Anda di halaman 1dari 62

TENTANG KAMI

PT. ASIA LAGUNA ARMADA MANDALA ( PT.ALAM ) secara resmi berdiri pada tahun 2022,
Berdirinya perusahaan kami sebagai bentuk respon sebagai bentuk peluang di dunia kontruksi,
engineering, supplier dan pengadaan barang serta jasa, yang semakin terbuka dan berkembang
diIndonesia. PT. Asia Laguna Armada Mandala merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di
bidang Enginering, General Contractor, Supplier, Maintenance & Angkutan. Perusahaan kami
memiliki pengalaman dan kompeten dibidangnya, juga didukung oleh sumber daya manusia yang
professional dalam memberikan pelayanan terbaik untuk menjamin kepuasan klient kami.

Komitment PT. Asia Laguna Armada Mandala untuk menyelesaikan setiap pekerjaan yang telah
dipercayakan tidak terlepas dari setiap anggota PT PT. Asia Laguna Armada Mandala dalam
melakukan perencanaan pelaksanaan, dan pengendalian proyek dengan system manajemen dan
metode yang efektif, efesien serta memperhatikan standar SOP.

VISI DAN MISI

VISI PERUSAHAAN
Menjadi perusahaan terpercaya dalam industry jasa dengan komitment untuk selalu tumbuh
berkembang secara konsisten serta memberikan pelayanan yang prima.

MISI PERUSAHAAN
- Membangun dan menjaga kerjasama yang professional, unggul dan kompeten.
- Melakukan pengembangan terus menerus untuk meningkatkan optimalisme kerja dan nilai
pelayanan yang mampu bersaing dalam industry jasa kontruksi serta pengadaan.
- Mengutamakan pencapaian kualitas kerja yang sesuai harapan dan kebutuhan mitra.

BIDANG USAHA

 GENARAL CONTRACTOR
Bidang usaha meliputi : Civil, electrical & instrument, structure, mechanical, dan piping.

 ENGINERING
Bidang usaha meliputi : Bidang arsitektur, bidang analisa dan perhitungan RAB serta
manejemen proyek.

 SUPPLIER & ARMADA


Bidang usaha meliputi : pengadaan material konstruksi yang berkualitas dan harga yang kami
tawar adalah yang terbaik.
Armada meliputi jasa pengadaan transportasi dan jasa.

PT.ALAM | G e n e r a l C o n t r a c t o r , C i v i l , T r a n s p o r t a s i a n d S u p p l i e r
KTP DAN NPWP
NPWP PT. ASIA LAGUNA ARMADA MANDALA
TAMPAK DEPAN TAMPAK BELAKANG

KOMISARIS
KTP NPWP

DIREKTUR
KTP NPWP

PT.ALAM | G e n e r a l C o n t r a c t o r , C i v i l , T r a n s p o r t a s i a n d S u p p l i e r
STRUKTUR ORGANISASI PT. ASIA LAGUNA ARMADA MANDALA
DIREKTUR UTAMA

ASIAH SINAGA

GENERAL MANAGER

MUHAMMAD ALAMSYAH

SITE MANAGER MANAGER OPERASIONAL SITE MANAGER

YUDHI SUSANTO IRWANDI A.KS AGUS HOTMAN RIADI

ACCOUNTING ADMINISTRASI

YULIA ASTUTI SARI RAMADINA

KORDINATOR LAPANGAN

NURSAL

KEPALA UNIT 1 KEPALA UNIT 2 KEPALA UNIT 3

HAMZAH HORAS SIHOTANG RIAN HIAN

Terbit Tanggal 10 Mei 2023


KEPUTUSAN MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA REPUBLIK INDONESIA
NOMOR AHU-0071810.AH.01.01.TAHUN 2022
TENTANG
PENGESAHAN PENDIRIAN BADAN HUKUM PERSEROAN TERBATAS
PT ASIA LAGUNA ARMADA MANDALA

Menimbang : a Bahwa berdasarkan Permohonan Notaris FITRI YANNEDI S.H., M.KN., sesuai
salinan Akta Nomor 13 Tanggal 17 Oktober 2022 yang dibuat oleh FITRI YANNEDI
S.H., M.KN. tentang Pendirian Badan Hukum PT ASIA LAGUNA ARMADA MANDALA
tanggal 17 Oktober 2022 dengan Nomor Pendaftaran 4022101714103866 telah
sesuai dengan persyaratan pengesahan Pendirian Badan Hukum Perseroan;
b Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, perlu
menetapkan keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia tentang
Pengesahan Pendirian Badan Hukum PT ASIA LAGUNA ARMADA MANDALA.

