Anda di halaman 1dari 4
Daal Gs SUKU DINAS PENDIDIKAN WILAYAH | KOTA ADMINISTRASI! JAKARTA BARAT Jakarta, 28 April 2023 Kepada Yth. Kepala Satuan Pendidikan Jenjang TK, SD, SLB, SMP, SMA dan SMK Negeri Di Lingkungan Suku Dinas Pendidikan Wilayah | Kota Administrasi Jakarta Barat di Jakarta SURAT EDARAN Nomor: 1142 Tahun 2023 Menindaklanjuti Surat Pit. Kepala Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta Nomor e- 0546/KG.03.02, , Perinal Pemberkasan Pengangkatan Pertama Dalam Jabatan Guru (PPJG) Tahap 1 Tahun 2023, Tanggal 27 April 2023, Pit. Kepala Suku Dinas Pendidikan Wilayah | Kota Administrasi Jakarta Barat, menginformasikan kepada Bapak dan Ibu Kepala Satuan Pendidikan hal-hal sebagai berikut : 4, Jadwal Pemberkasan : No Keterangan Tanggal 1_| Usulan ke Kasatlak Pendidikan 2 sd. 12 Mei 2023 2 _ | Usulan ke Sudin Pendidikan 19 s.d.26 Mei 2023 3 _| Veriikasi dan Penginputan berkas oleh Sudin [29 Mei s.d. 16 Juni 2023 Pendidikan, 4 _| Penilaian oleh Tim Penilai 19 sd. 30 Juni 2023 5 _| Penginputan nila dari Tim Penilai 3 sd.7 Juli 2023 6 _| Usulan ke Dinas Pendidikan 10 sd. 14 Juli 2023 7 _ | Verivikasi berkas dan Data Usulan PPIG oleh | 17 Julis.d. 31 Agustus 2023 Dinas Pendidikan 8 | Pengumuman Kekurangan Berkas Usulan | 1 September 2023 ‘9 | Pengumpulan Kekurangan Berkas Usulan | 4 s.d.8 September 2023 PPJG. 10 | Pencetakan PPAK 11 sd. 15 September 2023 T1_| Penggabungan PAK dengan Berkas Usulan | 18 s.d. 22 September 2023 T2_| Usulan Berkes le BD DKI Jakarta 25 s.d. 29 September 2023, 2. Syarat-syarat Usulan Berkas PAK PPJG Tahun 2023 : 4. Surat Pengantar dari atasan langsung, ditujukan Kepala Sudin Pendidikan Wilayah melalui Kepala Satuan Pelaksana Pendidikan Kecamatan Foto Copy SK PNS; . Foto Copy SK CPNS; Foto Copy SK Illa (Jika ikut Penyesuaian Ijazah); . Foto Copy Ijazah S.1 + Transkrip Nilai; . Foto Copy Ijazah S.1 Kedua + Transkrip Nilai (Jika Kuliah $1 Kedua); Pason Boon as 1 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19, 2 2 Ss Foto Copy Sertifikat Pendidik (Jika ada); Foto Copy Sertifikat Induksi, Foto Copy SKP 2022; Foto Copy Surat Pemyataan Melaksanakan Tugas (SPMT) dari Dinas Pendidikan; Foto Copy Karpeg (Jika ada); DUPAK BARU sesuai Permenpan RB No.16/2009 masa penilaian sejak SPMT s.d. pengusulan yang ditanda tangani oleh Kepala Sekolah dan Pengawas sekolah; Foto Copy Lampiran IC (Rekap Penilaian Kinerja Guru Kelas/Mapel) per tahun; Foto Copy Lampiran ID (Format perhitungan Angka Kredit Penilaian Kinerja Guru Kelas/Mapel) per tahun, Foto Copy Lampiran 2C ( Rekap hasil PK Guru BK) per tahun (untuk Guru BK); Foto Copy Lampiran 2D (Format Perhitungan Angka Kredit PK Guru BK) per tahun; Lamp. Il Penilaian Kinerja Guru (SPMT Pembelajaran/Bimbingan dan tugas tertentu); Lamp. IV Penilaian Kinerja Guru (Surat Pernyataan melakukan kegiatan Penunjang); SK Pembagian Tugas Guru dari Kepala Sekolah sejak PNS sampai dengan sekarang; Foto Copy Sertifikat Pengembangan Diri Guru (Sertifikat Seminar atau Pelatihan yang pemah diikuti); Foto Copy Kartu Organisani Guru dan NUPTK. Berkas dimasukan kedalam Map Snalhacter warna kuning : 1 Map untuk