Anda di halaman 1dari 22

CIRI – CIRI

BANGUN DATAR
MATH 5
◦ Bangun datar merupakan sebuah bangun berupa bidang datar yang dibatasi
oleh beberapa ruas garis. Jumlah dan model ruas garis
yang membatasi bangun tersebut menentukan nama dan bentuk bangun
datar tersebut. Misalnya:
1. Bidang yang dibatasi oleh 3 ruas garis, disebut bangun segitiga.

2. Bidang yang dibatasi oleh 4 ruas garis, disebut bangun segiempat.

3. Bidang yang dibatasi oleh 5 ruas garis, disebut bangun segilima dan seterusnya.

◦ Jumlah ruas garis serta model yang dimiliki oleh sebuah bangun merupakan salah satu
sifat bangun datar tersebut. Jadi, sifat suatu bangun datar ditentukan oleh jumlah ruas
garis, model garis, besar sudut, dan lain-lain.
Bangun Datar
1. Persegi 5. Belah ketupat
2. Persegi Panjang 6. Layang – layang
3. Segitiga 7. Trapesium
a) Segitiga sama kaki a) Trapesium sama kaki
b) Segitiga sama sisi b) Trapesium siku – siku
c) Segitiga siku – siku c) Trapesium sembarang
d) Segitiga tumpul 8. Lingkaran
e) Segitiga lancip
f) Segitiga sembarang
4. Jajar Genjang
PERSEGI
Bangun datar persegi memiliki sifat sebagai berikut.

1) Memiliki empat ruas garis: AB, DC, AD dan BC.

2) Keempat ruas garis itu sama panjang.

3) Memiliki empat buah sudut sama besar (90o).

4) Diagonal persegi membagi sudut-sudunta menjadi 2 sama besar.

5) Titik potong diagonal membagi diagonal menjadi dua bagian yang sama.
Mempunyai 2 sumbu simetri, yaitu 4 simetri lipat dan 4 simetri putar.
PERSEGI PANJANG
Persegi panjang memiliki sifat-sifat sebagai berikut:

1) Memiliki 4 ruas garis: AB , DC, AD dan BC.

2) Dua ruas garis yang berhadapan sama panjang.

3) Diagonal-diagonalnya sama panjang, yaitu AC = BD

4) Memiliki empat buah sudut sama besar (90o).

