Anda di halaman 1dari 61

LAPORAN HASIL

ANALISA KEBUTUHAN DAN HARAPAN MASYARAKAT

DISUSUN OLEH :
TIM UKM PUSKESMAS GLADAK PAKEM

UPTD. PUSKESMAS GLADAK PAKEM


TAHUN 2022
DAFTAR ISI

HALAMAN DEPAN........................................................................................................................1

DAFTAR ISI...................................................................................................................................2

BAB I. PENDAHULUAN................................................................................................................3

1.1 Latar Belakang............................................................................................................3

1.2 Tujuan, Kegiatan, dan Sasaran..................................................................................3

1.2.1 Tujuan..............................................................................................................3

1.2.2 Kegiatan..........................................................................................................3

1.2.3 Sasaran...........................................................................................................4

1.2.4 Jumlah Sampel Survey....................................................................................4

1.3 Manfaat.......................................................................................................................4

1.4 Ruang Lingkup............................................................................................................4

1.4.1 Upaya kesehatan esensial..............................................................................4

1.4.2 Upaya kesehatan pengembangan..................................................................4

1.5 Jadwal Pelaksanaan...................................................................................................5

BAB II. HASIL DAN PEMBAHASAN..............................................................................................6

2.1 Survey Kebutuhan dan Harapan Masyarakat.............................................................6

2.1.1 Hasil survey.....................................................................................................6

2.1.2. MMD (Musyawarah Masyarakat Desa).........................................................19

2.1.3. Kotak Saran...................................................................................................21

BAB III. ANALISIS PENYEBAB DAN RENCANA KEGIATAN....................................................22

BAB IV. PENUTUP......................................................................................................................59

LAMPIRAN I. ANGKET KEBUTUHAN PELAYANAN MASYARAKAT........................................60

LAMPIRAN II. DOKUMENTASI KEBUTUHAN DAN HARAPAN MASYARAKAT.......................61


BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Kesehatan merupakan hak asasi manusia dan salah satu unsur kesejahteraan yang
harus diwujudkan, dikembangkan dan dipertahankan serta dilaksanakan berdasarkan
prinsip nondiskriminatif, partisipatif, dan berkelanjutan dalam rangka pembentukan
sumber daya manusia Indonesia melalui pembangunan kesehatan. Pembangunan
kesehatan merupakan bagian integral dan penting dari pembangunan nasional, dengan
tujuan untuk meningkatkan kesadaran, kemauan dan kemampuan hidup sehat bagi
setiap orang agar terwujud derajat kesehatan masyarakat yang optimal. Keberhasilan
pembangunan kesehatan berperan penting dalam meningkatkan mutu dan daya saing
sumber daya manusia Indonesia.
Pembangunan bidang kesehatan di Indonesia saat ini mempunyai tiga beban
ganda (Triple Burden). Penyakit infeksi dan menular masih memerlukan perhatian
besar dan sementara itu telah terjadi peningkatan penyakit-penyakit tidak menular
seperti penyakit karena perilaku tidak sehat serta penyakit degeneratif. Kemajuan
transportasi dan komunikasi, membuat penyakit dapat berpindah dari satu daerah atau
negara ke negara lain dalam waktu yang relatif singkat serta tidak mengenal batas
wilayah administrasi. Selanjutnya berbagai penyakit baru (New Emerging Diseases)
ditemukan, serta kecenderungan meningkatnya kembali beberapa penyakit yang
selama ini sudah berhasil dikendalikan (Re-emerging Diseases).
Puskesmas menyelenggarakan upaya kesehatan masyarakat tingkat pertama dan
upaya kesehatan perseorangan tingkat pertama. Dalam menjalankan fungsinya
puskesmas diharapkan dapat berperan aktif dan responsif dalam meningkatkan derajat
kesehatan masyarakat. Oleh karena itu selain UKM yang telah diamanatkan dalam
program essensial diperlukan UKM yang sesuai dengan permasalahan yang ada
berdasarkan kebutuhan dan harapan dari masyarakat di wilayah kerja puskesmas.

1.2 Tujuan, Kegiatan, dan Sasaran


1.2.1 Tujuan
1. Mengidentifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat tentang kesehatan
2. Mengetahui prioritas kebutuhan dan harapan masyarakat tentang
kesehatan
3. Menganalisis kebutuhan dan harapan masyarakat tentang kesehatan
1.2.2 Kegiatan
1. Survey kebutuhan dan harapan masyarakat
2. Kotak Saran
3. Temu Muka atau Temu Wicara (Musyawarah Masyarakat Desa)
1.2.3 Sasaran
Masyarakat wilayah kerja Puskesmas Gladak Pakem yang terdiri atas 2
Kelurahan yaitu Kelurahan Kebonsari dan Kelurahan Kranjingan dengan
jumlah penduduk 45.103 jiwa. Kelurahan Kebonsari memiliki jumlah
penduduk sebanyak 30.181 jiwa dan Kelurahan Kranjingan memiliki jumlah
penduduk sebanyak 14.922 jiwa.
1.2.4 Jumlah Sampel Survey
Secara definisi sampel merupakan sebagian dari populasi yang ingin
diteliti dan dianggap dapat mewakili keseluruhan populasinya. Oleh karena
itu, pada dasarnya jumlah Sampel akan lebih sedikit dari jumlah
populasinya. Pengambilan sampel dalam Identifikasi Kebutuhan dan
Harapan Masyarakat (IKHM) menggunakan rumus slovin.
Secara matematis, rumus slovin yang digunakan untuk menentukan
jumlah sampel adalah sebagai berikut :
n = N / ( 1 + N.(e)2)
Keterangan :

n = Jumlah Sampel
N = Jumlah Total Populasi
e = Batas Toleransi Error
Berdasarkan rumus diatas dengan jumlah penduduk 45.103 jiwa dan
batas toleransi error 5%, sehingga ditemukan jumlah sampel sebesar 396
orang.

1.3 Manfaat
Mengetahui kebutuhan dan harapan masyarakat serta melakukan rencana tindak
lanjut untuk meningkatkan mutu dan kinerja UPTD. Puskesmas Gladak Pakem.

1.4 Ruang Lingkup


1.4.1 Upaya kesehatan esensial
1. Gizi
2. KIA dan KB
3. Promkes (Promosi Kesehatan)
4. Kesling (Kesehatan Lingkungan)
5. Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular
6. Survailance
1.4.2 Upaya kesehatan pengembangan
1. Upaya Kesehatan Sekolah
2. Kesehatan Jiwa
3. Kesehatan gigi masyarakat
4. Kesehatan tradisional
5. Kesehatan olahraga
6. Kesehatan kerja
7. Kesehatan indera
8. Kesehatan usila
9. Keperawatan kesehatan masyarakat

1.5 Jadwal Pelaksanaan


1. Survey kebutuhan dan harapan masyarakat dilaksanakan pada bulan Januari
2022
2. Musyawarah Masyarakat Desa (MMD) dilaksanakan pada bulan Maret 2022
BAB II
HASIL DAN PEMBAHASAN

2.1 Survey Kebutuhan dan Harapan Masyarakat


2.1.1 Hasil survey
1. Program Kesehatan Ibu dan Anak
No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
Menurut Bapak/Ibu, saudara, bila ada ibu hamil dimana ibu hamil bisa
1
memeriksakan kehamilannya?
a. Dukun Bayi/beranak 0 0%
b. Posyandu 160 40%
c. Puskesmas 146 37%
d. Rumah sakit 90 23%
Sebaiknya ibu hamil mulai memeriksakan kehamilannya sejak usia
2
kehamilan berapa bulan ?
a. Sejak mulai hamil / Kurang dari 3 bulan 390 98%
b. 3-6 bulan 5 2%
c. 7-9 bulan 1 0%
Menurut Bapak/Ibu,saudara, apakah ibu hamil harus mendapatkan
3
tambahan pengetahuan tentang seputar kehamilannya:
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Ibu hamil dapat memperoleh pengetahuan seputar kehamilan tersebut
4
melalui kegiatan :
a. Kelas ibu hamil 26 7%
b. Penyuluhan di posyandu 320 80%
c. Poster / video 50 13%
Jika ada ibu hamil baru, sebaiknya siapa yang melaporkan ke petugas
5
kesehatan :
a. Ibu hamil itu sendiri 100 25%
b. Keluarga 29 7%
c. Kader 267 68%
Menurut saudara, jika ada ibu hamil resiko tinggi, sebaiknya siapa
6
yang mendampingi/ memantau?
a. Keluarga 5 2%
b. Tokoh masyarakat 1 0%
c. Kader dan petugas kesehatan 390 98%
Menurut Bapak/Ibu,saudara, ibu bersalin sebaiknya melahirkan
7
dimana?
a. Dukun 0 0%
b. Rumah 0 0%
c. Bidan 6 2%
d. Puskesmas/Rumah sakit 390 98%
Menurut Bapak/Ibu,saudara, apakah Ibu nifas dan bayinya perlu
8 diperiksa kesehatannya?

a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
9 Apakah bayi dengan masalah kesehatan (contoh: BBLR, bayi kuning
No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
dll) perlu dilakukan rujukan ke Puskesmas/RS?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Menurut Bapak/Ibu, bila ada bayi dengan masalah kesehatan apa
10
yang harus dilakukan oleh keluarga bayi?
a. Diobati sendiri/beli obat warung 0 0%
b. Dibawa ke fasilitas kesehatan terdekat 396 100%
c. Dibawa ke orang pintar/paranormal/dukun 0 0%
d. Dibiarkan saja 0 0%
Kegiatan pemantauan kesehatan bayi dan balita (pengukuran
11 pertumbuhan, pemantauan perkembangan, pemberian vit A, dan
imunisasi dasar lengkap) bisa di dapatkan dimana?
a. PAUD 10 2%
b. Posyandu Balita 260 66%
c. Puskesmas 70 18%
d. Rumah Sakit 56 14%
Menurut saudara, bentuk kegiatan yang efektif untuk memperoleh
12 pengetahuan seputar pemantauan tumbuh kembang anak balita
melalui kegiatan :
a. Kelas ibu balita 100 26%
b. Penyuluhan 200 50%
c. Poster 96 24%
13 Apakah bayi/ balita perlu dilakukan deteksi dini tumbuh kembangnya?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%

2. Program KB
No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
Menurut Ibu/Saudara untuk menunda kehamilan pada wanita usia
1
subur apa perlu memakai alat kontrasepsi?
a. Ya 382 96%
b. Tidak 14 4%
Menurut Ibu/Saudara wanita usia subur yang perlu memakai alat
2
kontrasepsi tersebut tersebut adalah
a. Pasangan pengantin baru 72 18%
b. Ibu pasca melahirkan 73 19%
c. Pasangan suami Istri yang ingin menunda
251 63%
kehamilan
3 Waktu yang tepat untuk ber KB adalah:
a. Segera setelah persalinan 98 24%
b. Setelah selesai masa nifas 285 72%
c. Setelah datang haid 13 4%
Menurut Ibu / Saudara metode kontrasepsi apakah yang paling efektif
4
digunakan untuk mencegah kehamilan?
a. Kontrasepsi alami (Senggama
6 1%
terputus/kalender)
b. Kondom 10 3%
c. Suntik 100 25%
d. Pil 30 8%
e. Susuk KB 40 10%
No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
f. IUD/ Spiral 160 40%
g. Stiril (MOW/MOP) 50 13%
Bila Ibu/Saudara mengalami efek samping samping terhadap alat
5
kontrasepsi (contoh: spoting/flek dll) sebaiknya pergi ke:
a. Rumah Sakit 90 23%
b. Puskesmas 300 76%
c. Bidan 6 1%
d. Kader 0 0%
e. Toko obat / diobati sendiri 0 0%
Menurut saudara pemeriksaan yang paling mudah dan terjangkau
6
untuk mendeteksi penyakit kanker leher rahim pada wanita yaitu :
a. Pemeriksaan IVA di Puskesmas 374 94%
b. Pemeriksaan di Rumah Sakit Umum 11 3%
c. Pemeriksaan di Rumah Sakit Swasta 11 3%

