Anda di halaman 1dari 3

Ditetapkan Oleh:

KALIBRASI PERALATAN MEDIS


Penanggung Jawab
No. Dokumen :
Klinik Mutiara Medika
SPO 19.006/KP.MM/IV/2023
No. Revisi : 00
Klinik Pratama Tanggal Terbit:01 April 2023
Rawat Jalan Halaman : 1/3
Mutiara Medika
dr. Normalisa Novrita
Kalibrasi merupakan kegiatan untuk menentukan kebenaran
konvensional nilai penunjukkan alat ukur dan bahan ukurmdengan
1. Pengertian
cara membandingkan terhadap standar ukur nasional atau
internasional
Sebagai acuan penerapan Langkah-langkah prosedur kalibrasi
2. Tujuan

Surat Keputusan Penanggung Jawab Klinik Pratama Rawat Jalan


Mutiara Medika Nomor 01.018/KP.MM/III/2023tentang
3. Kebijakan Pemeliharaan dan Kalibrasi Peralatan Medis di Klinik Pratama
Rawat Jalan Mutiara Medika

Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 54 Tahun 2015 tentang


4. Referensi
Pengujian dan Kalibrasi Alat Kesehatan
5. Prosedur/ a. Penaggung jawab ruangan mengidentifikasi jenis peralatan
langkah-langlah medis yang akan dikalibrasi.
b. Penanggung jawab ruangan mencatat nama alat, merk, type alat,
no seri serta fungsi alat yang akan dikalibrasi
c. Penanggung jawab ruangan menyiapkan alat-alat yang perlu
dikalibrasi setidaknya 2 minggu sebelum habis masa berlakunya
alat
d. Penanggung jawab ruangan menyerahkan daftar alat yang akan
dikalibrasi kepada penanggung jawab sarpras.
e. Penanggung jawab sarpras melaporkan kepada penanggung
jawab klinik alat-alat yang akan dikalibrasi
f. Penanggung jawab klinik menentukan pihak eksternal yang
ditunjuk sebagai Lembaga kalibrasi.
g. Alat yang akan dikalibrasi dibawa ke pihak eksternal yang
ditunjuk
h. Apabila hasil kalibrasi oleh Lembaga resmi sesuai dengan
persyaratan maka alat tersebut siap untuk digunakan kembalidan
bila ada penyimpangan maka petugas meminta dilakukan
kalibrasi ulang
i. Untuk alat ukur yang meskipun telah dikalibrasi tetapi tetap
menunjukkan penyimpangan maka akan diberi tanda “ALAT
UKUR RUSAK” dan dipisahkan agar tidak digunakan lagi
j. Peralatan yang telah dikalibrasi dikembalikan ke ruangan
masing-masing dan dilaporkan ke penanggung jawab klinik
bahwa alat telah dikalibrasi

6. Diagram alir

- Ruang Kajian awal


- Ruang Tindakan
7. Unit terkait - Ruang Pelayanan umum
- Ruang Pelayanan Gigi
- Ruang KIA/KB

8. Dokumen terkait
Yang Isi
No Tanggal mulai
9. Rekaman Historis diubah Perubahan diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai