Anda di halaman 1dari 47

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN

TEKNIK MENGABDI
FAKULTAS TEKNIK
TAHUN 2023

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA
2023
LEMBAR PENGESAHAN

Laporan Pertanggungjawaban Teknik Mengabdi Fakultas Teknik Tahun 2023


ini telah dipelajari dan disetujui oleh :

Jakarta, 19 September 2023


Ketua Umum Ketua Pelaksana
BEM FT UNJ 2023 Teknik Mengabdi 2023

Lingga Fatahillah Albir Ahmad Nur Hisyam


NRM. 1502620106 NRM. 1502620079
Mengetahui,
Ketua Umum BPM FT UNJ

Muhammad Rafi Setyadi Eka Putra


NRM. 1520621016

Menyetujui,
Wakil Dekan III Bidang Kemahasiswaan
Fakultas Teknik UNJ

Dr. Efri Sandi, M.T.


NIP. 197502022008121002

i
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah
memberikan rahmat, syukur, dan karunia-Nya sehingga penyusunan laporan
pertanggungjawaban Teknik Mengabdi FT UNJ 2023 ini dapat diselesaikan dengan
baik tanpa mengalami kendala yang berarti.
Laporan pertanggungjawaban acara ini telah kami susun dengan sebaik dan
semaksimal mungkin. Selain itu, kami ingin mengucapkan terima kasih kepada
pihak-pihak yang telah berkontribusi dan membantu dalam penyelesaian penyusunan
laporan pertanggungjawaban Teknik Mengabdi FT UNJ 2023.
Kami sangat menyadari apabila laporan pertanggungjawaban ini masih jauh
dari kata sempurna. Oleh karena itu, kami sangat mengharapkan kritik yang
membangun dari para pembaca agar laporan pertanggungjawaban ini dapat menjadi
lebih baik di masa mendatang.
Akhir kata, kami berharap semoga laporan pertanggungjawaban acara untuk
kegiatan Teknik Mengabdi FT UNJ 2023 ini dapat memberikan manfaat dalam
menunjang keberlangsungan dan keberhasilan acara Teknik Mengabdi FT UNJ di
masa yang akan datang.

Jakarta, 19 September 2023

Panitia Teknik Mengabdi 2023

ii
DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN................................................................................................i
KATA PENGANTAR.........................................................................................................ii
DAFTAR ISI......................................................................................................................iii
BAB I PENDAHULUAN..................................................................................................1

1.1 Latar Belakang.....................................................................................................1


1.2 Tujuan...................................................................................................................1
1.3 Hasil yang Diharapkan.........................................................................................2

BAB II PELAKSANAAN KEGIATAN...........................................................................3

2.1 Waktu dan Tempat Kegiatan................................................................................3


2.2 Jadwal Kegiatan...................................................................................................3
2.3 Strategi/Metode Pelaksanaan Kegiatan................................................................8
2.4 Komponen yang Terlibat......................................................................................8

BAB III EVALUASI KEGIATAN.................................................................................12

3.1 Hasil yang Telah Dicapai...................................................................................12


3.2 Kontribusi Kegiatan...........................................................................................12
3.3 Kendala dan Solusi.............................................................................................12
3.4 Tindak Lanjut yang Direncanakan.....................................................................18
3.5 Pemanfaatan Dana..............................................................................................18

BAB IV PENUTUP..........................................................................................................24

4.1 Kesimpulan.........................................................................................................24
4.2 Rekomendasi......................................................................................................25

LAMPIRAN......................................................................................................................26
Lampiran 1 Presensi...........................................................................................................26
Lampiran 2 Dokumentasi Kegiatan...................................................................................29
Lampiran 4 Bukti Pemasukan............................................................................................35
Lampiran 5 Bukti Pengeluaran..........................................................................................36

iii
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Mahasiswa merupakan agen perubahan dan manusia yang
berintelektual tinggi diharapkan untuk bisa berkontribusi terhadap
kehidupan bermasyarakat selain belajar di perkuliahan. Mahasiswa harus
mampu menerapkan ilmu yang didapat ketika perkuliahan untuk mengatasi
berbagai masalah riil di masyarakat. Kontribusi yang diharapkan dari
mahasiswa tidak hanya selalu dalam bentuk materi, melainkan dalam bentuk
moril juga. Kontribusi moril ini diharapkan dapat memotivasi masyarakat
dalam menghadapi setiap tantangan hidup, seperti yang terjadi di era
globalisasi sekarang ini.
Selain agen perubahan, mahasiswa juga merupakan generasi penerus
tongkat estafet dari perkembangan bangsa yang akan datang, sehingga
mahasiswa diharapkan untuk lebih peka terhadap lingkungan dan
masyarakat sekitar, karena kemajuan bangsa tidak terlepas dari dukungan
dan kerjasama dari setiap masyarakat.
Oleh karena itu, untuk merealisasikan hal tersebut, melalui organisasi
Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Teknik Departemen Sosial Politik
berinisiatif mengadakan kegiatan Teknik Mengabdi Tahun 2023 sebagai
bentuk perwujudan salah satu Tri Dharma Perguruan Tinggi yaitu
pengabdian masyarakat.
1.2 Tujuan
Adapun tujuan dari kegiatan yang akan dilaksanakan adalah sebagai
berikut :
Bagi Masyarakat
 Membentuk kemandirian masyarakat menuju masyarakat yang kuat dan
sejahtera serta penuh kreatifitas,
 Optimalisasi potensi dan sumber daya yang ada di dalam masyarakat,
kaitannya dengan dalam kehidupan masyarakat,

1
 Memberikan pengetahuan baik bidang pendidikan, sosial, dan
pemberdayaan masyarakat,
 Mendorong masyarakat untuk berpikir positif dalam memanfaatkan
potensi yang ada.

