Anda di halaman 1dari 15

KISI-KISI UJIAN SEMESTER GANJIL

SMK PPHM TAHUN PELAJARAN 2023/2024

MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA


PENULIS SOAL : NUR ARIPA S.Pd
KELAS : XI SMK PP YHM

KOMPETENSI KUNCI
MATERI SOAL
DASAR JAWABAN
3.1 Mengonstruksi  Isi Teks 1. Cermati kutipan teks berikut ini!
informasi berupa Prosedur.
pernyataan- Setiap orang harus memperhatikan dan menjaga
pernyataan umum kebersihan, baik kebersihan lingkungan maupun
dan tahapan- kebersihan diri sendiri. Menjaga kebersihan diri
tahapan dalam tidaklah sulit. Kita bisa melakukannya dengan
teks prosedur kegiatan sederhana seperti mencuci tangan. Perlu
diketahui bahwa penyebaran virus penyakit
pertama kali bisa berasal dari tangan kita sendiri
yang tanpa sadar telah memegang sesuatu yang
kotor.

Dalam struktur teks prosedur, kutipan teks di atas


merupakan bagian…

A. ulasan

B. tujuan

C. penegasan ulang

D. langkah-langkah

E. interpretasi

2. Perhatikan bagan berikut!

Pernyataan yang tepat untuk melengkapi bagan


kebahasaan teks prosedur di atas adalah
konjungsi…

A. tujuan
B. kausalitas

C. temporal

D. waktu

E. penambahan

3. Bacalah percakapan berikut ini dengan


seksama, teks di bawah ini untuk soal nomor
1-3
Deni :“ Permisi, Pak. Computer bapak yang
rusak sudah selesai di servis.”
Pak Dedi :”Og ya? Bagus. Tolong lansung ditaru
di atas meja kerja saya saja ya.”
Deni :”Baik pak.”
Pak dedi :” Jangan lupa diperiksa sekali lagi
semuanya. Pastikan computernya memang
sudah tidak bermasalah lagi
Dedi :”baik pak.”

Apa tujuan Deni berbicara dengan pak Dedi?


A. Memberitahu bahwa hp pak Dedi sudah
selesai di servis
B. Memberitahu bahwa leptop pak dedi
sudah selesai diservis
C. Memberitahu pak Dedi bahwa computer
pak Dedi sudah selesai diservis
D. Pembahasannya computer bermasalah
E. Masalah jaringan

4. Menurutmu apa hubungan antara deni dan


Pak Dedi?
A. Antara atasan dan bawahan
B. Antara klien dan pengusaha
C. Antara klien dan tukang servis computer
D. Tak ada hubungan special
E. Antara bapak dan anak

5. Apa saja instruksi yang diberikan Pak Dedi


kepada Deni?
A. Suruh letakkan dimeja dan Periksa
kembali agar tidak bermasalah lagi
B. Tak diperiksa lagi karena pak Dedi sudah
yakin komputernya tidak bermasalah
C. Masalah letak filenya yang bermasalah
D. Masalahnya tak sesuai dengan yang
diservis
E. Suruh diletakkan dimjea kerjanya

Pilihlah jawaban yang paling tepat!


Bacaan untuk soal nomor 6,7,8,9,10
Kolak pisang
Bahan resep kolak pisang
1. 1 kg pisang tanduk yang sudah
matang
2. 1 ons gula merah
3. 1 ons gula pasir/gula putih
4. 1 ons kolang kaling, dbersihkan
dan dibelah dua
5. Dua lembar daun pandan dicuci
bersih
6. 65 ml santan instan
7. 3 gelas air (720 ml), untuk kuah
kolaknya

Langkah-langkahnya
1. Pisang tanduk dipotong
miring, besarnya sesuai
selera, lalu disisihkan.
2. Gula merah dicairkan
dengan cara direbus
menggunakan air
secukupnya, lalu disaring
3. Rebus gula merah tadi
dengan gula pasir aduk
hingga tercampur
4. Masukkan air, pisang
tanduk, rebus hingga
pisangnya berubah warna
5. Masukkan santan, daun
pandan, kolang-kaling lalu
aduk
6. Masak hingga matang

Tips:
Jika kamu suka dengan
buah nangka, bisa
ditambahkan kedalam kolak
lalu dipotong dadu

