Anda di halaman 1dari 11

LEMBAGA PENDIDIKAN DAN PELATIHAN GURINDAM

(Penyelenggara Diklat Aparatur Pemerintah, Legislatif dan Aparatur Desa)


SKT KEMENDAGRI NO. 01-00-00/025/I/2019
SKT KEMENKEU NO. S-4279KT/WPJ.34/KP.0203/2020
SK PENETAPAN AKREDITASI B LPPBJ NO. 215 TAHUN 2023
Kantor Pusat : Jl. MT. Haryono No.5 Km. 3,5 Kota Tanjungpinang – Kepri (29122) ISO 9001: 2015
No. Telp. 0771-4506300 / Email. lp2g.tpi@gmail.com / Website : www.lppgurindam.com Cert.No : 00038-Q15-001

Nomor : 054/LP2G/VII/2023 Tanjungpinang, 18 Juli 2023


Sifat : Penting
Lampiran : 1 (satu) berkas
Hal : Penawaran Pelatihan dan Uji Kompetensi PBJP Level-1 serta
Pelatihan Kompetensi PBJP untuk PPK Type C
Kepada Yth ;
Para Kepala SKPD/Unit Kerja/K/L/D/I, Bagian Umum/Kepala Kantor/UPTD/SNVT
Para Direktur RSUD/BUMN/BUMD/BLU/APIP/KPA dilingkungan Wilayah Provinsi/Kabupaten/Kota
Di -
Tempat

Dalam rangka meningkatkan kompetensi aparatur pemerintah khususnya dalam bidang


Pengadaan Barang/Jasa untuk memenuhi amanat Peraturan Presiden Nomor 12 Tahun 2021 tentang
Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
(PBJP), maka kami dari Lembaga Pendidikan Pelatihan Gurindam yang merupakan Lembaga
Pelatihan Pengadaan Barang/Jasa (LPPBJ) dan telah terakreditasi B LKPP, bermaksud
menyelenggarakan beberapa kegiatan pelatihan kompetensi PBJ sebagai berikut :

Tanggal Pelaksanaan
Tempat / Alamat Pelaksanaan
Pembelajaran Tanggal Uji
Jenis Pelatihan Pelatihan
E-Learning Klasikal Kompetensi
Tatap Muka / Ujikom
(daring/online) (Tatap Muka)
Sahid Batam Center Hotel &
Pelatihan dan Uji Convention
08 s.d 22 23 s.d 25 26 Agustus
Kompetensi PBJP Komp.Raffles City, Batam
Level-1 Agustus 2023 Agustus 2023 2023 Center, Kota
Batam
Sahid Batam Center Hotel &
Pelatihan
07 s.d 24 25 s.d 26 Convention
Kompetensi PBJP -
Agustus 2023 Agustus 2023 Komp.Raffles City, Batam
untuk PPK Type C
Center, Kota Batam
NB : Konfirmasi dan pendaftaran paling lambat 3 (tiga) hari kerja sebelum acara

Mengingat begitu pentingnya kegiatan tersebut, bersama ini kami berharap dukungan dan
kerjasamanya dari kepada Bapak/Ibu Pimpinan Satker/Intansi/OPD untuk dapat mengikutsertakan
Pegawai dilingkungan Satker/Instansi/OPD yang Bapak/Ibu Pimpin untuk menjadi peserta pada
Kegiatan yang akan kami selenggarakan dimaksud (Persyaratan & formulir pendaftaran terlampir).
Demikian disampaikan atas dukungan dan kerjasamanya diucapkan terima kasih.