Bagi Mahasiswa UNJ


 Sebagai sarana pemenuhan Tri Dharma Perguruan Tinggi khususnya
Pengabdian kepada masyarakat,
 Menumbuh kembangkan kesadaran sosial kemasyarakatan dalam diri
civitas akademika (Mahasiswa),
 Memberikan pengetahuan kepada mahasiswa Fakultas Teknik
Universitas Negeri Jakarta tentang kerelawanan.

1.3 Hasil yang Diharapkan


Adapun hasil yang diharapkan dari kegiatan Teknik Mengabdi Tahun
2023 ini adalah sebagai berikut :
1. Mahasiswa Fakultas Teknik UNJ lebih bisa memiliki kesadaran akan
pentingnya rasa kepedulian terhadap masyarakat sekitar dan rasa syukur
yang lebih dalam.
2. Mahasiswa terbentuk sifat, karakter, dan mentalnya sesuai dengan norma,
budaya, yang ada di lingkungan Fakultas Teknik UNJ.
3. Memiliki rasa solidaritas yang tinggi antar sesama mahasiswa Fakultas
Teknik UNJ.
4. Mahasiswa Fakultas Teknik UNJ memiliki pengetahuan serta potensi
tentang berbagai hal yang dapat membantu dirinya sendiri maupun
masyarakat sekitar.

2
BAB II
PELAKSANAAN KEGIATAN

2.1 Waktu dan Tempat Kegiatan


Hari : Jum’at s.d Minggu
Waktu Kegiatan : 08 s.d 10 September 2023
Tempat Kegiatan : Desa Kabandungan, Kecamatan Cidahu,
Kabupaten Sukabumi, Provinsi Jawa Barat
2.2 Jadwal Kegiatan
Hari, Tanggal : Jumat, 08 September 2023
Tempat : Teater Terbuka UNJ

Waktu Kegiatan Penangung Jawab


05.00- Persiapan Keberangkatan dan Registrasi Acara
06.30 Sekretaris
Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
06.30-07.00 Briefing Keberangkatan Acara
Keamanan
Logistik
Ristek
HPD
07.00-11.00 Perjalanan Menuju Tempat Pengabdian Acara
Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
11.00- Pengondisian Acara Acara
13.30 Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
13.30- Opening FT Mengabdi Acara

3
14.00 Ristek
Kesehatan
Logistik
HPD
14.00- Penyuluhan Perkembangan Gizi pada Anak Acara
14.45 Kesehatan
Logistik
HPD

14.45- Penyuluhan Panel Surya Acara


15.30 Ristek
Kesehatan
Logistik
HPD
15.30- Ishoma Acara
16.00 Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
16.00- Pembuatan Kompos Organik Acara
17.00 Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
17.00- Persiapan Sholat Acara
18.00 Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD

18.00- Sholat Magrib & Isya Acara


19.30 Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
19.30-20.30 Makan Malam Bersama Acara
Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan

4
Logistik
HPD
20.30- Briefing Perencanaan Kegiatan Acara
21.30 Ristek
Logistik
HPD
21.30- Istirahat Acara
05.00 Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik

Hari, Tanggal : Sabtu, 09 September 2023


Tempat : Desa Kabandungan, Kecamatan Cidahu, Sukabumi.

Waktu Kegiatan Penangung Jawab


05.00- Sholat Subuh Acara
05.30 Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
05.30-06.00 Pengondisian Acara Acara
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
06.00-09.00 Kerja Bakti Acara
Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
09.00-09.30 Sarapan Pagi Acara
Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
09.30-10.00 Pengondisian Acara Acara
Konsumsi

5
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
10.00-12.00 Pengajaran Eksperimen Sains Acara
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
12.00- Ishoma Acara
13.00 Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
13.00- Pembuatan Produk Olahan Acara
15.30 Kesehatan
Danspor
Logistik
HPD
15.30- Pengondisian Acara Acara
16.00 Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
16.00- Penyuluhan Irigasi Tetes Acara
17.30 Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
17.30- Ishoma Acara
19.00 Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
19.00- Briefing Perencanaan Kegiatan esok Acara
20.00 Ristek
Logistik
HPD

6
20.00- Istirahat Acara
05.00 Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik

Hari, Tanggal : Minggu, 10 September 2023


Tempat : Desa Kabandungan, Kecamatan Cidahu, Sukabumi.

