Anda di halaman 1dari 6

KISI-KISI SOAL SAS

TAHUN PELAJARAN 2023/2024


Mata Pelajaran : SKI Bentuk soal/tes : PG/Menodohkan/Essay
Kelas/smester : VIII/I Jumlah Soal :35
Alokasi Waktu : 90 Menit Penyusun Soal : Naimah, S.Ag. M. Hum.

KOMPETENSI MATERI INDIKATOR SOAL LEVEL BENTUK NO


DASAR KOGNITIF SOAL SOAL
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
3.1. Menganalisis sejarah Sejarah berdirinya Disajikan beberapa MOTS PG 1
berdirinya Daulah Bani Daulah Daulah Abbasiyah pernyataan, peserta didik
Abbasiyah dapat mengidentifikasi sebab-
sebab runtuhnya Daulah
umayah dengan tepat

Disajikan kronologi hancurnya LOTS PG 2


Daulah umayah peserta didik
dapat mengidentifikasi
khalifah terakhir Daulah
Umayah dengan benar

Disajikan narasi proses HOTs PG 3


berdirinya Daulah abbasiyah,
peserta didik dapat
menganalisis penyebab
berdirinya Daulah abbasiyah
dengan benar

Disajikan narasi berdirinya MOTs PG 4


daulah Abbasiyah peserta
didik dapat tokoh pendiri di
luar bani Abbas dengan
benar
Disajikan biografi abu abbas HOTs PG 5
as-safah, peserta didik dapat
mengidentifikasi arti gelar as-
saffah dengan benar
Disajikan narasi Daulah LOTs PG 6
abbasiyah, peserta didik
dapat mengidentifikasi wazir
yang diangkat la-Mansyur
dengan benar

Disajikan narasi MOTs PG 7


perkembangan peradaban
Daulah abbasiyah, peserta
didik dapat mengidentifikasi
kondisinya dengan benar
Disajikan narasi keruntuhan MOTs PG 8
Daulah Abbasiyah peserta
didik dapat mengidentifikasi
penyebabnya dengan benar

Disajikan langkah-langkah al- LOTs PG 9


Makmun, peserta didik dapat
menganalisis bukti kemajuan
pengembangan ilmu
pengetahuan dengan tepat

Disajikan narasi keragaman HOTs PG 10


perkembangan ilmu
penegtahuan pada masa
Daulah Abbasiyah, peserta
didik dapat mengidentifikasi
penyebabnya Daulah
Abbasiyah dengan benar
Disajikan narasi periode LOTs PG 11
kekhalifahan Daulah
Abbasiyah peserta didik
dapat menjelaskan bangsa
yang paling berpengaruh pada
periode itu dengan benar
Disajikan kemajuan-kemajuan LOTs PG 12
Harun Ar-Rasyid peserta didik
dapat menjelaskan kemajuan
di bidang pertanian pada
masa Harun Ar-Rasyid
dengan benar
Disajikan narasi berdirinya Mots Uraian 31
daulah Abbasiyah peserta
didik dapat menganalisis
penyebab dinamai Daulah
Abbasiyah dengan benar
Disajikan narasi runtuhnya Mots Uraian 32
daulah Abbasiyah peserta
didik dapat menganalisis
penyebab runtuhnyai Daulah
Abbasiyah dengan benar
3.2. Menganalisis Perkembangan Disajikan narasi kemajuan- LOTs PG 13
perkembangan peradaban kebudayaan/ kemajuan ilmu pengetahuan d
Islam pada masa Daulah peradaban Islam I bidang sasrta pada masa
Bani Abbasiyah pada masa Daulah Daulah abbasiyah, peserta
Bani Abbasiyah didik dapat mengidentifikasi
sastrawan penulis kisah 1001
malam dengan tepat
Disajikan narasi kemajuan- LOTs PG 14
kemajuan ilmu ilmu arsitektur
pada masa Al Mansyur,
peserta didik dapat
mengidentifikasi nama istana
yang dibangun pada masanya
dengan benar
HOTs PG 15
Disajikan kegemilangan
Daulah abbasiyah, peserta
didik dapat menganalisis
ibrah dari kegemilangan
Daulah abbasiyah dengan
tepat