Sumber :dapur
cantik blogspot.com

6. Santan yang dibutuhkan untuk memasak


kolak pisang sebanyak . .
A. 60 ml
B. 65 ml
C. 70 ml
D. 75 ml
E. 80 ml

7. Jenis pisang yang dibutuhkan untuk


membuat kolak pisang adalah . . .
A. Pisang raja
B. Pisang ambon
C. Pisang susu
D. Pisang tanduk
E. Pisang emas

8. Makna kata sisihkan pada resep di atas


adalah . . .
A. Singkirkan
B. Dilupakan
C. Didiamkan
D. Dimusnahkan
E. Diasingkan
9. Fungsi daun pandan pada resep diatas
untuk . . .
A. Hiasan
B. Pemanis
C. Pelengkap
D. Pewangi
E. Pewarna masakan

10. Yang harus dilakukan setelah merebus


gula merah adalah . . .
A. Memasukkan gula pasir dan
mengaduk bersama kolang kaling
B. Memasukkan santan daun pandan,
kolang kaling, lalu mengaduknya
C. Memasukkan air, menambahkan gula
pasir, aduk rata
D. Memasukkan nangka dan pisang
tanduk lalu mengaduk rata
E. Memasukkan air, pisang tanduk, dan
merebusnya hingga pisangnya
berubah warna

4.1 Merancang 11. Bacalah kalimat di bawah ini dengan


pernyataan umum seksama!
dan tahapan- a. Masukkan barang-barang ini ke
tahapan dalam Bagasi mobil!
teks prosedur b. Antarkan surat ini kepada pak RT
dengan organisasi sekarang juga!
yang tepat secara
lisan dan tulis Kalimat diatas termasuk kedalam contoh . . .
A. Kalimat perintah biasa
B. Kalimat perintah ajakan
C. Kalimat perintah larangan
D. Kalimat perintah permintaan
E. Kalimat perintah permohonan

12. Bacalah kalimat di bawah ini dengan


seksama!
“a. marilah kita gunakan tekstil buatan
dalam nengeri demi menyukseskan
program pemerintah
“b. ayolah bersenam pagi setiap hari agar
badan kita menjadi sehat
Kalimat diatas termasuk kedalam contoh . . .
A. Kalimat perintah biasa
B. Kalimat perintah ajakan
C. Kalimat perintah larangan
D. Kalimat perintah permintaan
E. Kalimat perintah permohonan

13. Bacalah kalimat di bawah ini dengan


seksama!
““a. jangan membuang sampah disini!
“b. jangan dekati tempat itu!
Kalimat diatas termasuk kedalam contoh . . .
A. Kalimat perintah biasa
B. Kalimat perintah ajakan
C. Kalimat perintah larangan
D. Kalimat perintah permintaan
E. Kalimat perintah permohonan

14. Bacalah kalimat di bawah ini dengan


seksama!
“a. saya berharap anda hadir pada acara
itu.
“b. saya minta kerjakan tugasmu tepat
waktu.

Kalimat di atas termasuk dalam contoh . .


.
A. Kalimat perintah biasa
B. Kalimat perintah ajakan
C. Kalimat perintah larangan
D. Kalimat perintah permintaan
E. Kalimat perintah permohonan

3.2 Menganalisis Teks Prosedur: 15. Bacalah prosedur teks di bawah ini
struktur dan  struktur; dengan seksama!
kebahasaan teks  kebahasaan; Membuat sup buah (judul)
prosedur  konjungsi ; Sup buah yang berisi aneka macam
 jenis kalimat; dan buah dan tambahan susu ini sangat
verba material dan digemari oleh semua orang baik anak-
verba tingkah laku.
anak maupun orang tua. (pengantar)
Langkah langkah membuatnya
Bahan –bahan
50 gram anggur
75 gram buah apel
75 gram jus apel
75 gram jus melon (bahan-bahan)
20 gram madu
75 gram nangka
75 gram nata de coco

Cara membuat (langkah-langkah)


a. Potong semua buah kecil-kecil
seukuran dadu
b. Masukkan semua potongan
buah kedalam mangkuk saji
c. Campurkan air jeruk nipis,
madu, dan susu kedalam
mangkuk kemudian aduk
hingga rata
d. Tambahkan es batu secukupnya
atau bias menggunakan es
serut
e. Setelah sup buah siap, sajikan 3
porsi
Prosedur di atas sesuai dengan . . .
A. Struktur prosedur teks
B. Prosedur teks
C. Langka-langkah prosedur teks
D. Judul prosedur teks
E. Bahan-bahan prosedur teks
16. Apa tujuan dari teks di atas?
A. Mengetahui langkah-langkah
membuat sup buah
B. Mengetahui cara membuat sup buah
C. Agar sup buah yang anda buat enak
D. Untuk faham tipsnya
E. Supaya mengetahui bagaimana
langkah-langkah dan cara membuat
sup buah yang baik dan simple