Waktu Kegiatan Penangung Jawab


05.00-05.30 Sholat Subuh Acara
Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
05.30-06.00 Pengondisian Acara Acara
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
06.00-07.00 Senam Pagi Acara
Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
07.00-08.00 Sarapan Pagi Acara
Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
08.00-11.00 Pengajaran Have Fun Acara
Kesehatan
Danspor
Logistik
HPD

11.00-12.30 Ishoma Acara


Konsumsi

7
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
12.30-14.00 Closing (Makan Bersama Warga) Acara
Konsumsi
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
14.00-14.30 Persiapan Pulang Acara
Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD
14.30-selesai Perjalanan Pulang Acara
Konsumsi
Ristek
Danspor
Kesehatan
Logistik
HPD

2.3 Strategi/Metode Pelaksanaan Kegiatan


1. Membangun suasana kekeluargaan antar sesama mahasiswa Fakultas
Teknik agar tercapainya suasana kerja yang nyaman dan professional.
2. Membangun semangat mahasiswa Fakultas Teknik untuk mengikuti
kegiatan Teknik Mengabdi.
3. Menumbuhkan rasa kepedulian mahasiswa Fakultas Teknik.
4. Menumbuhkan jiwa sosial antar mahasiswa Fakultas teknik.

2.4 Komponen yang Terlibat


1. Panitia
Penasihat : Wakil Dekan III Fakultas Teknik UNJ
Dr. Efri Sandi, M.T.
Penanggung Jawab : Ketua BEM FT UNJ 2023
Lingga Fatahillah Albir

8
Ketua Pelaksana : Ahmad Nur Hisyam
Sekretaris 1 : Alya Juwita Zahira
Sekretaris 2 : Silva Jalalen
Bendahara 1 : Sarah Abigail Yuranian
Bendahara 2 : Lutfiah Yasmin Maulidina
Divisi Acara : Anise Hussain
Dinda Ayang Utami
Syifa Dzulfikriyah
Ainayah Ardhila
Syahriza Jasmine
Henny Permata Lestaru
Afif Al Farizi
Amelia Natasya
Muhammad Ardiansyah
Dyanza Prameswari Andini
Lusiani
Ahmad Feri
Divisi HPD : Redinda Permata Andrianto
Kian Akbar
Kevin Janvier Ritonga
Laura Azzahra
Fadillah Ramadhan
Rizky Maulana R
Idham Mahesa
Ahmad Adam Ramadhan Yusuf
Achmad Syarifudin Rifai
Indah Syafriani
Arzheta Hafiz Prasetyo
Daeng Mohamad jabel
Muhammad Reza Firdaus
Divisi Riset Teknologi : Astama Lalang Fawwaz
Setyaki Wisnu Aji

9
Ananda Irham Azmi Ibrahim
Fedra Putri Azzahrah
Marsheila Meilani
Al Vadilah Deisyha Ramadhan
Ayu Apriyanti Redjeb
Azani Zulham Fairus
Mohammad Ibrahim Hasyim
Anggi Rahma Hadi Saputri
Aldira Yulianda Alifiyatni
Syafit Azzahra Pertiwi
Hanny Najwa Ashilah
Umar Amanullah
Divisi Logistik : Yogi Sadewa
Esa aryo kuncoro
M Syahriza
Chandra Luqman Wijaya
Ghani Rasyad Khalifa
Faiz Surendra
Akhdiyat Rifky Iqbal
Rivaldo Ridho Saputro
Damar Dwi Syahputra
Farras Raihan
Naufal Rafi Shafghani
Adrie Bagas Saputra
Divisi Kesehatan : Farhan Al Fattah
Jihan Ayu Azzahra
Friska Listiyani
Ilham Panitis Sukma
Salsabila Ananda
Miftakhuz Zuhriatul Ulya
Lutfiah
Idvi Nur Ubaidillah

10
Farid Restu Pujianto
Divisi Konsumsi : Andalusia Aisyah Jasmine
Alya Nur Shabrina
Titin Dwi Aktafiani
Agung Setiawan
Farhan Hidayah
M. Irgi Hakkul
Ariq Naufal Ridhwan
Rafli Irfansyah
Divisi Dana Sponsor : Kezia Rosalinda Ganda
Tania Earlyansyah
Valent Adnandhiya Awalia
Anisya Septiana
Arif Rachman
Shaddam Hanif
Bram Sihombing
2. Narasumber
 Narasumber 1
Nama : Anisya Septiana
Materi : Perkembangan Gizi pada Anak
Institusi : Universitas Negeri Jakarta
 Narasumber 2
Nama : Andalusia Aisyah Jasmine
Materi : Produk Olahan
Institusi : Universitas Negeri Jakarta

