Anda di halaman 1dari 5

PEMASANGAN IMPLANT

No. Dokumen :

No. Revisi :

SOP Tgl. Terbit : 2018

Halaman :

UPTD Kesehatan Sumiatry Yanti Emping,SKM


Nip 19851011 200904 2 004
Simpong
1. Pengertian Suatu tindakan pemasangan kapsul implant di daerah lengan kiri
atas sebelah dalam.
2. Tujuan Sebagaiacuanuntukmencegahkehamilan
3. Kebijakan SK Kepala UPTD Kesehatan Simpong
Nomor :
TentangJenis-JenisPelayanan
4. Referensi Bukupanduanpraktispelayanankontrasepsi 2004
5. Prosedur PERSIAPAN ALAT DAN BAHAN
a. Duksterilberlubang
b. Sarungtangansterilsatupasang
c. Trokartsteril + bisturi mess steril
d. Spuit disposable
e. Lidocain 1 ampul
f. Kassasterildanperban
g. Partum norplant

KONSELING PRA PEMASANGAN


a. Sapakliendenganramahdanhangat
b. Tanyakanpadaklientujuanpemakaianalatkontrasepsi
c. Bilabelumdilakukankonseling implant,
berikankonselingsebelumdilakukanpemasangan
d. Pastikanbahwaklienmemangmemilih implant
e. Periksakembalirekammedikuntukmenentukanbahwaklien
memangcocokuntukmemakai implant
f. Lakukanpemeriksaanfisiklanjutanataurujukbilaadaindikasi
g. Nilaipengetahuankliententangefeksamping yang
umumpada implant
h. Dengarkankebutuhandankekhawatiranklienterhadap
implant
i. Jelaskan proses pemasangan implant danapa yang
klienrasakanpadasaat proses
pemasangandansetelahpemasangan
j. Konselingdanpasienmengisi Informed Consent

PEMASANGAN KAPSUL IMPLANT


PERSIAPAN
a. Periksakembaliuntukmeyakinkanbahwaklientelahmencucil
engannyasebersihmungkindengansabundan air
untukmembilasnyasehinggatidakadasabun
b. Tentukantempatpemasanganpadabagiandalamlenganata
s
c. Beritandapadatempatpemasangan
d. Pastikanbahwaperalatan yang sterilatau DTT danke 2
kapsul implant sudahtersedia

TINDAKAN PRA PEMASANGAN


a. Cucitangandengan air dansabun, keringkandengan air
bersih
b. Pakaisarungtangansterilatau DTT
(bilasarungtangandiberibedak,
hapusbedakdarisarungtangan)
c. Usaptempatpemasangandenganlarutan antiseptic
d. Pasangkainpenutup (doek) sterilatau DTT di
sekelilinglenganklien
PEMASANGAN KAPSUL IMPLANT
a. Suntikkananestesialokaltepatdibawahkulitsampaikulitsedi
kitmenggelembung
b. Teruskanpenusukkanjarumkuranglebih 4 cm,
dansuntikanmasing-masing 1 cc
diantarapolapemasangannomor 1 dan 2
c. Ujiefekanestesinyasebelummelakukaninsisipadakulit
d. Buatinsisidangkalselebar 2 mm denganskapel
( alternative lain tusukkan trocar
langsungkelapisandibawahkulit/subdermal)
e. Sambilmengungkitkulit, masukkanterus trocar
danpendorongnyasampaibatastanda 1 ( padapangkal
trocar ) tepatpadalukainsisi
f. Masukkankapsulkearahujungdari trocar
sampaiterasaadanyatahanan
g. Tahanpendorong di tempatnyadengansatutangan,
dantarik trocar keluarsampaipasanganpendorong
h. Tarik trocar danpendorongnyasecarabersama-
samasampaibatastanda 2 terlihatpadalukainsisi
(janganmengeluarkan trocar daritempatinsisi)
i. Tahankapsul yang
telahterpasangdengansatujaridanmasukkankembalitrocar
sertapendorongnyasampaitanda 1
j. Janganmenarikujung trocar
daritempatinsisisampaiseluruhkapsulsudahterpasang
k. Raba kapsuluntukmemastikankeduakapsul implant
telahterpasang
l. Raba
daerahinsisiuntukmemastikanseluruhkapsulberadajauhda
riinsisi
TINDAKAN PASCA PEMASANGAN
a. Dekatkanujung-ujunginsisidantutupdengan band aid
b. Beripembaluttekanuntukmencegahperdarahandanmengur
angimemar
c. Taruhalatsuntik di
tempatterpisahdanletakkansemuaperalatandalamlarutankl
orinuntukdekontaminasi
d. Buangperalatan yang sudahtidak di pakailagiketempatnya
( kapas, kasa, sarungtangan/alatsuntiksekalipakai )
e. Lepassarungtangandengansabundan air
kemudiankeringkandengan air bersih

KONSELING PASCA PEMASANGAN


a. Gambarletakkapsulpadarekam medic dancatatbilaadahal-
halkhusus
b. Beripetunjukpadakliencaramerawatlukadankapanklienhar
usdatangkembalikeklinikuntukkontrol
c. Yakinkanpadaklienbahwaiadapatdatangkekliniksetiapsaat
bilamenginginkanuntukmencabutkembali implant
d. Lakukanobservasiselama 5
menitsebelummemperbolehkanpasienpulan
6. Hal-hal yang Alat di dekontaminasidenganlarutanklorin 0,5 % selama 10
perludiperhatikan menit,
kemudiandicucidenganmemakaisabundandibilassampaibersih,
dikeringkanlalu di sterilkanselama 30 menit.
7. BaganAlur Persiapanalatdanbahan

Konselingprapemasangan

Persiapanpemasangankapsul implant

Tindakanprapemasangan

Pemasangankapsul implant

Tindakanpascapemasangan

Konselingpascapemasangan
8. Unit Terkait a. POLI KIA

b. APOTIK

9. RekamanHistorisPe No Yang di Ubah Isi Perubahan TanggalMul


rubahan aidiberlakuk
an

Anda mungkin juga menyukai