Anda di halaman 1dari 8

Bahasa Indonesia KELAS XI OTKP/MM

1. Berikut yang bukan merupakan karakteristik teks prosedur?


A Bersifat universal
B Bersifat Informatif
C Menggunakan pola-pola kalimat perintah
D Berisi Langkah-langkah atau petunjuk kerja
E Informasi yang disampaikan berupa opini penulis
2 Struktur teks prosedur yang tepat adalah?

A Pendahuluan,isi, penutup
B Tujuan, material, Langkah-langkah, dan penutup
C Pernyataan umum, pernyataan khusus, dan simpulan
D Pendahuluan, petunjuk, penegasan ulang, dan simpulan
E Pernyataan umum, deskripsi bagian, dan deskripsi manfaat.
3 Bacalah teks berikut.
(1). Cucilah ketimun sampai bersih, belah dua,lalu kerok isinya.
(2). Campurkan ketimun dengan air matang menggunakan blender.
(3). Selanjutnya, masukkan peerasan air jeruk lemon dan gula pasir
(4). Hidanglah jus ketimun menggunakan gelas.

Kutipan teks tersebut merupakan bagian?


A Tujuan
B Material
C penutup
D Langkah-langkah
E Penegasan ulang
4 Berikut yang bukan kaidah kebahasaan teks prosedur adalah menggunakan?
A Kata teknis
B Kalimat persuatif
C Kata kerja mental
D Kata kerja imperative
E Konjungsi perbandingan
5 Bacalah kalimat-kalimat berikut dengan cermat.

(1). Cucilah tangan anda sebelum masuk kelas.


(2). Hindarilah kontak langsung dengan penderita.
(3). Bagaimana cara mendapatkan kartu prakerja?
(4). Masukkan potongan buah mangga ke blender.
(5). Jika sudah selesai, kemaslah produk tersebut menggunakan kemasan yang sesuai

Diantara kalimat tersebut, yang bukan kalimat imperatif adalah kalimat nomor?
A (1)
B (2)
C (3)
D (4)
E (5)
6 Bacalah teks berikut.
(1) Setelah itu, Tarik pin APAR
(2) Bukalah segel APAR dengan cara menekan memutar pinnya
(3) Semprot api dengan cara menekan tuas pada APAR
(4) Selanjutnya, angkatlah APAR dan arahkan monconng selang ke arah api
(5) Semprotlah secara merata hingga api padam

Urutan Langkah-langkah memadamkan api menggunakan APAR yang benar adalah?


A (1)-(2)-(3)-(4)-(5)
B (2)-(1)-(3)-(5)-(4)
C (2)-(1)-(4)-(3)-(5)
D (2)-(4)-(5)-(3)-(1)
E (3)-(2)-(4)-(5)-(1)
7 Bacalah teks berikut.
1. Kupas ubi jalar ungu, cuci sampai bersih, lalu kukus.
2. Haluskan ubi jalar ungu yang sudah dikukus, kemudian campurkan dengan tepung
mocaf, tepung terigu, tepung tapioca, telur, garam, bahan pengenyal mi, dan air
secukupnya. Aduk hingga rata dan menjadi adonan.
3. Giling adonan menggunakan gilingan mi sebanyak 2-3 kali hingga adonan licin.
Pastikan hasil gilingan mi Anda tidak terlalu tebal dan tidak terlalu tipis.
4. Potong mi dengan ukuran sedang.
5. Didihkan air dengan sedikit minyak goreng.
6. Rebus mi hingga terapung.

Konjungsi temporal dalam teks tersebut adalah?


A Dan
B Dari
C Yang
D Dengan
E Kemudian
8 Bacalah Langkah kerja berikut.
1. Kupas dan potong-potong satu buah mangga.
2. Campurkan potongan buah mangga, gula, dan air menggunakan blender hingga
halus.
3. Tuang ke dalam gelas saji dan tambahan es batu.
4. Jus mangga siap diminum.