2. Peserta
Masyarakat Desa Kebandungan yang mengikuti rangkaian acara
Teknik Mengabdi Tahun 2023 berjumlah 94 orang.

11
BAB III
EVALUASI KEGIATAN

3.1 Hasil yang Telah Dicapai


Hasil yang diharapkan dari kegiatan ini, yaitu masyarakat Desa
Kabandungan mendapatkan banyak pengetahuan mengenai Perkembangan
Gizi pada Anak, Produk Olahan, Kompos, dan juga Pengajaran. Selain itu
terdapat pula pemasangan Panel Surya dan juga Irigrasi Tetes untuk
memudahkan masyarakat desa dalam melakukan kegiatannya sehari-hari.
Hasil yang telah dicapai dari kegiatan ini adalah terlihat bahwa hampir
seluruh masyarakat Desa Kabandungan, mulai dari semua kalangan
sangat antusias dan ingin mengikuti rangkaian acara Teknik Mengabdi
Tahun 2023 ini. Mereka semangat mengikuti setiap rangkaian dari mulai
awal penyuluhan hingga lomba, sehingga banyak informasi yang mereka
dapatkan.
3.2 Kontribusi Kegiatan
Kegiatan ini berkontribusi dalam membuka wawasan mengenai
pengabdian kepada masyarakat sekitar dalam bentuk penyuluhan dan juga
pengajaran khususnya di lingkungan Desa Kabandungan, Kecamatan
Cidahu, Sukabumi.
Penyuluhan yang diberikan disini, seperti Perkembangan Gizi pada
Anak, Produk Olahan, Kompos, Irigrasi Tetes, dan juga Panel Surya.
Selain itu, terdapat pula pengajaran terhadap siswa SDN Giri Mukti
tentang Eksperimen Sains “Gunung Meletus” serta penjelasan yang dapat
dipelajari dari ekperimen tersebut.
3.3 Kendala dan Solusi
 Ketua Pelaksana
 Sulit untuk berkomunikasi dengan baik sehingga pekerjaan
antar divisi terhambat. Solusi: lebih bisa menyadari akan
peran dan tanggung jawabnya sebagai ketua pelaksana agar
kegiatan tersebut dapat terlaksana dengan baik.

12
 Kurang mengatur komunikasi antar divisi, sehingga
terdapat miskomunikasi. Solusi: lebih diperhatikan lagi
penyampaian informasi antar divisi melalui masing-masing
kepala divisi agar tidak terjadi miskomunikasi.
 Sekretaris
 Sulit untuk dihubungi perihal revisi dan nomor surat
sehingga memperlambat proses administrasi. Solusi : lebih
bisa menyadari akan peran dan tanggung jawabnya sebagai
sekretaris agar proses administrasi dapat terlaksana dengan
baik.
 Keterlambatan masuknya RAB dari tiap divisi serta
perubahan konsep kegiatan yang menghambat pengerjaan
proposal. Solusi : berkoordinasi dengan baik oleh pihak
BPM, serta pihak-pihak yang berhubungan terutama
bendahara dan para koordinator dari setiap divisi.
 Permintaan surat yang mendadak sehingga surat tidak bisa
digunakan pada saat yang dibutuhkan. Solusi : mencari
alternative lain yang tidak memerlukan surat, meminta
pengertian dari pihak yang meminta surat atau menginfokan
dari beberapa hari sebelumnya agar bisa lebih dipersipkan
dengan baik.
 Kesalahan pembuatan surat sehingga memerlukan revisi
berkali-kali. Solusi : bertanya kepada Sekretaris BEM FT
mengenai SOP administrasi.
 Bendahara
 Dana yang turun jumlah nya tidak mencukupi kebutuhan
dari acara ini. Solusi : mengadakan iuran panitia untuk
menutupi uang yang tidak mencukupi.
 Dana yang bersumber dari Dekanat turun cukup lama
akibatnya terkendala dalam pembelian barang. Solusi :
menggunakan uang dari panitia dan beberapa pengeluaran
di bayar terlebih dahulu dari uang panitia

13
 Pendataan pengeluaran dana kurang maksimal karena bukti
pembelian kurang jelas. Solusi : mendokumentasikan bukti
pengeluaran yang menunjukkan pengeluaran sesungguhnya
serta melakukan pencatatan pengeluaran.
 Divisi Acara
 Masih kurangnya target audiens pada saat rangkaian acara
penyuluhan berlangsung. Solusi : panitia bisa lebih
mempersiapkan lagi untuk membuat konsepan acara yang
lebih menarik agar masyarakat sekitar bisa lebih tertarik
untuk datang dan mendengarkan acara tersebut dan lebih
mempersiapkan dari jauh-jauh hari sebelum acara
berlangsung (melakukan branding ke masyarakat sekitar).
 Masih kurangnya bahan dan alat saat melakukan pengajaran
terhadap siswa di SDN Giri Mukti. Solusi : panitia harus
lebih memperhatikan dan mempersiapkan lagi bahan dan
alat apa saja yang akan dibutuhkan nantinya.
 Pada saat kegiatan berlangsung melebihi waktu yang telah
ditentukan. Solusi : panitia harus lebih tegas terkait waktu
pada saat kegiatan berlangsung.
 Tidak adanya penentuan koordinator lapangan untuk
kegiatan sehingga pembentukkan berlangsung di hari H.
Solusi : panitia bisa lebih memperhatikan lagi terkait
elemen apa saja yang diperlukan pada saat acara
berlangsung.
 Tidak adanya koordinator lapangan pada saat
keberlangsungan acara. Solusi : lebih bisa membagi waktu
dan tanggung jawab terkait koordinasi di lapangan.
 Divisi HPD
 Jobdesc Humas yang kurang terlaksana sebagaimana
mestinya. Solusi : lebih dikoordinasikan ke divisi lain atau
BPH yang sekiranya butuh menghubungi pihak lain agar
dapat melalui Humas.