Ketua Lembaga Pendidikan dan


Pelatihan Gurindam

IRMAWATI
NIPL. 201704001
A. KONTRIBUSI PESERTA
Adapun biaya kontribusi peserta kami tetapkan sebagai berikut :
No Pilihan Paket Pelatihan Biaya Keterangan
1. Pelatihan & Uji Kompetensi PBJP Level-1 Rp. 5.000.000 Tanpa Penginapan
2. Pelatihan & Uji Kompetensi PBJP Level-1 Rp. 6.500.000 Dengan Penginapan
(1 Kamar ber 2)
3. Uji Kompetensi PBJP Level-1 saja (bagi yang sudah Rp. 2.000.000 Tanpa menginap
pernah mengikuti Pelatihan Kompetensi PBJP)
4. Uji Kompetensi PBJP Level-1 saja (bagi yang sudah Rp. 2.500.000 Dengan Penginapan
pernah mengikuti Pelatihan Kompetensi PBJP) (1 Kamar ber 2)
5. Pelatihan Kompetensi PBJP untuk PPK Type C Rp. 4.500.000 Tanpa Penginapan
6. Pelatihan Kompetensi PBJP untuk PPK Type C Rp. 5.500.000 Dengan Penginapan
(1 Kamar ber 2)
Pembayaran biaya kontribusi peserta dapat dilakukan di Kantor Lembaga Pendidikan dan
Pelatihan Gurindam / di Lokasi Acara / Transfer Bank melalui Rekening sebagai berikut :
 Bank BNI / No.Rekening 72-82-27302 a.n. Lembaga Diklat Gurindam
 Bank Riau Kepri / No.Rekening 10-30-801400 a.n. Lembaga Pendidikan & Pelatihan Gurindam
NB : Bukti Transfer agar dikirim melalui e-mail : lp2g.tpi@gmail.com / WA Panitia
B. FASILITAS YANG DIPEROLEH
1. Seminar Kit (Tas, ATK, Modul/Bahan Materi, Perpres 12 Tahun 2021, Name Taq serta
perlengkapan Prokes Covid-19)
2. Coffe Break 2x (pagi dan sore) dan Makan Siang (untuk paket menginap disediakan
makan malam)
3. Sertifikat mengikuti Pelatihan kompetensi PBJP
4. Sertifikat Kompetensi PBJP Level-1 dari LKPP (bagi peserta yg lulus)
C. PERSYARATAN PESERTA PELATIHAN & UJIKOM PBJP LEVEL-1
1. Mengisi Formulir Peserta
2. Pendidikan minimal SLTA/Sederajat
3. Melampirkan SK Pengangkatan Sebagai Anggota Polri/TNI/PNS/CPNS
4. Melampirkan KTP
5. Melampirkan Foto berwarna (background merah utk laki-laki dan biru untuk perempuan)
6. Belum mempunyai Sertifikat Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Tingkat Dasar/Level-1,
dibuktikan dengan surat pernyataan (format terlampir / lampiran I dan II)
7. Memiliki Surat Tugas mengikuti Uji Kompetensi PBJP Level-1
8. Memiliki akun sebagai peserta di portal ppsdm.lkpp.go.id / dapat dibantu panitia (jika
belum memiliki akun PPSDM LKPP)
9. Seluruh Persyaratan nomor 1 s.d 7 dimuat dalam 1 (satu) file berformat pdf dengan
kapasitas minimal 100 kb dan maksimal 2 MB, dan disampaikan melalui email
lp2g.tpi@gmail.com / WA Panitia, paling lambat 3 (tiga) hari kerja sebelum acara.
10. Peserta wajib membawa identitas asli (KTP/SIM) dan surat tugas dari pimpinan Satker yang
asli pada saat registrasi acara pelatihan tatap muka/klasikal.

D. PERSYARATAN PESERTA PELATIHAN KOMPETENSI PPK TYPE C


1. Bukan merupakan Pejabat Fungsional PBJ
2. Mengisi Formulir Peserta
3. Memiliki sertifikat keahlian pengadaan barang/jasa tingkat dasar/level-1
4. Memiliki surat tugas mengikuti pelatihan kompetensi PBJP untuk PPK Type C
5. Berkomitmen mengikuti seluruh rangkaian pelatihan, dibuktikan dengan lembar
komitmen (Lampiran III)
6. Memiliki akun sebagai peserta di portal ppsdm.lkpp.go.id
7. Melampirkan Foto berwarna (background merah utk laki-laki dan biru untuk perempuan)
8. Seluruh Persyaratan nomor 2, 3, 4, 5, 7 dimuat dalam 1 (satu) file berformat pdf dengan
kapasitas minimal 100 kb dan maksimal 2 MB, dan disampaikan melalui email
lp2g.tpi@gmail.com / WA Panitia, paling lambat 3 (tiga) hari sebelum pembelajaran online
/ daring.