Diliha dari jumlah Langkah kerja yang disampaikan, teks tersebut merupakan jenis teks
prosedur?
A Sederhana
B Kompleks
C Protocol
D Khusus
E umum
9 Berikut kalimat yang tidak menggunakan verba material adalah?
A Anda harus memikirkan tema tulisan
B Anda harus memeriksa dokumen terlebih dahulu.
C Jika mengalami kendala, Anda dapat melapor kepada petugas.
D Anda dapat mencetak kartu setelah proses pendaftaran dilakukan.
E Selanjutnya, Anda harus Menyusun semua dokumen secara urut.
10 Cara Membuat Biopori untuk Mengatasi Banjir
1. Tentukan lokasi yang akan dijadikan tempat pembuatan biopori.
2. Setelah itu, siramlah tanah yang akan dijadikan tempat pembuatan biopori
dengan air agar menjadi lunak dan mudah untuk dilubangi.
3. Selanjutnya, lubangi tanah dengan menggunakan bor tanah secara tegak lurus.
4. […..]
5. Berikutnya, lapisi lubang menggunakan pipa PVC yang ukurannya sama dengan
diameter luar.
6. Isi lubang dengan sampah organic, seperti daun, rumput, kulit buah-buahan, dan
sebagainya.
7. Tutup lubang menggunakan kawat besi atau tutup pipa PVC yang sudah dilubangi
terlebih dahulu.

Kalimat yang tepat untuk mengisi bagian yang rumpang adalah?


A Gunakan bor tanah manuar agar mudah digunakan.
B Pastikan tanah yang telah dilubangi sudah lunak dan basah.
C Saat mengebor tanah, atur posisi berdiri kurang lebih 90 derajat.
D Buat lubang dengan kedalaman kurang lebih 1 meter dengan diameter 10-
30 cm.
E Jangan melubangi tanah terlalu dalam karena dapat mengurangi
kesuburan tanah
11 Cara Membuat Biopori untuk Mengatasi Banjir
1. Tentukan lokasi yang akan dijadikan tempat pembuatan biopori.
2. Setelah itu, siramlah tanah yang akan dijadikan tempat pembuatan biopori
dengan air agar menjadi lunak dan mudah untuk dilubangi.
3. Selanjutnya, lubangi tanah dengan menggunakan bor tanah secara tegak lurus.
4. […..]
5. Berikutnya, lapisi lubang menggunakan pipa PVC yang ukurannya sama dengan
diameter luar.
6. Isi lubang dengan sampah organic, seperti daun, rumput, kulit buah-buahan, dan
sebagainya.
7. Tutup lubang menggunakan kawat besi atau tutup pipa PVC yang sudah dilubangi
terlebih dahulu.

Dari teks di atas pernyataan mana yang tidak sesuai denga isi teks prosedur tersebut?
A Tanah dapat dilubangi menggunakan bor tanah.
B Lubang yang telah diisi sampah akan dipadatkan dengan tanah.
C Tanah yang sudah dilubangi diisi dengan sampah organic.
D Tanah yang akan dilubangi harus disiram terlebih dahulu agar menjadi
lunak.
E Hal pertama yang harus dilakukan dalam membuat biopori adalah
menentukan lokasinya.
12 Cara Membuat Biopori untuk Mengatasi Banjir
1. Tentukan lokasi yang akan dijadikan tempat pembuatan biopori.
2. Setelah itu, siramlah tanah yang akan dijadikan tempat pembuatan biopori
dengan air agar menjadi lunak dan mudah untuk dilubangi.
3. Selanjutnya, lubangi tanah dengan menggunakan bor tanah secara tegak lurus.
4. […..]
5. Berikutnya, lapisi lubang menggunakan pipa PVC yang ukurannya sama dengan
diameter luar.
6. Isi lubang dengan sampah organic, seperti daun, rumput, kulit buah-buahan, dan
sebagainya.
7. Tutup lubang menggunakan kawat besi atau tutup pipa PVC yang sudah dilubangi
terlebih dahulu.

Dari teks di atas yang manakah kata kerja imperative dalam teks tersebut adalah?
A Menggunakan
B Ditentukan
C Dijadikan
D Siramlah
E Berasal
13 Berikut kalimat yang tidak mengandung konjungsi temporal adalah?
A Sebelum ban dilepas, standarkan motor Anda terlebih dahulu.
B Gunakan kunci ring yang ukurannya sama dengan baut dan mur as roda
motor.
C Setelah selesai, Anda dapat mengisi angin dengan standar tekanan 20-30
psi.
D Selanjutnya, lepaskan ban luar motor dengan mencongkel menggunakan
sendok ban.
E Setelah itu, Tarik ban luar dengan mengurut lingkarannya secara bertahap
dan perlahan sampai semua bagian ban terlepas dari peleknya.
14 Bacalah teks berikut denngan cermat.