14
 Adanya miskomunikasi terkait penyebaran poster acara oleh
tim advance. Solusi : lebih dikomunikasikan dan
dipersiapkan lagi mengenai branding acara kepada
masyarakat sekitar sebelum hari H.
 Tidak dilakukannya sosialisasi sebelum hari H terkait
kegiatan yang akan dilaksanakan. Solusi : mengadakan
sosialisasi terhadap masyarakat sekitar sebelum hari H.
 Tim HPD terlalu berfokus ke PubDok sehingga melupakan
fungsi dari Humas itu sendiri. Solusi : lebih bisa membagi
penugasan secara merata tanpa mengurangi salah satu
fungsi dari divisi tersebut.
 Divisi Kesehatan
 Keterlambatan pengambilan obat karena adanya perbedaan
tempat. Solusi : pemilihan tempat untuk tim kesehatan lebih
diperhatikan lagi dari sisi jarak, kemanan, kenyamanan,
serta kemudahan dalam mobilitas.
 Kurangnya koordinasi dalam pengumpulan obat-obatan
yang dibawa oleh panitia. Solusi : lebih bisa
mengordinasikan dan selalu diingatkan kembali terkait
pengumpulan obat kepada koordinator tiap divisi.
 Adanya perpindahan tanggung jawab dalam pemegang
kunci ruang kesehatan dari pihak luar selain anggota dari
divisi kesehatan. Solusi : tanggung jawab kunci ruang
kesehatan di pegang oleh divisi kesehatan saja.
 Kurangnya kerjasama dari Tim KSR Unit UNJ dengan
divisi kesehatan. Solusi : adanya keterlibatan anak KSR
Unit UNJ dalam divisi kesehatan.
 Divisi Logistik
 Masih ada beberapa barang yang belum di beli sampai
pelaksanaan di hari H. Solusi : melakukan pengecekan
kembali dari jauh-jauh hari terkait barang yang akan
digunakan pada saat kegiatan berlangsung.

15
 Ada beberapa barang yang hilang setelah pemakaian. Solusi
: melakukan pengecekan rutin, baik sebelum penggunaan
maupun setelah acara berlangsung.
 Kurangnya komunikasi antara divisi logistik dengan divisi
lainnya. Solusi : lebih tranparansi lagi dalam hal
pengumpulan barang yang akan digunakan nantinya,
semisal barang terebut belum tersedia, ada baiknya
dikabarkan juga kepada divisi lainnya agar dapat dibantu.
 Kurangnya kesadaran divisi logistik dalam membantu
keperluan mobilitas. Solusi : bisa lebih peduli terhadap
lingkungan sekitar untuk saling membantu antar divisi.
 Divisi Ristek
 Peralatan yang digunakan belum sempat di uji coba karena
adanya kendala uang. Solusi : pendanaan untuk peralatan
bisa di utamakan dan di uji coba dari jauh-jauh hari agar
persiapannya lebih maksimal.
 Beberapa alat yang akan di gunakan mengalami kerusakan.
Solusi : penempatan barang bisa lebih diperhatikan lagi
keamanannya.
 Belum melakukan uji coba terhadap alat yang akan
digunakan saat pengabdian sehingga masih banyak kendala
yang dialami pada saat hari H kegiatan berlangsung.
Solusi : diwajibkan untuk melakukan uji coba dari
berberapa hari sebelum pelaksanaan kegiatan agar hasil
yang dicapai lebih maksimal.
 Kurangnya pendataan alat yang akan digunakan pada saat
hari H. Solusi : melakukan pendataan secara rinci peralatan
yang akan digunakan dan dibutuhkan pada saat kegiatan
berlangsung.
 Pemilihan staff divisi lebih diperhatikan lagi agar dapat
menjalankan tugasnya dengan maksimal. Solusi : pemilihan

16
staff lebih diutamakan yang memiliki keinginan tahuan dan
semangat kerja yang tinggi.
 Kurangnya koordinasi pada saat pemilihan alat antara ketua
pelaksana dengan divisi ristek. Solusi : harus ada koordinasi
dan didiskusikan oleh ketua pelaksana dan divisi pentistek
agar bisa dipahami oleh kedua belah pihak, tidak salah satu
pihak saja.
 Divisi Konsumsi
 Perubahan menu di hari H karena terkendala bahan di
daerah pengabdian. Solusi : seharusnya melakukan survey
terlebih dahulu terkait bahan makanan apa saja yang ada di
tempat pengabdian.
 Banyaknya panitia yang tidak tertib pada saat penyerahan
barang bawaan sehingga mengalami kesulitan pendataan
barang bawaan konsumsi. Solusi : melakukan koordinasi
kepada seluruh divisi dan pembagian kerja yang struktur.
 Terkendalanya air bersih saat di lokasi pengabdian sehingga
banyak barang yang belum dicuci setelah selesai acara
pengabdian. Solusi : lebih diperhatikan lagi dalam hal
pemilihan tempat pada saat survey sebelum acara
berlangsung.
 Divisi Dana dan Sponsor
 Kurangnya komitmen sebagai panitia yang terkadang
meninggalkan jobdesc nya dengan adanya kesibukan yang
lain. Solusi : seharusnya dalam sebuah kepanitiaan itu
sudah berkomitmen untuk menjalankan kepanitiaan sampai
akhir dan dapat membagi waktu dalam kepanitiaan ini
dengan kesibukan lainnya.
 Berkurangnya jumlah staff yang tidak sesuai perkiraan,
sehingga mengharuskan mencari cara perekrutan kembali
dengan mengajak secara pribadi untuk ikut serta dalam
kepanitiaan ini. Solusi : sosialisasinya lebih meluas dan

