Anda di halaman 1dari 2

KALIBRASI PERALATAN KLINIS Ditetapkan Oleh:

Penanggung Jawab
No Dokumen 012/11/KPPB/SPO/JKT/2023 Klinik Pratama Permata
No Revisi 00 Bunda
Tanggal
SPO 21 November 2023
Terbit
Halaman
1/2

Klinik Pratama dr. Lintong P


Permata Bunda Napitupulu

1. Pengertian Kalibrasi adalah kegiatan yang diselenggarakan secara berkala oleh petugas
yang mempunyai komponen untuk mendapatkan hasil pemeriksaan yang bermutu
sesuai standar
2. Tujuan
Sebagai acuan penerapan Langkah-langkah untuk kalibrasi peralatan klinis

3. Kebijakan Surat Keputusan Direktur Klinik Pratama Permata Bunda Tentang


penyelenggaraan manajemen fasilitas dan keselamatan

4. Referensi PP No. 66 Tahun 2014 Tentang Kesehatan Lingkungan

5. Prosedur/ a. Alat dan bahan


Langkah- a. Alat tulis
langkah b. Hasil laporan
b. Petugas
a. Pelaksana MFK
c. Langkah-langkah
a. Pelaksana MFK barang melaporkan jadwal kalibrasi peralatan
direktur klinik
b. Pelaksanaan MFK barang mengidentifikasi jenis peralatan yang
akan dikalibrasi
c. Pelaksana MFK barang mengidentifikasi nama alat
d. Pelaksana pelayanan UKK pengelola barang mengidentifikasi merk
alat
e. Pelaksana MFK barang mengidentifikasi tipe alat
f. Pelaksana MFK barang mengidentifikasi serial nomer
g. Pelaksana MFK barang mengidentifikasi fungsi alat
h. Pelaksana MFK barang membuat ulasan kalibrasi peralatan
kepada dinas kesehatan
i. Pelaksana MFK kalibrasi yang telah ditunjuk oleh dinas mengambil
dan membawa peralatan ayang akan dikalibrasi
j. Pelaksana MFK kalibrasi mengembalikan peralatan yang telah
selesai dikalibrasi
k. Pengelola barang menerima laporan hasil kalibrasi perlatan

6.Unit terkait Semua ruangan

7.Dokumen
Alat tulis dan hasil laporan
terkait
8.Rekaman No Yang diubah Isi perubahan Tanggal diberlakukan
historis
perubahan

Anda mungkin juga menyukai