Anda di halaman 1dari 3

1. Manfaat listrik sebagai pencahayaan b.

3-1-4-2
ditunjukkan saat kita menggunakan... c. 4-3-2-1
a. Lampu belajar d. 1-2-3-4
b. Mikrofon 9. Sarana yang diperlukan dalam distribusi
c. Kipas angin barang adalah...
d. Tape recorder a. Komunikasi
2. Sebelum ada listrik, panas setrika b. Transportasi
dihasilkan dari... c. Informasi
a. Batua d. Mekanisasi
b. Kabel 10. Pengangkutan barang modern , antara lain
c. Aki berikut ini, kecuali...
d. Arang a. Pedati
3. Kegiatan yang muncul setelah adanya b. Kereta api
listrik , antra lain... c. Kapal laut
a. Membaca buku d. Pesawat terbang
b. Menulis buku 11. Kehidupan manusia sekarang ini sangat
c. Menonton televisi tergantung pada energi....
d. Menonton pertunjukan a. Angin
4. Terciptanya lampu telah menggantikan b. Listrik
peralatan lain yang teknologinya c. Pegas
sedehana , yaitu... d. Magnet
a. Radio 12. Penemuan transportasi memudahkan
b. Pompa air kegiatan....
c. Petromaks a. Disribusi
d. Tungku bakar b. Reboisasi
5. Penemuan-penemuan dibidang teknologi c. Mekanisasi
membuat kehidupan manusia menjadi d. Otomatisasi
semakin.... 13. Hasil Penemuan charles Babbage yang
a. Hancur mengakibatkkan perubahan luar biasa bagi
b. Aneh dunia adalah....
c. Sulit a. Listrik
d. mudah b. Lampu
6. Setelah ada listrik, melumatkan bumbu c. Komputer
dapat dilakukan dengan... d. Roda
a. Batu 14. Pelabuhan paling ramai di Asia Tenggara
b. Cobek ada di negara...
c. Blender a. Indonesia
d. Panci presto b. Malaysia
7. Dampak negatif banyak menonton televisi c. Singapura
adalah... d. Brunei Darussalam
a. Rajin beribadah 15. Perkembangan teknologi yang semakin
b. Rajin beraktivitas pesat memengaruhi
c. Malas belajar a. Bidang ekonomi
d. Rajin bernyanyi b. Bidang kesehatan dan pendidikan
8. Berikut ini timgkat-tingkat perkembangan c. Bidang sosial dan budaya
penggunaan lampu lalu lintas. d. Semua bidang kehidupan
1) Lampu lalu lintas dengan tiga 16. Penemuan pesawat bermanfaat posoif
warna p[etama (merah, kuning, dan dalam pendistribusian barang, yaitu...
hijau) dibuat oleh seorang petugas a. Dapat mengangkut banyak
polisi , Willian Potts, di Detroit, penumpang
Michigan. b. Menggunakan bahan bakar avtur
2) Diperkenalkan lampu lalu lintas c. Menghemat waktu pengiriman
pertama yang dioperasikan secara barang
otomatis di Houston, Texas. d. Membutuhkan ukuran barang yang
3) Garrett Morgan mematenkan alat sangat besar
sinyal lampu lalu lintas. 17. Ao doi adalah pakaian tradisional negara...
4) Lampu lalu lintas pertama a. Vietnam
dioperasikan di Wolverhampton, b. Malaysia
Inggris. c. Singapura
Berdasarkan garis waktu, urutan d. Brunei Darussalam
perkembangan penggunaan lampu lalu 18. ASEAN adalah organisasi negara-negara
lintas tersebut adalah... yang ada dikawasan...
a. 3-1-2-4 a. Asia Tenggara
b. Asia barat 28. ASEAN kepnjangan dari...
c. Asia Selatan a. Association of Southeast Asian
d. Asia Timur Nations
19. Hubungan antar dua negara yang saling b. Association of Southeast Asian
menguntungkandalam bidang ekonomi Nationality