17
ajakannya juga lebih banyak lagi agar banyak orang yang
mendaftar dalam kepanitiaan ini, sehingga dapat terpenuhi
SDM pada tiap divisinya.
 Terkadang adanya jobdesc yang bukan dari divisi ini namun
dijalankannya. Solusi : lebih tranparansi lagi dalam detail
jobdesc tiap divisi agar lebih jelas saat pelaksanaannya.
 Keseluruhan
 Terlalu banyak panitia yang terlihat santai duduk dan tidak
bisa mengkondisikan diri. Solusi : setiap panitia harus
memiliki rasa inisiatif.
 Kurangnya inisiatif panitia untuk membersihkan tempat
acara. Solusi : setiap panitia harus memiliki rasa inisiatif
 Kurangnya saling tahu serta mengenal antar sesama panitia
terkait jobdesc masing-masing. Solusi : memberikan data di
grup besar panitia terkait jobdesc masing-masing setiap
staff di divisi tersebut.
3.4 Tindak Lanjut yang Direncanakan
Teknik Mengabdi tahun 2023 ini bukan hanya sekedar program
kerja BEM FT. Kegiatan ini merupakan tempat mahasiswa Fakultas
Teknik lebih saling mengenal satu sama lain, lebih menumbuhkan sikap
sosial yang tinggi terhadap diri sendiri maupun lingkungan sekitar, dapat
membantu menyebarluaskan pengetahuan, dan membentuk karakter yang
lebih baik lagi. Oleh karena itu, panitia Teknik Mengabdi Tahun 2023 bisa
menjadi panutan bagi masyarakat sekitar serta bisa belajar untuk menjadi
lebih peduli terhadap masyarakat dan lingkungan sekitar.
3.5 Pemanfaatan Dana
A. PEMASUKAN

No. Bukti Sumber Dana Jumlah


001 Dana WD 3 FT UNJ Rp.7.990.000,-
002 Kas BEM FT UNJ Rp.200.000,-
003 Sponsor Rp.6.230.000,-
TOTAL Rp.14.420.000,-

18
B. PENGELUARAN
1. Divisi Sekretaris
No. Bukti Item Harga Satuan Kuantitas Jumlah
001 Cetak Warna Rp.1.000 22 lembar Rp.22.000,-
001 Jilid Rp.5.000 1 buah Rp.5.000,-
002 Cetak Rp.2.000 2 lembar Rp.4.000,-
TOTAL Rp.31.000,-

2. Divisi Kesehatan
No. Bukti Item Harga Satuan Kuantitas Jumlah
003 Oxycan Portable 500 cc Rp.50.000 2 buah Rp. 100.000,-
003 Masker Rp.40.000 1 pack Rp.40.000,-
004 KSR Rp.100.000 2 orang Rp.200.000,-
TOTAL Rp. 340.000,-

3. Divisi Konsumsi
No. Bukti Item Harga Satuan Kuantitas Jumlah
005 Kertas Nasi Rp.38.000 1 pack Rp.38.000,-
005 Minyak Goreng Rp.15.200 5 liter Rp.76.000,-
005 Tepung Beras Rp.16.000 3 kg Rp.48.000,-
005 Sunlight Rp.14.000 1 buah Rp.14.000,-
005 Santan Kara Rp.10.000 6 buah Rp.60.000,-
005 Saori Rp.23.000 1 buah Rp.23.000,-
005 Terasi Rp.5.000 1 buah Rp.5.000,-
005 Gula Merah Rp.20.000 1 kg Rp.20.000,-
005 Kerupuk Mentah Rp.20.000 1 kg Rp.20.000,-
005 Spons Cuci Piring Rp.4.000 4 buah Rp.16.000,-
005 Kecap Sedap Rp.32.000 550 gr Rp.32.000,-
005 Garam Rp.6.000 500 gr Rp.6.000,-
006 Bawang Putih Rp.45.000 1 kg Rp.45.000,-
006 Bawang Merah Rp.45.000 1 ½ kg Rp.45.000,-