Perawatan wajah yang berjerawat bisa dilakukan secara konvensional. Akan tetapi,
terkadang, biaya perawatan tersebut mahal dan sering kali memiliki efek samping, seperti
kulit kering, kemerahan, dan iritasi. Hal tersebut mendorong banyak orang mencari cara
mengobati jerawat secara alami dan tanpa efek samping.

Judul teks prosedur yang tepat berdasarkan uraian di atas adalah?


A Cara mengobati jerawat secara alami.
B Cara merawat wajah dengan obat herbal.
C Cara memilih dan membedakan Obat jerawat yang benar.
D Tips menghilangkan jerawat, kulit kering, dan kemerahan.
E Langkah mudah menghilangkan jerawat secara konvensional.
15 Berikut yang bukan tahapan dalam Menyusun teks prosedur adalah?
A Merevisi topik
B Menentukan topik
C Menentukan tujuan
D Menyusun Langkah-langkah
E Mengembangkan Langkah-langkah
16 Pidato yang berisi informasi, petunjuk, atau nasihat yang bermanfaat bagi pendengar
disebut?
A Debat
B Dialog
C Ceramah
D Monolog
E Gelar wicara
17 Jenis ceramah yang bertujuan meyakinkan, mengajak, dan membujuk pendengar disebut
ceramah?
A Argumentatif
B Informatif
C Deskriptif
D Persuasif
E Naratif
18 Berikut yang bukan karakteristik teks cerama adalah?
A Menggunakan argumentasi untuk memperoleh kemenangan.
B Menggunakan Bahasa yang santun dan mudah dipahami.
C Isinya logis,jelas, dan dapat dipertanggungjawabkan.
D Strukturnya terdiri atas pembuka, isi, dan penutup.
E Berisi informasi tentang bidang tertentu.
19 Bacalah teks berikut dengan seksama.

Marilah kita curahkan rasa Syukur kepada Tuhan yang Maha Esa atas nikmat yang telah
diberkan sehingga kita dapat melaksanakan upacara dengan khidmat dan semangat. Pada
kesempatan ini, Bapak akan memberikan sepotong petuah kepada kalian.

Teks tersebut termasuk struktur bagian?


A Isi
B Saran
C Penutup
D Simpulan
E Pembuka
20 Bacalah teks ceramah berikut!

Anak-anakku,
Media sosial yang kini ada, seperti WhatsApp, Instagram, Twitter, Telegram, dan
Facebook, bagaikan dua mata pisau. Di satu sisi, media sosial memudahkan kita dalam
mencari informasi. Namun, disisi lain, media sosial media sosial juga bisa mejadi
bumerang jika kita tidak selektif menyaring informasi yang diterima.

Teks tersebut termasuk struktur bagian?


A Isi
B Saran
C Penutup
D Simpulan
E Pembuka
21 Bacalah teks ceramah berikut!

Anak-anakku,
Media sosial yang kini ada, seperti WhatsApp, Instagram, Twitter, Telegram, dan
Facebook, bagaikan dua mata pisau. Di satu sisi, media sosial memudahkan kita dalam
mencari informasi. Namun, disisi lain, media sosial media sosial juga bisa mejadi
bumerang jika kita tidak selektif menyaring informasi yang diterima.

Topik teks ceramah tersebut adalah?


A Dampak positif dan negatif media sosial.
B Dampak buruk media sosial bagi remaja.
C Fungsi medial sosial bagi pengguna internet.
D Cara menggunakan media sosial dengan tepat.
E Peran media sosial dalam mempermudah komunikasi.
22 Bacalah teks berikut dengan cermat.

Hadirin yang saya hormati,


Sebagai generasi muda, sudah selayaknya kita melanjutkan perjuangan para pahlawan
untuk bangsa Indonesia. Jika mereka berjuang merebut kemerdekaan, tugas kita adalah
berjuang mempertahankan kemerdekaan tersebut. Oleh karena itu, marilah kita isi
kemerdekaan ini dengan melakukan hal-hal yang positif.

Jika dilihat dari tujuannya, kutipan ceramah tersebut bersifat?