MEMUTUSKAN:
Menetapkan :
KESATU : Mengesahkan pendirian badan hukum - PT ASIA LAGUNA ARMADA MANDALA - yang
berkedudukan di KABUPATEN SIAK karena telah sesuai dengan Data Format Isian
Pendirian yang disimpan di dalam database Sistem Administrasi Badan Hukum
sebagaimana salinan Akta Nomor 13 Tanggal 17 Oktober 2022 yang dibuat oleh
FITRI YANNEDI S.H., M.KN., yang berkedudukan di KOTA PEKANBARU.
KEDUA : Modal dasar, modal yang ditempatkan dan modal disetor sebagaimana yang
tercantum dalam akta yang disebut pada poin PERTAMA.
KETIGA : Jenis Perseroan SWASTA NASIONAL.
KEEMPAT : Susunan Pemegang Saham, Dewan Komisaris dan Direksi Terlampir.
KELIMA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.
Apabila ternyata dikemudian hari terdapat kekeliruan maka akan diperbaiki
sebagaimana mestinya dan/atau apabila terjadi kesalahan, keputusan ini akan
dibatalkan atau dicabut.

Ditetapkan di Jakarta, Tanggal 17 Oktober 2022.

a.n. MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA


REPUBLIK INDONESIA
DIREKTUR JENDERAL ADMINISTRASI HUKUM UMUM,

Cahyo Rahadian Muzhar, S.H., LLM.


19690918 199403 1 001
DICETAK PADA TANGGAL 17 Oktober 2022
DAFTAR PERSEROAN NOMOR AHU-0206871.AH.01.11.TAHUN 2022 TANGGAL 17 Oktober 2022
LAMPIRAN KEPUTUSAN MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA REPUBLIK INDONESIA
NOMOR AHU-0071810.AH.01.01.TAHUN 2022
TENTANG
PENGESAHAN PENDIRIAN BADAN HUKUM PERSEROAN TERBATAS
PT ASIA LAGUNA ARMADA MANDALA

1. Modal Dasar : Rp. 200.000.000


2. Modal Ditempatkan : Rp. 200.000.000
3. Susunan Pemegang Saham, Dewan Komisaris dan Direksi
Klasifikasi Jumlah Lembar
Nama Jabatan Total
Saham Saham
ASIAH SINAGA DIREKTUR - 800 Rp. 160.000.000
ANGGA FAHRUL HAJ KOMISARIS - 200 Rp. 40.000.000

Ditetapkan di Jakarta, Tanggal 17 Oktober 2022.

a.n. MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA


REPUBLIK INDONESIA
DIREKTUR JENDERAL ADMINISTRASI HUKUM UMUM,

Cahyo Rahadian Muzhar, S.H., LLM.


19690918 199403 1 001
DICETAK PADA TANGGAL 17 Oktober 2022
DAFTAR PERSEROAN NOMOR AHU-0206871.AH.01.11.TAHUN 2022 TANGGAL 17 Oktober 2022
PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA

PERIZINAN BERUSAHA BERBASIS RISIKO


NOMOR INDUK BERUSAHA: 2010220050896

Berdasarkan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja, Pemerintah Republik Indonesia menerbitkan Nomor Induk
Berusaha (NIB) kepada:

1. Nama Pelaku Usaha : PT ASIA LAGUNA ARMADA MANDALA


2. Alamat Kantor : JL. DELAPAN NO. 10 KPR 1, Desa/Kelurahan Perawang, Kec. Tualang,
Kab. Siak, Provinsi Riau,
Kode Pos: 28772
No. Telepon : 082173585467
Email : asialagunaarmadamandala@gmail.com
3. Status Penanaman Modal : PMDN
4. Kode Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia : Lihat Lampiran
(KBLI)
5. Skala Usaha : Usaha Mikro

NIB ini berlaku di seluruh wilayah Republik Indonesia selama menjalankan kegiatan usaha dan berlaku sebagai hak akses
kepabeanan, pendaftaran kepesertaan jaminan sosial kesehatan dan jaminan sosial ketenagakerjaan, serta bukti pemenuhan
laporan pertama Wajib Lapor Ketenagakerjaan di Perusahaan (WLKP).

Pelaku Usaha dengan NIB tersebut di atas dapat melaksanakan kegiatan berusaha sebagaimana terlampir dengan tetap
memperhatikan ketentuan peraturan perundang-undangan.