19
006 Tomat Rp.15.000 1 kg Rp.15.000,-
006 Cabe Keriting Rp.40.000 1 ½ kg Rp.60.000,-
006 Cabe Rawit Rp.40.000 ½ kg Rp.20.000,-
006 Tauge Rp.25.000 1 buah Rp.25.000,-
006 Kencur Rp.5.000 1 buah Rp.5.000,-
006 Bumbu Dapur Rp.10.000 1 buah Rp.10.000,-
006 Masako Rp.1000 10 buah Rp.10.000,-
006 Lada Rp.1000 10 buah Rp.10.000,-
006 Sasa Rp.1000 10 buah Rp.10.000,-
006 Trashbag Rp.10.000 4 lusin Rp.40.000,-
006 Gas elpiji 3kg Rp.25.000 1 buah Rp.25.000,-
007 Air isi ulang Rp.8000 2 buah Rp.16.000,-
008 Kopi sachet goodday Rp.10.000 1 renceng Rp.10.000,-
009 Air Mineral geras Rp.19.000 2 dus Rp.38.000,-
009 Air isi ulang Rp.8.000 2 galon Rp.16.000,-
009 Gas elpiji 3kg Rp.25.000 1 buah Rp.25.000,-
010 Air Mineral Gelas Rp.19.000 3 dus Rp.57.000,-
011 Sewa Tabung Gas 3 kg Rp.40.000 1 buah Rp.40.000,-
012 Kangkung Rp.2.000 10 ikat Rp.20.000,-
012 Caesim Rp.2.000 6 ikat Rp.12.000,-
012 Wortel Rp.15.000 1 ½ kg Rp.22.000,-
012 Toge Rp.10.000 2 ½ kg Rp.25.000,-
012 Tahu Rp.5.000 3 bungkus Rp.15.000,-
012 Kol Rp.10.000 2 kg Rp.20.000,-
012 Tempe Rp.5.000 8 papan Rp.40.000,-
013 Sinti Rp.5.000 6 buah Rp.30.000,-
013 Racik Rp.1.875 8 buah Rp.15.000,-
013 Kunyit Rp.1.000 1 buah Rp.1.000,-
014 Ayam Rp.25.000 12 ekor Rp.300.000,-
TOTAL Rp.1.380.000,-

4. Divisi Humas Publikasi dan Dokumentasi

20
No. Bukti Item Harga Satuan Kuantitas Jumlah
015 Plakat Rp.87.000 2 buah Rp.174.000,-
015 Banner Utama Rp.150.000 1 buah Rp.150.000,-
016 Canva Premium Rp.18.000 1 buah Rp.18.000,-
TOTAL Rp.342.000,-

5. Divisi Logistik
No. Bukti Item Harga Satuan Kuantitas Jumlah
017 Bensin (3 hari) Rp.275.000 2 mobil Rp.550.000,-
018 Survei Tempat (Bensin Rp.200.000 1 mobil Rp.200.000,-
Mobil)
019 Bus Rp.2000.000 2 unit Rp.4.000.000,-
TOTAL Rp.4.750.000,-

6. Divisi Riset dan Teknologi


No. Bukti Item Harga Satuan Kuantitas Jumlah
020 Panel Surya 103LED Rp.170.750 4 buah Rp.683.000,-
dan ongkos pengiriman
021 Emitter 2L dan ongkos Rp.1.380 150 buah Rp.207.000,-
pengiriman
022 Pompa Rp.350.000 2 buah Rp.700.000,-
022 Tandon Rp.150.000 3 buah Rp.450.000,-
022 Filter air Rp.50.000 2 buah Rp.100.000,-
022 Selang Rp.10.000 30 meter Rp.300.000,-
022 Arduino Uno Rp.70.000 1 buah Rp.70.000,-
022 Bread Board Rp.10.000 1 buah Rp.10.000,-
022 LCD Arduino Rp.75.000 1 buah Rp.75.000,-
023 Sensor PING Rp.10.000 1 buah Rp.10.000,-
023 Sensor PIR Rp.15.000 1 buah Rp.15.000,-
023 Sensor DHT11 Rp.20.000 1 buah Rp.20.000,-
023 Kabel M/F 20/40 PIN Rp.16.000 1 buah Rp.16.000,-

21
023 Kabel M/M 20/40 PIN Rp.16.000 4 buah Rp.64.000,-
024 Baterai Rp.50.000 10 buah Rp.500.000,-
024 Lampu Bohlam 10 Watt Rp.21.000 4 buah Rp.84.000,-
024 Kabel Lampu Rp.6.000 15 meter Rp.90.000,-
024 Fitting Lampu Rp.6.000 4 buah Rp.24.000,-
024 Kawat Beton Rp.10.000 1 meter Rp.10.000,-
024 Controller Rp.40.000 4 buah Rp.160.000,-
024 Timah Rp.12.000 4 roll Rp.48.000,-
TOTAL Rp.3.636.000,-

7. Divisi Acara
No. Bukti Item Harga Satuan Kuantitas Jumlah
025 Plastik Snack Rp.8.000 6 buah Rp.48.000,-
026 Pita Kecil Rp.5.000 2 buah Rp.10.000,-
026 Peniti Rp.2.000 2 buah Rp.4.000,-
027 Crayon Rp.15.000 2 buah Rp.30.000,-
027 Pensil 24 Warna Rp.30.000 1 buah Rp.30.000,-
028 Sapu Lidi Rp.6.000 5 buah Rp.30.000,-
028 Serokan Rp.10.000 5 buah Rp.50.000,-
028 Trashbag Rp.15.000 2 lusin Rp.30.000,-
028 Balon Rp.5.000 3 bungkus Rp.15.000,-
029 Ember Rp.15.000 2 buah Rp.30.000,-
030 Drum Tempat Sampah Rp.100.000 2 buah Rp.200.000,-
031 Gelas ukuran 16 Rp.9.000 1 pack Rp.9.000,-
032 Polybag Rp.22.000 2 pack Rp.44.000,-
032 Packaging Standing Rp.1.000 50 buah Rp.50.000,-
Pouch Craft Paper
032 Label Custom Rp.1.000 50 buah Rp.50.000,-
033 Spidol Rp.7.000 2 buah Rp.14.000,-
033 Tepung Rp.10.000 4 kg Rp.40.000,-
033 Minyak Rp.5.000 ¼ liter Rp.5.000,-