17. Ada berapa macam bahan yang


digunakan dalam resep di atas?
A. 7 bahan
B. Sejumlah 8 buah bahan
C. Sejumlah 10 bahan
D. Sejumlah 10 bahan
E. 12 bahan

18. Jika tidak menggunakan es batu es


apakah yang digunakan?
A. Es serut
B. Es Kristal
C. Es teller
D. Es model
E. Es batu yang sudah dipecahkan

19. Bacalah kalimat di bawah ini dengan


seksama!

Mohon, tolong, sudilah, harap,


silakan, hendaknya, sebaiknya
1. …. Kembalikan buku itu dimeja saya
2. ….. masuk
3. ….. buat kopi untuk ayah
Lengkapilah kalimat perintah di bawah ini
dengan kata – kata di bawah ini!
A. Mohon, silakan, tolong,
B. Sudilah, mohon, tolong
C. Sudilah, harap, hendaknya
D. Mohon, sudilah, sebaiknya
E. Harap, sudilah, sebaiknya

20. Bacalah kalimat di bawah ini dengan


seksama!
Ibu pergi kepasar sedangkan ayah pergi
kekantor

Dari contoh diatas termasuk kedalam


jenis apakah kalimat tersebut . . .
A. Konjungsi sebagian
B. Konjungsi verba
C. Konjungsi
D. Konjungsi menyatakan akibat
E. Konjungsi menyatakan peristiwa
21. Bacalah kalimat di bawah ini dengan
seksama!
“ayah membaca Koran “
Kalimat di atas termasuk kedalam jenis . .
.
A. Verba tingkah laku
B. Verba biasa
C. Verba material
D. Verba dominan
E. Verba sebagian

22. Bacalah kalimat di bawah ini dengan


seksama!
“ayah menggerutu “
Kalimat di atas termasuk kedalam jenis . .
.
A. Verba tingkah laku
B. Verba biasa
C. Verba material
D. Verba dominan
E. Verba sebagian
4.2 23. Bacalah kalimat di bawah ini dengan
Mengembangkan seksama!
teks prosedur “Kentang dikupas, ditiriskan, digoreng,
dengan dan kemudian mencucinya”
memerhatikan
hasil analisis Susunlah kalimat di bawah ini dengan
terhadap isi, menggunakan kalimat di atas!
struktur, dan A. Kentang dikupas, mencucinya,
kebahasaan ditiriskan kemudian digoreng
B. Dikupas, mencucinya tiriskan dan
digoreng
C. Dikupas, dicuci, tiriskan dan digoreng
D. Tiriskan, digoreng, dkupas dan dicuci
E. Kentang kupas, dicuci, digoreng
3.3 Mengidentifikasi Teks Eksplanasi: 24. Sebuah teks yang berisi tentang proses-
informasi  pengertian; proses yang berhubungan dengan
(pengetahuan dan  isi; dan
urutan kejadian) kejadian yang fenomena-fenomena alam, social, ilmu
dalam teks menunjukkan pengetahuan budaya dan lainnya, adalah
ekplanasi lisan dan hubungan A. Teks deskripsi
tulis kausalitas. B. Teks argumentasi
C. Teks deskripsi
D. Teks eksplanasi
E. Teks narasi

Bacalah kalimat di b awah ini dengan


seksama!
“telepon satelit adalah suatu layanan
telekomunikasi berupa telepon tanpa
kabel yang menempatkan base
transceiver station (BST)-nya diudara
sehingga memiliki jangkauan lebih luas
disbanding telepon berbasis GSM yang
menempatkan BTS-nya didarat. Karena
memiliki jangkauan yang luas, telepon
satelit dapat digunakan didaerah
pegunungan, pedalaman hinggga di
tengan lautan. Berbeda dengan telepon
GSM yang jangkauannya terbatas.
Tujuannya adalah menjembatani
komunikasi bagi industry yang berada
disebuah tempat yang sulit dan mahal
untuk dikembangkan prasarana
telekomunikasi. Cara kerjanya mirip
dengan telepon seluler bedanya dengan
telepon seluler memantulkan sinyal
panggilan menuju kesebuah manara
pemancar lalu kesatelit.”