Diterbitkan di Jakarta, tanggal: 20 Oktober 2022

Menteri Investasi/
Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal,

Ditandatangani secara elektronik

Dicetak tanggal: 20 Oktober 2022

1. Dokumen ini diterbitkan sistem OSS berdasarkan data dari Pelaku Usaha, tersimpan dalam sistem OSS, yang menjadi tanggung jawab
Pelaku Usaha.
2. Dalam hal terjadi kekeliruan isi dokumen ini akan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya.
3. Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh BSrE-BSSN.
4. Data lengkap Perizinan Berusaha dapat diperoleh melalui sistem OSS menggunakan hak akses.
PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA

PERIZINAN BERUSAHA BERBASIS RISIKO


LAMPIRAN
NOMOR INDUK BERUSAHA: 2010220050896

Lampiran berikut ini memuat daftar bidang usaha untuk:


Perizinan Berusaha
No. Kode KBLI Judul KBLI Lokasi Usaha Klasifikasi Risiko
Jenis Legalitas
1 77100 Aktivitas Jl. Delapan No. 10 KPR 1, Rendah NIB Untuk persiapan,
Penyewaan Desa/Kelurahan Perawang, Kec. operasional, dan/atau
dan Sewa Tualang, Kab. Siak, Provinsi Riau komersial kegiatan
Guna Usaha Kode Pos: 28685 usaha
Tanpa Hak
Opsi Mobil,
Bus, Truk
Dan
Sejenisnya
2 29200 Industri Jl. Delapan No. 10 KPR 1, Menengah Rendah NIB dan Untuk persiapan,
Karoseri Desa/Kelurahan Perawang, Kec. Sertifikat operasional, dan/atau
Kendaraan Tualang, Kab. Siak, Provinsi Riau Standar komersial kegiatan
Bermotor Kode Pos: 28685 usaha
Roda Empat
Atau Lebih
dan Industri
Trailer dan
Semi Trailer
3 49431 Angkutan Jl. Delapan No. 10 KPR 1, Menengah Tinggi NIB Untuk persiapan
Bermotor Desa/Kelurahan Perawang, Kec. kegiatan usaha
untuk Tualang, Kab. Siak, Provinsi Riau Sertifikat Untuk persiapan
Barang Kode Pos: 28685 Standar kegiatan usaha
Umum belum
terverifikasi
Sertifikat Untuk operasional
Standar dan/atau komersial
telah kegiatan usaha
terverifikasi

1. Dengan ketentuan bahwa NIB tersebut hanya berlaku untuk Kode dan Judul KBLI yang tercantum dalam lampiran ini.
2. Pelaku Usaha wajib memenuhi persyaratan dan/atau kewajiban sesuai Norma, Standar, Prosedur, dan Kriteria (NSPK)
Kementerian/Lembaga (K/L).
3. Verifikasi dan/atau pengawasan pemenuhan persyaratan dan/atau kewajiban Pelaku Usaha dilakukan oleh
Kementerian/Lembaga/Pemerintah Daerah terkait.
4. Lampiran ini merupakan bagian tidak terpisahkan dari dokumen NIB tersebut.

1. Dokumen ini diterbitkan sistem OSS berdasarkan data dari Pelaku Usaha, tersimpan dalam sistem OSS, yang menjadi tanggung jawab
Pelaku Usaha.
2. Dalam hal terjadi kekeliruan isi dokumen ini akan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya.
3. Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh BSrE-BSSN.
4. Data lengkap Perizinan Berusaha dapat diperoleh melalui sistem OSS menggunakan hak akses.
KEPUTUSAN BUPATI SIAK
NOMOR : 20102201114080002

TENTANG,

PERSETUJUAN PERNYATAAN KESANGGUPAN PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP


USAHA ASIA LAGUNA ARMADA MANDALA DI KABUPATEN SIAK, PROVINSI RIAU
OLEH PT ASIA LAGUNA ARMADA MANDALA

Menimbang : a. bahwa berdasarkan ketentuan Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2021 tentang
Penyelenggaraan Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup, ditetapkan:
1) Pasal 3 ayat (3): Persetujuan Lingkungan menjadi prasyarat penerbitan Perizinan
Berusaha;
2) Pasal Pasal 60 ayat (1): Pemeriksaan Formulir UKL-UPL Standar Spesifik untuk
usaha dengan tingkat risiko menengah rendah dilakukan secara otomatis melalui
sistem OSS;
b. bahwa rencana Usaha Asia Laguna Armada Mandala di Kabupaten Siak, Provinsi Riau
oleh PT ASIA LAGUNA ARMADA MANDALA yang wajib memiliki UKL-UPL;
Memperhatikan : Pernyataan Kesanggupan Pengelolaan Lingkungan Hidup Usaha Asia Laguna Armada
Mandala Oleh PT ASIA LAGUNA ARMADA MANDALA