22
033 Garam Rp.2.000 1 pack Rp.2.000,-
033 Pewarna Makanan Rp.10.000 1 botol Rp.10.000,-
033 Soda Kue Rp.5.000 2 buah Rp.10.000,-
033 Sunlight Rp.5.000 2 buah Rp.10.000,-
033 Cuka Rp.10.000 1 buah Rp.10.000,-
033 Balon Rp.18.000 6 pack Rp.108.000,-
033 Permen Mentos Rp.7.000 1 pack Rp.7.000,-
033 Coca Cola Rp.4.200 5 buah Rp.21.000,-
033 Bingkisan Rp.15.000 60 pack Rp.900.000,-
033 Solatip Rp.8.000 2 buah Rp.16.000,-
033 Lem Dexton Rp.16.000 2 buah Rp.32.000,-
TOTAL Rp.1.815.000,-

TOTAL ANGGARAN BIAYA KEGIATAN


Pemasukan Rp.14.420.000,-
Sekretaris Rp.31.000
Divisi Kesehatan Rp.340.000
Divisi Konsumsi Rp.1.380.000
Divisi Humas Rp.342.000
Pengeluaran Publikasi dan
Rp.12.294.000,-
Dokumentasi
Divisi Logistik Rp.4.750.000
Divisi Riset dan Rp.3.636.000
Teknologi
Divisi Acara Rp.1.815.000
Rp.2.126.000,-

23
BAB IV
PENUTUP
4.1 Kesimpulan
Teknik Mengabdi FT UNJ 2023 merupakan suatu program kerja
dari BEM FT UNJ 2023. Program kerja ini adalah program yang
berbentuk pengabdian masyarakat sebagai bentuk implementasi kita
dalam kehidupan bersosial untuk menjalankan salah satu tri dharma
perguruan tinggi yaitu Pengabdian Masyarakat. Kegiatan ini berkontribusi
dalam membuka wawasan mengenai pengabdian kepada masyarakat
sekitar dalam bentuk penyuluhan dan juga pengajaran khususnya di
lingkungan Desa Kabandungan, Kecamatan Cidahu, Sukabumi.
Hasil yang telah dicapai dari kegiatan ini adalah terlihat bahwa
hampir seluruh masyarakat Desa Kabandungan, mulai dari semua
kalangan sangat antusias dan ingin mengikuti rangkaian acara Teknik
Mengabdi Tahun 2023 ini. Mereka semangat mengikuti setiap rangkaian
dari mulai awal penyuluhan hingga lomba, sehingga banyak informasi
yang mereka dapatkan.
4.2 Rekomendasi
Adapun rekomendasi yang disarankan untuk kepanitiaan Teknik
Mengabdi FT UNJ 2023 di tahun berikutnya adalah sebagai berikut :
1. Menjaga komunikasi sesama panitia.
2. Seringnya mengadakan rapat divisi sehingga meminimalisir miss
communication.
3. Untuk Divisi Logistik ditingkatkan kembali inisiatifnya dan cross
check seluruh peralatan yang ingin digunakan dari jauh-jauh hari.
4. Untuk Divisi Ristek pendanaan untuk peralatan bisa di utamakan
dan di uji coba dari jauh-jauh hari agar persiapannya lebih
maksimal.

24
LAMPIRAN
Lampiran 1 Presensi
1. PANITIA

25
2. PENYULUHAN IRIGRASI TETES

3. PENYULUHAN KOMPOS

26
4. PENYULUHAN PRODUK OLAHAN

5. LOMBA

27
Lampiran 2 Dokumentasi Kegiatan

Teknik Mengabdi (Jum’at, 08 September 2023)

No Keterangan Gambar
.
1. Persiapan
Keberangkatan
dan Registrasi

2. Briefing
Keberangkatan

3. Opening FT
Mengabdi

28
4. Penyuluhan
Perkembangan
Gizi pada Anak

5. Penyuluhan dan
Pemasangan Panel
Surya

6. Pembuatan
Kompos Organik

7. Makan Malam
Bersama

29
Teknik Mengabdi (Sabtu, 09 September 2023)

No Keterangan Gambar
.
1. Kerja Bakti

2. Pengajaran
Eksperimen Sains

3. Pembuatan Produk
Olahan

30
4. Penyuluhan dan
Pemasangan Irigasi
Tetes

Teknik Mengabdi 10 September 2023

No Keterangan Gambar
.
1. Senam Pagi

2. Pengajaran Have Fun

31
3. Closing FT Mengabdi

4. Makan Bersama
Warga

5. Persiapan Pulang

32
Lampiran 3 Surat Permohonan Dana

33
Lampiran 4 Bukti Pemasukan

001

002

003

34
Lampiran 5 Bukti Pengeluaran

001 002

003

004

35
005

006

007 008

36
009 010

011

012

013
014
015

37
016

017

38
018
019

020

021

39
022

023

024

025
026

40
41
027 028

029 030

42
031

032

033

43

Anda mungkin juga menyukai