Anda di halaman 1dari 4

Kelompok 3 (Materi 10 : Manajemen Keuangan Apotek)

Fantidyah Utami (190209042)

Adeline Tiara maharani (200209001)

Alfiana Uswatun Hasanah (200209031)

Karina Setyoningsih (200209016)

1. Dibawah ini yang bukan jenis - jenis laporan keuangan...


A.Neraca
B.Laporan rugi laba
C.Laporan perubahan modal
D.Laporan pemasukan penjualan
Jawab : D
2. Pengelolaan aspek keuangan sehingga memungkinkan ada penggunaan sumber daya
secara efesien dalam mencapai tujuan yang ditetapkan. Hal ini berlaku bagi :
Individu, Organisasi maupun Perusahaan. Definisi dari ...
A. Management keuangan
B. Rugi laba
C. Management SDM
D. Perusahaan
Jawab : A
3. Laporan keuangan pokok terdiri dari 3 dibawah ini, kecuali...
A. Neraca(Balance sheet)
B. Laporan rugi laba
C. Laporan arus kas ( cash flow)
D. Laporan harian keuangan
Jawab : D
4. Memuat informasi mengenai perubahan posisi kas dan setarakan kas perusahaan pada
suatu periode tertentu yang diakibatkan oleh aktivitas operasi, investasi, dan pendanaa
perusahaan pada periode tertentu. Definisi dari ...
A. Laporan income statemen
B. Laporan cash flow
C. Neraca
D. Menejemen kas
Jawab : B
5. Yang bukan termasuk dalam jenis persediaan:
a. Bahan baku
b. Bahan primer
c. Barang setengah jadi
d. Barang jadi
Jawaban: B

6. Seperti perputaran kas, perputaran piutang dan perputaran persediaan adalah metode:
a. Metode persediaan laba
b. Metode perhitungan modal
c. Metode keterikatan dana
d. Metode perputaran modal kerja
Jawaban: D.

7. Pengendalian biaya, penentuan harga, dan pengukuran biaya modal termasuk dalam
golongan fungsi pengendalian...
a. Pengendalian likuiditas
b. Fungsi manajemen
c. Pengendalian laba
d. Fungsi kas
Jawaban: C

8. Apa saja yang termasuk dalam metode penyusutan?


a. Jumlah angka tahun
b. Saldo menurun
c. Unit produksi
d. A, B, dan C benar
Jawaban: D
9. apa tujuan managemen piutang?
A. Membantu dalam menentukan keputusan pemberian kredit, memonitor piutang Agar tidak
mellebihi batas yang diijinkan.
B. untuk pembelian saham atau instrumen keuangan lainnya.
C. Untuk mengetahui perkembangan dan rugi laba suatu apotek
D. untuk meminimalkan biaya persediaan
E. untuk menga-
nalisa keuangan perusahaan dg jalan membandingkan
beberapa periode laporan keuangan.
jawaban : A

10. di bawah ini yang termasuk dalam bentuk-bentuk rasio rentavilitas dan profitabilitas,
kecuali…
A. return on equity
B. quick ratio
C. operating ratio
D. operating propit margin
E. net propit margin
jawaban : B

11. Rumus untuk quick ratio yaitu…


A. jumlah laba sebelum pajak : jumlah total aktiva
B. jumlah laba bersih : jumlah aktiva
C. (aktiva lancar + persediaan) : jumlah hutang lancar
D. jumlah laba bersih : jumlah modal sendiri
E. jumlah laba usaha : penjualan bersih
jawaban : C

12. rumus untuk menghitung return on equity yaitu…


A. jumlah laba sebelum pajak : jumlah total aktiva
B. jumlah laba bersih : jumlah aktiva
C. (aktiva lancar + persediaan) : jumlah hutang lancar
D. jumlah laba bersih : jumlah modal sendiri
E. jumlah laba usaha : penjualan bersih
jawaban : D
13. Berisi rencana penerimaan dan pengeluaran kas serta posisi kas perusahaan merupakan
pengertian dari ?
A. Laporan managemen kas
B. Bank harian
C. Proyeksi kas
D. Mutasi kas
Jawaban : C

14. Faktor yang menentukan jumlah piutang adalah . . . . . Penjualan kredit dan rata-rata
waktu antara penjualan dan penerimaan pembayaran.
A. Kecepatan
B. Waktu
C. Saldo
D. Volume
Jawaban : D

15. Di dalam managemen persedian terdapat EOQ, apa kepanjangan dari EOQ ?
A. Economic Order Qualifikasi
B. Economic Orientasi Quantity
C. Economic Order Quality
D. Economic Order Quantity
Jawaban : D

Anda mungkin juga menyukai