Anda di halaman 1dari 1

Menjadi lebih baik itu sulit dan untuk meraih kesuksesan benar-benar mahal sekali harganya…

Berbicara dan menulis merupakan keterampilan ekspresif atau produktif. Keduanya


digunakan untuk menyampaikan informasi. Dalam berbicara dan menulis dibutuhkan
kemampuan menyandikan simbol-simbol, simbol lisan dalam berbicara dan simbol
tertulis dalam menulis.
Menulis dan berbicara mempunyai kesamaan yaitu sebagai kegiatan produksi bahasa
dan bersifat menyampaikan informasi. Kemampuan siswa dalam berbicara juga akan
bermanfaat dalam kegiatan menyimak dan memahami bacaan.
Contoh : murid menyampaikan hasil pekerjaanya yang sudah ditulis ke depan kelas
dengan membaca dengan jelas.

Anda mungkin juga menyukai