Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN MAGELANG

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS TEGALREJO
Jl. Pahlawan No. 196 Telp. (0293) 3148962 Tegalrejo – Magelang 56592
Email : pkmtegalrejokabmgl69@yahoo.com

KEPUTUSAN
KEPALA PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT TEGALREJO
NOMOR. 440.1/001 KEP-E/05.25/2023

TENTANG
MANAJEMEN MUTU TERINTEGRASI DENGAN PUSKESMAS

KEPALA PUSKESMAS TEGALREJO

Menimbang : a. bahwa untuk meningkatkan kerjasama dalam


penyelenggaraan program dan pelayanan kesehatan
di wilayah kerja Puskesmas Kabandungan, maka
dipandang perlu dilakukan pendataan dan pembinaan
dalam bentuk supervisi fasilitatif terhadap jaringan
dan jejaring Puskemas;
b. bahwa untuk melaksanakan maksud tersebut point a,
maka harus dibentuk tim yang bertanggung jawab;
c. bahwa untuk melaksanakan maksud tersebut point b,
perlu ditetapkan
Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Tegalrejo;
Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36
Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5063);
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36
Tahun 2014 tentangTenaga Kesehatan;
3. Peraturan Pemerintah Nomor 46 Tahun 2014 tentang
Sistem Informasi Kesehatan;
4. Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang
Keselamatan Pasien;
5. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 27 Tahun 2017 tentang Pedoman Pencegahan
Dan Pengendalian Infeksi Di Fasilitas Pelayanan
Kesehatan;
6. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 04 Tahun 2019 tentang Standar Teknis
Pelayanan Dasar Pada Standar Pelayanan
Minimal Bidang Kesehatan;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor
43 Tahun 2019, tentang Puskesmas;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Republik
Indonsesia Nomor 30 Tahun
2020 tentang Organisasi dan Tata Kerja Unit
Pelayanan Kesehatan
9. Peraturan Menteri Kese hatan Republik Indonesia
Nomor 14 Tahun 2021, tentang Standar Kegiatan
Usaha dan Produk pada Penyelenggaraan Perizinan
Bersusaha Berbasis Risiko SektorKesehatan;
10.Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 34 Tahun 2022, tentang Akreditasi Pusat
Kesehatan Masyarakat, Klinik, Laboratorium
Kesehatan, Unit Transfusi Darah, Tempat Praktik
Mandiri Dokter dan Tempat Praktik Mandiri Dokter
Gigi;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : MANAJEMEN MUTU TERINTEGRASI DENGAN SOTK


PUSKESMAS

Kesatu : Tim manajemen mutu telah terintegrasi dengan Struktur


Organisasi dan Tata Laksana Kerja di Puskesmas
sebagaimana tercantum dalam lampiran merupakan
bagian yang tidak terpisahkan dari surat keputusanini.
Kedua : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan
dengan ketentuan apabila dikemudian hari terdapat
kekeliruan akan diadakan
perbaikan/perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Tegalrejo
Pada tanggal : 02 Januari 2023

KEPALA PUSKESMAS TEGALREJO

dr. RIA IRAWATI


Pembina
NIP. 19710118 201001 2 001
LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS
NOMOR : NOMOR : 440/171/ SK / UPTD
Puskesmas TENTANG : MANAJEMEN MUTU
TERINTEGRASI DENGAN SOTK PUSKESMAS

A. SUSUNAN KEPENGURUSAN TIM MANAJEMEN MUTU

Penanggung : dr. Ria Irawati


jawab
Ketua : Rita Yuniati, S.ST., M.Keb
Sekretaris : Yudhita Monawati, Amd Kep
Emy Yuliyati, AM.Keb
Anggota
a. dr. Andanu Pragoto Ersa
b. A.D Candrawati., A.Md Keb
c. Eko Purwanto, Amd.Kep
d. Sri Winasih, S.ST
e. Dwi Armadhani, Amd Keb
f. Sri Hastuti Ekowati, Amd Keb
g. Siti Zulaikhah, Amd Keb
h. Reni Zanita, Amd Farm

B. URAIAN TUGAS KETUA TIM MANAJEMEN MUTU

Tugas Pokok : Melaksanakan kegiatan peningkatan mutu sesuai

Standar Fungsi: Melakukan penjaminan mutu proses dan hasil

Uraian tugas :

a. Menyusun kebijakan dan strategi manajemen mutu


b. Menyusun Program Indikator Mutu
c. Melakukan koordinasi dengan tim terkait
dalam pelayanan program peningkatan mutu
d. Memantau pelaksanaan seluruh program peningkatan
mutu
e. Mengevaluasi pelaksanaan seluruh program peningkatan
mutu
f. Mensosialisasikan hasil pencapaian program
peningkatan mutu
g. Melaksanakan kegiatan Rapat Tinjauan Manajemen
h. Memfasilitasi tindak lanjut hasil rekomendasi
i. Melakukan koordinasi tentang program
safety dengan tim terkait dalam pembuatan
RCA dan FMEA
j. Memfasilitasi kegiatan terkait
penyelenggaraan pengembangan, inovasi dan
kendali mutu
C. URAIAN TUGAS ANGGOTA MANAJEMEN MUTU
Tugas Pokok :

Membantu Ketua Tim dalam merumuskan, melaksanakan dan


mengkoordinasikan kegiatan peningkatan mutu sesuai standar manajemen
mutu.

Fungsi :

a. Menyusun dan mengembangkan dokumen.


b. Mengelola dan memelihara dokumen/rekaman.
c. Melakukan penjaminan mutu proses dan hasil.
d. Membantu kepala puskesmas dalam pengendalikan proses

Pelayanan kesehatan Uraian tugas :

a. Menyusun program kerja tahunan.


b. Melaksanakan pembinaan dan koordinasi
penyusunan dokumen sistemmanajemen mutu.
c. Melakukan koordinasi penyusunan dokumen sistem
manajemen mutu.
d. Mengkoordinasi pemeliharaan dokumen / rekaman
e. Melaksanakan dan mengkoordinasikan administrasi
sistem manajemen mutu
f. Mengkoordinasikan pelaksanaan audit internal / eksternal
g. Melaporkan hasil pelaksanaan audit
h. Mengkoordinir kegiatan tinjauan manajemen.

D. URAIAN TUGAS SEKRETARIS MANAJEMEN MUTU

Tugas Pokok :

Membantu Ketua Tim dalam melaksanakan kegiatan peningkatan mutu sesuai


standar

Fungsi : Melaksanakan kegiatan pengelolaan dokumen mutu

Uraian tugas :

a. Membantu Ketua Tim Mutu dalam berkoordinasi denga tim terkait


b. Menyiapkan dan membuat dokumen yang diperlukan
dalam kegiatan mutu dankinerja Puskesmas
c. Membantu dokumen kontrol dalam mengelola dokumen
di Puskesmas

Anda mungkin juga menyukai