Anda di halaman 1dari 2

GAMBARAN UMUM

1. Program Sertifikat Halal Gratis (SEHATI) merupakan program prioritas dari BPJPH
Kemenag RI
2. Program SEHATI akan berakhir sampai 17 Oktober 2024. Setelah itu semua UMKM
di Indonesia wajib memiliki SH. Bagi Pelaku Usaha (PU) yang tidak memiki SH akan
dikenai denda sesuai ketentuan UU
3. Target tahun 2023 1 juta SH se-Indonesia, data per Agustus 2023 baru sekitar 500
ribu SH yang dikeluarkan
4. Lembaga Pendamping Halal (LPH) yang menjadi payung kita bernama ROBBANI,
kantor pusatnya di Medan Sumatera Utara.

SOP TIM PUSAT


1. Tim Manajemen Pusat sementara terdiri dari 5 orang. Terdiri dari Koordinator Utama,
Admin, Koordinator Zonasi
2. Koordinator Utama bertanggungjawab mengawal semua pergerakan tim
3. Admin bertanggungjawab mengontrol semua sirkulasi administrasi dan keuangan
4. Koordinator Zonasi bertanggungjawab mengawal koordinator provinsi berdasarkan
zonasi
- Banten, DKI Jakarta :
- Jawa, Bali, Nusa Tenggara : Syaiful Rohman
- Kalimantan : Habibi
- Sulawesi : Sulkifli Aziz
5. Pembagian Wilayah
- Prov. Banten : 8 Kabupaten/Kota
- Prov. DKI Jakarta : 5 Kota
- Prov. Jawa Barat : 27 Kabupaten/Kota
- Prov. Jawa Tengah : 25 Kabupaten/Kota
- Prov. Jawa Timur : 38 Kabupaten/Kota
- Prov. DI Yogyakarta : 5 Kabupaten/Kota
- Prov. Bali : 9 Kabupaten/Kota
- Prov. NTB : 10 Kabupaten/Kota
- Prov. NTT : 22 Kabupaten/Kota
- Prov. Kalimantan Barat : 14 Kabupaten/Kota
- Prov. Kalimantan Timur : 10 Kabupaten/Kota
- Prov. Kalimantan Selatan : 13 Kabupaten/Kota
- Prov. Kalimantan Utara : 5 Kabupaten/Kota
- Prov. Kalimantan Tengah : 14 Kabupaten/Kota
- Prov. Sulawesi Selatan : 24 Kabupaten/Kota
- Prov. Sulawesi Tenggara : 17 Kabupaten/Kota
- Prov. Sulawesi Barat : 6 Kabupaten/Kota
- Prov. Sulawesi Utara : 15 Kabupaten/Kota
- Prov. Sulawesi Tengah : 13 Kabupaten/Kota
- Prov. Gorontalo : 6 Kabupaten/Kota
6. Insentif yang diterima berdasarkan jumlah SH yang keluar, setiap SH dihargai 5.000.
Totalnya dibagi berlima.
7. Rapat Evaluasi tiap minggu sekali via zoom
8. Untuk sementara IT ikut ROBBANI

SOP KOORDINATOR PROVINSI


1. Punya orang/pasukan di semua Kabupaten/Kota
2. Insentif yang diterima berdasarkan jumlah SH yang keluar, setiap SH dihargai 5.000,-
3. Membuat WA Group Provinsi yang berisi pasukan kabupaten/kota

SOP TIM KABUPATEN/KOTA


1. Sanggup mendapatkan minimal 5 UMKM yang bersedia didaftarkan SH tiap harinya,
atau minimal 150 UMKM setiap bulannya.
2. Setiap SH yang keluar dihargai 20.000,-
3. Insentif dicairkan berdasarkan akumulasi SH yang keluar, tiap bulan sekali.
4. Domisili di Kabupaten/Kota setempat
5. Setiap pasukan akan diberi SK Resmi dan ID dari ROBBANI

TIMELINE
1. Pembentukan Tim Manajemen Pusat
2. Finalisasi SOP Pusat, Provinsi, Kabupaten
3. Pembekalan oleh Komandan ROBBANI (Mas Agung) via Zoom
4. Pembentukan Koordinator Provinsi
5. Pembekalan Koordinator Provinsi via Zoom
6. Pembentukan Koordinator Kabupaten
7. Pembekalan Koordinator Kabupaten oleh Koordinator Provinsi via Zoom
8. Penyiapan Administrasi Lapangan
9. Eksekusi

Anda mungkin juga menyukai