3. Program Gizi
No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
Menurut Bapak/Ibu/Saudara apakah setiap ibu hamil perlu diperiksa
1
status gizinya?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara apakah yang harus dilakukan bila ada
2
Ibu hamil yang tergolong KEK (Kekurangan Energi Kronis)?
a. Pemberian PMT pada ibu hamil 350 88%
b. Penyuluhan 6 2%
c. Kunjungan rumah 40 10%
Menurut Bapak /Ibu/Saudara kegiatan untuk meningkatkan
3 pengetahuan ibu hamil KEK (Kekurangan Energi Kronik ) perlu
dilakukan kegiatan:
a. Kelas Ibu Hamil 100 25%
b. Penyuluhan 283 71%
c. Poster/ video 13 4%
Menurut saudara,untuk mencegah kekurangan kadar hemoglobin/
4
penyakit Anemia pada ibu hamil, sebaiknya:
a. Diberi tablet tambah darah di posyandu,
350 88%
Pustu dan Puskesmas
b. Dirawat di rumah sakit 40 10%
c. Minum suplemen vitamin lain 6 2%
5 Apa yang Bapak/Ibu/Saudara ketahui tentang ASI Eksklusif ?
a. Pemberian ASI saja selama enam bulan
pertama tanpa minuman atau makanan tambahan 390 98%
lain
b. Pemberian ASI saja selama 2 tahun tanpa
5 2%
minuman atau makanan tambahan lain
c. Pemberian ASI dan minuman atau makanan
1 0%
tambahan lain sejak baru lahir
6 Menurut Bapak/Ibu,Saudara apakah bayi perlu diberi Asi Ekslusif?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
Menurut saudara, kegiatan yang paling efektif untuk meningkatkan
7
pengetahuan Ibu tentang manfaat ASI sebaiknya melalui kegiatan :
a. Kelompok Pencinta ASI (KP-ASI) 212 53%
b. Penyuluhan di Posyandu 100 25%
c. Kelas Ibu Hamil 84 22%
Menurut Bapak /Ibu/Saudara, apakah bayi dan balita perlu
8 ditimbang dan diukur tinggi badannya setiap bulan? (bila jawaban
"Ya", lanjutkan ke pertanyaan no. 9)
a. Ya 393 99%
b. Tidak 3 1%
9 Dimanakah tempatnya :
a. Posyandu Balita 396 100%
b. PAUD 0 0%
c. BKB 0 0%
10 Yang dikatakan balita kurang gizi adalah :
a. Balita yang tidak naik berat badannya 16 4%
b. Balita yang berat badannya dibawah garis
124 31%
normal di KMS
c. Balita yang lemas 0 0%
d. Balita yang sakit-sakitan 0 0%
e. Semua benar 256 65%
Menurut Ibu/Saudara, apakah balita kurang Gizi ( BGM dan Gibur)
11
perlu diberi PMT Pemulihan :
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Menurut Ibu/Saudara, apakah balita perlu mendapatkan suplemen
12
vitamin A pada bulan Februari dan Agustus?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Menurut saudara, untuk Balita dan ibu hamil yang bermasalah
13
dengan gizi sebaiknya :
a. Dipantau oleh kader & tenaga kesehatan 389 98%
b. Dibawa ke Rumah Sakit 7 2%
c. Tidak perlu dipantau 0 0%
Apabila ada bayi / balita gizi buruk apakah perlu di
14
laporkan ke petugas kesehatan?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%

4. Program Imunisasi
No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
Menurut Bapak/Ibu/Saudara, apakah bayi perlu diberikan Imunisasi
1 Dasar Lengkap?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara, di usia berapakah seharusnya bayi
2 mulai diberi imunisasi?
a. Sejak Lahir 396 100%
b. Usia 1 tahun 0 0%
c. Usia sekolah 0 0%
Bila terjadi keluhan setelah pemberian imunisasi (contoh: badan
3
panas, bengkak di daerah suntikan, dll) maka sebaiknya:
a. Segera lapor/ periksa ke petugas kesehatan 292 74%
b. Dikompres 100 25%
c. Minum obat toko 4 1%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara, apakah informasi tentang imunisasi
4
masih diperlukan?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Informasi tentang Imunisasi tersebut bisa di dapat
5
melalui:
a. Penyuluhan petugas 380 97%
b. Leaflet/lembar balik 6 1%
c. Poster/Spanduk 10 2%
Orang tua menolak dilakukan imunisasi, tindakan apa yang harus
6
dilakukan petugas?
a. Memberikan pengertian tentang imunisasi 249 63%
b. Kunjungan rumah dengan lintas sektor
50 13%
terkait
c. Penyuluhan secara intensif 47 11%
d. Pendekatan keluarga 50 13%
Penjelasan apa saja yang harus disampaikan petugas saat
7
imunisasi?
a. Imunisasi apa yang akan diberikan 249 63%
b. Bagaimana reaksi vaksin dan bagaimana
50 13%
penangannannya
c. Gunanya apa 47 11%
d. Kapan harus kembali 50 13%
Bagaimana petugas dan masyarakat menyikapi isu-isu negatif
8
tentang imunisasi (haram)?
a. Penyuluhan dengan lintas sektor 73 19%
b. Menunjukkan kehalalan vaksin oleh fatwa
251 63%
MUI
c. Dukungan penuh dari masyarakat 72 18%
Apa yang harus dilakukan orang tua bila jadwal imunisasi bayi sudah
9
terlewat dari jadwal yang seharusnya?
a. Menunggu petugas melakukan kunjungan
7 2%
rumah
b. Membawa bayi ke fasilitas kesehatan untuk
379 95%
mendapat imunisasi yang harus didapat oleh bayi
c. Menunggu jadwal imunisasi selanjutnya 10 3%
Apa yang perlu dilakukan petugas untuk memberitahukan jadwal
10
imunisasi tambahan pada anak usia 18-24 bulan?
a. Mengingatkan orang tua untuk datang ke
144 36%
posyandu
b. Menginfokan jadwal pada kader 50 13%
c. Menyampaikan informasi pada orang tua
90 23%
melalui WA, SMS atau Telepon
d. Menginfokan jadwal tersebut satu bulan
90 23%
sebelumnya
e. Kunjungan Rumah 22 5%
Apakah penyakit TBC, Difteri, Polio, Campak bisa dicegah dengan
11
imunisasi?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Apakah Bayi sebelum usia 12 bulan wajib diberikan imunisasi dasar
12
lengkap?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Segera bawa bayi untuk imunisasi ke Puskesmas setelah bayi
sembuh. Itu yang harus dilakukan orang tua bila bayinya belum
13
mendapatkan imunisasi karena pada saat kegiatan Posyandu
bayinya sedang sakit
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%

5. Program UKS
No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
Menurut Bapak /Ibu/Saudara apakah anak usia sekolah terutama
1
siswa baru perlu dilakukan pemeriksaan kesehatan?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Menurut Bapak /Ibu/Saudara apakah anak usia sekolah perlu
2
diberikan imunisasi?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Menurut Bapak /Ibu/Saudara, bentuk kegiatan untuk meningkatkan
3
pengetahuan siswa tentang kesehatan melalui kegiatan:
a. Penyuluhan 225 57%
b. Dokcil/Dokter Kecil 71 18%
c. Poster/ video 100 25%
Menurut Bapak /Ibu/Saudara, penyuluhan apa yang dibutuhkan anak
4
Usia sekolah/remaja?
a. Penyuluhan Kesehatan reproduksi dan
313 79%
Napza
b. Penyuluhan Imunisasi 3 0%
c. Penyuluhan Pernikahan Usia Dini 80 21%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara, apabila ada anak sekolah yang sakit
5
dan perlu pemeriksaan kesehatannya sebaiknya :
a. Dibawa ke Ponkesdes/Puskesmas 376 95%
b. Di obati sendiri di sekolah 15 4%
c. Di bawa pulang 5 1%

6. Program Promkes
No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
Menurut Bapak/Ibu/Saudara untuk memudahkan masyarakat
1 mendapatkan pelayanan kesehatan terutama di daerah terpencil
maka sebaiknya dilakukan kegiatan:
a. Puskesmas keliling 252 64%
b. Siaran Keliling 44 11%
c. Kunjungan rumah 100 25%
Untuk Rumah tangga yang tergolong tidak sehat maka perlu
2 dilakukan:

a. Pembinaan 227 57%


b. Penyuluhan kelompok 150 38%
c. Siaran keliling 19 5%
3 Menurut Bapak/Ibu/Saudara penyuluhan kesehatan bisa diberikan
melalui
a. Penyuluhan kelompok 154 39%
b. Siaran Keliling 120 30%
c. Poster/Video 122 31%
Menurut Bapak /Ibu/Saudara untuk menyelesaikan masalah
4 kesehatan di desa maka perlu dilakukan koordinasi dengan
perangkat desa dan lembaga terkait melalui :
a. Musyawarah Masyarakat Desa 296 75%
b. Sarasehan 50 12%
c. Diskusi kelompok 50 12%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara selain kegiatan menimbang dan
5 pemeriksaan kesehatan, kegiatan apa yang harus dilakukan di
Posyandu agar sasaran mau hadir tiap bulan?
a. Disediakan alat permainan edukasi (APE) 136 34%
b. Arisan 130 33%
c. Pemutaran video penyuluhan kesehatan 130 33%
6 Apa yang dimaksud dengan posyandu balita?
a. Tempat bermain anak-anak 0 0%
b. Tempat untuk memperoleh informasi dan
396 100%
pelayanan kesehatan
c. Tempat untuk memeriksakan anak saat sakit 0 0%
d. Semua benar 0 0%
Menimbang balita, memeriksa ibu hamil dan penyuluhan gizi adalah
7
kegiatan yang dilakukan posyandu :
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
8 Yang dimaksud dengan Keluarga Sehat adalah :
a. Semua anggota keluarga tidak ada yang
20 5%
merokok
b. Pemberian ASI eksklusif 1 0%
c. Melahirkan pada tenaga kesehatan 1 0%
d. Semua benar 376 95%

7. Program P2M
No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
Bila ada anggota keluarga dengan keluhan batuk lebih dari 2 minggu
1
apakah perlu berobat ke Puskesmas?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Perlukah bila batuk lebih dari 2 minggu di cek dahak ke
2
laboratorium?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara bagaimana gejala penyakit TB
3
Paru/TBC? (Jawaban bisa lebih dari satu)
a. Batuk Lebih 2 minggu 150 39%
b. Badan Kurus 123 31%
c. Keringat dingin di malam hari 123 31%
4 Apabila seseorang mengalami gejala diatas (no 3) maka sebaiknya:
a. Periksa ke Tenaga Kesehatan/Puskesmas 396 100%
b. Minum obat toko 0 0%
c. Tidak diobati 0 0%
5 Menurut Bapak/Ibu/Saudara bagaimana penanganan penyakit TB
Paru? (Jawaban bisa lebih dari satu )
a. Minum obat TB paru secara teratur 256 64%
b. Menjaga kebersihan rumah 50 13%
c. Tidak merokok 90 23%
d. Dibiarkan saja / tidak diobati 0 0%
Apakah Keluarga dan tetangga di sekitar penderita TB Paru perlu
6
dilakukan pemeriksaan kesehatan juga?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara apabila seorang terkena penyakit diare,
7
maka sebaiknya :
a. Periksa ke petugas kesehatan untuk
396 100%
mendapatkan oralit dan zink
b. Beli obat di toko 0 0%
c. Tidak diobati 0 0%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara apabila ada penderita dengan keluhan
8 penyakit kulit terdapat bercak dikulit atau menyerupai panu (diduga
penyakit Kusta) perlu diperiksa lebih lanjut?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
9 Apabila ada penderita penyakit kusta maka sebaiknya :
a. Dilakukan pemantauan dan pengobatan
396 100%
oleh petugas Puskesmas
b. Tidak bergaul dengan masyarakat 0 0%
c. Tidak perlu diobati 0 0%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara untuk mencegah penyakit DHF atau
10 demam berdarah maka perlu dilakukan kegiatan : (Jawaban bisa
lebih dari satu )
a. PSN ( Pemberantasan sarang nyamuk) 396 100%
b. Pemberian bubuk abate 340 86%
c. Memasang obat nyamuk 161 41%
Menurut Bapak/ Ibu/Saudara apakah ibu hamil, penderita TBC dan
11 kelompok resiko tinggi (LGBT,waria) perlu dilakukan pemeriksaan
PITC (Deteksi Dini Penyakit HIV/AIDS) ?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara WUS (Wanita Usia Subur) perlu
12
diimunisasi TT (Tetanus Toxoid) ?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
13 Perlukah ibu hamil untuk periksa HIV/AIDS :
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Apabila terjadi kasus KLB/Kejadian Luar Biasa (contoh: Diare,
14 Tetanus Neonatorum, Dipteri, Campak, DHF, Malaria, dll) dan rumor
penyakit lain, maka sebaiknya :
a. Dilakukan kunjungan oleh petugas
100 25%
kesehatan ke rumah penderita
b. Dilaporkan ke Puskesmas dan Dinas
266 67%
Kesehatan
c. Dilaporkan ke aparat desa 30 8%

8. Program PTM
No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
Kegiatan yang dilakukan Pukesmas untuk menurunkan terjadinya
1 kasus Penyakit Tidak Menular melalui : (Jawaban bisa lebih dari
satu)
a. Pemeriksaan rutin pada masyarakat usia
336 85%
diatas 15 tahun (Posbindu)
b. Olah raga rutin 213 54%
c. Penyuluhan tentang kesehatan 321 81%
Yang termasuk penyakit tidak menular : (Jawaban bisa lebih dari
2
satu)
a. Hipertensi/ darah tinggi 336 85%
b. Jantung 213 54%
c. Kencing manis 321 81%

