Anda di halaman 1dari 1

Tugumulyo, 7 Agustus 2023

Hal : Lamaran Pekerjaan

Kepada Yth.
Pimpinan Bank Sumsel Babel
Capem Megang Sakti
Jl. Syahril Wahab No.9, Megang Sakti

Dengan hormat,

Menurut informasi adanya lowongan kerja di PT Bank Sumsel Babel Capem Megang
Sakti, dengan ini saya berminat untuk mengajukan diri menempati posisi Marketing Officer di
Bank Sumsel Babel Capem Megang Sakti yang bapak/ibu pimpin.
Adapun data diri saya adalah sebagai berikut:
Nama : Rita Rahmawati
Jenis kelamin : Perempuan
Tempat/Tgl lahir : Wonokerto, 08 Desember 2000
Alamat : Jl. Kartini, Wonokerto, Kec. Tugumulyo
Pendidikan : S1 Pendidikan Matematika, Universitas PGRI Silampari
Telepon/HP : 085369191003
Email : rita80943@gmail.com
Sebagai bahan pertimbangan, saya lampirkan kelengkapan data diri sebagai berikut:

1. Daftar Riwayat Hidup (CV)


2. Fotocopy Surat Keterangan Lulus & Transkip Nilai
3. Fotokopy KTP
4. Foto 3x4 dan Foto Seluruh Badan
5. Fotocopy Sertifikat

Besar harapan saya untuk dipanggil wawancara sehingga saya dapat menjelaskan secara
lebih rinci mengenai potensi dan kemampuan yang dimiliki.

Demikian surat lamaran kerja ini saya buat dengan sebenar-benarnya dan sejujur-jujurnya. Atas
perhatian Bapak/Ibu, saya ucapkan terima kasih.

Hormat saya,

Rita Rahmawati

Anda mungkin juga menyukai