D. INFORMASI & PENDAFTARAN


Untuk informasi dan Pendaftaran dapat menghubungi Panitia :
1. Sdr. Kartono : HP/ 0823 9142 4994
2. Sdri. Diah : HP/ 0812 7686 0382
Demikian disampaikan atas dukungan dan kerjasamaya diucapkan terima kasih.

Ketua Lembaga Pendidikan dan


Pelatihan Gurindam

IRMAWATI
NIPL. 201704001
LEMBAGA PENDIDIKAN DAN PELATIHAN GURINDAM
(Penyelenggara Diklat Aparatur Pemerintah, Legislatif dan Aparatur Desa)
SKT KEMENDAGRI NO. 01-00-00/025/I/2019
SKT KEMENKEU NO. S-4279KT/WPJ.34/KP.0203/2020
SK PENETAPAN AKREDITASI B LPPBJ NO. 215 TAHUN 2023
Kantor Pusat : Jl. MT. Haryono No.5 Km. 3,5 Kota Tanjungpinang – Kepri (29122) ISO 9001: 2015
No. Telp. 0771-4506300 / Email. lp2g.tpi@gmail.com / Website : www.lppgurindam.com Cert.No : 00038-Q15-001

FORMULIR PESERTA

*HARUS DIISI SEMUA LENGKAP TANPA KECUALI

1. Nama Lengkap :
2. Jenis Kelamin : Laki-laki / Perempuan
3. Tempat & Tgl. Lahir :
4. No.KTP / NIK :
5. No. HP & Email : HP. / Email :
6. Status Kepegawaian : POLRI/CPNS/PNS/HONORER/SWASTA
7. NIP/NRP :
8. Pendidikan Terakhir : SMU/D.1/D.2/D.3/S.1/S.2/S.3
9. Pangkat / Gol. Ruang :
10. Jabatan :
11. Nama Instansi / Satker :
12. Alamat Kantor :
13. Apakah memiliki Akun PPSDM LKPP sebelumnya : Sudah / Belum
14. Jenis Pelatihan yang dipilih (ceklist) Pelatihan dan Uji Kompetensi PBJP Level-1
Uji Kompetensi PBJP Level-1 (tanpa pelatihan)
Pelatihan Kompetensi untuk PPK Type C
15. Paket yang diambil *(ceklist) : Tanpa Penginapan
Dengan Penginapan

16. Pembayaran Kontribusi *(dilingkari) : a. Tunai Saat Kedatangan


b. Transfer Melalui Bank :
BNI / No Rek 72-82-27302
a.n. Lembaga Diklat Gurindam
Bank Riau Kepri / No. Rek 10-30-801400
a.n. Lembaga Pendidikan & Pelatihan Gurindam

Dengan ini saya menyatakan mendaftar sebagai peserta Pelatihan dan Uji Kompetensi PBJP Level-1 /
Pelatihan Kompetensi untuk PPK Type C yang diselenggarakan oleh Lembaga Pendidikan dan Pelatihan
Gurindam, dan akan mengikuti semua tahapan pelatihan yang telah ditetapkan oleh penyelenggara.