9. Program Kesehatan Lingkungan


No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
Menurut Bapak/Ibu/Saudara inspeksi kesehatan dan pembinaan
1 terhadap sarana di warung makanan, instansi sekolah dan kantor
perlu dilakukan :
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Untuk merubah perilaku tidak sehat dalam masyarakat (contoh :
2 BAB sembarangan, buang sampah sembarangan dll) maka perlu
dilakukan kegiatan:
a. Penyuluhan kelompok 100 25%
b. Pemicuan STBM (Sanitasi Total Berbasis
271 69%
Masyarakat)/Gesit
c. Siaran Keliling 25 6%
3 Apakah Jamban merupakan tempat buang air besar yang benar?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara untuk meningkatkan jumlah pengguna
4 jamban maka cara yang paling mudah adalah (Jawaban bisa lebih
dari satu ) :
a. Kredit Jamban 112 28%
b. Arisan Jamban 146 37%
c. Menumpang di Tetangga 10 3%
d. Tidak perlu karena warga sudah memiliki
178 45%
jamban
Menurut Bapak / Ibu, Saudara Apakah masyarakat perlu diberikan
5
penyuluhan dan pembinaan saintasi rumah tangga sehat ?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
6 Melalui kegiatan apakah ? (lanjutan pertanyaan no 5)
a. Siaran keliling 80 20%
b. Penyuluhan kelompok 275 69%
c. Poster/Video 41 10%
7 Ciri Air yang Sehat adalah :
a. Tidak berwana, tidak berbau, tidak berasa 0 0%
b. Bening 0 0%
c. Bebas zat kimia 0 0%
d. Semua benar 396 100%
8 Dalam upaya pencegahan penyakit yang disebabkan oleh faktor
lingkungan maka perlu diadakan upaya (Jawaban bisa lebih dari
satu) :
a. Jumat Bersih 244 62%
b. PSN (Pemberantasan sarang nyamuk) 224 62%
c. Pengolahan sampah 156 39%

10. Program Kesehatan Lansia


No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
Menurut Bapak/Ibu/Saudara pemeriksaan & pemantauan kesehatan
1
secara berkala pada usia lanjut di desa dapat diperoleh di :
a. Posyandu lansia 396 396%
b. Pengajian 0 0%
c. Panti jompo 0 0%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara apakah lanjut usia dengan resiko tinggi
2 ( mempunyai penyakit ) perlu dilakukan pemeriksaan dan rujukan ke
puskesmas/RS ?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Untuk pemeriksaan dan pemantauan kesehatan masyarakat pada
3 usia 15-45 tahun perlu dilakukan kegiatan upaya (Jawaban bisa
lebih dari satu):
a. Penyuluhan Kelompok 101 25%
b. Posbindu (Pos Binaan Terpadu) 342 86%
c. Senam Bersama 72 18%
Apakah sasaran posbindu dan posyandu lansia yang termasuk risti
4 atau dengan penyakit ( misalnya Hipertensi, DM, gangguan jantung
dll ) perlu dilakukan pemantauan tiap bulan oleh petugas kesehatan?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara penyuluhan pada sasaran posbindu dan
5 posyandu lansia dapat menggunakan media (Jawaban bisa lebih
dari satu):
a. Penyuluhan kelompok 342 86%
b. Poster/CD 101 25%
c. Leaflet/lembar balik 72 18%
Selain kegiatan Pelayanan Kesehatan, kegiatan apalagi yang bisa
6 memberdayakan para lansia agar aktif dalam mengikuti kegiatan
posyandu? (Jawaban bisa lebih dari satu):
a. Penyuluhan 72 18%
b. Senam/Olahraga 101 25%
c. Penyuluhan dan Olah Raga 342 86%

11. Program Upaya Kesehatan Perorangan (UKP)


No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
Menurut Bapak / Ibu, Saudara bila ada anggota keluarga yang sakit
1
sebaiknya dibawa berobat ke:
a. Pustu dan Puskesmas 396 100%
b. Dukun/ pengobatan alternatif 0 0%
c. Diobati sendiri 0 0%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara untuk meningkatkan cakupan
2 kunjungan pelayanan kesehatan terutama di daerah terpencil
apakah perlu dilakukan kegiatan puskesmas keliling?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara apakah kunjungan penderita dengan
3 penyakit menular maupun tidak menular perlu dilakukan pencatatan
dan pelaporan oleh petugas kesehatan?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Apabila ditemukan penderita dengan penyakit yang tidak bisa
4
ditangani di tingkat puskesmas maka sebaiknya penderita tersebut :
a. Dirujuk ke Rumah Sakit 396 100%
b. Tetap dirawat di Puskesmas 0 0%
c. Dibawa pulang saja 0 0%
Menurut Bapak/ibu/saudara, sebaiknya Puskesmas dan Pustu
5
melakukan pelayanan dimulai pada pukul :
a. 07.00 WIB 198 50%
b. 07.30 WIB 109 28%
c. 08.00 WIB 89 22%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara, siapakah yang seharusnya melakukan
6
pemeriksaan di ruang pemeriksaan umum
a. Dokter umum 396 100%
b. Dokter Gigi 0 0%
c. Perawat 0 0%
d. Bidan 0 0%

12. Program Kesehatan Gigi dan Mulut


No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
Menurut Bapak/Ibu/Saudara apakah ibu hamil perlu diperiksa
1
giginya?
a. Ya 359 90%
b. Tidak 37 10%
Menurut saudara, kapan waktu yang tepat bagi anak-anak untuk
2
mulai diajarkan menyikat gigi?
a. Usia Balita 0 0%
b. Usia sekolah dasar 0 0%
c. Sedini mungkin 396 100%
Menurut saudara, metode apakah yang paling efektif untuk
3
mengajari anak-anak sikat gigi?
a. Penyuluhan oleh petugas 48 12%
b. Diajari sendiri oleh orang tua 280 72%
c. Praktek bersama cara sikat gigi dengan
68 17%
petugas
4 Menurut saudara, apa yang sebaiknya dilakukan bila sakit gigi?
a. Dibiarkan saja nanti sembuh sendiri 1 0%
b. Ke warung untuk membeli obat 4 2%
c. Periksa ke Puskesmas/dokter gigi 391 98%
5 Kapan seharusnya dilakukan pemeriksaan ke dokter gigi?
a. Jika gigi sudah terasa sakit 10 3%
b. Setiap 6 bln sekali 386 97%
c. Tidak usah periksa 0 0%

13. Program Perkesmas


No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
Menurut Bapak/Ibu/Saudara, keluarga dengan penderita penyakit
menular, ibu dan balita risti, lansia risti, balita dengan masalah gizi,
1
maupun kelompok risti lainnya memerlukan asuhan keperawatan
yang komprehensif oleh petugas kesehatan?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Bila ada anggota keluarga yang sakit dan tidak berobat ke fasilitas
2
kesehatan, apa yang harus dilakukan ?
a. Menunggu petugas kesehatan melakukan
33 9%
kunjungan rumah
b. Anggota keluarga membawa berobat ke
363 91%
fasilitas kesehatan
c. Dibiarkan saja 0 0%

14. Program Kesehatan Jiwa


No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
1 Menurut Bapak / Ibu, Saudara, seseorang dengan
keluhan gangguan kejiwaan sebaiknya berobat
ke :
a. Pustu dan Puskesmas 396 100%
b. Dukun 0 0%
c. Tidak usah berobat 0 0%
2 Menurut Bapak / Ibu , Saudara apakah pada
penderita gangguan jiwa perlu dipasung?
a. Ya 0 0%
b. Tidak 396 100%
3 Menurut Bapak / Ibu , Saudara untuk
meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang
kesehatan jiwa maka diperlukan kegiatan :
a. Penyuluhan 225 57%
b. Leaflet, Poster 86 22%
c. Video 85 21%
4 Menurut Bapak / Ibu , Saudara apa yang perlu
dilakukan pada penderita dengan gangguan jiwa
yang berat :
a. Dipasung 0 0%
b. Dirujuk ke Rumah Sakit Jiwa 396 100%
c. Ditelantarkan saja 0 0%

15. Program Kesehatan Indera (Mata dan Telinga)


No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
Menurut Bapak/Ibu/Saudara apabila seseorang mengalami
1
gangguan pada mata dan telinga maka sebaiknya berobat ke :
a. Pustu dan Puskesmas 396 100%
b. Dukun 0 0%
c. Tidak usah berobat 0 0%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara pada penderita dengan gangguan
2
penglihatan dan pendengaran yang berat sebaiknya dilakukan:
a. Rujukan ke Rumah Sakit 396 100%
b. Diobati sendiri 0 0%
c. Dibiarkan saja 0 0%
16. Program Kesehatan Hatra
No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
Menurut Bapak/Ibu /Saudara apakah perlu dilakukan pembinaan
1
untuk penyehat tradisional seperti tukang pijat, salon dan spa?
a. Ya 379 95%
b. Tidak 17 5%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara apakah perlu diadakan pertemuan
2 penyehat Tradisional (tukang pijit, salon dan spa) untuk bertukar
pikiran?
a. Ya 379 95%
b. Tidak 17 5%

17. Program Kesehatan UKK


No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
Menurut Bapak/Ibu/Saudara apakah kelompok pekerja perlu
1 dilakukan pemeriksaan kesehatan secara berkala oleh petugas
kesehatan ?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara apabila ada kecelakaan atau penyakkit
2
akibat kerja yang dialami oleh pekerja maka sebaiknya :
a. Dilakukan pengobatan / Rujukan ke
396 100%
Puskesmas dan atau Rumah sakit
b. Di obati sendiri 0 0%
c. Tidak diobati 0 0%

18. Program Kesehatan Olahraga


No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
Menurut Bapak/Ibu/Saudara kegiatan apa yang harus dilakukan
1 untuk agar masyarakat mengerti tentang pentingnya upaya
kesehatan olahraga?
a. Dilakukan pengobatan / Rujukan ke
396 100%
Puskesmas dan atau Rumah Sakit
b. Diobati Sendiri 0 0%
c. Tidak diobati 0 0%
Menurut Bapak/Ibu/Saudara apakah pendataan
2 dan pembinaan kelompok dan klub olahraga perlu
dilakukan oleh Puskesmas?
a. Ya 396 100%
b. Tidak 0 0%

19. Program Kesehatan Matra


No Pertanyaan dan Jawaban Jumlah %
Menurut Bapak / Ibu , Saudara bagaimakah calon Jamaah Haji
1 sebaiknya memperoleh informasi dan pembinaan tentang
Kesehatannya?
a. Penyuluhan di Puskesmas 300 76%
b. Kunjungan Rumah 48 12%
c. Leaflet/brosur/poster 48 12%
Selain pemeriksaan medis, pelayanan apalagi yang sebaiknya
2
diperoleh calon jamaah haji dari Puskesmas ?
a. Pembinaan aktivitas fisik/olahraga 225 57%
b. Penyuluhan Kesehatan 86 22%
c. Rujukan ke fasilitas kesehatan yang lebih
85 21%
lengkap apabila diperlukan

2.1.2. MMD (Musyawarah Masyarakat Desa)


1. Pelaksanaan MMD :
A. Kelurahan Kebonsari
Hari/Tanggal : Senin, 14 Maret 2022
Tempat : Pendopo Kelurahan Kebonsari
Hasil Kegiatan :
1) Masalah yang dihadapi menjadi satu masalah Kelurahan Kebonsari,
masalah tersebut adalah :
a. Penanganan sampah yang masih kurang maksimal menyebabkan
saluran pembuangan air/selokan sering mampet sehingga
menimbulkan banjir dan bau yang tidak sedap;
b. Masalah posyandu, seperti balita tidak datang ke posyandu, PMT
Bumil KEK, sarana dan prasana Posyandu yang kurang memadai
(Dacin perlu ditera, buku SIP Posyandu perlu pengadaan, alat
ukur TB/PB), serta adanya penolakan imunisasi;
c. Kesadaran masyarakat tetang bahaya merokok masih rendah;
d. Masalah penyakit DBD setiap tahun;
e. Pelayanan dipercepat karena pasien jenuh menunggu;
f. Sakit tanpa diketahui warga (tertutup);
g. Saluran air kurang lancar;
h. Sanitasi lingkungan kurang baik di beberapa titik.
2) Menentukan prioritas masalah
a. Penanganan sampah yang masih kurang maksimal menyebabkan
saluran pembuangan air/selokan sering mampet sehingga
menimbulkan banjir dan bau yang tidak sedap;
b. Masalah Posyandu, seperti balita tidak datang ke posyandu, PMT
Bumil KEK, sarana dan prasana Posyandu yang kurang memadai
(Dacin perlu ditera, buku SIP Posyandu perlu pengadaan, alat
ukur TB/PB) dll;
c. Kesadaran masyarakat tetang bahaya merokok masih rendah;
d. Masalah penyakit DBD setiap tahun;

B. Kelurahan Kranjingan
Hari/Tanggal : Rabu, 16 Maret 2022
Tempat : Pendopo Kelurahan Kranjingan
Hasil Kegiatan :
1) Masalah yang dihadapi menjadi satu masalah Kelurahan Kranjingan,
masalah tersebut adalah :
a. Imunisasi balita belum tercapai banyak warga yang punya
keyakinan karena aliran keagamaan;
b. Pembuangan sampah sembarangan sehingga sering banjir;
c. Masalah penyakit DBD setiap tahun;
d. Masih banyak warga yang merokok;
e. Masih adanya warga yg mabuk dijalan (kenakalan remaja);
f. Banjir di wilayah Sumbersalak RW 4;
g. Penderita hipertensi yg enggan berobat;
h. SIP Posyandu sudah habis;
i. Pustu dipindah ke Kelurahan Kranjingan;
j. Rawat inap jangan terlalu ketat/kaku;
k. Ada pelayanan khitan gratis tiap 6 bulan sekali;
l. Sarpras Puskesmas kurang sehingga pasien selalu dirujuk;
m. Masih banyak balita yg tidak datang ke Posyandu karena dampak
pandemi COVID-19;
n. Sebagian besar warga masih BABS;
o. Masih ada masyarakat yang tidak memiliki jamban;
p. Dacin untuk menimbang balita di Posyandu sudah waktunya
dilakukan KIR.
2) Menentukan prioritas masalah
a. Imunisasi balita belum tercapai banyak warga yang punya
keyakinan karena aliran keagamaan;
b. Sebagian besar warga masih BABS;
c. Sarana dan prasarana pelayanan di Posyandu kurang memenuhi
standart.

