Latihan Soal

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

LATIHAN SOAL

LAPANGAN TERBANG
(Kumpulkan Senin, 13 Juni 2011)

1. Suatu lapangan terbang digunakan oleh berbagai jenis pesawat sebagai berikut :
MTOW Lintasan/th
(pass/year)
Airbus A320-200 (dual gear) 73.500 2.500
Boeing B737-100 44.361 1.500
Foker F-28-MK1000 29.484 1.000

Jenis perkerasan adalah aspal dengan CBR tanah dasar = 10%. Pertumbuhan
lalulintas diasumsikan konstan dalam 10 tahun.
Pertanyaan :
a) Berapa nilai PCN dan tulis simbolnya dengan lengkap ?
b) Tentukan tebal perkerasan yang sesuai
NB : ketentuan yg lain silakan asumsikan sendiri sesuai kebutuhan.

2. Diketahui suatu lapangan terbang dg tebal perkerasan 70 cm dan CBR 6%.


Pertanyaan :
a) Berapa nilai PCN ?
b) Jika pesawat Airbus A300 B4 dg bobot MTOW 150.000 akan mendarat berapa
tebal overlay perkerasan ?
c) Jika karena keterbatasan biaya tidak bisa dilakukan penambahan lapis
perkerasan/overlay, maka berapa bobot pesawat A300 B4 hrs dikurangi supaya
masih bisa mendarat di lapter tersebut ?

3. Diketahui data-data pesawat sbb : (Lihat contoh soal hal. 69)


- Boeing 707-300 C (JT 3D-3B Eng) turbo jet utk penumpang
- Temperatur harian rata-rata 800F
- Ketinggian lapangan terbang 2000 feet
- Kemiringan landasan pacu 0,5%
- Jarak penerbangan 1200 statute mil (non stop tanpa mengisi ulang bahan bakar)
- Pay load yg diinginkan 74.900 Lbs
Pertanyaan :
a) Berapa berat maksimum pesawat utk mendarat/maximum landing weight
b) Berapa panjang landasan utk pendaratan/landing
c) Berat berat lepas landas yg diinginkan
d) Berapa panjang landasan utk lepas landas/take off
e) Berapa panjang landasan rencana

Anda mungkin juga menyukai