Anda di halaman 1dari 2

SKRINING PTM

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit :

Halaman : 1/2

UPTD Puskesmas SAJIDIN,SKM


Sengeti NIP. 198010242006041012

1. Pengertian Skirining Penyakit Tidak Menular adalah suatu upaya untuk mendeteksi sedini
mungkin adanya faktor resiko penyakit tidak menular dan mencegah terjadinya
faktor risiko penyakit tidak menular.
2. Tujuan Sebagai acuan petugas dalam melakukan Posbindu PTM.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Kotanopan Nomor :
...................................2023 tentang Tahapan Kegiatan dan Pemeriksaan PTM di
Posbindu.
4. Referensi a. Petunjuk Teknis Posbindu PTM Kementerian Kesehatan RI tahun 2013
b. Buku Pedoman Manajemen Penyakit Tidak Menular
5. Prosedur/ a. Petugas menghubungi kader konfirmasi tanggal pelaksanaan
langkah- b. Petugas sehari sebelum pelaksanaan melalui kader mengundang peserta posbindu
langkah c. Petugas kesehatan bersama kader menyiapkan tempat pelayanan
d. Petugas memantau kader yg melakukan pendaftaran di meja 1
e. Petugas mamantau kader yg mengukur BB,TB,Lingkar Perut, IMT
f. Petugas melakukan pemeriksaan Tekanan Darah, asam urat, gula darah dan
kolestrol
g. Petugas melakukan konseling pada setiap peserta skrening
h. Petugas mencatat hasil pemeriksaan di register posbindu
i. Setelah pelayanan petugas mengadakan evaluasi kegiatan dgn kader ttg
pelaksanaan kegiatan
j. Petugas merapikan kembali tempat kegiatan
k. Petugas mengentry ke ASIK semua peserta yg hadir

6. Diagram Alir
Skrining PTM

Petugas sehari sebelum pelaksanaan melalui kader


mengundang peserta posbindu

Petugas kesehatan bersama kader menyiapkan


tempat pelayanan

Petugas memantau kader yg melakukan


pendaftaran di meja 1

Petugas mamantau kader yg mengukur


BB,TB,Lingkar Perut, IMT

Petugas melakukan pemeriksaan Tekanan


Darah, asam urat, gula darah dan kolestrol
Petugas melakukan konseling pada setiap
peserta skrening

Petugas mencatat hasil pemeriksaan di register


posbindu

Setelah pelayanan petugas mengadakan evaluasi


kegiatan dgn kader ttg pelaksanaan kegiatan

Setelah pelayanan petugas mengadakan evaluasi


kegiatan dgn kader ttg pelaksanaan

Petugas mengentry ke ASIK


semua peserta yg hadir

7. Alat / Bahan a. Pena


b. Kertas
c. Posbindu KIT
8. Unit Terkait a. Penanggung Jawab PTM
b. Pelaksana PTM
c. Kader
9. Rekaman
Tanggal Mulai
Historis No. Yang Diubah Isi Perubahan
Diberlakukan
Perubahan

1/2

Anda mungkin juga menyukai