2.1.3. Kotak Saran


No
Tanggal Nama Keluhan/Saran Unit yang dituju
.
1. 08-03-2022 M. Ibrahim Obat lebih diperlengkap Apotek
Diperlukan CCTV sehingga
2. 15-08-2022 Dilla apabila terdapat kehilangan Manajemen
dapat diketahui oknumnya
3. 05-09-2022 Anonim CS/Loket tidak ramah Loket
Bagian antrian pegawai
Abdul
4. 06-07-2022 judes dan kurang sopan Loket
Rozak
terhadap pasien
Saat pelayanan agar lebih
ramah terhadap pasien yang
5. 03-09-2022 Eka Loket
akan mendaftar demi
kenyamanan pasien
BAB III
ANALISIS PENYEBAB DAN RENCANA KEGIATAN

Analisa hasil survey dilakukan dengan cara kualitatif tidak menggunakan


perhitungan statistik namun dilakukan dengan menginterpretasi tabel, grafik, atau
angka yang ada. Hasil dari interpretasi tersebut kemudian dilakukan uraian dan
penafsiran yang telah di bahas pada bab sebelumnya. Berdasarkan hasil pembahasan
diatas, diperoleh analisa penyebab dan rencana kegiatan program yang disusun
sebagai berikut :
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
Masih ada beberapa
masyarakat yang kurang Posyandu
memahami pentingnya Pemeriksaan catleya 96 Pemeriksaan
40% responden
pemeriksaan di antenatal di sampai 145 kesehatan,
mengatakan bahwa ibu Januari sd. Ibu hamil, APBD
posyandu, selain lokasi posyandu, wilayah Bidan penyuluhan
hamil sebaiknya Desember keluarga
dekat dengan sasaran, konseling Puskesmas perorangan,
periksa di posyandu
pemeriksaan juga keluarga Gladak konseling
dilakukan secara kontinu Pakem
setiap bulan
98 % masyarakat PUS tanpa
Menitipkan test Posyandu
mengatakan sebaiknya KB,
pack pada catleya 96
1 KIA ibu hamil Masih ada kasus pasangan
kader sampai 145
memeriksakan kehamilan yang Januari sd. pengantin APBD, BOK Skrining,
posyandu wilayah Bidan & Kader
kehamilannya sejak disembunyikan sampai Desember baru, PUS wawancara
untuk Puskesmas
usia kehamilan kurang usia 3 bulan (pamali) dengan
penjaringan k Gladak
dari 3 bulan atau sejak anak < 2
1 murni Pakem
diketahui hamil orang
Posyandu
100% responden Masyarakat belum catleya 96
Penyuluhan,
mengatakan, ibu hamil mengetahui tentang sampai 145 Bumil,
Pelaksanaan Januari sd. APBD, JKN tanya jawab,
harus mendapatkan perawatan kesehatan wilayah Bidan & Kader keluarga,
kelas bumil Desember senam,
pengetahuan tentang yang benar pada ibu Puskesmas dukun
konseling
kehamilan hamil Gladak
Pakem
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
Posyandu
80% responden
Beberapa masyarakat catleya 96
mengatakan Penyuluhan
(ibu hamil) yang bekerja sampai 145 Penyuluhan,
pengetahuan bumil kelompok dan Januari sd. Bumil, APBD
dan tidak bisa datang wilayah Bidan & Kader tanya jawab,
bisa didapatkan melalui kunjungan Desember keluarga
pada pelaksanaan kelas Puskesmas konseling
penyuluhan di rumah
bumil Gladak
posyandu
Pakem
Menitipkan test Posyandu
68% responden
Petugas/kader adalah pack pada catleya 96
mengatakan bahwa
mitra kerja yang paling kader sampai 145
bumil baru sebaiknya Januari sd. Bumil, APBD, BOK Skrining,
efektif dalam menjalin posyandu wilayah Bidan & Kader
melaporkan Desember keluarga wawancara
kerja sama dengan untuk Puskesmas
kehamilannya ke kader
kesehatan penjaringan k Gladak
posyandu
1 murni Pakem
98% responden Posyandu Pemeriksaan
mengatakan bahwa, catleya 96 kesehatan,
Masih banyak ditemukan Pemantauan
kesehatan ibu hamil sampai 145 penyuluhan
ibu hamil resti yang tidak ibu hamil resti Januari sd. Bumil, BOK, APBD
resti sebaiknya wilayah Bidan & Kader perorangan,
mengerti faktor2 resiko oleh bidan dan Desember keluarga
dipantau dan Puskesmas konseling,
pada ibu hamil kader
didampingi oleh kader Gladak kunjungan
dan petugas kesehatan Pakem rumah
98% responden
Pertolongan
mengatakan bahwa Dokter, Bidan,
Lokasi lebih dekat Pembuatan/ persalinan,
sebaiknya ibu hamil Puskesmas, Januari sd. Perawat, BOK
dengan sasaran, selalu mengatur Bumil perawatan
melahirkan di rumah RS Desember Sopir
buka tiap hari jadwal jaga bufas dan
sakit atau puskesmas Ambulan
neonatal
100% responden Masalah kesehatan pada Pemantauan Posyandu Januari sd. Dokter, Bidan, Bufas, BOK Pemeriksaan
mengatakan bahwa ibu ibu nifas dan bayi dapat dan pelayanan catleya 96 Desember Perawat neonatal kesehatan,
nifas dan bayinya perlu muncul sampai 42 hari pada ibu nifas sampai 145 penyuluhan
diperiksa pasca persalinan termasuk bayi wilayah perorangan,
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
Puskesmas
kesehatannya dan KB Gladak konseling
Pakem
Posyandu
100% responden catleya 96 Pemeriksaan
Kesehatan bayi Pemantauan
mengatakan bahwa sampai 145 Neonatal, kesehatan,
memerlukan dan pelayanan Januari sd. Dokter, Bidan, BOK
bayi (bblr,kuning dll) wilayah keluarga, penyuluhan
pemantauan dari ortu kesehatan Desember Perawat
perlu dilakukan rujukan Puskesmas kader perorangan,
dan tenaga kesehatan pada neonatal
ke puskesmas/rs. Gladak konseling
Pakem
100% responden
Puskesmas,
mengatakan akan Bayi
Dokter Pemeriksaan
membawa bayinya ke Lokasi lebih dekat Januari sd. Dokter, Bidan, dengan BOK, APBD
Pengobatan Praktek, kesehatan,
fasilitas kesehatan dengan sasaran Desember Perawat masalah
Klinik, BPM, pengobatan
terdekat bila ada kesehatan
RS
masalah kesehatan
66% responden Tumbuh kembang bayi Pemeriksaan Posyandu Januari sd. Bidan & Kader Bayi, balita BOK, APBD Pemeriksaan
mengatakan bahwa dan balita memerlukan DDTK bayi, catleya 96 Desember dan apras kesehatan,
kegiatan pemantauan pemantauan dari tenaga balita dan sampai 145 penyuluhan
pengukuran, kesehatan apras, wilayah perorangan,
pertumbuhan, pemberian vit Puskesmas konseling
pemantauan, A dan Gladak
perkembangan, imunisasi Pakem
pemberian vit A dan
imunisasi dasar
lengkap bisa
didapatkan di posyandu
balita
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
50% responden Posyandu
mengatakan bentuk catleya 96
Ortu masih ada yang
kegiatan yang efektif sampai 145 Bayi, balita Penyuluhan
kurang mengerti tentang Penyuluhan di Januari sd. JKN, APBD
untuk memperoleh wilayah Bidan & Kader dan apras, perorangan,
pemantauan tumbuh posyandu Desember
pengetahuan seputar Puskesmas keluarga konseling
kembang anaknya
tumbuh kembang anak Gladak
melalui penyuluhan Pakem
Posyandu
Pemeriksaan
100% responden catleya 96
Tumbuh kembang bayi Pemeriksaan SWADAYA kesehatan,
mengatakan bahwa sampai 145 Bayi, balita
dan balita memerlukan DDTK bayi, Januari sd. MASYARAKAT penyuluhan
bayi/balita perlu wilayah Bidan & Kader dan apras,
pemantauan dari tenaga balita dan Desember , APBD perorangan,
dilakukan deteksi dini Puskesmas keluarga
kesehatan apras konseling,
tumbuh kembangnya Gladak
skrining DDTK
Pakem
2 KB Posyandu
96% responden
catleya 96 Pemeriksaan
merasa perlu untuk Masih ada masyarakat
sampai 145 SWADAYA kesehatan,
menunda kehamilan yang merasa tidak perlu Januari sd.
Penyuluhan wilayah Bidan & Kader PUS MASYARAKAT penyuluhan
pada WUS dengan menggunakan alat Desember
Puskesmas perorangan,
menggunakan alat kontrasepsi
Gladak konseling
kontrasepsi
Pakem
63% responden Masyarakat sudah Penyuluhan, Kelurahan Maret, juni Koordinator Ibu hamil, BOK, APBD Penyuluhan
memilih bahwa yang mengenal bahwa alat orientasi, Kebonsari, dan oktober KB keluarga
perlu memakai alat kontrasepsi KB sosialisasi, Kranjingan
kontasepsi KB adalah digunakan untuk kesehatan dan
ibu pasca melahirkan menunda kehamilan, reproduksi Posyandu
kenali penggunaan dan termasuk catleya 96
pemakaiannya keluarga sampai 145
berencana wilayah
Puskesmas
Gladak
Pakem
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
Pendopo
Kelurahan
Penyuluhan, Kebonsari,
orientasi, Kranjingan
72% responden
sosialisasi, dan
memilih waktu yang
PUS ingin mengatur kesehatan Posyandu Koordinator Ibu hamil, BOK, APBD
tepat untuk ber KB 2 x setahun Penyuluhan
jarak kelahiran reproduksi catleya 96 KB ibu balita
setelah selesai masa
termasuk sampai 145
nifas
keluarga wilayah
berencana Puskesmas
Gladak
Pakem
Pendopo
Kelurahan
Penyuluhan, Kebonsari,
40% responden
orientasi, Kranjingan
memilih metode
sosialisasi, dan
kontrasepsi yang Penyuluhan tentang alat
kesehatan Posyandu Koordinator BOK, APBD
paling efektif untuk KB belum rutin dilakukan 3 x setahun PUS Penyuluhan
reproduksi catleya 96 KB
mencegah kehamilan oleh petugas kesehatan
termasuk sampai 145
adalah suntik dan
keluarga wilayah
IUD/spiral
berencana Puskesmas
Gladak
Pakem
Penyuluhan, Pendopo
76% responden orientasi, Kelurahan
mengatakan bila sosialisasi, Kebonsari,
Penyuluhan tentang alat
mengalami efek kesehatan Kranjingan Koordinator BOK, APBD
KB dan dilakukan oleh 3 x setahun Masyarakat Penyuluhan
samping spoting flek dll reproduksi dan KB
petugas kesehatan
sebaiknya pergi ke termasuk Posyandu
puskesmas keluarga catleya 96
berencana sampai 145
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
wilayah
Puskesmas
Gladak
Pakem
Pendopo
Kelurahan
96% responden
Kebonsari,
memilih pemeriksaan
Kranjingan
yang paling mudah dan Penyuluhan tentang
dan
terjangkau untuk kesehatan reproduksi Penyuluhan, Penyuluhan,
Posyandu Koordinator APBD
rnendeteksi penyakit dan alat KB termasuk pemeriksaan 3 x setahun PUS pemeriksaan
catleya 96 KB
kanker leher rahim iva oleh petugas IVA kesehatan
sampai 145
pada wanita yaitu kesehatan
wilayah
pemeriksaan IVA di
Puskesmas
puskesmas
Gladak
Pakem

Posyandu
Masih ada masyarakat catleya 96
100% responden Pemeriksaan
yang menganggap Pemantauan sampai 145
memilih setiap ibu Januari sd. Semua BOK, APBD kesehatan
3 Gizi pemeriksaan status gizi kesehatan ibu wilayah Bidan & Kader
hamil diperiksa status Desember bumil bumil,
pada bumil tidak hamil Puskesmas
gizinya penyuluhan
diperlukan Gladak
Pakem
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA

88% responden
Posyandu
memilih yang harus Penanganan
Masih ada kasus bumil catleya 96
dilakukan ibu hamil pemberian
KEK yang belum Pemberian sampai 145 JKN, APBD, Pemberian
yang tergolong kek PMT Koord gizi dan Semua
mendapatkan PMT wilayah BOK PMT
(kekurangan energi pemulihan Bidan Wilayah bumil KEK
penanganan karena pemulihan Puskesmas pemulihan
kronis adalah selama 3
terbatasnya dana Gladak
pemberian PMT pada bulan
Pakem
ibu hamil