25. Mengapa telepon satelit memiliki


jangkauan lebih luas disbanding telepon
berbasis GSM?
A. Karena telepon satelit menempatkan
BTS-nya di uadara
B. Karena satelit mirip dengan telepon
sesluler
C. Karena jangkauan telepon sateit lebih
luas dibandingkan satelit
D. Karena satelit memantulkan sinyal
E. Satelit memang punya keunggulan
tersendiri

26. Apakah keistimewaan yang dimiliki


telepon satelit terkait penempatan BTS-
nya di udara?
A. Karena murah
B. Pembayaran tidak memakan biaya
C. Jangkauannya luas dan bisa
digunakan ditempat-tempat yang
sulit atau pegunungan terutama tidak
menggunakan biaya
D. Bisa dtempat yang sulit seperti
pegunungan
E. Bisa ditempat yang lepas pantai

27. Apakah sebenarnya tujuan diciptakan


telepon seluler?
A. Supaya membantu keuangan
masyarakat yang membutuhkan
komunikasi
B. Mempermudah komunikasi
C. Karena cara kerja telepon seluler
sama dengan telepon satelit
D. Menjembatani komunikasi bagi
industry yang berada ditempat yang
sulit dan mahal untuk dikembangkan
prasarana komunikasi
E. Harganya murah
4.3 Mengkonstruksi 28. “untuk memperoleh penggunaan air
informasi
optimal dan merata, air yang berlebihan
(pengetahuan dan
urutan kejadian) dapat dbuang melalui saluran drainasi
dalam teks yang tersedia pada setiap komplek/blok
eksplanasi secara sawah milik petani.”
lisan dan tulis
Yang bukan sinonim atau pengertian dari
“ merata “ adalah . . .
A. Menular kesegala penjuru
B. Meliputi semua bagian
C. Tersiar
D. Tersebar
E. Menjadkan rata
3.4 Menganalisis  Struktur; 29. Bacalah teks berikut ini dengan seksma!
struktur dan  Kebahasaan;
kebahasaan teks
Mesin jet adalah sebuah jenis mesin
dan
eksplanasi  Konjungsi. pembakaran dan menghirup udara
yang sering digunakan dalam pesawat.
Prinsip seluruh mesin jet pada
dasarnya sama; mereka mempercepat
massa (udara dan hasil pembakaran)
Contoh di atas termasuk kedalam tubuh
bagian mana dalam teks eksplanasi . . .
A. Pernyataan umum
B. Pernyataan khusus
C. Bagian penjelasan
D. Bagian inti
E. Bagian awal

30. Bacalah kalimat di bawah ini dengan


seksama!
“Robby memancing ikan”
“Saya menendang bola”
Contoh di atas termasuk kedalam kalimat
aktif . . .
A. Kalimat aktif intransitif
B. Kalimat aktif transitif
C. Kalimat aktif yang menggunakan
konjungsi
D. Teks eksplanasi
E. Verba frasa

4.4 Memproduksi 31. Kalimat yang manakah termasuk kedalam


teks eksplanasi
kalimat aktif transitif . . .
secara lisan
atautulis dengan A. Kamu menggunting kertas
memerhatikan B. Roni berenang
struktur dan C. Kalian berlari
kebahasaan
D. Keuarga itu mengecat rumah dengan
warna biru
E. Mereka berjalan

32. Bacalah kalimat di bawah ini dengan


seksama!
“saya bernyanyi”
Kailmat di atas termasuk kedalam contoh
kalimat aktif . . .
A. Kalimat aktif intransitif
B. Kalimat aktif transitif
C. Kalimat aktif yang menggunakan
konjungsi
D. Teks eksplanasi
E. Verba frasa