Calon Peserta,

Catatan :
- Formulir dapat diperbanyak sesuai kebutuhan
- Seluruh persyaratan peserta agar dikirim kepada Panitia melalui email lp2g.tpi@gmail.com / WA Panitia
paling lambat 3 (tiga) hari kerja sebelum acara.
- Info lebih lanjut dapat menghubungi panitia Sdr. Kartono HP. 0823-9142-4994 / Sdri. Diah HP. 0812-7686-0382

NB : Wajib diisi oleh peserta


I. RUNDOWN ACARA PELATIHAN DAN UJI KOMPETENSI PBJP LEVEL-1

A. Pembelajaran Mandiri (e-learning/online)


JP
Waktu Materi Pembelajaran
(1 JP = 45 menit)
Hari I Pre Test dan Building Learning Commitment (BLC) 1
Hari II Materi 1 : Pengantar Manajemen Rantai Pasok/Supply Chain 2
Management (SCM)
Hari III Materi 2 : Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 4
(PBJP)
Hari IV Materi 3 : Jenis Kompetensi Melakukan Perencanaan PBJP 4
Level-1
Hari V Materi 4 : Jenis Kompetensi Melakukan Pemilihan Penyedia 3
Hari VI Barang/jasa Pemerintah Level-1 2
Hari VII Materi 5 : Jenis Kompetensi Mengelola Kontrak PBJP 5
Level-1
Hari VIII Materi 6 : Jenis Kompetensi Mengelola PBJP Secara 3
Swakelola Level-1
Hari IX SYNCHRONOUS (Tanya jawab dengan Fasilitator via 3
zoom cloud meeting LPP Gurindam)
Hari X Pengerjaan Try Out 3
Jumlah JP 30

B. Pembelajaran Klasikal (Tatap Muka)


Pembelajaran Tatap Muka Hari ke : I
Pengarah /
Waktu Materi Pembelajaran JP
Fasilitator
07.30 - 08.00 Registrasi Peserta - Panitia
08.00 - 08.15 Pembukaan sesi tatap muka - Panitia
08.15 – 08.30 Pre Test dan Building Learning Commitment - ToT LKPP
(BLC)
08.30 - 09.30 Materi 1 : Pengantar Manajemen Rantai 2 ToT LKPP
Pasok/Supply Chain Management (SCM)
09.30 - 09.45 Coffe Break Panitia
09.45 - 12.00 Materi 2 : Pengantar Pengadaan Barang/Jasa 3 ToT LKPP
Pemerintah (PBJP)
12.00 - 13.00 ISHOMA Panitia
13.00 - 15.15 Materi 3 : Jenis Kompetensi Melakukan 3 ToT LKPP
Perencanaan PBJP Level-1
15.15 - 15.30 Coffe Break - Panitia
15.30 - 16.30 Latihan Soal materi 1 - 3 - ToT LKPP
Jumlah JP 8
Pembelajaran Tatap Muka Hari ke : II
Pengarah /
Waktu Materi Pembelajaran JP
Fasilitator
08.00 - 09.30 Materi 4 : Jenis Kompetensi Melakukan Pemilihan 2 ToT LKPP
Penyedia Barang/jasa Pemerintah Level-1
09.30 - 09.45 Coffe Break - Panitia
09.45 - 10.30 Materi 4 : Jenis Kompetensi Melakukan Pemilihan 1 ToT LKPP
Penyedia Barang/jasa Pemerintah Level-1
(lanjutan)
10.30 - 12.00 Materi 5 : Jenis Kompetensi Mengelola Kontrak 2 ToT LKPP
PBJP Level-1
12.00 - 13.00 ISHOMA - Panitia
13.00 - 13.45 Materi 5 : Jenis Kompetensi Mengelola Kontrak 1 ToT LKPP
PBJP Level-1 (lanjutan)
13.45 - 15.15 Materi 6 : Jenis Kompetensi Mengelola PBJP 2 ToT LKPP
Secara Swakelola Level-1
15.15 - 15.30 Coffe Break - Panitia
15.30 - 16.30 Latihan soal materi 4 - 6 - ToT LKPP
Jumlah JP 8

Pembelajaran Tatap Muka Hari ke : III


Pengarah /
Waktu Materi Pembelajaran JP
Fasilitator
08.00 - 09.30 Reviu Materi Kompetensi PBJP Level-1 2 ToT LKPP
(materi 1 – 6)
09.30 - 09.45 Coffe Break - Panitia
09.45 - 12.00 Try Out dan Pembahasan Try Out - ToT LKPP
12.00 - 13.00 ISHOMA - Panitia
13.00 - 13.45 Try Out dan Pembahasan Try Out (Lanjutan) 2 ToT LKPP
13.45 - 15.15 Materi Tambahan : Anti Korupsi dalam 2 Kejaksaan/BPK /
Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Praktisi Hukum
15.15 – 15.30 Coffe Break - Panitia
15.30 – 16.00 Penutupan Pelatihan dan Pembagian Sertifikat - Panitia
Pelatihan Sesi Tatap Muka
Jumlah JP 6

