Anda di halaman 1dari 8

Pilihlah satu diantara pilihan jawaban berikut yang merupakan jawaban yang paling tepat!

1. Berikut yang bukan sifat enzim adalah…..


a. Termolabil
b. Bekerja spesifik
c. Dibutuhkan dalam jumlah yang sedikit
d. Bekerja bolak balik
e. Menentukan arah reaksi

2. Enzim bersifat spesifik. Manakah pasangan enzim dan subtrat yang tepat pada pilihan di
bawah ini?
a. Amilase memecah selulosa
b. Lipase menghidrolisis minyak
c. Protease memecah dinding sel bakteri
d. Laktose memcah amilum
e. Nuklease menghidrolisis nukleus

3. Enzim mempercepat suatu reaksi kimia dengan cara….


a. Memecah substrat
b. Membebaskan energi
c. Menurunkan energi aktivasi
d. Meningkatkan energi aktivasi
e. Mempercepat reaksi

4. Berikut adalah enzim yang tergolong dalam karbohidrase, kecuali…


a. Amilase
b. Protease
c. Maltase
d. Selulase
e. Laktase

5. Komponen enzim yang tersusun atas gugus protein disebut…..


a. Holoenzim
b. Apoenzim
c. Kofaktor
d. Gugus prostetik
e. Ion logam

6. Enzim berperan sebagai katalisis reaksi kimia, karena…


a. Enzim mengubah reaktan
b. Enzim memecah molekul besar menjadi kecil
c. Enzim menurunkan energi aktivasi
d. Enzim mempercapat reaksi tanpa ikut bereaksi
e. Enzim dibutuhkan dalam anabolisme
7. Berikut yang bukan faktor yang dapat mempengaruhi kerja enzim adalah…
a. Suhu
b. Derajat keasaman
c. Inhibitor
d. Konsentrasi substrat
e. Kelembapan

8. Berikut ini yang merupakan cara reproduksi yang dilakukan oleh bakteri secara seksual ialah

a. Membentuk spora
b. Proliferasi
c. Konjugasi
d. Fragmentasi
e. Pembelahan biner

9. Berikut ini yang merupakan kelompok bakteri yang dikenal dengan istilah “nenek moyang
bakteri” ialah …
a. Bakteri Archaeobacteria
b. Bakteri hijau
c. Eubacteria
d. Bakteri hijau
e. Bakteri merah

10. Berikut ini yang bukan tergolong dari cirri kingdom monera ialah …
a. selnya berupa prokariot
b. selnya berupa eukariot
c. berkembang biak dengan cara mitosis
d. tidak mempunyai organel sel
e. tidak memiliki membrane inti

11. Persenyawaan yang terjadi antara protein dan polisakarida sebagai penyusun dinding sel
bakteri disebut dengan …
a. Mikrobakteri
b. Peptidoglikon
c. makrobakteriofag
d. makrobakteri
e. semua jawaban salah

12. Perhatikan cirri-ciri ganggang biru berikut!


(1) Berbentuk semacam benang
(2) Mampu bergerak
(3) Mempunyai sel yang pipih
Berdasarkan keterangan di atas, maka ganggang biru yang dimaksud adalah …
a. Ochoromonas
b. Chroococcus
c. Nostoc
d. Oscillatoria
e. Anabaena

13. Dibawah ini kelompok bakteri yang secara umum banyak ditemukan ialah …
a. Archaeobacteria
b. Bakteri ungu
c. Bakteri biru
d. Cyanobacteria
e. Eubacteria

14. Berikut ini yang merupakan jenis bakteri yang mampu menambatkan nitrogen di udara ialah

a. Oscillatoria sp.
b. eleocapsa
c. riyularia sp.
d. Stigonema sp.
e. nostoc linckii

15. Dibawah ini yang merupakan jenis bakteri yang mampu mengubah bahan anorganik menjadi
organik ialah …
a. autotrof
b. gram negative
c. aerob
d. anaerob
e. heterotroph

16. Makhluk hidup yang tak mampu memproduksi makanan sendiri dan memperoleh makanan
dari makhluk hidup lain dilingkungannya dinamakan …
a. Autotrof
b. Aerob
c. Bakteri
d. Anaerob
e. Heterotrof

17. Proses merekatnya dua buah sel dalam rangka pemindahan materi genetic yang terjadi antara
dua sel tersebut disebut dengan …
a. fertilisasi
b. adsorpsi
c. makrobakteriofag
d. Konjugasi
e. Perakitan