33. Bacalah kalimat di bawah ini dengan


seksama!
“Jambu di lempar Tono”
“pameran itu akan di buka oleh Pak
Bupati”
Kalimat di atas termasuk kedfalam
contoh . . .
A. Kalimat aktif transitif
B. Kalimat aktif intransitif
C. Kalimat pasif
D. Verba frasa
E. Verba pasif
3.5 Ceramah: 34. Teks menjelaskan atau menguraikan
Mengidentifikasi  unsur-unsur; suatu pokok pikiran, ide pendapat
informasi berupa  kebahasaan; dan
permasalahan  isi.
informasi, atau pengetahuan tertentu
aktual yang agar diketahui pembaca tanpa tanpa
disajikan dalam memengaruhi, di sebut . . .
ceramah
A. Teks eksposisi
B. Teks argumentasi
C. Teks deskripsi
D. Teks persuasi
E. Analisis
4.5 Menyusun 35. Gaya penulisan teks eksposisi bersifat . . .
bagian-bagian A. Informative
penting dari
B. Meyakinkan
permasalahan
aktual sebagai C. Merayu
bahan untuk D. Menghibur
disajikan dalam E. Fiktif
ceramah
36. “Yang terhormat Bapak Ketua RT 07.”
Termasuk contoh bagian . . .ceramah
A. Salam
B. Sapaan
C. Ilustrasi
D. Simpulan
E. Contoh

3.6 Menganalisis isi, Teks ceramah: 37. Bagian penutup cermah adalah . . .
struktur, dan  isi; A. Hanya ini yang bisa saya sampaikan
kebahasaan dalam  struktur;
ceramah  kebahasaan; dan
lebih dan kuranmgnya saya mohon
teknik orasi maaf dan semoga bermanfaat
ceramah. B. Hanya ini yang bisa saya sampaikan ,
semoga kita bisa mengambil
hikmahnya untuk meningkatkan
disiplin diri kita lebih baik lagi.
Terimakasih
C. Hanya ini yang bisa kami sampaikan
semoga bermanfaat
D. Demikian pidato kami semoga
bermanfaat
E. Hanya ini yang bisa saya sampaikan
semoga bermanfaat ya bapak ibuk

4.6 Mengkonstruksi 38. Bacalah penggalan pidato di bawah ini


ceramah tentang
dengan seksama!
permasalahan
aktual dengan Pendidikan kedisipilinan merupakan
memerhatikan suatu proses bimbingan yang
aspek kebahasaan bertujuan menanamkan pola perilaku
dan menggunakan
struktur yang tepat tertentu, kebiasaan, kebiasaan
tertentu atau membentuk manusia
dengan cirri-ciri tertentu, terutama
untuk meningkatkan kualitas mental
dan moral
Paragraph di atas termasuk kedalam
pembagian ceramah . . .
A. Pembuka
B. Penutup
C. Isi
D. Synopsis
E. Isi dan penutup

3.7 Mengidentifikasi Buku pengayaan 39. Bacalah paragraf di bawah ini dengan
butir-butir penting nonfiksi:
seksama!
dari satu buku  isi buku;
buku ini kurangnya memberikan
pengayaan  keunggulan pemahaman bagi pembaca khususnya
(nonfiksi) yang buku; para pemula sehingga pesan yang
dibaca  kelemahan buku; diutarakan oleh pengarang tidak
dan tersampaikan pada pembaca.
simpulan. Paragraf di atas termasuk kedalam
bagian tubuh resensi . . .
A. Kelebihan buku
B. Kelemahan buku
C. Judul buku
D. Synopsis
E. Harga buku

40. Bacalah paragraph di bawah ini dengan


seksama!
mampu memberikan informasi tentang
nilai, sumber nilai dan bagaimana
manusia dapat memperoleh nilai tersebut
karena pendidikan pada prinsipnya tidak
dapat dipisahkan dari nilai.
Paragraf di atas termasuk kedalam
bagian tubuh resensi . . .
A. Kelebihan buku
B. Kelemahan buku
C. Judul buku
D. Synopsis
E. Harga buku
4.8 Menyusun 41. Bacalah paragraph di bawah ini dengan
laporan butir-butir
seksama!
penting dari satu
Buku ini berjudul Matematika aplikasi
buku pengayaan
yang diperuntukkan untuk SMA dan MA
(nonfiksi)
kelas XII program studi ilmu alam,
supaya dapat dipelajari sebagai sumber
pengetahuan dan siswa dapat mendalami
pelajaran matematika secara luas. Buku
ini ditulis oleh Pesta E. S. dan Cecep
Anwar H. F. S, dimana dalam buku ini,
siswa dapat belajar aktif melalui aktifitas
di kelas, gamemath dan siapa berani.
Paragraf di atas termasuk kedalam
bagian tubuh resensi . . .
A. Kelebihan buku
B. Kelemahan buku
C. Judul buku
D. Synopsis
E. Harga buku
3.8 Mengidentifikasi Cerpen: 42.Pernyataa di bawah ini yang
nilai-nilai kehidupan  Isi cerpen menunjukkan perbedaan cerpen
yang terkandung  Nilai-nilai
dan novel adalah ….
dalam kumpulan kehidupan dalam
cerita pendek yang cerpen A. Novel tidak ada konflik
dibaca  Unsur intrinsik
sedangkan cerpen ada konflik
dan ekstrinsik
cerpen B. Novel tidak berbentuk prosa
sedangkan cerpen berbentuk
 Kebahasaan prosa
cerpen C. Novel bercerita tentang
 Majas
seorang tokoh sedang cerpen
 Peribahasa
bercerita tentang pengalaman
 Ungkapan
hidup
D. Cerpen bercerita tidak sampai
menimbulkan perubahan nasib,
sementara novel sebaliknya
E. Cerpen dan novel masing-
masing mempunyai tema