dapat juga disebut sebagai hubungan... c. Association of Southeast Asian
a. Multi kultural Nationalize
b. Bilateral d. Association of Southeast
c. Regional Australian Nation
d. Multilateral 29. Pertukaran pelajar merupakan bentuk kerja
20. Berikut ini yang bukan merpakan anggota sama ASEAN dibidang...
ASEAN adalah.. a. Ekonomi
a. Thailand b. Politik
b. Indonesia c. Sosial budaya
c. Malaysia d. Teknologi
d. Jepang 30. Berikut ini yang merupakan kegiatan yang
21. Berikut ini yang bukan merupakan negara behubungan dengan jasa adalah...
pendiri ASEAN adalah... a. Mengoperasikan mesin
a. Indonesia b. Menjual barang kepada konsumen
b. Malaysia c. Menyalurkan produk kepada
c. Thailand konsumen
d. Vietnam d. Membeli barang kepada konsumen
22. Dalam bidang politik, negara-negara B. ISILAH TITIK TITIK DIBAWAH INI
ASEAN sepakat untuk menyelesaikan DENGAN BENAR
segala masalah dengan cara... 1. sebelum ada listrik, ada lampu petromaks
a. Melakukan perundingan yang menggunakan sumber tenaga
b. Meminta bantuan PBB berupa....
c. Mencari pendukung terbanyak 2. Alat elektronik yang mengakibatkkan
d. Meminta bantuan negara lain perubahan luar biasa bagi dunia dan
23. Prinsip kerja sama ASEAN adalah sebagai ditemukan oleh charles Babbage adalah...
berikut, kecuali... 3. orang menjadi malas beraktivitas dan
a. Penyelesaian pebedaan atau banyak menghabiskan waktu yang
perdebatan dengan damai terbuang merupakan dampak ... dari
b. Penggunaan militer jika diperlukan penemuan televisi
c. Kerja sama efektif antara anggota 4. pelaku ekonomi yang melakukan
d. Hormat terhadap kemedekaan, pendistribuasian barang disebut...
kedaulatan, kesaman, integritas 5. ASEAN adalah organisasi negara-negara
wilayah nasional dan identitas yang dibentuk karena adanya kesamaan...
nasional setiap negara 6. Kerjasa sama yang melibatkan dua negara
24. Berikut ini yang bukan merupakan kegian dinamakan...
ekonomi adalah... 7. ASEAN berdiri pada tanggal 8 Agustus
a. Produksi 1967 di...
b. Konsumsi 8. Tempat bertemunya penjual dan pembeli
c. Distribusi disebut...
d. Konstruksi 9. ASEAN adalah organisasi kerjasama
25. Pabrik teh mengolah daun teh sehingga antarnegara diwilayah...
menjadi minuman kemasan. Pabrik teh 10. Pemrakarsa ASEAN dari Tahiland
termasuk kegiatan ekononi... adalah...
a. Produksi
b. Konsumsi
c. Distribusi
d. Konstruksi
26. MEA singkatan dari...
a. Masyarakat Ekonomi Asia
b. Masyarakat Ekonomi ASEAN
c. Masyarakat Ekonomi Asia Pasifik
d. Masyarakat Ekonomi Asia Tenggara
27. ASEAN didirikan tanggal 8 Agustus 1967
di Bangkok, ibu kota negara...
a. Thailand
b. Malaysia
c. Indonesia
d. Filipina
C. Jawablah Pertanyaan Berikut dengan Benar

1. Sebutkan 5 negara beserta perwakilannya


pemrakarsa berdirinya ASEAN!
2. Mengapa listrik yang padam dapat
mengganggu pekerjaan manusia?
3. Apa latar belakang didirikannya ASEAN?
4. Sebutkan 5 contoh peralatan rumah tangga
yang menggunakan listrik
5. Apasajakah yang termasuk kedalam
kegiatan ekonomi?

Anda mungkin juga menyukai