Anda di halaman 1dari 3

Nama : ...........................................................

No. Induk : ...........................................................

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA


KABUPATEN BANTUL
PENILAIAN AKHIR TAHUN SEKOLAH DASAR
TAHUN PELAJARAN 2019/2020
KURIKULUM 2013

Tema 8 : Bumiku Hari, tanggal : Jumat, 3 April 2020


Muatan : PPKn, IPS, SBDP Waktu : 09.30 – 11.00 (90 menit)
Kelas : 6 (enam)

PPKn KD 3.2
1. Sesuatu yang mutlak menjadi milik kita dan penggunaannya bergantung pada kita sendiri
disebut ….
a. hak
b. mandiri
c. integritas
d. kewajiban

2. Salah satu kewajiban seorang pelajar di sekolah adalah ....


a. ikut kerja bakti di masyarakat
b. bersikap acuh tak acuh di sekolah
c. membeli makanan di kantin sekolah
d. menghormati semua guru

3. Kewajiban sebagai anggota keluarga dalam menjaga kebersihan adalah ....


a. saling membantu jika ada yang butuh pertolongan
b. mematikan alat elektronik saat tidak digunakan
c. membuang sampah pada tempat sampah
d. menggunakan air seperlunya

4. Menjalankan jadwal piket kelas dengan baik merupakan contoh melaksanakan kewajiban di
lingkungan ....
a. masyarakat
b. keluarga
c. sekolah
d. negara

5. Kesadaran manusia akan tingkah laku atau perbuatan, baik yang disengaja maupun yang
tidak disengaja disebut ….
a. hak
b. mandiri
c. kewajiban
d. tanggung jawab

6. Hak seorang anak dalam keluarga adalah ….


a. mendapatkan nilai ulangan
b. mendapatkan kasih sayang orang tua
c. mendapatkan penghasilan
d. mendapatkan teman yang baik

7. Jika temanmu tidak melaksanakan kewajiban, sikap yang sebaiknya kamu lakukan adalah ....
8. Ikut menjaga keamanan dan kebersihan lingkungan desa adalah salah satu bentuk
menjalankan kewajiban di lingkungan ….
9. Sebutkan empat kewajiban seorang pelajar!
10. Perhatikan gambar berikut!

Berdasarkan gambar tersebut, sebutkan empat hal yang dapat dilakukan agar hak
masyarakat terpenuhi!

IPS KD 3.1
11. Berdasarkan letak astronomisnya, negara-negara di kawasan Asia Tenggara sebagian besar
berada di daerah beriklim ....
a. tropis
b. subtropis
c. maritim
d. agraris

12. Ao dai adalah pakaian adat dari negara ….


a. Indonesia
b. Malaysia
c. Vietnam
d. Singapura

13. Negara yang dijuluki sebagai Negeri Gajah Putih adalah ….


a. Brunei Darussalam
b. Myanmar
c. Thailand
d. Laos

14. ASEAN didirikan pada tanggal 8 Agustus 1967 di kota ….


15. Sungai terpenting di negara Laos yaitu ….
16. Hasil ternak utama negara Filipina adalah ….
17. Mata uang negara Singapura adalah ….
18. Sebutkan empat negara di kawasan Asia Tenggara yang dilalui Sungai Mekong!
19. Sebutkan negara-negara anggota ASEAN!
20. Sebutkan lima negara pendiri ASEAN beserta tokohnya!

SBDP KD 3.1

21. Kain rentang yang berisi, propaganda, atau berita yang perlu diketahui umum disebut …
a. iklan
b. spanduk
c. brosur
d. embalase

22. Jenis reklame yang ditempatkan langsung pada kemasan produk, berfungsi sebagai daya
tarik, pemberitahuan, informasi tentang produk tersebut disebut ….

23. Perhatikan gambar berikut!


Menurut bentuknya, termasuk jenis reklame apakah gambar tersebut? Jelaskan alasanmu!

SBDP KD 3.2
24. Pencipta lagu “Ambilkan bulan, Bu” adalah ….
a. AT Mahmud
b. Ibu Sud
c. Pak Kasur
d. L. Manik
25. Dua buah nada yang dimainkan secara bersama-sama disebut ....
26. Apa yang dimaksud dengan interval?
27. Jelaskan perbedaan antara interval melodis dan interval harmonis!

SBDP KD 3.3
28. Salah satu contoh tari yang dilakukan berkelompok yaitu ….
a. Tari Pakarena
b. Tari Gatotkaca
c. Tari Gambir Anom
d. Tari Jaipong
29. Tari Gantar merupakan tarian yang berasal dari Provinsi ….
30. Jelaskan alasan penamaan Tari Pakarena Gantarang!

Anda mungkin juga menyukai