43.Bacalah penggalan puisi di bawah


ini di bawah ini dengan seksama!

Ribuan tetesan air menyerbu bumi

Memaksa sang awan untuk menangis

Semantara butiran-butiran bening


menari diatas tanah

Petir pun tak sungkan untuk mengaung

Bersamaan dengan angin yang berlari


menerjang alam

Mungkin karena mereka bersahabat

Jadi mereka selalu datang bersama

Kalimat di atas termasuk kedalam


contoh . . .

A. Majas perbandingan
B. Majas personifikasi
C. Majas metafora
D. Majas simile
E. Majas asosiasi

44.Bacalah penggalan puisi di bawah


ini dengan seksama!

Puisi majas hiperbola

Adikku

Di kala kau tidur


Wajahmu begitu manis nan lucu
Di kala kau terbangun
Saat itulah ibu mulai menenangkanmu
menenangkan suaramu nan nyaring
membelah lautan
Kalimat di atas termasuk kedalam
contoh . . .

A. Majas perbandingan
B. Majas personifikasi
C. Majas hiperbola
D. Majas simile
E. Majas asosiasi
4.8 Bacalah paragraph di bawah ini
Mendemonstrasikan dengan seksama!
salah satu nilai
kehidupan yang “Hanya itu alasan Mama melarang
dipelajari dalam Anisa menikah dengan Handoko?”
cerita pendek
Bibir Anisa menyinggung sinis.
“Oh, alangkah piciknya pikiran
Mama! Lalu apa artinya kemuliaan
hati Mama selama ini yang Anisa
kagumi? Padahal dulu Mama tidak
pernah mempermasalahkan status
Handoko yang ternyata belum
mempunyai pekerjaan tetap.
Demikian kakakku yang selama ini
mendukungku sekarang berbalik
arah.

45.Konflik yang terdapat dalam


kutipan cerpen tersebut adalah …

A. Anisa dan Handoko tidak jadi


menikah.
B. Anisa dilarang menikah oleh
Mama dan kakaknya.
C. Mama yang berpikiran picik
terhadap Handoko.
D. Keinginan Mama agar Anisa
hidup bahagia.
E. Kakak tidak mendukung
pernikahan Anisa dengan
Handoko.

46.Penyebab konflik pada kutipan


cerpen di atas adalah …

A. Status Handoko yang sudah


mempunyai istri.
B. Mama yang menginginkan
menantu orang kaya.
C. Handoko yang belum
mempunyai pekerjaan tetap.
D. Mama yang mempersalahkan
masa lalu Handoko.
E. Mama melarang Anisa menikah
dengan Handoko.

3.9 Menganalisis Cerpen: Dua kegagalan yang lalu berakhir ketika


unsur-unsur  Unsur-unsur aku diterima di jurusan bahasa Inggris.
pembangun cerita pembangun
pendek dalam buku
Kutekuni masa pendidikan tinggi dengan
cerpen
kumpulan cerita  Merekonstruksi sepenuh hati. Kendala finansial
pendek cerpen. mendorong ku untuk merambah dunia
kerja disamping kuliah. Pucuk dicinta
ulam tiba. Suatu hari Kak Ica, saudara
sepupuku, datang kepadaku.
“Nanda, di sebelah toko Bunda ada kios
yang dijual. Bagaimana kalau kita
patungan untuk membeli kios itu. Lalu
kita jual pakaian di sana?” kata Kak Ica.
Ia mengajak berpatungan untuk membeli
kios itu. Kami mulai berbisnis pakaian.
Tidak kusangka, usaha itu menuai hasil
yang gemilang.
47.Tokoh aku dalam penggalan
cerpen di atas adalah …
A. Ica
B. Bunda
C. Nanda
D. Seorang Siswa
E. Seorang penjual kios

