Anda di halaman 1dari 4

LATIHAN IPS TEMA 2

SDK 6 PENABUR –
JAKARTA TAHUN
AJARAN 2023/2024

MuatanPelajaran : IPS (TEMA 2) Nama :


Hari/Tanggal : Kelas/No. :VI /

A. Pilihlah jawaban yang benar.


1. Peristiwa yang menandai 5. Perjuangan berikut yang bertujuan
puncak perjuangan bangsa untuk mempertahankan
Indonesia dalam meraih kemerdekaan setelah proklamasi
kemerdekaan adalah … . kemerdekaan 17 Agustus 1945
A. Kebangkitan Nasional adalah… .
B. Sumpah Pemuda A. Pertempuran Medan Area
C. Proklamasi Kemerdekaan B. Perlawanan rakyat Maluku dipimpin
D. Lahirnya Pancasila oleh Pattimura
C. Perang Diponegoro dipimpin oleh
2. Perhatikan tabel berikut ini! Pangeran Diponegoro
No. Nama Tokoh D. Sumpah Pemuda yang diikrarkan
1 Ir. Soekarno pada tahun1928
2 Mohammad Hatta
3 Mohammad Yamin 6. Latar belakang terjadinya peristiwa
4 Ahmad Soebardjo Bandung Lautan Api pada 23 Maret
1946 adalah…
Tokoh yang menyusun teks proklamasi A. rakyat Bandung tidak ingin
kemerdekaan ditunjukkan oleh meninggalkan daerahnya
nomor… . B. pasukan Prancis tiba di Bandung
A. 1, 2 dan 3 sambil membawa NICA
B. 1, 2 dan 4 C. sekutu memberi ultimatum agar kota
C. 1, 3 dan 4 Bandung dikosongkan
D. 2, 3 dan 4 D. TNI dan rakyat ingin menggunakan
fasilitas yang ditinggalkan Belanda
3. Salah satu penyebab
gagalnya perjuangan bangsa 7. Tokoh pertempuran Ambarawa adalah
Indonesia dalam merebut …
kemerdekaan adalah… . A. Bung Tomo
A. perjuangan dilakukan dengan B. W.S. Mallaby
terburu-buru C. Jenderal Soeharto
B. perjuangan hanya dilakukan para D. Kolonel Soedirman
pemuda saja
C. perjuangan masih bersifat kedaerahan
D. rakyat menunggu janji dari penjajah

4. Proklamasi kemerdekaan
menjadi bukti bahwa bangsa
Indonesia adalah bangsa yang
mandiri karena… .
A. kemerdekaan Indonesia dicapai
melalui bantuan Jepang
B. kemerdekaan Indonesia dibacaka
oleh Soekarno dan Hatta
C. kemerdekaan Indonesia adalah
perjuangan para pemuda sendiri
D. kemerdekaan Indonesia
merupakan hasil
perjuangan sendiri,
bukan pemberian bangsa
lain
8. Salah satu makna proklamasi
kemerdekaan bagi bangsa
Indonesia adalah bangsa Indonesia 12. Perhatikan tabel berikut ini.!
bebas menentukan sikap terhadap No. Pernyataan
dunia. Perwujudan sikap ini 1 Pendidikan hanya dimiliki oleh golonga
yaitu… . 2 Kaum laki-laki saja yang berhak mempe
A. Indonesia memilih ikut Blok Barat 3 Sebagian besar rakyat tidak mengenyam
saat Perang Dingin 4 Pria dan wanita memiliki hak yang sama
B. Indonesia memilih tergabung dalam
Gerakan Nonblok Pernyataan yang sesuai untuk kondisi
C. Indonesia juga bisa memaksakan pendidikan di Indonesia sebelum
kehendaknya kepada negara lain merdeka yaitu… .
D. Indonesia mengadakan A. 1 dan 3
Konferensi Asia Afrika agar B. 1 dan 4
Belanda tidak menjajah C. 2 dan 4
kembali D. 3 dan 4