A Naratif
B Rekreatif
C Persuasif
D Deskriptif
E Argumentatif
23 Berikut yang tidak temasuk kaidah kebahasaan teks ceramah adalah?
A Istilah teknis
B Kalimat persuasif
C Kata kerja mental
D Gaya Bahasa (majas)
E Kata ganti orang pertama
24 Bacalah teks berikut dengan seksama!

Kalian adalah bagian dari estafet kepemimpinan masa depan. Oleh karena itu, kalian
memiliki hak yang sama untuk tumbuh, berkembang, dan mewujudkan cita-cita. Mari,
kita saling menjaga dan menguatkan agar dapat mencapai tujuan Bersama. Bapak ingin
sekolah ita menjadi tempat yang menyenangkan bagi kalian. Budayakan cinta damai dan
hindari segala macam bentuk perundungan di sekolah.

Permasalahan yang di bahas dalam kutipan teks tersebut adalah ?


A Dampak negative penggunaan HP bagi peserta didik.
B Pengaruh buruk media sosial di kalangan pelajar
C Maraknya kasus prundungan di sekolah
D Tindakan berutal para remaja di sekolah
E Pelanggaran tata tertib di sekolah
25 Bacalah teks berikut dengan cermat.

Selamat pagi dan salam sejahter


Pertama-tama, marilah kita panjatkan puji Syukur kehadirat tuhan yang maha Esa karna
berkat karunia-Nya kita dapat berkumpul di Gedung serba guna ini dalam keadaan sehat
wal afiat.

Kalimat “Selamat pagi dan salam Sejahtera” merupakan bagian ?


A Salam perpisahan
B Salam pembuka
C Salam penutup
D Salam hormat
E Salam sapaan
26 Ceramah rekreatif merupakan jenis ceramah yang bersifat ?
A Membujuk
B Menghibur
C Mendidik
D Wisata
E Santai
27 Berikut kalimat yang menunjukkan hubungan sebab akibat adalah ?
A Semoga hal-hal yang saya sampaikan dapat bermanfaat.
B Akhir-akhir ini, kasus perundungan di sekolah marak terjadi
C Kita sebaiknya jangan terlena dengan prestasi yang telah di dapatkan
D Mohon agar kalian dapat mencermati dan melaksanakan hal-hal yang saya
sampaikan
E Maraknya peredaran obat obatan terlarang harus di waspadai karena
dapat merusak masadepan generasi muda
28 Bacalah teks ceramah berikut !

(1) Kepekaan sosial merupakan hal yang penting dalam hidup bermasyarakat. (2) kita
harus menyadari bahwa kita tidak hidup sendirian dan tidak bisa hidup sendirian.
(3) hal-hal yang kita lakukan secara individu akan berdampak pada lingkungan
sosial. (4) jika iingin hidup damai, kita juga harus mengajak dan membuat
lingkungan menjadi damai. (5) Oleh karna itu, marilah kita senantiasa memupuk
kepekaan sosial terhadap sesame untuk mewujudkan lingkungan yang aman,
tentram, dan damai.

Kalimat persuasive dalam teks ceramah di atas di tunjukkan nomor ?


A (1)
B (2)
C (3)
D (4)
E (5)
29 Bacalah teks ceramah berikut !

(1) Kepekaan sosial merupakan hal yang penting dalam hidup bermasyarakat. (2)
kita harus menyadari bahwa kita tidak hidup sendirian dan tidak bisa hidup
sendirian. (3) hal-hal yang kita lakukan secara individu akan berdampak pada
lingkungan sosial. (4) jika iingin hidup damai, kita juga harus mengajak dan
membuat lingkungan menjadi damai. (5) Oleh karna itu, marilah kita senantiasa
memupuk kepekaan sosial terhadap sesame untuk mewujudkan lingkungan yang
aman, tentram, dan damai.

Kata ganti yang di gunakan dalam teks diatas adalah ?


A Orang ketiga Jamak
B Orang kedua Jamak
C Orang kedua tunggal
D Orang pertama jamak
E Orang pertama Tunggal
30 Metode ceramah yang di lakukan dengan cara mencatat poin-poin penting ceramah yang
akan di sampaikan di sebut metode ?
A Ekstemporan
B Impromptu
C Menghafal
D Membaca
E Klasikal

Anda mungkin juga menyukai