48.Kata sepenuh hati dalam cerpen di


atas bermakna …
A. Semangat
B. Percaya diri
C. Sungguh-sungguh
D. Ikhlas
E. Tabah

4.9 Mengkonstruksi 49.Penggalan cerpen berikut untuk


sebuah cerita tiga butir soal di bawah ini!
pendek dengan Tatkala aku masuk sekolah Mulo,
memerhatikan
demikian fasih lidahku dalam
unsur-unsur
pembangun cerpen bahasa Belanda sehingga orang
yang hanya mendengarkanku
berbicara dan tidak melihat aku,
mengira aku anak Belanda. Aku
pun bertambah lama bertambah
percaya pula bahwa aku anak
Belanda, sungguh hari-hari ini
makin ditebalkan pula oleh tingkah
laku orang tuaku yang berupaya
sepenuh daya menyesuaikan diri
dengan langgam lenggok orang
Belanda. “Kenang-kenangan” oleh
Abdul Gani A.K.
Sudut pandang pengarang yang
digunakan dalam penggalan
tersebut adalah …

A. orang pertama pelaku utama


B. orang ketiga pelaku sampingan
C. orang ketiga pelaku utama
D. orang pertama dan ketiga
E. orang ketiga serbatahu

3.10 Menemukan Buku nonfiksi: 50. Perhatikan kutipan data buku berikut!
butir-butir penting  isi buku Judul : Riwayat Nabi Daud (Raja Adil
dari dua buku pengayaan; Bijaksana, Nabi yang Mulia)
pengayaan  keunggulan Pengarang : Ismail Pamungkas
(nonfiksi) yang buku; Penerbit : PT Remaja Rosdakarya, Bandung
dibaca  kelemahan buku; Tahun : 1995
dan Setelah dibaca, ternyata buku tersebut
simpulan.
menggunakan bahasa yang mudah dipahami.

Kalimat resensi yang tepat untuk


menggambarkannya adalah . . . .
A. Isi buku ini bercerita tentang keadilan
dan kebijaksanaan Nabi Daud. Daud
menjadi raja sudah kehendak dari Tuhan.
B. Bahasa yang digunakan dalam buku
ini mudah dipahami dan
komunikatif. Dengan demikian,
pembaca dapat menikmati cerita
tanpa harus berpikir keras.
C. Selain menarik, kelebihan buku ini juga
dilengkapi dengan gambar yang
mendukung isi cerita sehingga mudah
dimengerti.
D. Kekurangan cerita ini hanya terletak pada
kisahnya yang terlalu singkat sehingga
ceritanya kurang lengkap
E. hanya terletak pada kisahnya yang terlalu
singkat sehingga ceritanya kurang
lengkap
4.10 “Belakangan ini gempa bumi menjadi buah bibir
Mempertunjukkan di kalangan masyarakat Indonesia. Sepanjang
kesan pribadi
terhadap salah satu
sejarah umat manusia, gempa selalu saja
buku ilmiah yang menimbulkan kerugian baik materil ataupun
dibaca dalam korban jiwa. Tidak berlebihan rasanya jika
bentuk teks dikatakan bahwa fenomena gempa bumi adalah
eksplanasi singkat peristiwa yang berdampak secara langsung
kepada makhluk hidup tak terkecuali manusia.
Hal tersebut menjadikan gempa bumi sebagai
salah satu bencana alam yang ditakuti oleh setiap
orang.

51. Jika dilihat dari struktur teks eksplanasi, teks


tersebut adalah bagian dari …

A. Kronologis (urutan peristiwa)


B. Sebab atau akibat
C. Pengenalan obyek
D. Asal-asul peristiwa
E. Kesimpulan

52. Pada teks eksplanasi di atas terdapat kata


yang menjadi penunjuk waktu. Kata tersebut
ialah …
A. belakangan ini
B. menjadikan
C. tidak berlebihan
D. berdampak
E. semua jawaban benar

Anda mungkin juga menyukai