Anda di halaman 1dari 1

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

(LKPD)

Mata pelajaran : PPKn


Topik : Ancaman Terhadap Integrasi Nasional
Kelas/Semester : X/II

Nama siswa : 1.
2.
3.
4.

Kelas :

A. Kompetensi Dasar :
4.1 Menyaji hasil analisis tentang ancaman terhadap negara dan upaya penyelesaiannya di bidang ideologi, politik,
ekonomi, sosial, budaya, pertahanan, dan keamanan dalam bingkai Bhineka Tunggal Ika

B. Indikator Pencapaian Kompetensi


4.6.1 Mempresentasikan hasil analisis artikel tentang pelanggaran wilayah udara di Indonesia

Lakukan langkah-langkah aktivitas berikut!


1. Carilah artikel tentang pelanggaran wilayah udara di Indonesia!
2. Buat kelompok 3-4 orang. Kemudian lakukan analisis terhadap artikel tentang pelanggaran wilayah udara di
Indonesia! Kajian analisis meliputi sebagai berikut.
1) Bentuk pelanggaran wilayah udara
2) Upaya penyelesaian
3. Presentasikan hasil analisis kelompokmu di depan kelas!

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK


(LKPD)

Mata pelajaran : PPKn


Topik : Ancaman Terhadap Integrasi Nasional
Kelas/Semester : X/II

Nama siswa : 1.
2.
3.
4.

Kelas :

A. Kompetensi Dasar :
4.1 Menyaji hasil analisis tentang ancaman terhadap negara dan upaya penyelesaiannya di bidang ideologi, politik,
ekonomi, sosial, budaya, pertahanan, dan keamanan dalam bingkai Bhineka Tunggal Ika

B. Indikator Pencapaian Kompetensi


4.6.1 Mempresentasikan hasil analisis artikel tentang pelanggaran wilayah udara di Indonesia

Lakukan langkah-langkah aktivitas berikut!


1. Carilah artikel tentang pelanggaran wilayah udara di Indonesia!
2. Buat kelompok 3-4 orang. Kemudian lakukan analisis terhadap artikel tentang pelanggaran
wilayah udara di Indonesia! Kajian analisis meliputi sebagai berikut.
1) Bentuk pelanggaran wilayah udara
2) Upaya penyelesaian
3. Presentasikan hasil analisis kelompokmu di depan kelas!

Anda mungkin juga menyukai