C. Pelaksanaan Uji Kompetensi PBJP Level-1


Waktu Agenda JP Pengarah
Sesi Ke-1 / Uji Kompetensi PBJP Level-1 - Pengawas LKPP
08.00 - 11.00 Berbasis Komputer
Sesi Ke-2 / Uji Kompetensi PBJP Level-1 - Pengawas LKPP
13.00 s.d 16.00 Berbasis Komputer

CATATAN :
- Pakaian peserta pada saat pelatihan e-learning/online dan tatap muka berpakaian bebas rapi.
- Pakaian peserta pada saat Uji Kompetensi PBJP Level-1 berpakaian hitam putih.
- Peserta wajib lulus pada pembelajaran e-learning/online (memperoleh sertifikat pelatihan dari
LKPP) sebagai syarat untuk mengikuti pembelajaran tatap muka dan uji kompetensi PBJP Level-1
- Pada saat uji kompetensi PBJP Level-1 peserta wajib membawa identitas (KTP/SIM} Asli.
Lampiran I

LEMBAR KOMITMEN
MENGIKUTI PELATIHAN KOMPETENSI PBJP LEVEL-1

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama :

NIP :

Jabatan :

Instansi :

Menyatakan berkomitmen untuk mengikuti seluruh kegiatan dalam pembelajaran Pelatihan

Kompetensi PBJP Level-1 Tahun Anggaran 2023 dengan segala konsekuensi dan tanggung jawab

hingga menyelesaikan pelatihan ini secara baik.

Diketahui oleh : ………………….., …../…../…….


Pimpinan Unit Kerja / Satker Peserta,

NIP. NIP.

NB : Wajib diisi oleh peserta Pelatihan dan Uji Kompetensi PBJP Level-1
Lampiran II

SURAT PERNYATAAN
BELUM MEMILIKI SERTIFIKAT KEAHLIAN PBJ

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama :

NIP/NIK :

Instansi :

Menyatakan bahwa saya belum memiliki Sertifikat L2, L4, L5, Keahlian Pengadaan Barang/Jasa

Pemerintah Tingkat Dasar, maupun Kompetensi Pengadaan Barang/Jasa Level-1.

Yang menyatakan,

………………..………,……../……../……………….

Materai
Rp.10.000

NIP/NRP.

NB : Wajib diisi oleh peserta Uji Kompetensi PBJP Level-1


II. RUNDOWN ACARA PELATIHAN KOMPETENSI PBJP UNTUK PPK TYPE C

A. Pembelajaran Mandiri (e-learning/online)


JP
Waktu Materi Pembelajaran (1 JP = 45
menit)
Pre Test dan Building Learning Commitment (BLC) 1
Hari I
Materi 1 : Jenis kompetensi melakukan perencanaan PBJP Level-2
Hari II Materi 1 : Jenis kompetensi melakukan perencanaan PBJP Level-2
(lanjutan) 10
Hari III Materi 1 : Jenis kompetensi melakukan perencanaan PBJP Level-2
(lanjutan)
Hari IV Materi 2 : Jenis Kompetensi mengelola kontrak PBJP Level-2
Hari V Materi 2 : Jenis Kompetensi mengelola kontrak PBJP Level-2
(lanjutan)
Hari VI Materi 2 : Jenis Kompetensi mengelola kontrak PBJP Level-2
(lanjutan) 14
Hari VII Materi 2 : Jenis Kompetensi mengelola kontrak PBJP Level-2
(lanjutan)
Hari VIII Materi 2 : Jenis Kompetensi mengelola kontrak PBJP Level-2
(lanjutan)
Hari VIII Materi 3 : Jenis Kompetensi mengelola PBJP secara swakelola
Level-2
Hari IX Materi 3 : Jenis Kompetensi mengelola PBJP secara swakelola
6
Level-2 (lanjutan)
Hari X Materi 3 : Jenis Kompetensi mengelola PBJP secara swakelola
Level-2 (lanjutan)
Hari XI Sychronous : Recall materi 3
Hari XII Presentasi buku kerja secara individu/ kelompok untuk Jenis -
Kompetensi Melakukan Perencanaan, mengelola kontrak dan
mengelola PBJP secara Swakelola PBJP Level 2
Hari XIII - Test Evaluasi Akhir 2
- Post Test -
Jumlah JP 36

