Anda di halaman 1dari 5
PERJANJIAN KERJA SAMA. ANTARA AESKULAP HEALTH CENTRE DENGAN RS.CAMATHA SAHIDYA TENTANG PEMBERIAN PELAYANAN MEDICAL CHECK UP. Nomor : 025/SKT/01/V1 1/2019 Pada hari ini Selasa, 27 Agustus 2019 di Batam, yang bertanda tangan di bawah ini : Nama dt. Willy A.L, Wollur, SpPK Jabatan ——: Direktur Perusahaan: Klinik Aeskulap Health Centre Alamat Komplek Dermaga RF7 Sukajadi Batam 29433 bertindak dan mewakili Klinik Aeskulap Health Centre, yang selanjutnya disebut sebagai PIHAK 1 (PERTAMA). Nama Dr. dr. Ibrahim SH, Msc PH.MKN.Mpdked Jabatan Direktur Perusahaan: Rumah Sakit Camatha Sahidya Alamat : J. Jendral Ahmad Yani No. 8 Muka Kuning Kota Batam 294333 bertindak dan mewakili Rumah Sakit Camatha Sahidya yang selanjutnya disebut sebagai PIHAK Il (KEDUA), Pasal 1 PROSEDUR OPERASIONAL MEDICAL CHECK UP 1. Wdentifikasi Karyawan atau pasien yang dibawah naungan RS. Camatha Sahidya melakukan medical ‘Check Up di Aeskulap Health Care Centre dimana item pemeriksaan sesuai kesepakatan 2. Jenis Pelayanan yang tidak dicakup Pemberian obat-obatan, pemeriksaan diluar kesepakatan e-—— ms Wat Pasal2 WAKTU & TEMPAT PELAYANAN ‘Tempat pelayanan adalah Aeskulap Health Centre, Ruko Dermarga RF-7 Sukajadi Batam Hari / Jam Praktek : Senin —Sabtu / Jam 08.00-22.00 Pasal 3 JANGKA WAKTU Perjanjian Kerja sama ini berlaku terhitung sejak ditanda tanganinya perjanjian ini untuk Jangka waktu 1 (satu) tahun, Periode 01 September 2019 — 31 Agustus 2020 dengan tidak mengurangi hak masing-masing pihak untuk mengakhiri asalkan memberitahukan ‘maksudnya secara tertulis kepada pihak lain selambat-lambatnya I (satu) bulan sebelumnya Pengakhiran perjanjian ini tidak membebaskan kedua belah pihak untuk menyelesaikan kewajibannya yang sedang berjalan Pasal 4 CARA PEMBAYARAN Pihak 1 (pertama) menyetujui sistim pembayaran secara invoice untuk setiap pemeriksaan yang akan ditagihkan kepada pihak II (kedua) pada setiap pengambilan sample. Pihak 1 (Pertama) akan menerbitkan dan mengirimkan invoice kepada Pihak II (Kedua) dengan cara pengiriman secara langsung melalui kurir dan dianggap telah diterima oleh Pihak Il (Kedua) berdasarkan bukti tanda terima yang ditandatangani petugas/penerima di instansiPihak Il (Kedua). Pembayaran pelayanan kesehatan oleh Pihak Il (Kedua) akan dilaksanakan, selambat- lambatnya 30 hari kerja setelah invoice diterima oleh Pihak Il (Kedua) dan disetorkan ke Nama Bank Mandiri AN PT. GITA MAJU No. REK 109-00-1175301-9 Nama Bank BCA AN Pingkan Fredita Kristina No. REK 061-2299330 Pihak I (Pertama) akan memberikan Potongan Return (Pie) kepada pihak II (kedua) setiap bulan dari penagihan Invoice yang diberikan Aeskulap Health Centre yaitu: 1. Untuk pemeriksaan Ultrananografi (USG) yaitu : 20% 2. Untuk pemeriksaan Treadmil yaitu : 10% Pasal S | HAK DAN KEWAJIBAN 1, Sogala hal yang menyangkut hasil pelayanan Kesehatan yang diberikan oleh Pihak Kedua kepada peserta Paket RS. Camatha Sahidya menjadi tanggung jawab Pihak Kedua 2, Pihak Kedua berhak mengawasi tata laksana pelayanan di tempat Pihak Pertama dinilai oleh Pihak Kedua kurang memenuhi persyaratan yang telah ditentukan Pasal 6 FORCE MAJEURE 1, Kedua belah pihak dibebaskan dari kewajiban jika terjadi hal-hal diluar ketentuan kekuasaan (force majeure), dalam hal terjadi demikian maka harus memberitahukan kepada pihak lainnya secara tertulis dalam waktu 7 (tujuh) hari kalender setelah terjadinya Force Majeure tersebut. 2. Yang dimaksud dengan force majeure adalah : kebakaran, bencana alam, pemogokan, huru hhara, peperangan adanya Peraturan Pemerintah yang secara langsung dapat mempengaruhi kewajibanmasing-masing Pasal 7 PERSELISIHAN DAN DOMISILI 1. Apabila terjadi perselisihan mengenai pelaksanaan perjanjian ini maka kedua belah pihak sepakat untuk menyelesaikan secara musyawarah untuk mencapai mufakat Dalam rangka perjanjian ini kedua belah pihak sepakat untuk memilih kedudukan yang tetap vyaitu Panitera Pengadilan Negeri Kota Madya Batam Pasal 8 HAL-HAL LAIN Hal-hal yang belum cukup diatur dalam perjanjian ini akan diatur kemudian oleh kedua belah pihak secara_musyawarah dan mufakat kemudian mencantumkannya dalam Addendum (Perjanjian Tambahan) yang merupakan satu kesatuan dan bagian yang tidak terpisahkan dari perjanjian ini ns Hal 3 Pasal 9 PENUTUP. Demikianlah surat perjanjian kerjasama ini dibuat dalam rangkap 2 (dua), satu rangkap untuk ‘masing-masing pihak yang diberi materai secukupnya dan mempunyai kekuatan hukum yang sama, Dibuat di Batam Pada Tanggal 27 Agustus 2019 KLINIK AESKULAP HEALTH CENTRE, RUMAH SAKIT CAMATHA SAHIDYA sebagai Sebagai us iar # DAFTAR HARGA PEMERIKSAAN KERIASAMA AESKULAP HEALTH CENTRE DENGAN RS. CAMATHA SAHIDYA 2019 No Jenis Pemeriksaan Biaya Discount 1_|USG Abdomen Rp. 450,000 20% 2_| USG Mamae (Payudara) Rp. 450,000 20% 3__| USG Tioid Rp. 450,000 20% 4 USG Soft Tissue Rp. 450,000 20% 5__| USG Fontanela (Kepala Bayi) | Rp. 450,000 20% 6 __|USG Shoulder Joint Rp. 650,000 20% 7_| Treadmill Rp. 500,000 10% 8 _| Audiometri Rp. 90,000 10% 9 | Spirometri Rp. 90,000 10% Batam, 27 Agustus 2019

Anda mungkin juga menyukai