Anda di halaman 1dari 1

Mata Kuliah : Pengantar Akuntansi I

Pada halaman berikut ini adalah lembaran work sheet yang telah ada neraca saldonya
dari perusahaan U.D. Murni pada tanggal 31 Desember 2005

Data yang diperoleh untuk penyesuaian akhir tahun per 31 Desember 2005 adalah sebagai
berikut :

1. Persediaan berdasarkan perhitungan fisik 31 Desember 2005 $. 325,000

2. Asuransi dibayar dimuka per 31 Des 2005 sebesar $.8,000

3. Perlengkapan yang habis terpakai adalah Perlengkapan Kantor $ 50,500

4. Penyusutan selama satu tahun Peralatan Toko $. 24,500

5. Utang gaji 31 Desember 2005 :


Gaji penjualan $. 7,500
Gaji Kantor $. 14,500

6. Sewa diterima dimuka per 31 desember 2005 $. 5,500

Diminta :
1. Buatlah jurnal penyesuaian dalam jurnal umum
2. Buat dan selesaikan neraca lajur
3. Buat laporan keuangan yang terdiri dari :
a. Laporan laba rugi
b. Laporan Ekuitas Pemilik
c. Laporan Posisi keuangan
4. Buat Jurnal Penutup
5. Buatlah Post Closing Trial Balance
6. Buat Jurnal Pembalik

Anda mungkin juga menyukai