Catatan :
- Pelaksanaan pembelajaran mandiri/online dilakukan setiap hari kerja sesuai jadwal yang telah
ditentukan ( hari sabtu, minggu serta libur nasional ditiadakan);
- Seluruh peserta diwajibkan untuk menyelesaikan seluruh tahapan pembelajaran mandiri/online
sebagai syarat untuk melanjutkan sesi tatap muka/klasikal.
B. Pembelajaran Klasikal (Tatap Muka)
Pembelajaran Tatap Muka Hari ke : I
Pengarah /
Waktu Materi Pembelajaran JP
Fasilitator
07.30 - 08.00 Registrasi Peserta - Panitia
08.00 - 08.30 Pembukaan Pelatihan - Panitia
08.30 - 10.15 Materi 1 : Jenis kompetensi melakukan 3 ToT LKPP
perencanaan PBJP Level-2
10.15 - 10.30 Coffe Break - Panitia
10.30 - 11.15 Materi 1 : Jenis kompetensi melakukan ToT LKPP
perencanaan PBJP Level-2 (lanjutan)
11.15 - 12.00 Materi 2 : Jenis Kompetensi mengelola kontrak 4 ToT LKPP
PBJP Level-2
12.00 - 13.00 ISHOMA Panitia
13.00 - 15.00 Materi 2 : Jenis Kompetensi mengelola kontrak - ToT LKPP
PBJP Level-2 (lanjutan)
15.00 - 15.15 Coffe Break - Panitia
15.15 - 16.00 Materi 2 : Jenis Kompetensi mengelola kontrak - ToT LKPP
PBJP Level-2 (lanjutan)
Jumlah JP 7

B. Pembelajaran Klasikal (Tatap Muka)


Pembelajaran Tatap Muka Hari ke : II
Pengarah /
Waktu Materi Pembelajaran JP
Fasilitator
08.00 - 10.15 Materi 3 : Jenis Kompetensi mengelola PBJP 3 ToT LKPP
secara swakelola Level-2 (lanjutan)
10.15 - 10.30 Coffe Break - Panitia
10.30 - 12.00 Reviu Materi / Evaluasi akhir materi 1-3 - ToT LKPP
12.00 - 13.00 ISHOMA - Panitia
12.00 - 15.00 Reviu Materi / Evaluasi akhir materi 1-3 (lanjutan) - ToT LKPP
15.00 - 15.30 Coffe Break - Panitia
15.30 - 16.00 Pentutupan pelatihan dan pembagian sertifikat - Panitia
Jumlah JP 3
Lampiran III

LEMBAR KOMITMEN
MENGIKUTI PELATIHAN KOMPETENSI PBJP UNTUK PPK TYPE C

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama :

NIP :

Jabatan :

Instansi :

Menyatakan berkomitmen untuk mengikuti seluruh kegiatan dalam pembelajaran Pelatihan

Kompetensi PBJP untuk PPK Type C Tahun Anggaran 2023 dengan segala konsekuensi dan tanggung

jawab hingga menyelesaikan pelatihan ini secara baik.

Diketahui oleh : ………………….., …../…../…….


Pimpinan Unit Kerja / Satker Peserta,

NIP. NIP.

NB : Wajib diisi oleh peserta Pelatihan Kompetensi PBJP untuk PPK Type C

Anda mungkin juga menyukai