9. Salah satu manfaat 13. Contoh kebebasan di bidang


kemerdekaan bagi bangsa pendidikan yang diperoleh rakyat
Indonesia dalam bidang Indonesia setelah kemerdekaan
ekonomi adalah… . adalah … .
A. laki-laki yang berhak mendapat A. seluruh rakyat Indonesia dapat
pendidikan bersekolah
B. perekonomian berada dalam B. hanya keluarga bangsawan yang
keadaan yang sulit dapat bersekolah
C. setiap rakyat Indonesia memiliki C. sebagian besar murid pribumi
derajat yang sama adalah kaum laki-laki
D. rakyat Indonesia dibebaskan D. pemerintah Belanda melarang
melakukan pekerjaan untuk perempuan Indonesia bersekolah
memperbaiki kesejahteraannya
14. Maknaperistiwa proklamasi bagi
10. Contoh penerapan proklamasi di
seorang pelajar adalah… .
sekolah adalah … .
A. mengikuti kegiatan Pramuka di a. belajar dengan tekun untuk
sekolah membanggakan orang tua
B. membela teman yang sama b. mengutamakan kepentingan
agamanya dengan kita golongan di atas kepentingan
C. membicarakan tugas sekolah
dengan teman saat mengikuti bersama
upacara c. ikut serta mengangkat senjata bila
D. menunda belajar saat ada kegiatan negara Indonesia akan dijajah lagi
menyenangkan bersama teman d. mengenang jasa para pahlawan yang
11. Setelah proklamasi kemerdekaan, telah gugur memperjuangkan
setiap rakyat Indonesia memiliki kemerdekaan
hak dan kewajiban yang sama. Hal
ini merupakan manfaat 15.Makna proklamasi kemerdekaan di
kemerdekaan dalam bidang… . lingkungan rumah dalam kehidupan
A. sosial
sehari-hari antara lain adalah ... .
B. perekonomian
C. pendidikan A. rajin membantu orang tua
D. pekerjaan B. mengutamakan kepentingan warga
C. toleransi dengan teman yang berbeda
suku
D. saling menghargai antar warga
masyarakat
16. Salah satu kebijakan ekonomi 19. pinjaman kepada rakyat.
penjajah yang menyengsarakan rakyat Kebijakan ini bertujuan untuk ... .
Indonesia adalah kerja paksa. A. meningkatkan produksi pangan
Istilah untuk kerja paksa ini dikenal B. mendapatkan tenaga kerja untuk
dengan nama ... . pembangunan
A. buruh C. meningkatkan kepercayaan rakyat
B. budak kepada pemerintah
C. kuli D. mengumpulkan dana untuk
D. rodi perjuangan merebut kemerdekaan

17. Untuk mengatasi masalah ekonomi 20. Salah satu cara memaknai
yang mengalami keterpurukan pada kemerdekaan bangsa adalah
dengan melakukan kerja sama.
awal kemerdekaan, pemerintah
Kerja sama yang dapat dilakukan
menerapkan beberapa kebijakan, di lingkungan masyarakat adalah
kecuali... . ….
A. Taat Pajak A. membantu adik mengerjakan pr
B. Pinjaman Nasional B. ikut kerja bakti di lingkungan RT
C. Rencana Kasimo C. mengerjakan tugas kelompok di
D. Kebijakan Oeang Republik sekolah
Indonesia D. menyiram tanaman di kebun
bersama ayah
18. Pemerintah mendirikan Bank
Tabungan Pos untuk menyalurkan

B. Jawablah dengan jawaban yang benar.


21. Negara pertama yang mengakui kemerdekaan Indonesia adalah,,, .

22. Tokoh yang mengobarkan semangat perjuangan rakyat Surabaya lewat pidato-
pidatonya adalah… .

23. Kita memperingati Hari Pahlawan untuk memperingati pertempuran yang terjadi di kota
Surabaya. Hari Pahlawan kita peringati setiap tanggal ... .

24. Setelah proklamasi kemerdekaan, seluruh rakyat Indonesia berhak memperoleh


pendidikan yang layak. Hal ini merupakan manfaat kemerdekaan dalam bidang….

25. Setelah proklamasi kemerdekaan, rakyat Indonesia dibebaskan melakukan kegiatan


ekonomi untuk meningkatkan kesejahteraannya. Hal ini merupakan manfaat
kemerdekaan dalam bidang….

26. Jelaskan penyebab pertempuran Ambarawa!

27. Apa latar belakang penyebab terjadinya pertempuran Medan Area?

28. Jelaskan tujuan dikeluarkannya kebijakan Rencana Kasimo.

Anda mungkin juga menyukai