Anda di halaman 1dari 6

PROPOSAL KEGIATAN

KOMPETISI SEPAK BOLA USIA DINI


KOMPETISI AMPELDENTO CUP II
ASSA INDONESIA CUP TAHUN
2023

ASSA “ASOSIASI SEPAK BOLA SE AMPELDENTO” DESA


AMPELDENTO KEC. KARANGPLOSO KAB. MALANG

NOMOR : 001/BRT/ASSA/IX/2023
Lampiran : 1 Berkas
Perihal : Permohonan Bantuan Biaya

Kepada Yth.
……………………….
……………………….
Di
Tempat
Dengan hormat,
Seperti telah kita ketahui bersama bahwa pendidikan usia dini disepakbola sangat
penting bagi kemajuan sepakbola di Indonesia. Dengan demikian maka ASSA (Asosiasi
Sepak Bola seAmpeldento) Desa Ampeldento mempunyai inisiatif untuk mendukung para
calon atlit sepakbola dengan mengadakan sebuah turnamen sepakbola usia dini yang diberi
nama “ASSA INDONESIA CUP U-08, U-10 & U 12”.
Dengan adanya kegiatan tersebut, tentunya kami tidak dapat menopang dana yang
akan dikeluarkan untuk kebutuhan sendiri. Untuk itulah kami mengajak dan memohon kepada
pihak kedua agar berkenan menjadi sponsor dari kegiatan kami, sehingga dapat membantu tim
panitia dalam memenuhi kebutuhan yang nantinya akan digunakan dalam menjalankan
turnamen, utamanya disektor keuangan, kami sangat berharap agar pihak kedua berkenan
menjadi sponsor kami.
Demikian permohonan ini kami ajukan, atas perhatian dan bantuanya kami ucapkan
terima kasih.

Ampeldento, 19 September 2023

KETUA PANITIA BENDAHARA SEKRETARIS

M. ILHAM ROMADHONI TONI


ARIF HADI M
MENGETAHUI
KEPALA DESA AMPELDENTO
SUHARIYANTO
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Olah raga sepak bola yang sangat digemari oleh mayoritas masyarakat Indonesia
khususnya di Kota Malang dan sekitarnya. Selain untuk menjaga kesehatan, sepakbola juga
dapat meningkatkan ekomnomi bagi para atlit yang sukses menjadi atlit profesional, namun
untuk menjadi atlit profesional tentunya tidak mudah, perlu pendidikan sepakbola yang baik
dari mulai usia dini, sekolah sepakbola atau biasa disebut (SSB) menjadi pendidikan yang
wajib bagi para calon atlit, karena di SSB tersebut calon atlit bisa mendapatkan pembelajaran
teknik teknik yang dibutuhkan dalam sepakbola.

Selain mempelajari teknik dasar sepakbola, para calon atlit juga perlu melatih
mental bertanding mereka sejak usia dini. Biasanya mental berrtanding siswa di SSB didapat
dari pertandingan persahabatan dan kompetisi usia dini, untuk mendukung dan membantu
meningkatkan mental bertanding para siswa SSB atau calon atlit, maka diadakanlah turnamen
sepakbola usia 8, 10 dan 12 tahun yaitu ASSA INDONESIA CUP yang akan dilaksanakan
pada 5 , 12 Dan 19 November 2023 di Lapangan mini soccer GBR NK Caffe, sekaligus untuk
memperingati HUT ASSA INDONESIA yang ke 2 tahun.

B. TUJUAN

1. Tujuan Kegiatan
Adapun tujuan diadakan acara ini :
a. Meningkatkan mental bertanding para bibit pemain sepakbola.
b. Meningkatkan semangat para siswa sekolah sepakbola (SSB).
c. Menanamkan nilai sportifitas pada bibit-bibit pesepakbola.
d. Mewadahi semangat bertanding para siswa SSB.
C. TEMA KEGIATAN
MEMUPUK MENTAL BERTANDING DAN NILAI SPORTIFITAS CALON ATLIT
SEPAKBOLA USIA DINI MELALUI ASSA INDONESIA CUP U-08 U-10 DAN U-12

2
D. BENTUK KEGIATAN LOMBA
- Tournament Sepakbola Usia Dini

- Tournamaent Ampeldento Cup II


E. PESERTA
- Sekolah Sepakbola Semalang Raya

- Masyarakat Se Desa Ampeldento


F. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Kegiatan ini akan dilaksanakan pada tanggal 5, 12 Dan 19 November 2023 pukul 07.00 s.d
Selesai dan tempat pelaksanaannya dilapangan sepak bola GBR (Gelora Buyut Risah) NK
G. Caffe.
SUSUNAN KEPANITIAAN

Panitia Pelaksana
Ketua: M. ILHAM ROMADHONI
Sekretaris: ARIF HADI M
Bendahara: TONI
Humas: BUDI
Kordinator Pertandingan : FAUR

3
LAMPIRAN 1

RENCANA ANGGARAN BIAYA TOURNAMENT ASSA INDONESIA


CUP U-08, U-10 DAN-12
TAHUN 2023
NO KEBUTUHAN JUMLAH HARGA SATUAN TOTAL
1 Wasit 50 Pertandingan Rp. 30,000 Rp. 1,500,000
2 Tropi 8 Tropi Rp. 375,000 Rp. 3,000,000
3 Medali + Piagam 62 Buah Rp. 50,000 Rp. 3,100,000
4 Bola 4 Buah Rp. 200,000 Rp. 800,000
5 Sewa lapangan 2 Hari Rp. 1,000,000 Rp. 2,000,000
6 Kaos panitia 20 Rp. 75,000 Rp. 1,500,000
7 P3k Rp. 500,000
8 Hadiah bingkisan alat 2 Paket Rp. 1,500,000 Rp. 3,000,000
9 Dokumentasi Rp. 1,000,000
Banner dan papan
10 Rp. 1,500,000
sponsor
11 Konsumsi mamin 40 Porsi Rp. 25,000 Rp. 1,000,000
12 Sound system Rp. 500,000
13 Keamanan + kebersihan Rp. 800,000
TOTAL Rp. 21,200,000

4
LAMPIRAN II

RENCANA ANGGARAN BIAYA KOMPETISI SEPAK BOLA U-40


AMPELDENTO CUP 2023
N HARGA JUMLAH
KEBUTUHAN VOLUME SATUAN
O (Rp) (Rp)
1 Bola 4 biji 250.000 1.000.000
2 Ban Captain 2 biji 50.000 100.000
3 Rompi 1 Set 150.000 150.000
4 Pluit 2 biji 55.000 110.000
5 Baju Wasit 2 Set 125.000 250.000
6 Kartu Kuning dan Merah 2 Lembar 25.000 50.000
7 Papan Pergantian Pemain 1 biji 200.000 200.000
8 Papan Skor 1 biji 150.000 150.000
9 Kalsium (Garis lapangan) 2 Sak 75.000 150.000
10 Papan Sponsor 1 biji 250.000 250.000
11 Sewa Sound System 1 Unit 500.000 500.000
12 Baju Panitia 15 set 70.000 1.050.000
13 Trofi dan Penghargaan 5.000.000 5.000.000
14 Cetak PPK dan Lain-lain 500.000 500.000
15 Honor Wasit 1.000.000 1.000.000
16 Perawatan Lapangan 2.000.000 2.000.000
TOTAL 12.460.000

Ketua Pelaksana Kepala Desa Ampeldento

M. ILHAM ROMADHONI SUHARIYANTO

Anda mungkin juga menyukai