Masih ada kasus bumil


Posyandu
71% responden KEK yang belum
catleya 96
memilih kegiatan untuk mendapatkan Pelaksanaan Penyuluhan,
sampai 145
meningkatkan penanganan karena kelas bumil, Januari sd. Koord gizi dan Semua BOK,APBD tanya jawab,
wilayah
pengetahuan ibu hamil keterbatasan anggaran penyuluhan Desember Bidan Wilayah bumil KEK senam,
Puskesmas
KEK adalah kegiatan dan karena ketidak perorangan konseling
Gladak
penyuluhan tahuannya tentang
Pakem
bahaya bumil KEK
88% responden Banyak ditemukan kasus Pemeriksaan Posyandu Januari sd. Koord gizi dan Semua APBD Pemeriksaan
memilih untuk anemi pada ibu hamil hemoglobin catleya 96 Desember Bidan bumil kesehatan
mencegah kekurangan pada ibu hamil sampai 145 bumil,
kadar di tms 1 & 3, wilayah penyuluhan
hemoglobin/penyakit pemberian Puskesmas
anemia pada ibu hamil tablet tambah Gladak
perlu diberi tablet darah minimal Pakem
tambah darah di 90 tablet
posyandu, pustu atau selama masa
puskesmas kehamilan
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
98% responden
Posyandu
memilih untuk
catleya 96
Pemberian ASI saja Kader
Bayi usia 6 bulan sampai 145 SWADAYA &
selama enam bulan Penyuluhan di Januari sd. posyandu,
pertama hanya diberi wilayah Ortu bayi BOK Penyuluhan
pertama tanpa posyandu Desember Bidan wilayah,
ASI saja Puskesmas
minuman atau Promkes
Gladak
makanan tambahan
Pakem
lain

Posyandu
catleya 96
Kader
100% responden sampai 145 SWADAYA &
ASI makanan terbaik Penyuluhan di Januari sd. posyandu, Buteki, ortu
memilih bahwa bayi wilayah BOK Penyuluhan
bagi bayi posyandu Desember Bidan wilayah, bayi
harus diberi asi ekslusif Puskesmas
Promkes
Gladak
Pakem

53% responden
Posyandu
memilih kegiatan efektif
Masih ada ibu yang catleya 96
untuk meningkatkan Kader
memberikan susu sampai 145
pengetahuan ibu Penyuluhan di Januari sd. posyandu, Buteki, ortu APBD
formula dan mpasi pada wilayah Penyuluhan
tentang manfaat asi posyandu Desember Bidan wilayah, bayi
bayi usia kurang dari 6 Puskesmas
melalui kegiatan Promkes
bulan Gladak
penyuluhan di
Pakem
posyandu

99% responden Tumbuh kembang bayi Pemeriksaan Posyandu Koord gizi dan Bayi dan APBD Pemeriksaan
Agustus
menginginkan bayi dan dan balita memerlukan serta catleya 96 Bidan wilayah balita umur kesehatan,
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
penimbangan
bayi dilakukan
secara rutin
sampai 145
per bulan,
wilayah
balita perlu diukur tinggi pengukuran
pemantauan Puskesmas 0-59 bulan penyuluhan
badannya tinggi badan
Gladak
LILA, likep
Pakem
dilakukan
sekali dalam
setahun
100% responden Tumbuh kembang bayi Pemeriksaan Posyandu Januari sd. Koord gizi dan Bayi dan BOK Pemeriksaan
memilih posyandu dan balita memerlukan serta catleya 96 Desember Bidan wilayah balita umur kesehatan,
sebagai tempat untuk pemantauan, posyandu penimbangan sampai 145 0-59 bulan penyuluhan
pengukuran tinggi tempat paling efektif, bayi dilakukan wilayah
badan bayi dekat dengan lokasi secara rutin Puskesmas
sasaran per Gladak
bulan,penguku Pakem
ran tinggi
badan lila,likep
dilakukan
sekali dalam
setahun
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA

Posyandu
65% responden
catleya 96
mengatakan balita gizi
Kurangnya pemahaman sampai 145
kurang adalah balita Januari sd. Kader Orang tua BOK Ceramah,
masyarakat tentang Penyuluhan wilayah
yang tidak naik berat Desember posyandu balita tanya jawab
kriteria balita gizi kurang Puskesmas
badannya, bgm, lemas
Gladak
dan sakit-sakitan)
Pakem

Posyandu
Penanganan
100% responden catleya 96
pemberian
memilih balita kurang Masih ada kasus balita Pemberian sampai 145 Semuya Pemberian
PMT Koord gizi dan APBD, JKN
gizi (bgm dan gibur) kurang gizi (bgm dan PMT wilayah balita bgm PMT
pemulihan Bidan
perlu diberi PMT gibur) pemulihan Puskesmas dan gibur pemulihan
selama 3
pemulihan Gladak
bulan
Pakem

Posyandu
100% responden Menurut data WHO
catleya 96
memilih balita perlu diperkirakan terdapat
Pemberian vit sampai 145 Bayi dan Pemberian vit
mendapatkan 250 juta anak pra Februari dan Koord gizi dan APBD
A untuk bayi wilayah balita umur A untuk bayi
suplemen vit a pada sekolah diseluruh dunia Agustus Bidan
dan balita Puskesmas 0-59 bulan dan balita
bulan februari dan mengalami kekurangan
Gladak
agustus vit A
Pakem
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
98% responden Posyandu
memilih untuk balita Pemberian catleya 96
dan bumil yang PMT sampai 145 Dokter,koord Bayi dan Pemeriksaan
Masih ditemukan bumil Januari sd. APBD, BOK
bermasalah dengan pemulihan dan wilayah gizi , bidan balita umur kesehatan,
kek dan balita bgm Desember
gizi di pantau oleh pemeriksaan Puskesmas dan perawat. 0-59 bulan penyuluhan
kader dan tenaga kesehatan Gladak
kesehatan Pakem

Posyandu
100% responden catleya 96
memilih bayi atau balita sampai 145 Dokter,koord Bayi dan Kunjungan
Masih ditemukan bumil Pelacakan gizi Januari sd. APBD, JKN
gizi buruk apakah perlu wilayah gizi , bidan balita umur rumah,
kek dan balita bgm buruk Desember
dilaporkan ke petugas Puskesmas dan perawat. 0-59 bulan skrining
kesehatan Gladak
Pakem

Posyandu
catleya 96
100% responden Kader
sampai 145 SWADAYA &
memilih bayi perlu Penyuluhan di Januari sd. posyandu,
4 Imunisasi IDL diperlukan oleh bayi wilayah Masyarakat BOK Penyuluhan
diberikan Imunisasi posyandu Desember Bidan wilayah,
Puskesmas
Dasar Lengkap Promkes
Gladak
Pakem
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA

Posyandu
catleya 96
100% responden Kader
sampai 145 SWADAYA &
memilih bayi mulai Sejak lahir bayi perlu Penyuluhan di Januari sd. posyandu,
wilayah Masyarakat BOK Penyuluhan
diberi imunisasi sejak diberi imunisasi posyandu Desember Bidan wilayah,
Puskesmas
lahir Promkes
Gladak
Pakem

74% masyarakat Panas, demam dan Pelacakan, Posyandu Januari sd. Koord. Kasus BOK, APBD Melakukan
memilih, jika terjadi merah bekas suntikan monitoring catleya 96 Desember imunisasi dan terduga tatalaksana
keluhan setelah adalah reaksi dari apakah sudah sampai 145 Kader, Bidan KIPI dan
pemberian imunisasi pemberian imunisasi, dilakukan wilayah wilayah, penanganan
(badan panas,bengkak muntah terus menerus, skrining status Puskesmas Surveilens kasus KIPI
dibekas suntikan dll) abses dan bengkak dan kondisi Gladak ditemukan
sebaiknya segera menangis terus bayi sebelum Pakem sesuai dengan
lapor/perikisa ke menerus, kejang demam dilakukan SOP
petugas kesehatan adalah termasuk KIPI imunisasi dan
serius yg perlu melaporkan
penanganan setiap kasus
KIPI yang
ditemukan dan
hasil
investigasi ke
Dinas
Kesehatan
Kabupaten
Jember
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
Posyandu
Masih ada yang belum catleya 96
100% responden
memahami bahwa sampai 145 Koord. Pemberian
memilih informasi Penyuluhan Januari sd. BOK
imunisasi untuk memberi wilayah Imunisasi,bida Masyarakat imunisasi
tentang imunisasi perorangan Desember
kekebalan secara aktif Puskesmas n dan kader sampai IDL
masih diperlukan
dari penyakit berbahaya Gladak
Pakem

Informasi
pemberian
imunisasi IPV
Posyandu
97% responden diberikan pada
catleya 96
memilih bahwa Koord. anak usia
Penyuluhan sampai 145
informasi tentang Masyarakat lebih Januari sd. Imunisasi, BOK minimal 4
dan sosialisasi wilayah Masyarakat
imunisasi bisa didapat percaya pada petugas Desember Bidan dan bulan sd. 11
kelompok Puskesmas
melalui penyuluhan Kader bulan dan
Gladak
petugas pemberian
Pakem
imunisasi IPV
dijadwal setiap
tanggal 10

Penyuluhan
63% responden Posyandu
dan sosialisasi Penyuluhan
memilih, saat orang tua catleya 96
Masih ada yang belum dan Koord. sosialisasi dan
menolak dilakukan sampai 145
bisa menerima vaksin menunjukkan Januari sd. Imunisasi, BOK menunjukkan
imunisasi maka wilayah Masyarakat
imunisasi terkait halal sertifikat Desember Bidan dan tentang
petugas memberikan Puskesmas
dan haram vaksin kehalalan Kader sertifikat fatwa
pengertian tentang Gladak
vaksin dari MUI
imunisasi Pakem
MUI
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA

Keluarga Menjadwal
Posyandu sasaran pemberian
63% responden Masih ada yang belum catleya 96 imunisasi imunisasi
Koord.
menginginkan diberikan memahami bahwa Penyuluhan sampai 145 bayi usia 0 selanjutnya
Januari sd. Imunisasi, BOK, APBD
penjelasan tentang imunisasi untuk memberi dan sosialisasi wilayah sd. < 12 dan memberi
Desember Bidan dan
imunisasi apa yang kekebalan secara aktif kelompok Puskesmas bln, Balita, penjelasan
Kader
akan diberikan dari penyakit berbahaya Gladak WUS dan imunisasi
Pakem Anak usia berikut jadwal
sekolah dan resiko nya

Penyuluhan Posyandu
Masih ada yang belum
63% masyarakat dan sosialisasi catleya 96
memahami bahwa Koord.
memilih menunjukkan dan sampai 145
imunisasi bertujuan Januari sd. Imunisasi, BOK, APBD
kehalalan vaksin (fatwa menunjukkan wilayah Masyarakat Sweeping dofu
untuk memberi Desember Bidan dan
MUI) dalam hal isu sertifikat Puskesmas
kekebalan secara aktif Kader
vaksin halal dan haram kehalalan Gladak
dari penyakit berbahaya
vaksin dari mui Pakem
Sasaran
Posyandu
95% responden Monitoring kepatuhan imunisasi
catleya 96
memilih membawa bayi petugas,masih ada yang Koord. bayi usia 0
sampai 145
ke fasilitas kesehatan belum memahami bahwa Pelayanan Januari sd. Imunisasi, sd. < 12 bln JKN, APBD Sweeping
wilayah
untuk mendapat imunisasi penting imunisasi Desember Bidan dan dan batita imunisasi
Puskesmas
imunisasi bila jadwal diberikan sejak bayi Kader diatas 1
Gladak
imunisasi terlewat berumur 0 sd. >24 jam tahun sd. 3
Pakem
tahun
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA

36% responden
memilih mengingatkan Masih ada yang sering Pendopo
Koord. SWADAYA
orang tua untuk datang lupa jadwal imunisasi Kelurahan Pemberian
Penyuluhan Januari sd. Imunisasi, Orang tua MASYARAKAT
ke posyandu bila ada booster diberikan pada Kebonsari imunisasi
dan sosialisasi Desember Bidan dan baduta dan APBD
jadwal imunisasi usia berapa sampai dan booster
Kader
tambahan pada anak berapa bulan Kranjingan
usia 18 sd.24 bulan

100% responden
Koord.
memilih penyakit TBC, Penyakit TBC, difteri, Orang tua
Penyuluhan Januari sd. Imunisasi, BOK Ceramah dan
difteri, polio, campak polio, campak sangat Posyandu bayi dan
dan sosialisasi Desember Bidan dan tanya jawab
bisa dicegah dengan berbahaya balita
Kader
imunisasi

100% responden
Pemberian
memilih bayi sebelum Penyakit TBC, difteri, Posyandu, Koord. Orang tua
Pelayanan Januari sd. BOK imunisasi
usia 12 bulan wajib polio, campak sangat Pustu, Imunisasi, bayi dan
imunisasi Desember dengan suntik
diberikan imunisasi berbahaya Puskesmas Bidan balita
dan tetes
dasar lengkap