18. Proses pernapasan dengan menggunakan oksigen yang dilakukan oleh bakteri …
a. aerob
b. autotrof
c. bakteri gram negatif
d. anaerob
e. heterotroph

19. Bakteri gram posotif ialah bakteri yang tergolong ke dalam kelompok …
a. eubacteria
b. monera
c. prortista
d. fungi
e. archaeobacteria

20. Ganggang biru bereproduksi dengan cara membentuk spora dan fragmentasi yang dilakukan
dengan …
a. Membelah sel
b. Pendinginan
c. Konjugasi
d. Fragmentasi
e. Membentuk spora

21. Sel bakteri memiliki dinding sel seperti halnya sel tumbuhan, namun struktir dinding sel
bakteri amat berbeda dengan yang terdapat pada tumbuhan. Hal tersebut dikarekan sel bakteri
terdiri atas …
a. Lignin
b. Lipid
c. Peptidoglikan
d. Hemiselulosa
e. Selulosa

22. Berikut ini hal yang tidak akan terjadi jika pohon-pohon di hutan ditebangi secara terus-
menerus tanpa penanaman kembali, adalah …..
a. banjir
b. suhu meningkat
c. kadar CO2 meningkat
d. kadar O2 meningkat
e. menurunnya plasma nutfah

23. Pencemaran CO sangat berbahaya bagi manusia karena …..


a. mengganggu penyerapan oksigen oleh hemoglobin
b. menyumbat saluran pernapasan
c. meningkatkan denyut jantung
d. menyebabkan kanker paru-paru
e. menurunkan daya tahan tubuh

24. Berikut ini adalah beberapa tindakan manusia yang memengaruhi lingkungan …..
(i) membuat terasing di lahan yang miring
(ii) membuang sampah ke sungai yang mengalir
(iii) membuat jalur hijau di sepanjang jalan
(iv) memberi pupuk agar tanah tetap subur
(v) mendirikan pabrik semen di dekat areal bangunan dan perumahan
Tindakan manusia yang berbahaya bagi kelestarian lingkungan adalah …..
a. (i) dan (iii)
b. (i) dan (iv)
c. (ii) dan (iii)
d. (ii) dan (v)
e. (iii) dan (v)

25. untuk menjaga keseimbangan lingkungan, biasanya petani menanam lamtoro. Peranan
lamtoro adalah …..
a. meningkatkan produksi
b. menyuburkan tanah
c. mengikat O2
d. mengikat CO2
e. mengikat SO2

26. Keanekaragaman tingkat gen terdapat pada kelompok tanaman….


a. kelapa, nyiur dan pinang
b. padi, pisang dan mahoni
c. papaya, kelapa dan pinang
d. pisang raja, pisang kapok dan pisang tanduk
e. palem, mangga dan kelapa
27. Keuntungan yang diperoleh pada perakitan jenis padi bibit unggul yang diharapkan adalah
sebagai berikut kecuali…

a. bulirnya lebat
b. Rasanya enak
c. rumpunna banyak
d. Berumur panjang
e. tahan terhadap hama
28. Manfaat keanekaragaman hayati bagi manusia adalah sebagai berikut, kecuali....