Dinas Pendidikan (sesuai Lembar Koreksi terlampir) 1 Map untuk Suku Dinas Pendidikan (sesuai Lembar Koreksi terlampir) berkas diurutkan sesuai Lembar Koreksi dan di legalisir Kepala Sekolah kecuali Ijazah + Transkrip Nilai S1 dan Sertifkat Pendidik oleh Rektor/Dekan dari Universitas yang mengeluarkan. Berkas dikirim ke Suku Dinas Pendidikan Wilayah | Kota Administrasi Jakarta Barat melalui Sdr. Sunardi Nomor HP. (081385385559) dan Sdr. Hadi Suwarno HP. 085691155555, sesuai jadwal tersebut diatas. Atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih. Plt.Kepala Suku Dinas Pendidikan Wilyah | Kota:Adihnistrasi Jakarta Barat, Nama Nomor HP NIP NUPTK Gol Unit Kerja LEMBAR KOREKSI PENERIMAAN BERKAS USULAN PPJG 2023 (DINAS) PI/ NON PL NAMA BERKAS Rengkap| ADA TOK] yer Foto kopi Sertifikat Induksi (Legalisir Kepala Sekolah) 1 Foto kopi Sertifikat Pendidik (Jika Ada) (Legalisir Rektor / Dekan ) Foto kopi SK 80% (CPNS), (Legalisir Kepala Sekolah) Foto kopi SK 100% (PNS), (Leg Kepala Sekolah) Foto kopi Surat Pernyataan Melaksanakan Tugas (SPMT), (Legalisir Kepsek) Foto kopi SKP tahun 2022 (Legalisir Kepala Sekolah) 1 2 3 4 5_|Foto kopi SK Ili/a (Jika Pl), (Legalisir Kepala Sekolah) 6 Z 8 Foto kopi ljazah S1 + Transkrip Nilai (Legalisir Rektor / Dekan ) 9 [Foto kopi Iiazah Akta IV (Jika Ada) (Legalisir Rektor / Dekan ) 10 [Foto kopi ljazah S1 Ke 2 +Transkrip Nilai (Jika Ada)(Legalisir Rektor/Dekan) “44 [Foto ke arpeg (Jika ada) CATATAN : PELAYANAN PEMBERKASAN PPJG GRATIS TIDAK ADA PUNGUTAN APAPUN Jakarta. PETUGAS, LEMBAR KOREKSI PENERIMAAN BERKAS PAK PERTAMA TAHUN 2023 (SUDIN) TAHAP 4 Nama Nomor HP NUPTK NIP Gol Unit Kerja NO NAMA BERKAS ‘Surat Pengantar Foto kopi Sertifikat Induksi (Legalisir Kepala Sekolah) Foto kopi Sertifikat Pendidik (Jika Ada) (Legalisir Rektor / Dekan ) Foto kopi Karpeg (Jika ada), (Legalisir Kepala Sekolah) Foto kopi SK 80% (CPNS), (Legalisir Kepala Sekolah) Foto kopi SK 100% (PNS), (Legalisir Kepala Sekolah) Foto kopi SK IVa (Jika Pl), (Legalisir Kepala Sekolah) Foto kopi Surat Pernyataan Melaksanakan Tugas (SPMT), (Legalisir iKepala Sekolah) @ |r jo fala |olr |= 9 |Foto kopi SKP tahun 2022 (Legalisir Kepala Sekolah) 40 [Foto kopi ljazah $1 + Transkrip Nilai (Legalisir Rektor / Dekan ) 11_ [Foto kopi Ijazah Akta IV (Jika Ada) (Legalisir Rektor / Dekan ) 42. [Foto kopi ljazah S1 ke 2 (Jika Ada)+Transkrip Nilai (Legalisir Rektor / Det 13 [Lampiran 1C ( Rekap PK Guru Kelas/Mata Pelajaran ) per tahun Lampiran 1D (Format Perhitungan Angka Kredit PK Guru Kelas/Mapel) 44 [per tahun 15. |Lampiran 2C (Rekap Hasil PK Guru BK) per tahun (untuk Guru BK) 76 |Lampiran 2D (Format Perhitungan Angka Kredit PK Guru BK) per tahun 17_|DUPAK baru ( Masa Penilaian sejak SPMT s.d. pengusulan ) 48 |Lamp.ll (SPMT Pembelajaran/Bimbingan dan tugas tertentu) 49 [Lamp1V (Surat Pernyataan melakukan kegiatan Penunjang). K Pembagian Tugas Guru dari Kepala Sekolah sejak PNS sampal 20 |sekarang 21_|Foto kopi Kartu Organisasi Guru / Kartu Pramuka PELAYANAN PEMBERKASAN PPJG GRATIS TIDAK ADA PUNGUTAN APAPUN *) Coret yang tidak perlu. dakarta... on PETUGAS;

Anda mungkin juga menyukai