Anda di halaman 1dari 1

Assalamualaikum, saya akan menyampaikan pendapat saya mengenai apakah semua kubus

dapat digolongkan sebagai balok


Menurut saya adalah semua kubus dapat digolongkan sebagai balok karena :
 Kubus adalah bentuk khusus dari balok di mana semua sisinya sama panjang, dan
semua sudutnya adalah siku-siku (90 derajat)
 Balok memiliki dua pasang sisi sejajar dan panjang sisi yang berbeda, serta sudut
yang tidak selalu siku-siku.
Jadi, semua kubus adalah balok, tetapi tidak semua balok adalah kubus. Dengan kata
lain, kubus adalah balok yang sisi-sisinya berbentuk persegi dengan rusuk-rusuk sejajar dan
sama panjang.

Anda mungkin juga menyukai