a. sumber hasil pertanian


b. sumber plasma nutfah
c. sumber penghasil energy
d. sumber perikanan
e. sumber pengairan
29. ika suatu ekosistem air tawar tercemar insektisida kadar terbesar penimbunan bahan
pencemar akan terdapat pada….
a. zooplankton
b. air tawar
c. fitoplankton
d. ikan kecil
e. ikan besar
30. Jika kadar karbon dioksida dalam suatu ekosistem menurun, maka organisme yang pertama
kali menerima dampak negatifnya yaitu…
a. produsen
b. pengurai
c. herbivore
d. karnivora
e. konsumen
31. Kelompok tumbuhan sejenis yang hidup di sebidang sawah, berdasarkan konsep ekologi
merupakan suatu….
a. gulma air
b. ekosistem
c. populasi
d. komunitas
e. species endemic
32. Makhluk hidup dan factor abiotik pada suhu lingkungan merupakan satu kesatuan yang
disebut:
a. bioma
b. ekosistem
c. komunitas
d. populasi
e. habitat
33. Hubungan yang terjadi pada hewan beruang yang memangsa ikan salmon pada gambar
sebagai makanannya disebut hubungan ...
a. Parasitisme
b. Memangsa
c. Komensalisme
d. Predasi
e. Netral
34. Diantara makhluk hidup berikut ini yang termasuk komponen Detritivor adalah ...
a. ikan
b. jamur dan bakteri
c. tumbuhan hijau
d. manusia
e. luing dan cacing tanah
35. Mikroorganisme yang dipakai dalam pembuatan tempe adalah …
a. Sacharomyces
b. Rhizopus
c. Aspergilus Wenti
d. Acetobacter xylinum
e. Penicilium Notatum
36. Spergilus wenti adalah mikroorganisme yang dipakai dalam proses pembuatan …
a. Tempe
b. Minuman beralkohol
c. Oncom
d. Nata de coco
e. Coca-Cola
37. Teknik rekayasa genetika didukung atau ditunjang oleh adanya hal-hal berikut, kecuali …
a. Ditemukan enzim endonuclease restriksi
b. Adanya sel yang mampu berfusi
c. Adanya teknik fermentasi
d. Ditemukan enzim ligase
e. Ditemukan plasmid
38. Proses pembentukan organisme baru yang secara alamiah tiak mungkin terjadi di alam dapat
diperoleh dengan cara …
a. Rekayasa genetika
b. Evolusi
c. Pembentukan bibit unggul
d. Mutasi
e. Penyemaian
39. Hubungan yang benar antara mikroba dengan produk yang dihasilkan melalui proses
bioteknologi adalah …
a. Acetobacter xylinum = keju
b. Candidas utilis = tempe
c. lactobacillus bulgaris = yoghurt
d. Rhizopus oligosporus = protein sel tunggal
e. Penicillium camemberti = nata de coco
40. Produk yang mengandung organisme hasil rekayasa bioteknologi harus diberi label dengan
jelas guna memberi informasi kepada konsumen mengenai produk yang dikonsumsi.
Merupakan pencegahan terhadap dampak yang menyebabkan …
a. Iritasi b. Radiasi c. Invekasi d. Patogen super e. Alergi
41. Berikut ini tanaman yang bukan merupakan tanaman obat adalah ...
a. Meranti c. Sirih e. Jahe
b. Kunyit d. Kencur
42. Berdasarkan pernyataan di bawah ini, interaksi yang tepat antara komponen biotik dan
abiotik adalah ...
a. Pacet idup di laut c. Haraimau hidup di sawah e. ikan badut hidup di laut
b. Padi hidup di rawa d. Kucing hidup di sungai
43. Faktor yang membentuk ekosistem adalah ...
a. Komponen biotik d. Lingkungan yang berbeda
b. Komponen abiotik e. Interaksi komponen biotik dan abiotik
c. Perbedaan karakteristik hewan dan tumbuhan
44. Keanekaragaman hayati adalah ...
a. Kesatuan ruang dan waktu
b. Keberagaman mikroorganisme saja
c. Keberagaman makhluk hidup maupun benda tak hidup
d. Variasi antar spesies tumbuhan
e. Variasi antar spesies hewan
45. Variasi warna kulit ikan koi yang berwarna warni menunjukkan adanya ...
a. Keanekaragaman gen c. Keanekaragaman ekosistem e. Keanekaragaman
b. Keanekaragaman spesies d. Keanekaragaman habitat fisiologi
46. Tanaman jambu biji dan jamblang merupakan keanekaragaman hayati tingkat ...
a. Gen dan ekosistem c. Ekosistem e. jenis
b. Spesies dan ekosistem d. Gen
47. Berikut yang bukan merupakan keanekaragaman tingkat gen adalah ...
a. Mawar merah, mawar putih, dan mawar jambu
b. Mangga gadong, mangga indramayu, dan mangga golek
c. Melati putih, melati casablanca, dan melati hutan
d. Sukun, nangka, cempedak
e. Kapri, buncis, dan kedelai
48. Contoh berikut yang bukan kompinen abiotik adalah ...
a. Bakteri b. Iklim c. Air d. Tanah e. kadar garam
49. Manfaat keanekaragaman hayati sebagai sumber obat. Tanaman yang berfungsi sebagai
obat untuk mengobati luka dan lecet adalah ...
a. Miyama b. Jati c. Padi d. Lontar e. kem
50.Garis imajiner yang membagi tubuh menjadi bagian atas dan bawah adalah ...
a. Horizontal b. Koronal c. Frontal d. Sagital e. median

Anda mungkin juga menyukai