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN BUPATI SIAK TENTANG PERSETUJUAN PERNYATAAN


KESANGGUPAN PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP USAHA ASIA LAGUNA
ARMADA MANDALA DI KABUPATEN SIAK PROVINSI RIAU OLEH PT ASIA
LAGUNA ARMADA MANDALA
KESATU : Nama Usaha: Asia Laguna Armada Mandala, dengan lokasi Usaha: Jl. Delapan No. 10
KPR 1, Desa/Kelurahan Perawang, Kec. Tualang, Kab. Siak, Provinsi Riau
KEDUA : Penanggung Jawab Usaha dan Kegiatan ini adalah
1. Nama Pelaku Usaha : PT ASIA LAGUNA ARMADA MANDALA
2. Nomor Induk Berusaha (NIB) : 2010220050896
3. Nama Usaha dan/atau Kegiatan : Asia Laguna Armada Mandala
4. Jenis Usaha dan/atau Kegiatan : 29200 - Industri Karoseri Kendaraan Bermotor
Roda Empat Atau Lebih dan Industri Trailer dan
Semi Trailer
5. Nama Penanggung Jawab : ASIAH SINAGA
6. Jabatan : DIREKTUR
7. Alamat : JL. DELAPAN NO. 10 KPR 1, Desa/Kelurahan
Perawang, Kec. Tualang, Kab. Siak, Provinsi Riau
8. Lokasi Kegiatan : Jl. Delapan No. 10 KPR 1, Desa/Kelurahan
Perawang, Kec. Tualang, Kab. Siak, Provinsi Riau
9. No. Telepon : +6281277125440
10. Email : asialagunaarmadamandala@gmail.com
KETIGA : Ruang lingkup rencana Usaha ini adalah: industri karoseri
KEEMPAT : Pelaku usaha wajib melakukan pengelolaan dan pemantauan lingkungan sebagaimana
tercantum dalam Lampiran I keputusan ini.
KELIMA : Pelaku Usaha wajib memenuhi Persetujuan Teknis, antara lain:
1. pemenuhan baku mutu air limbah sebagaimana tercantum dalam Lampiran II;

1. Dokumen ini diterbitkan sistem OSS berdasarkan data dari Pelaku Usaha, tersimpan dalam sistem OSS, yang menjadi tanggung jawab Pelaku Usaha.
2. Dalam hal terjadi kekeliruan isi dokumen ini akan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya.
3. Data lengkap Perizinan Berusaha dapat diperoleh melalui sistem OSS menggunakan hak akses.
2. pemenuhan baku mutu emisi sebagaimana tercantum dalam Lampiran III;
3. pengelolaan limbah bahan berbahaya dan beracun sebagaimana tercantum dalam
Lampiran IV;
4. analisis mengenai dampak lalu lintas sebagaimana tercantum dalam Lampiran V.
KEENAM : Dalam melaksanakan kegiatan sebagaimana dimaksud dalam Amar KETIGA, Pelaku
Usaha wajib:
1. melakukan pengambilan data rona lingkungan yang relevan dengan potensi dampak
yang ditimbulkan, sesaat sebelum melakukan kegiatan tahap konstruksi;
2. melaksanakan tata cara penyimpanan sementara limbah B3 sebagaimana Lampiran VI
Keputusan Menteri ini;
3. mematuhi ketentuan peraturan perundang-undangan di bidang Perlindungan dan
Pengelolaan Lingkungan Hidup;
4. melakukan koordinasi dengan instansi pusat maupun daerah, berkaitan dengan
pelaksanaan kegiatan ini;
5. mengupayakan aplikasi Reduce, Reuse dan Recycle (3R) terhadap limbah-limbah yang
dihasilkan;
6. melakukan pengelolaan limbah non B3 sesuai peraturan perundang-undangan yang
berlaku sebagaimana dimaksud Lampiran I keputusan ini;
7. melaksanakan ketentuan pelaksanaan kegiatan sesuai dengan Standard Operating
Procedure (SOP);
8. melakukan perbaikan secara terus-menerus terhadap kehandalan teknologi yang
digunakan dalam rangka meminimalisasi dampak yang diakibatkan dari rencana
kegiatan ini;
9. mendokumentasikan seluruh kegiatan pengelolaan lingkungan yang dilakukan terkait
dengan kegiatan tersebut;
10. menyiapkan dana penjaminan untuk pemulihan fungsi Lingkungan Hidup sesuai dengan
ketentuan peraturan perundang-undangan;
11. menyusun laporan pelaksanaan kewajiban sebagaimana dimaksud pada angka 1 (satu)
sampai dengan angka 10 (sepuluh), paling sedikit 1 (satu) kali setiap 6 (enam) bulan
selama Usaha berlangsung dan menyampaikan kepada Menteri Lingkungan Hidup dan
Kehutanan Republik Indonesia, Gubernur, Bupati/Wali kota sesuai dengan
kewenangannya.
KETUJUH : Apabila dalam pelaksanaan usaha dan/atau kegiatan timbul dampak lingkungan hidup di
luar dari dampak yang dikelola, pelaku usaha wajib melaporkan kepada Menteri
Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia, Gubernur, Bupati/Wali kota sesuai
dengan kewenangannya paling lama 30 (tiga puluh) hari kerja sejak diketahuinya timbulan
dampak lingkungan hidup di luar dampak yang wajib dikelola sebagaimana dimaksud
dalam Lampiran I keputusan ini.
KEDELAPAN : Dalam pelaksanaan Keputusan ini, Menteri/Gubernur/Bupati/Wali kota melakukan
pengawasan terhadap pelaksanaan usaha yang dilaksanakan sesuai dengan peraturan
perundang-undangan paling sedikit 1 (satu) kali dalam 1 (satu) tahun.
KESEMBILAN : Pelaku Usaha wajib mengajukan permohonan perubahan Persetujuan Lingkungan apabila
terjadi perubahan atas rencana usaha dan/atau kegiatannya dan/atau oleh sebab lain sesuai
dengan kriteria perubahan yang tercantum dalam Pasal 89 Peraturan Pemerintah Republik
Indonesia Nomor 22 Tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Perlindungan dan Pengelolaan
Lingkungan Hidup.
KESEPULUH : Pelaku Usaha wajib melakukan perubahan persetujuan lingkungan dengan menyusun
Amdal dalam hal berdasarkan daftar usaha dan/atau kegiatan wajib Amdal, UKL-UPL dan
SPPL besaran usaha dan/atau kegiatan termasuk wajib Amdal sebelum usaha dan/atau
kegiatan dilaksanakan.
KESEBELAS : Persetujuan Pernyataan Kesanggupan Pengelolaan Lingkungan Hidup ini merupakan
prasyarat penerbitan Perizinan Berusaha.
KEDUABELAS : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dan berakhir bersamaan dengan
berakhirnya Perizinan Berusaha.