100% responden Mayarakat sadar Pelayanan Posyandu, Januari sd. Koord. Orang tua BOK Pemberian
memilih segera bawa pentingnya imunisasi imunisasi Pustu, Desember Imunisasi, bayi dan imunisasi
bayi untuk imunisasi ke bagi bayi dan balita Puskesmas Bidan balita dengan suntik
puskesmas setelah dan tetes
bayi sembuh. Itu yang
harus dilakukan orang
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
tua bila bayinya belum
mendapatkan imunisasi
karena pada saat
kegiatan posyandu
bayinya sedang sakit
Anak kelas
1 SD, kelas
Masih ditemukan
100% responden 1 SMP, dan
masalah pada gizi, indra Koord UKS,
memilih anak usia Penjaringan kelas 1
penglihatan dan 21 SD, 7 Kesling, drg, SWADAYA
sekolah terutama siswa peserta didik Juli sd. SMA se
pendengaran siswa SMP dan 6 dr umum, MASYARAKAT Skrining
baru perlu dilakukan pada anak Agustus wilayah
yang merupakan faktor SMA Petugas lab
pemeriksaan kelas 1, 7, 10 kerja
penting dalam proses dan Perawat
kesehatan Puskesmas
pembelajaran
Gladak
Pakem
SD, SMP,
SMA
100% responden
21 SD, 7 Koord (kampanye
memilih anak usia Anak masih takut Agustuis dan BOK, APBD
5 UKS Skrining SMP dan 6 imunisasi, MR) dan BIAS
sekolah perlu diberikan dengan imunisasi November
SMA UKS BIAS SD
imunisasi
kelas 1 dan
2

57% responden
memilih kegiatan untuk Koord UKS,
meningkatkan Masih ditemukan siswa 21 SD, 7 Kesling, drg, Seluruh Sosialisasi dan
Penyuluhan Maret, Juni BOK, APBD
pengetahuan siswa yang kurang faham SMP dan 6 dr umum, siswa SD, penyuluhan
dan sosialisasi dan Oktober
tentang kesehatan tentang kesehatan SMA Petugas lab SMP, SMU siswa sekolah
melalui kegiatan dan Perawat
penyuluhan
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
79% responden Koord UKS,
Masih ditemukan kasus
memilih penyuluhan Kesling, drg, Seluruh Sosialisasi dan
pemakaian napza dan Penyuluhan 7 SMP dan 6 Maret, Juni BOK, APBD
kesehatan reproduksi dr umum, siswa SMP penyuluhan
seks bebas pada anak dan sosialisasi SMA dan Oktober
dan napza untuk anak Petugas lab & SMU siswa sekolah
sekolah
sekolah dan Perawat
Masih ditemukan
95% responden
masalah pada
memilih dibawa ke Koord UKS,
kesehatan seperti gizi,
puskesmas atau Pemeriksaan 21 SD, 7 Kesling, drg, Seluruh
gigi, indra penglihatan Juli sd. BOK, APBD Pemeriksaan
ponkesdes bila ada berkala pada SMP dan 6 dr umum, siswa SD,
dan pendengaran siswa Desember siswa sekolah
siswa sakit dan perlu anak didik SMA Petugas lab SMP, SMU
yang merupakan faktor
pemeriksaan dan Perawat
penting dalam proses
kesehatan
pembelajaran
6 Kesling Inspeksi Warung
100% responden
kesehatan makanan,
memilih inspeksi Warung,
lingkungan instansi
kesehatan dan hotel,
Masih ada fasilitas yang terhadap sekolah dan
pembinaan terhadap Januari sd. rumah APBD, BOK
belum memenuhi kriteria sarana warung kantor se Koord kesling Kunjungan
sarana di warung Desember makan,
sehat makanan, wilayah
makanan, instansi kantin
instansi Puskesmas
sekolah dan kantor sekolah
sekolah dan Gladak
perlu dilakukan
kantor Pakem
69% responden Masih ada warga yang Penyuluhan Wilayah 2 x setahun Koord kesling Seluruh BOK, APBD Penyuluhan
memilih untuk merubah bab di sungai,utamanya dan Puskesmas dan perangkat masyarakat
perilaku tidak sehat yang bertempat tinggal di pemberdayaan Gladak desa serta
dalam masyarakat tepi sungai masyarakat Pakem Kader
(BAB sembarangan melalui
buang sampah pemicuan
sembarangan dll) perlu STBM
dilakukan pemicuan
STBM (Sanitasi Total
Berbasis Masyarakat)
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
Penyuluhan
dan
100% responden Wilayah Koord kesling
pemberdayaan
memilih bahwa jamban Masih ada warga yang Puskesmas dan perangkat Seluruh BOK, APBD
masyarakat 2 x setahun Penyuluhan
merupakan tempat BABS di sungai Gladak desa serta masyarakat
melalui
buang air besar Pakem Kader
pemicuan
STBM
Penyuluhan
dan
45% responden Masih ada warga yang Wilayah Koord kesling
pemberdayaan
memilih tidak perlu bab di sungai,utamanya Puskesmas dan perangkat Seluruh BOK
masyarakat 2 x setahun Penyuluhan
meningkatkan jumlah yang bertempat tinggal di Gladak desa serta masyarakat
melalui
pengguna jamban tepi sungai Pakem kader
pemicuan
sTBm

100% responden
memilih masyarakat
perlu diberikan Sebagian warga sudah
penyuluhan dan memiliki jamban
pembinaan sanitasi
rumah tangga sehat

Penyuluhan
dan
69% responden Masih ada warga yang Wilayah Koord kesling
pemberdayaan
memilih melalui bab di sungai,utamanya puskesmas dan perangkat Seluruh BOK
masyarakat 2 x setahun Penyuluhan
kegiatan penyuluhan yang bertempat tinggal di gladak desa serta masyarakat
melalui
kelompok tepi sungai pakem kader
pemicuan
sTBm
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA

100% responden
memahami ciri air Kel
Sebagian masyarakat Penyuluhan
bersih adalah tidak Kranjingan Januari dan BOK Ceramah dan
kurang mengetahui ciri pada saat Koord Kesling Masyarakat
berbau, tidak berwarna, dan September tanya jawab
air bersih MMD
tidak berasa, bening, Kebonsari
bebas zat kimia

62% responden
memilih upaya Inspeksi Koord kesling
Masih ada fasilitas Wilayah
pencegahan penyakit kesehatan dan db dan
umum yang perlu Puskesmas Januari sd. Seluruh BOK, APBD Kunjungan
yang disebabkan oleh lingkungan, perangkat
penanganan yg belum Gladak Desember masyarakat rumah
faktor lingkungan perlu Jumat bersih, desa serta
memenuhi kriteria sehat Pakem
diadakan upaya jumat dan PSN kader
bersih dan PSN
64% responden
memilih untuk
memudahkan
masyarakat Wilayah
Informasi kesehatan Pemeriksaan
mendapatkan Puskesmas Puskesmas Januari sd. APBD
belum rutin dilakukan Perawat Masyarakat kesehatan,
pelayanan kesehatan keliling Gladak Desember
oleh petugas pengobatan
utamanya daerah Pakem
terpencil sebaiknya
7 Promkes dilakukan kegiatan
puskesmas keliling

57% responden Masih ditemukan adanya


memilih rumah tangga keluarga yang belum Koord Masyarakat
Pertemuan Pendopo Januari sd. APBD
tergolong tidak sehat sadar pentingnya program dan Kader Penyuluhan
kader kelurahan Desember
perlu dilakukan kesehatan diri dan promkes posyandu
pembinaan keluarga
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
39% responden
Masyarakat belum
memilih,penyuluhan Penyuluhan Posyandu, Bidan wilayah,
mampu mencegah dan Januari sd. BOK Penyuluhan
kesehatan bisa tentang Pustu, Kader dan Masyarakat
menangani masalah Desember kelompok
dilakukan melalui kesehatan Puskesmas PKK
kesehatannya sendiri
penyuluhan kelompok
75% responden
memilih,
menyelesaikan
Pendopo
masalah kesehatan Masyarakat belum
Musyawarah Kelurahan
didesa perlu dilakukan mampu mencegah dan Koord APBD, JKN Ceramah,
masyarakat Kebonsari Triwulan Masyarakat
koordinasi dengan menangani masalah promkes tanya jawab
desa (MMD) dan
perangkat desa dan kesehatannya sendiri
Kranjingan
lembaga terkat melalui
musyawarah
masyarakat desa
33% responden Pemantauan status gizi Pemberian Posyandu November Bidan wilayah, Bayi dan APBD Pengadaan
memilih,disediakan bayi dan balita perlu APE bagi Kader dan balita umur
permainan edukasi dilakukan secara rutin posyandu PKK 0-59 bulan
(APE) selain dari
kegiatan menimbang
dan pemeriksaan
kesehatan yang
dilakukan di posyandu
agar sasaran mau hadir
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA

100% responden
Orang tua
memilih posyandu
Sebagian masyarakat bayi dan
balita adalah tempat Januari sd. Kader dan PJ BOK Ceramah,
kurang paham fungsi Penyuluhan Posyandu balita, Ibu
untuk memperoleh Desmeber promkes tanya jawab
posyandu hamil, Ibu
informasi dan
nifas
pelayanan kesehatan

100% responden
memilih memeriksa ibu Bayi, Balita,
Pelayanan
hamil dan penyuluhan Pentingnya keberadaan Hari buka Januari sd. Kader dan Ibu hamil, BOK
Posyandu kesehatan dan
gizi adalah kegiatan posyandu posyandu Desmeber bidan wilayan Ibu nifas,
Penyuluhan
yang dilakukan WUS
posyandu
95% responden
memilih keluarga sehat
Keluarga di Penyuluhan,
adalah semua anggota Kel.
Sebagian masyarakat Pendataan ks Petugas Kel. Tatap muka,
keluarga tidak ada Kebonsari BOK
belum paham tentang dan sosialisasi Januari puskesmas, Kebonsari Tanya jawab
yang merokok, bayi dan
program KS KS Kader, PKK dan dengan
diberikan asi eksklusif, Kranjingan
Kranjingan kuesioner
ibu melahirkan pada
tenaga kesehatan
100% responden
memilih anggota Pendopo
keluarga dengan Pentingnya berobat ke kelurahan
Januari sd. Seluruh BOK, APBD
keluhan batuk lebih Puskesmas apabila Penyuluhan kranjingan Dokter Penyuluhan
8 P2M Desember masyarakat
dari 2 minggu perlu batuk lebih dari 2 minggu dan
berobat ke kebonsari
Puskesmas
100% responden Pentingnya cek dahak ke Pelacakan Penyuluhan Pendopo Januari sd. Dokter, Seluruh BOK, APBD P
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
memilih anggota
keluarga dengan kelurahan
keluhan batuk lebih lab apabila batuk lebih kranjingan masyarakat
kasus Desember Petugas lab
dari 2 minggu perlu dari 2 minggu dan
cek dahak ke kebonsari
laboratorium

Pelacakan
39% responden Masih banyak masyrakat
kasus kontak Rumah
memilih batuk lebih 2 yang kurang Januari sd. Seluruh APBD Kunjungan
terhadap penderita TB Petugas TB
minggu adalah gejala pengetahuan tentang Desember masyarakat rumah
penderita TB (+)
penyakit TB paru/TBC gejala TBC
(+)

100% responden Pendopo


memilih memeriksakan Masyarakat sudah tau di Kelurahan
Januari sd. Dokter, Seluruh BOK, APBD
ke tenaga mana tempat berobat Penyuluhan Kranjingan Penyuluhan
Desember Petugas TB masyarakat
kesehatan/puskesmas yang benar dan
bila terkena TBC Kebonsari

64% responden Masih banyak penderita


memilih cara dengan penyakit TBC JKN, APBD,
Rumah Januari sd. Seluruh Kunjungan
mengobati TB paru yang tidak Pendampingan Petugas TB BOK
pasien Desember masyarakat rumah
adalah minum obat mengkonsumsi obatnya
secara teratur secara teratur
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA

100% responden
Masih banyak ditemukan
memilih keluarga dan Rumah Keluarga
penderita TBC baru Pelacakan Januari sd. BOK, APBD Kunjungan
tetangga penderita TB penderita Petugas TB pasien TB
diwilayah puskesmas kasus kontak Desember rumah
paru perlu dilakukan TBC (+) (+)
gladak pakem
pemeriksaan juga

Peyuluhan
individu Masyarakat
100% responden
kepada dan
memilih periksa ke Wilayah Nakes di
Masih ditemukan keluarga keluarga Pemeriksaan
tenaga kesehatan Puskesmas Januari sd. fasyankes, APBD
penderita diare tidak pasien dan yang kesehatan,
untuk mendapatkan Gladak Desember Koord P2 dan
segera diobati segera penyuluhan berkunjung Pengobatan
oralit dan zink apabila Pakem Surveilens
kelompok ke
terkena penyakit diare
pada kader fasyankes
posyandu
Peyuluhan
100% responden individu Masyarakat
memilih penderita kepada dan
Masih ditemukan Wilayah
penyakit kulit keluarga keluarga SWADAYA & Pemeriksaan
penderita kusta di Puskesmas Januari sd. Koord P2 dan
menyerupai panu pasien dan yang BOK kesehatan,
wilayah Puskesmas Gladak Desember Surveilens
terdapat bercak diduga penyuluhan berkunjung Pengobatan
Gladak Pakem Pakem
kusta perlu dilakukan kelompok ke
pemeriksaan pada kader fasyankes
posyandu
100% responden Kasus DBD masih PSN Wilayah Januari sd. Koord P2, PJ Rumah SWADAYA & Kunjunga
memilih untuk ditemukan Puskesmas Desember DBD dan tangga BOK rumah
mencegah penyakit Gladak Surveilens
DHF atau demam Pakem
berdarah maka perlu
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
dilakukan kegiatan
PSN
(Pemberantasan
sarang nyamuk)
100% responden
memilih ibu hamil,
Ibu hamil,
penderita TBC dan
Penderita
kelompok resiko Skrining dan Koord P2, PJ Pemeriksaan
Pentingnya deteksi dini Januari sd. TBC dan BOK, APBD
tinggi (LGBT,waria) Pemeriksaan Puskesmas HIV dan kesehatan,
penyakit HIV/AIDS Desember Kelompok
perlu dilakukan kesehatan Surveilens Pengobatan
resiko
pemeriksaan PITC
tinggi
(Deteksi Dini
Penyakit HIV/AIDS)

100% responden
Pentingnya imunisasi TT Pelayanan Januari sd. Koord P2, PJ BOK, APBD Pelayanan
memilih WUS perlu Puskesmas WUS
pada WUS imunisasi Desember imunisasi imunisasi
diberi imunisasi TT

100% responden Skrining dan Koord P2, PJ Pemeriksaan


Pentingnya deteksi dini Januari sd. BOK, APBD
memilih ibu hamil Pemeriksaan Puskesmas HIV dan Ibu hamil kesehatan,
penyakit HIV/AIDS Desember
periksa HIV/AIDS kesehatan Surveilens Pengobatan

67% responden
memilih apabila terjadi Sebagian masyarakat
KLB sebaiknya apabila terdapat KLB Pelacakan Rumah Januari sd. Koord P2 dan BOK, APBD Kunjungan
Masyarakat
dilaporkan ke tidak dilaporkan ke kasus KLB Masyarakat Desember Surveilens rumah
Puskesmas dan Dinas Puskesmas
Kesehatan
85% responden Sebagian masyarakat Kel Januari sd. Masyarakat APBN Pemeriksaan
9 PTM Posbindu Koord PTM
memilih kegiatan yang lebih senang mendapat Kranjingan Desember usia 15 th kesehatan,
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
dilakukan pukesmas
untuk menurunkan
terjadinya kasus
penyakit tidak menular pemeriksaan dari dan
ke atas Pengobatan
melalui pemeriksaan petugas puskesmas Kebonsari
rutin pada masyarakat
usia diatas 15 tahun
(posbindu)
85% responden Kel
Pengetahuan Masyarakat Pemeriksaan
memilih penyakit Kranjingan Januari sd. APBN
masyarakat masih Penyuluhan Koord PTM usia 15 th kesehatan,
hipertensi sebagai dan Desember
kurang ke atas Pengobatan
penyakit tidak menular Kebonsari
10 Lansia 100% responden
memilih pemeriksaan Pertemuan
Belum semua RW di Wilayah kerja
dan pemantauan Pembentukan dengan lintas
wilayah kerja Puskesmas Puskesmas APBD, BOK
kesehatan secara kelompok Oktober Koord Lansia Lansia sektor dan
Gladak Pakem memiliki Gladak
berkala pada usia lanjut lansia warga
posyandu lansia Pakem
di desa dapat diperoleh setempat
di posyandu lansia
100% responden Posyandu lansia yang Pelayanan
Posyandu
memilih, lanjut usia sudah ada belum lanjut usia di Usila di
lansia
dengan resiko tinggi dimanfaatkan secara posyandu Perawat, wilayah Pemeriksaan
wilayah kerja Januari sd. APBD, JKN
(mempunyai penyakit ) optimal oleh masyarakat lansia dan Koord Lansia Puskesmas kesehatan dan
Puskesmas Desember
perlu dilakukan dan penyuluhan penyuluhan dan Kader Gladak Penyuluhan
Gladak
pemeriksaan dan kesehatan belum rutin kesehatan Pakem
Pakem
rujukan ke Puskesmas dilaksanakan lansia
86% responden Posbindu yang sudah Penyuluhan Posyandu Januari sd. Perawat, Penduduk APBD Penyuluhan
memilih pemeriksaan ada belum dimanfaatkan kesehatan lansia Desember Koord Lansia usia 15 sd. kelompok
dan pemantauan secara optimal oleh wilayah kerja dan Kader 45 tahun
kesehatan masyarakat masyarakat dan Puskesmas
pada usia 15 sd. 45 penyuluhan kesehatan Gladak
tahun perlu dilakukan belum rutin dilaksanakan Pakem
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
dengan kegiatan
posbindu (pos binaan
terpadu)
100% responden Posyandu lansia dan Posyandu
memilih sasaran posbindu yang sudah lansia dan Perawat,
posbindu dan lansia ada belum dimanfaatkan Posbindu Koord Lansia, Penduduk Pemeriksaan
Pemeriksaan Januari sd. APBD, BOK
termasuk risti mis DM, secara optimal oleh wilayah kerja Koord usia 15 dan
secara berkala Desember
jantung perlu dilakukan masyarakat dan Puskesmas Posbindu dan sd.usila Pengobatan
pemantauan setiap penyuluhan kesehatan Gladak Kader
bulan oleh nakes belum rutin dilaksanakan Pakem
Posyandu
86% responden
lansia dan
memilih penyuluhan Pembinaan kelompok Pemantauan RW, Koord Penyuluhan
Posbindu Penduduk
pada sasaran posbindu yang ada belum dan Januari sd. Lansia, dan BOK, APBD dan
wilayah kerja usia 15
dan lansia dapat dilaksanakan secara Pembinaan Desember Koord Pemeriksaan
Puskesmas sd.usila
menggunakan media optimal kelompok Posbindu kesehatan
Gladak
penyuluhan kelompok
Pakem
86% responden
memilih penyuluhan
dan olah raga yang RW, Koord
Olah raga Penduduk Penyuluhan
bisa memberdayakan Masyarakat lansia Januari sd. Lansia, dan BOK, APBD
lansia dan Puskesmas usia 15 dan Aktivitas
para lansia agar aktif kurang aktivitas fisik Desember Koord
penyuluhan sd.usila fisik
dalam mengikuti Posbindu
kegiatan posyandu
lansia

90% responden Salah satu penyebab gigi Pemeriksaan Koord.


Poli gigi, Januari sd. BOK Pemeriksaan
11 Gigi memilih ibu hamil perlu berlubang adalah gigi pada bumil Kesehatan Bumil
Posyandu Desember kesehatan gilut
diperiksa giginya kehamilan k1 Gigi
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
100% responden
memilih sedini mungkin Pembinaan Posyandu, Koord.
Banyak ditemukan kasus Januari sd. Balita dan BOK Pemeriksaan
waktu yang tepat bagi kesehatan gigi PAUD, TK Kesehatan
caries gigi pada anak Desember Apras kesehatan gilut
anak-anak untuk diajari dan mulut dan SD Gigi
menyikat gigi

72% responden
memilih metode Penyuluhan Koord.
Kasus caries gigi pada Januari sd. BOK
mengajari sendiri oleh kesehatan gigi Posyandu Kesehatan Balita Penyuluhan
anak masih tinggi Desember
orang tua cara sikat dan mulut Gigi
gigi

98% responden
Pemeriksaan
memilih, sebaiknya Kasus caries gigi, Koord.
gigi dari Poli gigi dan Januari sd. BOK, APBD Pemeriksaan
periksa ke pulpitis, gingivitis masih Kesehatan Masyarakat
posyandu, poli Posyandu Desember kesehatan gilut
puskesmas/dokter gigi tinggi Gigi
gigi
bila sakit gigi

97% responden
Pemeriksaan
memilih sebaiknya Kasus caries gigi, Koord.
gigi di Poli gigi dan Januari sd. BOK, APBD Pemeriksaan
stiap 6 bulan sekali gingivitis, pulpitis masih Kesehatan Masyarakat
posyandu, Poli posyandu Desember kesehatan gilut
dilakukan pemeriksaan tinggi Gigi
gigi
gigi
100% responden
Masyarakat masih
memilih Bila ada
mengobati sendiri Puskesmas
anggota keluarga yang Pengobatan Januari sd. Dokter dan JKN, APBD Pengobatan di
dengan membeli obat Gladak Masyarakat
12 UKP sakit sebaiknya dibawa penyakit Desember perawat Puskesmas
diapotik tanpa resep Pakem
berobat ke pustu atau
dokter
puskesmas
100% responden Masyarakat masih Pengobatan Wilayah Januari sd. Dokter dan Masyarakat SWADAYA Puskesmas
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
memilih untuk
meningkatkan cakupan
mengobati sendiri
kunjungan pelayanan Puskesmas MASYARAKAT
dengan membeli obat
kesehatan daerah penyakit Gladak Desember Perawat , APBD keliling
diapotik tanpa resep
terpencil perlu Pakem
dokter
dilakukan puskesmas
keliling
100% responden
memilih ,untuk
Pembinaan
kunjungan penderita
dan Wilayah Masyarakat
dengan penyakit Penyakit menular dan SWADAYA
pengobatan Puskesmas Januari sd. Puskesmas Pelayanan
menular maupun tidak tidak menular ada yang Perawat MASYARAKAT
penyakit Gladak Desember Gladak posbindu
perlu dilakukan tidak tercatat
menular dan Pakem Pakem
pencatatan dan
tidak menular
pelaporan oleh petugas
kesehatan
100% responden
memilih untuk
penderita yang
ditemukan dan yang Perawat, Pasien
Keterbatasan sarana dan Januari sd. BOK, APBD
tidak bisa ditangani di Merujuk ke RS RS Sopir gawat Rujukan
prasarana di Puskesmas Desember
puskesmas maka Ambulance darurat
sebaiknya penderita
tersebut dirujuk
kerumah sakit
50 % responden Sesuai dengan jam kerja Pelayanan Puskesmas Januari sd. Petugas Pasien APBD Pelayanan
memilih mebaiknya pegawai di lingkungan rawat jalan Desember pelayanan rawat jalan kesehatan
puskesmas dan pustu pemerintahan
melakukan pelayanan
dimulai pada pukul
07.00
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
100% responden
memilih dokter umum
Pemeriksaan kesehatan Pemeriksaan Pasien Pemeriksaan
yang seharusnya Januari sd. APBD
harus dilakukan oleh di ruang Puskesmas Dokter umum pemeriksaa dan
melakukan Desember
seorang dokter pemeriksaan n umum Pengobatan
pemeriksaan di ruang
pemeriksaan umum
100% responden
memilih keluarga Masyarakat belum
Tindakan
dengan penderita memahami bahaya
asuhan Individu,
penyakit menular ibu penyakit menular, Wilayah Perawat,
keperawatan Keluarga
dan balita risti, lansia keadaan resiko tinggi Puskesmas Januari sd. Bidan dan BOK, APBD Kunjungan
baik pada dan
risti memerlukan pada anggota keluarga Gladak Desember Koord rumah
individu, Kelompok
asuhan keperawatan khususnya dan Pakem Perkesmas
keluarga atau resti
yang komprehensif masyarakat sekitar pada
kelompok resti
oleh petugas umumnya
Perkesma kesehatan
13
s 91% responden
memilih bila ada Penyuluhan,
anggota keluarga yang Tidak semua penderita sosialisasi dan
Dokter, Penyuluhan
sakit dan tidak berobat sadardan keluarganya pendekatan Wilayah
Perawat, dan
ke fasilitas kesehatan sadar bahaya sakit, bila serta Puskesmas Januari sd. Masyarakat BOK, APBD
Bidan dan Pengobatan
yang harus dilakukan tidak diobati, tidak tahu pengobatan Gladak Desember umum
Koord (pusling dan
anggota keluarga cara penanganan bagi Pakem
perkesmas posbindu)
adalah membawa penyakit dengan tepat masyarakat
berobat ke fasilitas awam
kesehatan
100% responden Sweeping/
memilih bahwa Masih ada kasus jiwa pencarian Wilayah
Semua
seseorang dengan yang belum terlapor dan kasus, Puskesmas Januari sd. Koord Keswa, BOK, APBD Kunjungan
14 Jiwa suspek
gangguan kejiwaan belum mendapatkan penemuan Gladak Desember Bidan rumah
ODGJ
sebaiknya berobat ke penanganan kasus secara Pakem
pustu atau puskesmas dini, konseling,
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
pemberian
obat
pencegahan
kekambuhan
dalam bentuk
pendampingan
dan kunjungan
rumah
Penemuan
kasus secara
dini, konseling,
Masih ada anggapan
pemberian
100% responden penderita gannguan jiwa
obat Rumah
memilih penderita perlu dipasung, kasus Januari sd. Koord Keswa, Semua APBD Kunjungan
pencegahan penderita
dengan gangguan jiwa jiwa yang mengganggu Desember Bidan ODGJ rumah
kekambuhan ODGJ
tidak perlu dipasung dan meresahkan
dalam bentuk
masyarakat
pendampingan
dan kunjungan
rumah
57% responden
memilih untuk
Pendopo
meningkatkan
Masih ada masyarakat Kelurahan JKN, APBD,
pengetahuan Penyuluhan Koord Keswa, Semua
yang tidak peduli dengan Kranjingan 2x setahun BOK Penyuluhan
masyarakat tentang kelompok Bidan masyarakat
kesehatan jiwa dan
kesehatan jiwa maka
Kebonsari
diperlukan kegiatan
penyuluhan
100% responden Masalah kesehatan jiwa Penyuluhan Rumah Januari sd. Koord Keswa, Semua BOK, APBD Penyuluhan
memilih yang perlu terkadang masih dan konseling penderita Desember Bidan, keluarga kepada
dilakukan pada dicampur adukkan bagi keluarga Babinsa ODGJ keluarga
gangguan jiwa yang dengan kejadian mistis penderita dan
berat adalah merujuk masyrakat
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
ke rumah sakit

