Anda di halaman 1dari 2

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN PETUNJUK TEKNIS

CABANG LOMBA “SENAM KREASI”


KATEGORI INTERNAL JURUSAN PROMOSI KESEHATAN
HARI KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA 2023
POLTEKKES KEMENKES BENGKULU

1. Sasaran: Mahasiswa Jurusan Promosi Kesehatan Poltekkes Kemenkes Bengkulu

2. Petunjuk Pelaksanaan Lomba Senam Kreasi

a) Syarat dan Ketentutan Lomba Senam Kreasi:


 Peserta Merupakan Mahasiswa Aktif Jurusan Promosi Kesehatan Tingkat
1,2,3,dan 4.
 Peserta Lomba Adalah Group.
 Lomba ini dilaksanakan Ofline tidak dipungut biaya apapun.
 Setiap Kelas Mengirimkan 1 group.
 Setiap group berisi 5 Orang (2 cowok, 3 cewek).
 Apabila tidak mengirimkan peserta group, kelas akan dikenakan sanksi.
b) Peraturan Loma Senam Kreasi:
 Peserta wajib hadir 15 menit sebelum lomba dimulai.
 Formasi merupakan gerakan yang diciptakan sendiri.
 Durasi Lagu dan gerakan Minimal 15 menit (5 menit pemansan, 5 menit inti,
5 menit pendingina).
 Peserta mengguunakan pakaian bebas pantas dan menggunakan aksesoris
tambahan (Sekreatif mungkin).
 Gerakan tidak beloh mengandung unsur Senonoh.
 Peserta wajib menjaga ketertiban, kesopanan dan menaati peraturan lomba.
 Diskulifikasi (gugur) jika terdapat kecurangan atau melanggar peraturan.

3. Waktu pelaksanaan

Pendaftaran : 07 - 09 November 2023

Pelaksanaan : Sabtu, 11 November 2023

4. Mekanisme Lomba

 Pendaftaran
 Perserta wajib mengisi formulir pendaftaran yang telah disediakan oleh panitia

 Lomba

 Perlombaan dilaksanakan ofline di Depan koprasi.

 Peserta hadir 15 menit sebelum perlombaan.

 Peserta melakukan registrasi pada panitia.

5. Penghargaan

 Juara 1 = Hadiah

 Juara 2 = Hadiah

 juara 3 = Hadiah

6. Informasi

Instagram : @hmjpromkesbkl
Kontak Person : 085789541701 (Amila Utia)

Anda mungkin juga menyukai