Ditetapkan di :Siak
pada tanggal :20 Oktober 2022

1. Dokumen ini diterbitkan sistem OSS berdasarkan data dari Pelaku Usaha, tersimpan dalam sistem OSS, yang menjadi tanggung jawab Pelaku Usaha.
2. Dalam hal terjadi kekeliruan isi dokumen ini akan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya.
3. Data lengkap Perizinan Berusaha dapat diperoleh melalui sistem OSS menggunakan hak akses.
Bupati Siak

Tembusan Yth :
1. Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan
2. Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Siak
3. Kepala Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Siak

1. Dokumen ini diterbitkan sistem OSS berdasarkan data dari Pelaku Usaha, tersimpan dalam sistem OSS, yang menjadi tanggung jawab Pelaku Usaha.
2. Dalam hal terjadi kekeliruan isi dokumen ini akan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya.
3. Data lengkap Perizinan Berusaha dapat diperoleh melalui sistem OSS menggunakan hak akses.

Powered by TCPDF (www.tcpdf.org)


PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA

PERIZINAN BERUSAHA BERBASIS RISIKO


SERTIFIKAT STANDAR : 20102200508960002

Berdasarkan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja, Pemerintah Republik Indonesia menerbitkan Sertifikat
Standar kepada Pelaku Usaha berikut ini:

1. Nama Pelaku Usaha : PT ASIA LAGUNA ARMADA MANDALA


2. Nomor Induk Berusaha (NIB) : 2010220050896
3. Alamat Kantor : JL. DELAPAN NO. 10 KPR 1, Desa/Kelurahan Perawang, Kec. Tualang,
Kab. Siak, Provinsi Riau,
Kode Pos: 28772
4. Status Penanaman Modal : PMDN
5. No. Telepon : 082173585467
6. Kode Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia : 49431 - Angkutan Bermotor untuk Barang Umum
(KBLI)
7. Lokasi Usaha : Jl. Delapan No. 10 KPR 1, Desa/Kelurahan Perawang, Kec. Tualang, Kab.
Siak, Provinsi Riau,
Kode Pos: 28685
8. Status : Belum terverifikasi

Lampiran Sertifikat Standar ini memuat daftar persyaratan dan/atau kewajiban sesuai dengan kode KBLI Pelaku Usaha dan
merupakan bagian tidak terpisahkan dari dokumen Sertifikat Standar yang dimaksud. Pelaku Usaha dengan Sertifikat Standar
tersebut di atas wajib menjalankan kegiatan usahanya sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.