Disajikan narasi karya HOTs PG 16


ilmuwan Daulah abbasiyah,
peserta didik dapat
mengidentifikasi hasil karya
Ibnu Sina dengan benar
Disajikan tabel nama LOTS Menjodohkan 26
departemen dan bidang yang
diurusinya peserta didik dapat
memasangkannya dengan
tepat
Disajikan tabel nama lembaga LOTS Menjodohkan 27
di bawah Mahkamah Agung
dan bidang yang diurusinya
peserta didik dapat
memasangkannya dengan
tepat
3.3. Menganalisis Tokoh ilmuwan Disajikan isi buku Firdaus Al- MOTs PG 17
tokoh ilmuwan muslim seperti Ali bin Hikam, peserta didik dapat
muslim Ali bin Rabban at- Rabban at- mengidentifikasi nama
Tabari, Ibnu Sina, ar-Razi, ilmuwan yang menulis buku
(Ahli kedokteran), Al-Kindi, Al Firdaus Al-Hikam dengan
Gazali, Ibnu Maskawaih (Ahli tepat
Filsafat) Jabir bin Hayyan
(ahli Kimia) , Muhammad bin
Musa al-Khawarizmi (ahli
astronomi) dan perannya
dalam kemajuan peradaban
Islam pada masa Daulah
Abbasiyah
Disajikan biografi Ar Razi, lOTs PG 18
peserta didik dapat
mengidentifikasi hasil
karyanya dengan benar
MOTs PG 19
Disajikan biografi ulama dan
ulama Daulah abbasiyah,
peserta didik dapat
mengidentifikasi nama ulama
Daulah Abbasiyah tersebut
dengan benar
HOTs PG 20
Disajikan biografi AL-kindi,
peserta didik dapat
menganalisis pendapatnya
tentang hubungan filsafat dan
agama dengan benar
Disajikan tabel nama ilmuwan LOTS Menjodohkan 28
dan hasil karyanya peserta
didik dapat memasangkannya
dengan tepat
Disajikan tabel nama ilmuwan LOTS Menjodohkan 29
dan bidang keilmuwannya
peserta didik dapat
memasangkannya dengan
tepat
Disajikan narasi HOTS Uraian 33
perkembangan ilmu
pengetahuan pada masa
Daulah Abbasiyah peserta
didik dapat menganalisis
penyebabnya dengan tepat
3.4. Mengidentifikasi para ulama’ HOTs PG 21
para ulama’ penyusun kutubussittah Disajikan biografi Imam
penyusun kutubussittah (ahli Bukhari peserta didik dapat
(ahli hadis), empat imam hadis), empat imam mengambil ibrah dari kisah
mazhab (ahli mazhab (ahli tersebut dengan tepat
fikih), Imam At-Tabari, fikih), Imam At-Tabari,
Ibnu Katsir Ibnu Katsir
(ahli tafsir) dan perannya (ahli tafsir) dan
dalam kemajuan perannya dalam
kebudayaan/peradaban kemajuan
Islam pada masa Daulah kebudayaan/peradaban
Bani Abbasiyah Islam pada masa
Daulah Bani
Abbasiyah
HOTs PG 22
Disajikan narasi keistimewaan
Kutubusittah, peserta didik
dapat mengidentifikasi sebab
keistimewaan tersebut
dengan benar
HOTs PG 23
Disajikan narasi
perkembangan ilmu Fikih
masa Daulah abbasiyah,
peserta didik dapat
mengidentifikasi sebab-
sebabperkembangan bidang
fiqih dengan benar
LOTs PG 24
Disajikan narasi
perkembangan ilmu tasawufh,
peserta didik dapat
menyebutkan tahapan
seorang sufi dengan benar
MOTs PG 25
Disajikan beberapa
pernyataan, peserta didik
dapat mengidentifikasi hasil
karya Imam Syafi’I dengan
tepat

Disajikan tabel nama kitab LOTS Menjodohkan 30


dan isinya peserta didik dapat
memasangkannya dengan
tepat
Lots Uraian 34
Disajikan hasil karya ulama
hadits pada masa Daulah
abbasiyah, peserta didik
dapat mengidentifikasi nama
hasil karya enam ulama ahli
hadits pada masa Daulah
abbasiyah dengan benar
Mots Uraian 35
Disajikan cara menafsirkan
ayat-ayat Al-Quran pada
masa Daulah abbasiyah,
peserta didik dapat
mengidentifikasi caranya
tersebut dengan benar

Anda mungkin juga menyukai