5) Titik potong diagonalnya membagi diagonal menjadi dua bagian yang


sama, yaitu AO = OC dan BO = OD

6) Mempunyai 2 sumbu simetri, yaitu sumbu 2 simetri lipat dan 2 simetri putar.
SEGITIGA
Secara umum ciri-ciri segitiga:
1) Terdiri dari 3 buah sisi dan 3 buah sudut
2) Mempunyai tinggi dan alas
3) Jumlah ketiga sudutnya adalah 90°
SEGITIGA SAMA KAKI
Bangun segitiga sama kaki memiliki sifat-sifat sebagai berikut:
1) Memiliki 3 ruas garis: AB, AC, dan BC.
2) Dua ruas garis kaki sama panjang, AC dan BC.
3) Memiliki 2 sudut yang sama besar.
4) Memiliki dua macam ukuran alas dan tinggi.
5) Mempunyai 1 simetri lipat dan 1 simetri putar
SEGITIGA SAMA SISI
Bangun segitiga sama sisi memiliki sifat-sifat sebagai berikut:
1) Ketiga sisinya sama panjang AB = BC = CA
2) Memiliki tiga buah sudut sama besar. ∠𝐴 = ∠𝐵 = ∠𝐶 = 60°
3) Mempunyai 2 sumbu simetri, yaitu 3 simetri lipat dan 3 simetri putar.
SEGITIGA SIKU - SIKU
1. Memiliki salah satu sudut yang besarnya 90°, yaitu ∠𝐴 = 90°
2. Memiliki 1 simetri putar.
SEGITIGA TUMPUL
1) Memiliki salah satu sudut yang berukura lebih besar dari 90°.
SEGITIGA LANCIP
1) Memiliki ukuran masing-masing sudut kurang dari 90°
SEGITIGA SEMBARANG
1) Ketiga sisinya memiliki panjang yang berbeda
2) Ukuran masing-masing sudut tidak sama
JAJAR GENJANG
1) Sisi-sisi yang berhadapan sama panjang dan sejajar, yaitu AB = DC dan AD
= BC
2) Sudut-sudut yang berhadapan sama besar ∠𝐴 = ∠𝐶 ; ∠𝐵 = ∠𝐷
3) Mempunyai dua diagonal yang berpotongan pada satu titik. Titik potong
diagonal membagi diagonal menjadi dua bagian yang sama
4) Hanya memiliki 1 sumbu simetri, yaitu 2 simetri putar.
BELAH KETUPAT
1) Memiliki 4 sisi yang sama panjang AB = BC = CD = DA
2) Sudut-sudut yang sama berhadapan sama besar ∠𝐴 = ∠𝐵 = ∠𝐶 = ∠𝐷
3) Diagonal-diagonalnya membagi dua sama panjang
4) Memiliki 2 sumbu simetri, yaitu 2 simetri lipat dan 2 simetri putar
LAYANG - LAYANG
1) Sisi yang berdekatan memiliki panjang sama BC = CD dan AB = AD
2) Salah satu diagonalnya membagi dua bagian yang sama, yaitu Diagonal
AC
3) Kedua diagonalnya berpotongan tegak lurus
4) Memiliki sepasang sudut yang sama besar. ∠𝐵 = ∠𝐷; ∠𝐴 ≠ ∠𝐶
5) Memiliki 2 sumbu simetri, yaitu 1 simetri lipat dan 1 simetri putar
TRAPESIUM
1) Memiliki sepasang sisi yang sejajar. Sisi AB sejajar dengan sisi CD.
2) Memiliki 4 buah sudut, yaitu ∠𝐴, ∠𝐵, ∠𝐶 𝑑𝑎𝑛 ∠𝐷
TRAPESIUM SAMA KAKI
1) Memiliki sepasang sisi yang sejajar AB sejajar DC atau AB // DC
2) Memiliki sepasang sisi yang sama panjang AD = BC
3) Sudut-sudut yang sepihak sama besar ∠𝐴 = ∠𝐵; ∠𝐶 = ∠𝐷
4) Diagonal-diagonalnya sama panjang, yaitu AC = BD
5) Memiliki 2 sumbu simetri, yaitu 1 simetri lipat dan 1 simetri putar
TRAPESIUM SIKU - SIKU
1) Memiliki sepasang sisi yang sejajar, yaitu AB sejajar DC atau AB // DC
2) Sisi-sisinya tidak sama panjang 𝐴𝐵 ≠ 𝐵𝐶 ≠ 𝐶𝐷 ≠ 𝐷𝐴
3) Mempunyai dua sudut siku-siku ∠𝐴 = ∠𝐷 = 90°
TRAPESIUM SEMBARANG
1) Memiliki sepasang sisi yang sejajar, yaitu AB sejajar DC atau AB // DC
2) Sisi-sisinya tidak sama panjang 𝐴𝐵 ≠ 𝐵𝐶 ≠ 𝐶𝐷 ≠ 𝐷𝐴
3) Mempunyai dua sudut siku-siku ∠𝐴 ≠ ∠𝐵 ≠ ∠𝐶 ≠ ∠𝐷
LINGKARAN
1) Lingkaran memiliki ciri-ciri sebagai berikut:
2) Tidak mempunyai titik sudut dan jumlah sudutnya adalah 360 derajat.
3) Mempunyai jari-jari(r) dan diameter (d)
Simetri Lipat
Adalah keadaan bangun datar dilipat kedua belah bagiannya
dapat saling menutupi atau setangkup.
Simetri Putar
adalah keadaan bangun datar apabila diputar pada titik pusat
yang sama dapat menempati bingkainya kembali (sisi-sisi dan
sudutnya saling berimpit) lebih dari satu kali dalam satu putaran.

Anda mungkin juga menyukai