Diterbitkan tanggal: 20 Oktober 2022

a.n. Gubernur Riau


Kepala DPMPTSP Provinsi Riau,

Ditandatangani secara elektronik

Dicetak tanggal: 20 Oktober 2022

1. Dokumen ini diterbitkan sistem OSS berdasarkan data dari Pelaku Usaha, tersimpan dalam sistem OSS, yang menjadi tanggung jawab Pelaku Usaha.
2. Dalam hal terjadi kekeliruan isi dokumen ini akan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya.
3. Data lengkap Perizinan Berusaha dapat diperoleh melalui sistem OSS menggunakan hak akses.
PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA

PERIZINAN BERUSAHA BERBASIS RISIKO


LAMPIRAN
SERTIFIKAT STANDAR : 20102200508960002

Lampiran berikut ini memuat daftar bidang usaha, persyaratan dan/atau kewajiban:

Kode Klasifikasi Bukti Lembaga Masa


Judul KBLI Persyaratan dan/atau Kewajiban
KBLI Risiko Pemenuhan Verifikasi Berlaku
49431 Angkutan Menengah Persyaratan: Belum Pemerintah Selama
Bermotor Tinggi - Menggunakan Mobil Barang, Kereta Gandengan, terverifikasi Provinsi Pelaku
untuk Barang dan/atau Kereta Tempelan; Riau Usaha
Umum - Memenuhi persyaratan teknis dan laik jalan yang menjalankan
dibuktikan dengan bukti kartu uji; kegiatan
- Dioperasikan di jalan sesuai dengan kelas jalan yang usaha
dilalui;
- Tersedianya fasilitas bongkar muat;
- Dilengkapi dengan Surat Muatan Barang;
- Memenuhi Standar Pelayanan Minimal Angkutan
Barang Umum;
- Menempatkan alat pemantau unjuk kerja pengemudi
yang dapat merekam kecepatan kendaraan dan prilaku
pengemudi dalam mengoperasikan kendaraan;
- Menempatkan perangkat system pemosisi global pada
setiap Mobil Barang.
- Memenuhi Standar Manajemen Keselamatan; dan
- Mempunyai perjanjian muatan angkutan barang.

Kewajiban:
- Melaporkan kegiatan usaha pengangkutan setiap 3
(tiga) bulan sekali kepada Menteri dan/atau Gubernur.
- Melaksanakan sistem manajemen keselamatan;
- Mengangkut barang setelah disepakati perjanjian
angkutan dan/atau dilakukan pembayaran biaya
angkutan sebelum barang diangkut;
- Mengembalikan seluruh biaya angkutan yang telah
dibayar oleh pemilik barang jika terjadi pembatalan
pengiriman barang;
- Mengganti kerugian yang diderita pengirim barang
karena lalai dalam melaksanakan pelayanan angkutan
sesuai dengan perjanjian pengangkutan;
- Mengansuransikan orang yang dipekerjakan sebagai
Awak Kendaraan;
- Bertanggung jawab dalam hal terjadi kerusakan jalan,
jembatan, dan gangguan lingkungan di sekitarnya yang
diakibatkan pengoperasian kendaraan pengangkut;
- Bemenuhi standar minimal pelayanan angkutan
barang;
- Mengisi e-manifes angkutan sebelum melakukan
kegiatan pengangkutan; dan

1. Dengan ketentuan bahwa Sertifikat Standar tersebut hanya berlaku untuk Kode dan Judul KBLI yang tercantum dalam lampiran
ini.
2. Pelaku Usaha wajib memenuhi persyaratan dan/atau kewajiban sesuai Norma, Standar, Prosedur, dan Kriteria (NSPK)
Kementerian/Lembaga (K/L).

1. Dokumen ini diterbitkan sistem OSS berdasarkan data dari Pelaku Usaha, tersimpan dalam sistem OSS, yang menjadi tanggung jawab Pelaku Usaha.
2. Dalam hal terjadi kekeliruan isi dokumen ini akan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya.
3. Data lengkap Perizinan Berusaha dapat diperoleh melalui sistem OSS menggunakan hak akses.
3. Verifikasi pemenuhan persyaratan Pelaku Usaha dilakukan oleh Kementerian/Lembaga/Pemerintah Daerah terkait.
4. Lampiran ini merupakan bagian tidak terpisahkan dari dokumen Sertifikat Standar tersebut.

