak nabati adalah alpukat, kelapa,
pergerakan aktif. Salah satu jenisnya adalah otot polos dan
kacang tanah dan kemiri. Lemak hewani contohnya aging,
otot jantung yang bekerja tanpa kita sadari atau bekerja
keju, kuning telur.
secara tak sadar. Stem cell sangat bermanfaat dalam
pengobatan suatu penyakit. Sebagai contoh dalam
pengobatan penyakit Parkinson. Penyakit Parkinson
ditandai dengan kematian pada euron-neuron nigra striatal
(neuron-neuron dopaminergik). Struktur tulang rawan pada
anak-anak berbeda dengan tulang rawan pada orang dewasa
karena tulang rawan anak-anak mengandung lebih banyak
kondroblas . Hubungan antar tulang yang terdapat pada
pangkal lengan disebut sendi peluru. Gerak antagonis otot
contohnya adalah menengadahkan dan menelungkupkan
telapak tangan atau supinasi- pronasi. Gerak ketika
mengangkat barbel juga merupakan gerak antagonis. Pada
saat mengangkat barbel (fleksi) otot bisep kontraksi dan
otot trisep relaksasi. Ketika otot digunakan untuk
mengangkat beban atau fitnes setiap hari maka akan
mengalami pembesaran otot atau hipertrofi otot.

Anda mungkin juga menyukai