100% responden
memilihseseorang Wilayah
Belum semua penderita Pemeriksaan
mengalami gangguan Puskesmas Januari sd. Koordinator APBD
diperiksa mata dan mata dan Masyarakat Pemeriksaan
pada mata sebaiknya Gladak Desember Indera
telinga telinga
berobat ke pustu dan Pakem
puskesmas

15 Indera
100% responden
memilih pada
penderita dengan
Pasien SWADAYA &
gangguanpenglihatan Keterbatasan sarana dan Januari sd. Perawat,sopir
Merujuk ke rs. Rs gawat BOK Rujukan
dan pendengaran yang prasarana di puskesmas Desember ambulan,
darurat
berat sebaiknya
dilakukan rujukan
kerumah sakit

Kantor,
100% responden
Sosialisasi dan perusahaan, Seluruh
memilih bahwa
pembinaan gudang dan pekerja di
kelompok pekerja perlu Penyuluhan kesehatan Koord UKK
serta pekerja di Januari sd. wilayah APBD Sosialisasi dan
16 UKK dilakukan pemeriksaan pada kelompok kerja dan Koord
pemantauan Wilayah Desember Puskesmas Penyuluhan
kesehatan secara belum rutin dilakukan Kesling
kesehatan Puskesmas Gladak
berkala oleh petugas
kerja Gladak Pakem
kesehatan
Pakem
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
100% responden
Kantor,
memilih bahwa
perusahaan, Seluruh
kecelakaan atau
gudang dan pekerja di
penyakit akibat kerja Pengobatan masih Koord UKK
Sosialisasi pekerja di Januari sd. wilayah APBD Sosialisasi dan
yang dialami oleh sering dilakukan sendiri dan Koord
pada pekerja Wilayah Desember Puskesmas penyuluhan
pekerja sebaiknya tanpa resep dokter Kesling
Puskesmas Gladak
dilakukan pengobatan/
Gladak Pakem
atau rujukan ke
Pakem
Puskesmas atau RS

95% responden
Belum semua pengobat Kelompok
memilih perlu
tradisional yang ada di Pembinaan pembuat
dilakukan pembinaan 21
wilayah Puskesmas kelompok jamu Januari sd. BOK Penyuluhan
17 HATRA untuk penyehat Koord Hatra penyehat
Gladak Pakem pengobat tradisional Desember dan kunjungan
tradisional seperti tradisional
mendapatkan tradisional dan pijit
tukang pijat, SPA dan
pembinaan tradisional
salon

95% responden Penyehat


Pendataan
memilih perlu diadakan tradisional di
Belum semua penyehat terpadu Koord Hatra 21
pertemuan penyehat lingkungan Januari sd. APBD, JKN Penyuluhan
tradisional terdata dengan dan Kord penyehat
tradisional tukang pijat, Puskesmas Desember dan Kunjungan
dengan lengkap kesehatan Kesling tradisional
SPA dan salon untuk Gladak
lingkungan
bertukar pikiran Pakem

100% responden Belum semua tempat Sosialisasi dan


Klub dan
KESORG memilih kegiatan yang olahraga di wilayah pembinaan Januari sd. Koord APBD
18 kelompok Masyarakat Penyuluhan
A harus dilakukan agar puskesmas gladak serta Desember Olahraga
olahraga
masyarakat mengerti pakem terdata dan penyuluhan
Rencana Kegiatan Program
No Program Hasil Identifikasi Analisis Penyebab SUMBER
Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana Sasaran Metode
DANA
tentang pentingnya
upaya kesehatan
olahraga yaitu terbina dengan tertib berkelompok
penyuluhan dikelompok
masyarakat
76% responden
memilih bagaimana
sebaiknya calon Mulai dari awal
jamaah memperoleh pemeriksaan para calon Puskesmas Kapus, Pemeriksaan
Januari sd. Calon APBD, JKN
informasi dan jamaah haji, kurang Penyuluhan Gladak Perawat, kesehatan dan
Agustus jamaah haji
pembinaan tentang memperhatikan Pakem Timkes Haji Penyuluhan
kesehatan penyuluhan pentingya kesehatan
19 MATRA di Puskesmas

57% responden
Beberapa calon jamaah
memilih selain medis
haji belum mengerti tata
yang sebaiknya Pembinaan Puskesmas Kapus, Pembinaan
cara merawat Januari sd. Calon APBD
diperoleh CJH adalah aktivitas Gladak Perawat, aktivitas
kesehatannya selama Agustus jamaah haji
pembinaan aktivitas fisik/olahraga Pakem Timkes haji fisik/olahraga
menjalankan ibadah
fisik/olahraga ditanah suci
ANALISIS PENYEBAB DAN RENCANA KEGIATAN MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA (MMD) :

Kelurahan Masalah Prioritas Masalah Usulan warga RTL TL


KEBONSARI Penanganan sampah yang Penanganan sampah yang masih Perbaikan saluran Usulan musrenbang Sudah ditindaklanjuti
masih kurang maksimal kurang maksimal menyebabkan air /selokan di
menyebabkan saluran saluran pembuangan air / selokan lingkungan sumber
pembuangan air/selokan sering mampet sehingga dandang
menimbulkan banjir dan bau yang
sering mampet sehingga
tidak sedap
menimbulkan banjir dan bau
yang tidak sedap
Masalah Posyandu, seperti
Masalah Posyandu seperti balita Usulan pengadaan
balita tidak datang ke
tidak datang ke posyandu, PMT SIP Posyandu,
posyandu, PMT Bumil KEK,
Bumil KEK, sarana dan prasana pengadaan dan
sarana dan prasana Posyandu
Posyandu yang kurang memadai perbaikan Dacin yg Usulan Musrenbang Sudah ditindaklanjuti
yang kurang memadai (Dacin
(Dacin perlu ditera, buku SIP rusak, pengadaan
perlu ditera, buku SIP
Posyandu perlu pengadaan, alat dan perbaikan
Posyandu perlu pengadaan,
ukur TB/PB) dll mikrotoise yg rusak
alat ukur TB/PB)
Penyuluhan di Posyandu
Kesadaran masyarakat tentang Kesadaran masyarakat tentang Penyuluhan di Dilakukan penyuluhan oleh
baik individu maupun
bahaya merokok masih rendah bahaya merokok masih rendah Posyandu PJ promkes dan Kader
kelompok
PSN dan Kerja bakti
di lingkungan warga
Masalah penyakit DBD setiap Masalah penyakit DBD setiap Melakukan PSN bersama
masing-masing dan PSN bersama linsek
tahun tahun lintas sektor sesuai jadwal
dilakukan fogging
bila diperlukan
Penyuluhan kepada
warga terkait jenis,
Imunisasi balita belum Imunisasi balita belum tercapai manfaat, waktu
Penyuluhan di Posyandu Dilakukan penyuluhan oleh
tercapai banyak warga yang banyak warga yang punya pemberian, efek
baik individu maupun PJ promkes, Kader, dan
punya keyakinan karena keyakinan karena aliran samping dan
kelompok lintas sektor
aliran keagamaan keagamaan kandungan
imunisasi

Sosialisasi tentang
KRANJINGAN pentingnya Penyuluhan, Pemicuan
penggunaan jamban STBM (Sanitasi Total
Sebagian besar warga
Warga masih sering BABS sehat, Arisan Berbasis Masyarakat), Sudah terlaksana
masih BABS jamban bagi warga Pengadaan arisan jamban
yang tidak memiliki pada masyarakat
jamban sehat
Usulan pengadaan
Sarana dan prasarana Sarana dan prasarana
sarana dan
pelayanan di Posyandu pelayanan di Posyandu kurang prasarana
Usulan Musrenbang Sudah ditindaklanjuti
kurang memenuhi standart memenuhi standart pelayanan posyandu
ANALISIS PENYEBAB DAN RENCANA KEGIATAN KOTAK SARAN :
No Rencana tindak
Tanggal Nama Keluhan/Saran Unit yang dituju Tindak lanjut Evaluasi
. lanjut
1. PJ Farmasi
Telah dilakukan
M. Koordinasi dengan menunggu jadwal
08-03-2022 Obat lebih diperlengkap Apotek koordinasi dengan
Ibrahim PJ Farmasi dropping obat dari
PJ Farmasi
GFK
2. Dilakukan
Diperlukan CCTV sehingga koordinasi dengan
Koordinasi dengan Telah dilakukan
15-08-2022 Dilla apabila terdapat kehilangan Manajemen manajemen untuk
manajemen koordinasi
dapat diketahui oknumnya antisipasi barang
hilang
3. Dilakukan
koordinasi dengan
Melakukan audit
Koordinasi dengan manajemen agar
05-09-2022 Anonim CS/Loket tidak ramah Loket dan eval kepada
tim mutu kerjadian tersebut
petugas loket
tidak terjadi
kembali
4. Dilakukan
koordinasi dengan
Bagian antrian pegawai Melakukan audit
Abdul Koordinasi dengan manajemen agar
06-07-2022 judes dan kurang sopan Loket dan eval kepada
Rozak tim mutu kerjadian tersebut
terhadap pasien petugas loket
tidak terjadi
kembali
5. Saat pelayanan agar lebih
ramah terhadap pasien
03-09-2022 Eka Loket
yang akan mendaftar demi
kenyamanan pasien
20.
BAB IV
PENUTUP

Wilayah kerja Puskesmas Gladak Pakem meliputi 2 kelurahan yaitu Kelurahan


Kebonsari dan Kelurahan Kranjingan. Puskesmas Gladak Pakem terletak di daerah
perkotaan sehingga banyak pelayanan kesehatan lainnya yang merupakan pesaing.
Oleh karena itu puskesmas Gladak Pakem mempunyai beberapa rencana kegiatan
untuk menanggapi kebutuhan dan harapan masyarakat yang berkaitan dengan
kesehatan, antara lain peningkatan pemberian edukasi dan informasi kepada
masyarakat, menjalin kerjasama dengan mitra kerja puskesmas, pengembangan
pelayanan kesehatan yang lebih kreatif dan inovatif.

Dengan terselesaikannya laporan survey kebutuhan dan harapan masyarakat ini,


Puskesmas Gladak Pakem mengharapkan agar semua Rencana kegiatan UKM
tersebut diatas dapat terlaksana sesuai yang direncanakan sehingga dapat mencapai
tujuan puskesmas, yaitu mewujudkan derajat kesehatan yang tinggi pada masyarakat
dengan meningkatkan kemandirian masyarakat untuk mencegah penyakit dan
mempertahankan kesehatan.
LAMPIRAN I.
ANGKET KEBUTUHAN PELAYANAN MASYARAKAT

PEMERINTAH KABUPATEN JEMBER


DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS GLADAK PAKEM
Jl. Wolter Monginsidi No. 25
JEMBER
Kode Pos 68123

ANGKET KEBUTUHAN PELAYANAN KESEHATAN MASYARAKAT

Puskesmas sebagai salah satu Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama di satu


wilayah kecamatan,mempunyai fungsi sebagai pusat pelayanan kesehatan yang
meliputi Upaya Kesehatan Perorangan (UKP) dan Upaya Kesehatan Masyarakat
(UKM). Untuk Upaya Kesehatan Perorangan, Puskesmas Gladak pakem memberikan
pelayanan rawat jalan dan rawat inap sedangkan untuk Upaya Kesehatan Masyarakat
ada 6 upaya wajib dan 9 upaya pengembangan.
Terimakasih atas kepercayaan anda terhadap pelayanan Puskesmas Gladak
pakem, kami senantiasa akan terus mengembangkan pelayanan Kesehatan di
Puskesmas Gladak pakem. Untuk pengembangan layanan Puskesmas Gladak
pakem, kami mohon anda berkenan untuk mengisi angket ini.
Yang bertandatangan dibawah ini:
Desa : ………………………………
Kode Inisial Nama : ………………………………
Umur : ………………………………

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sukarela tanpa ada paksaan dari pihak
manapun dan digunakan sebagaimana mestinya.

Jember, ....................................

Responden

( ……………………………)
LAMPIRAN II.
DOKUMENTASI KUISIONER KEBUTUHAN DAN HARAPAN MASYARAKAT / SASARAN
PROGRAM

Puskesmas sebagai salah satu Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama di satu


wilayah kecamatan, mempunyai fungsi sebagai pusat pelayanan kesehatan yang
meliputi Upaya Kesehatan Perorangan (UKP) dan Upaya Kesehatan Masyarakat
(UKM). Untuk Upaya Kesehatan Perorangan, Puskesmas Gladak Pakem memberikan
pelayanan rawat jalan dan rawat inap sedangkan untuk Upaya Kesehatan Masyarakat
ada 6 upaya wajib dan 9 upaya pengembangan.

Terima kasih atas kepercayaan anda terhadap pelayanan Puskesmas Gladak


pakem, kami senantiasa akan terus mengembangkan pelayanan Kesehatan di
Puskesmas Gladak Pakem. Untuk pengembangan layanan Puskesmas Gladak
Pakem, kami mohon anda berkenan untuk mengisi angket ini.
Konten ini tidak dibuat atau didukung oleh Google.
Formulir

Anda mungkin juga menyukai