1. Dokumen ini diterbitkan sistem OSS berdasarkan data dari Pelaku Usaha, tersimpan dalam sistem OSS, yang menjadi tanggung jawab Pelaku Usaha.
2. Dalam hal terjadi kekeliruan isi dokumen ini akan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya.
3. Data lengkap Perizinan Berusaha dapat diperoleh melalui sistem OSS menggunakan hak akses.
SURAT PERNYATAAN KESANGGUPAN PENGELOLAAN
DAN PEMANTAUAN LINGKUNGAN HIDUP (SPPL)

Kami yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama Badan Usaha : PT ASIA LAGUNA ARMADA MANDALA


Nomor Induk Berusaha (NIB) : 2010220050896
Nama Penanggung Jawab : ASIAH SINAGA
Jabatan : DIREKTUR
Alamat : JL. DELAPAN NO. 10 KPR 1, Desa/Kelurahan Perawang,
Kec. Tualang, Kab. Siak, Provinsi Riau
No. Telepon : +6281277125440
Kode
No Bidang Usaha / Kegiatan Lokasi Usaha
KBLI
Industri Karoseri Kendaraan Bermotor Roda
Jl. Delapan No. 10 KPR 1
1 29200 Empat Atau Lebih dan Industri Trailer dan Semi
Riau Tualang Perawang
Trailer
Jl. Delapan No. 10 KPR 1
2 49431 Angkutan Bermotor untuk Barang Umum
Riau Tualang Perawang
Aktivitas Penyewaan dan Sewa Guna Usaha
Jl. Delapan No. 10 KPR 1
3 77100 Tanpa Hak Opsi Mobil, Bus, Truk Dan
Riau Tualang Perawang
Sejenisnya

Menyatakan kesanggupan:
1. Mematuhi dan melaksanakan usaha dan/atau kegiatan pada lokasi yang sesuai dengan peruntukan
rencana tata ruang;
2. Mematuhi dan melaksanakan usaha dan/atau kegiatan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan di bidang perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup;
3. Mematuhi ketentuan persyaratan pemenuhan parameter baku mutu lingkungan sesuai dengan
kegiatan yang dilakukan serta limbah yang dihasilkan;
4. Mematuhi ketentuan dan menyediakan fasilitas penyimpanan limbah sementara dan sampah domestik
sesuai dengan kegiatan serta limbah dan sampah yang dihasilkan;
5. Mematuhi ketentuan dan menyediakan fasilitas pengelolaan limbah cair untuk usaha dan/atau kegiatan
yang dilakukan sesuai dengan jumlah limbah yang dihasilkan dan jumlah tenaga kerjanya;
6. Bersedia untuk memenuhi pengaturan dan pengelolaan dampak usaha dan/atau kegiatan terhadap
aspek transportasi;
7. Bersedia dilakukan pemeriksaan/pengawasan terhadap usaha dan/atau kegiatan yang dilakukan untuk
memastikan pemenuhan persyaratan lingkungan sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan di
bidang perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup;
8. Bersedia memproses persetujuan lingkungan dalam hal akan menyediakan sarana dan prasarana
dengan menyusun dokumen lingkungan sesuai dengan kewajiban dalam peraturan yang mengatur
daftar usaha dan/atau kegiatan wajib Amdal, UKL-UPL dan SPPL; dan
9. Bersedia dihentikan usaha dan/atau kegiatannya dan diproses hukum sesuai degan peraturan
perundang-undangan apabila melanggar atau tidak memenuhi ketentuan persyaratan yang telah
ditetapkan sebagaimana butir 1 sampai 8.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenar-benarnya. Apabila di kemudian hari terdapat kekeliruan
ataupun ketidakakuratan dalam pernyataan ini, maka Pelaku Usaha bersedia menerima konsekuensi sesuai
dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.

Siak, 20 Oktober 2022


Penanggung Jawab,
ttd.
(ASIAH SINAGA)
Surat pernyataan ini tersimpan secara elektronik di dalam sistem OSS sebagai bagian tidak terpisahkan dari
Perizinan Berusaha untuk Nomor Induk Berusaha yang dimaksud.
PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA

PERIZINAN BERUSAHA BERBASIS RISIKO


SERTIFIKAT STANDAR : 20102200508960001

Berdasarkan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja, Pemerintah Republik Indonesia menerbitkan Sertifikat
Standar, kepada Pelaku Usaha berikut ini:

1. Nama Pelaku Usaha : PT ASIA LAGUNA ARMADA MANDALA


2. Nomor Induk Berusaha (NIB) : 2010220050896
3. Alamat Kantor : JL. DELAPAN NO. 10 KPR 1, Desa/Kelurahan Perawang, Kec. Tualang,
Kab. Siak, Provinsi Riau,
Kode Pos: 28772
4. Status Penanaman Modal : PMDN
5. No. Telepon : 082173585467
6. Kode Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia : 29200 - Industri Karoseri Kendaraan Bermotor Roda Empat Atau Lebih
(KBLI) dan Industri Trailer dan Semi Trailer
7. Lokasi Usaha : Jl. Delapan No. 10 KPR 1, Desa/Kelurahan Perawang, Kec. Tualang, Kab.
Siak, Provinsi Riau,
Kode Pos: 28685

Lampiran Sertifikat Standar ini memuat daftar persyaratan dan/atau kewajiban sesuai dengan kode KBLI Pelaku Usaha dan
merupakan bagian tidak terpisahkan dari dokumen Sertifikat Standar yang dimaksud. Pelaku Usaha dengan Sertifikat Standar
tersebut di atas wajib menjalankan kegiatan usahanya sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.

Diterbitkan tanggal: 20 Oktober 2022

a.n. Bupati Siak


Kepala DPMPTSP Kabupaten Siak,

Ditandatangani secara elektronik

Dicetak tanggal: 20 Oktober 2022

1. Dokumen ini diterbitkan sistem OSS berdasarkan data dari Pelaku Usaha, tersimpan dalam sistem OSS, yang menjadi tanggung jawab Pelaku Usaha.
2. Dalam hal terjadi kekeliruan isi dokumen ini akan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya.
3. Data lengkap Perizinan Berusaha dapat diperoleh melalui sistem OSS menggunakan hak akses.
PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA

PERIZINAN BERUSAHA BERBASIS RISIKO


LAMPIRAN
SERTIFIKAT STANDAR : 20102200508960001

Lampiran berikut ini memuat daftar bidang usaha, persyaratan dan/atau kewajiban:

Kode Klasifikasi Bukti Lembaga Masa


Judul KBLI Persyaratan dan/atau Kewajiban
KBLI Risiko Pemenuhan Pengawas Berlaku
29200 Industri Karoseri Menengah Persyaratan: Pernyataan Pemerintah Selama
Kendaraan Bermotor Rendah Mandiri Kabupaten Pelaku
Roda Empat Atau Lebih Kewajiban: Siak Usaha
dan Industri Trailer dan - Memiliki akun Sistem Informasi Industri menjalankan
Semi Trailer Nasional; kegiatan
- Menyampaikan data industri yang akurat, usaha
lengkap, dan tepat waktu secara berkala yang
disampaikan melalui Sistem Informasi Industri
Nasional;
- Memenuhi Standar Industri Karoseri
Kendaraan Bermotor Roda Empat atau Lebih
dan Industri Trailer dan Semi Trailer;
- Memenuhi SNI, spesifikasi teknis, dan/atau
pedoman tata cara yang diberlakukan secara
wajib (bagi produk yang telah diberlakukan
SNI, spesifikasi teknis, dan/atau pedoman
tata cara secara wajib).

1. Dengan ketentuan bahwa Sertifikat Standar tersebut hanya berlaku untuk Kode dan Judul KBLI yang tercantum dalam lampiran
ini.
2. Pelaku Usaha wajib memenuhi persyaratan dan/atau kewajiban sesuai Norma, Standar, Prosedur, dan Kriteria (NSPK)
Kementerian/Lembaga (K/L).
3. Pengawasan pemenuhan persyaratan dan/atau kewajiban Pelaku Usaha dilakukan oleh Kementerian/Lembaga/Pemerintah
Daerah terkait.
4. Lampiran ini merupakan bagian tidak terpisahkan dari dokumen Sertifikat Standar tersebut.

1. Dokumen ini diterbitkan sistem OSS berdasarkan data dari Pelaku Usaha, tersimpan dalam sistem OSS, yang menjadi tanggung jawab Pelaku Usaha.
2. Dalam hal terjadi kekeliruan isi dokumen ini akan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya.
3. Data lengkap Perizinan Berusaha dapat diperoleh melalui sistem OSS menggunakan hak akses.
UNIT MITSUBISHI BK 8816 XG
UNIT MITSUBISHI BK 9041 BS
UNIT MITSUBISHI B 9369 TYU
UNIT MITSUBISHI BK 9574 BK
UNIT MITSUBISHI BM 9446 AO
PENGADAAN UNIT UNTUK TAMBANG BATU BARA

KEGIATAN LANGSIR SIRTU


KEGIATAN BATUBARA KOTOBOYO
PENGADAAN ALAT BERAT
PT.ALAM | G e n e r a l C o n t r a c t o r , C i v i l , T r a n s p o r t a s i a n d S u p p l i e r

Anda mungkin juga menyukai