Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN MUSI RAWAS UTARA

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS NIBUNG
Jl. Bunga Rampai Desa Sumber Makmur Kecamatan. Nibung Kabupaten Musi Rawas Utara
Kode Pos 31674

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS NIBUNG

NOMOR : 440/ /PKM NBG

TENTANG

KEBIJAKAN PENGOLAHAN BAHAN BERBAHAYA DAN LIMBAH

LABORATORIUM PUSKESMAS NIBUNG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,

KEPALA UPT PUSKESMAS NIBUNG

Menimbang : a. Bahwa untuk menunjang diagnosis penyakit


dan peningkatan pelayanan klinis di
Puskesmas Nibung, maka perlu dilakukan
pengembangan pelayanan klinis tentang
pengolahan bahan berbahaya dan limbah
laboratorium Puskesmas;
b. bahwa untuk melaksanakan pemeriksaan
laboratorium perlu ditetapkan pengolahan
bahan berbahaya dan limbah laboratorium;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan pada huruf a
dan b, perlu menetapkan Keputusan Kepala
Puskesmas Nibung tentang pengolahan bahan
berbahaya dan limbah laboratorium;
Mengingat : 1. UU Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan;
2. UU Nomor 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas;
3. Peraturan Menteri Kesehatan No.
411/MENKES/PER/III/2010 Tentang
Laboratorium Klinik;
4. Peraturan Menteri Kesehatan No. 37 Tahun 2012
Tentang Penyelenggaraan Laboratorium
Kesehatan Masyarakat;
5. Peraturan Menteri Kesehatan No. 101 Tahun 2014
Tentang Pengelolaan Limbah Bahan Berbahaya
dan Beracun;
6. Peraturan Menteri Kesehatan No. 15 Tahun 2014
Tentang Baku Mutu Air Limbah;
7. Peraturan Menteri Lingkungan Hidup RI No. 5
Tahun 2015 Tentang Pelayanan Laboratorium;
8. Keputusan Menteri Kesehatan RI No.
04/MENKES/SK/I/2002 tentang Laboratorium
Kesehatan Swasta;
9. Keputusan Menteri Kesehatan
No.364/MENKES/SK/III/2003 Tentang
Laboratorium Kesehatan;
10. Keputusan Menteri Kesehatan RI No.
1224/MENKES/SK/XI/ 2007 tentang Klasifikasi
dan Koordinasi Jenis Pemeriksaan Spesimen,
Metode Pemeriksaan Laboratorium Puskesmas;
11. Keputusan Menteri Kesehatan RI No. 37 tahun
2012 Tentang Penyelenggaraan Laboratorium
Pusat Kesehatan Masyarakat;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS NIBUNG


TENTANG PENGOLAHAN BAHAN BERBAHAYA DAN
LIMBAH LABORATORIUM PUSKESMAS.

KESATU : Menentukan pengolahan bahan berbahaya dan


limbah laboratorium Puskesmas yang dapat
dilaksanakan di Puskesmas Nibung.

KEDUA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan


apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam
penetapannya, maka akan diadakan pembetulan
sebagaimana mestinya.
Ditetapkan di : Nibung
Pada tanggal : 2 Januari 2020

KEPALA UPT PUSKESMAS NIBUNG

Nila Kusuma

Anda mungkin juga menyukai