Anda di halaman 1dari 3

PEMBINAAN PENYEHAT TRADISIONAL

Nomor : 068/60.1.3 /UKP/11.05.1/I/2023


SOP No.Revisi : 2
Tgl.Berlaku : 2 Januari 2023
Halaman : 1–3

UPTD PUSKESMAS dr. TRIAS FARIDA SUKOWATI


WERGU WETAN NIP. 197811192009042002

1. Pengertian Pembinaan Penyehat Tradisional adalah kegiatan


pembinaan kepada penyehat tradisional (Hattra) untuk
meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan penyehat
tradisional dalam memberikan pelayanan kepada
masyarakat.

2. Tujuan Meningkatkan pelayanan pengobatan tradisional kepada


masyarakat agar lebih bermutu sehingga terhindar dari
hal yang tidak diinginkan.

3. Kebijakan

4. Referensi a. Peraturan Pemerintah Nomor 103 Tahun 2015


tentang Pelayanan Kesehatan Tradisional
b. Peraturan Menteri KesehatanNomor 61 Tahun 2016
tentang Pelayanan Kesehatan Tradisional Empiris.
5. Langkah – langkah 1. Petugas menyiapkan blangko pembinaan penyehat
tradisional
2. Petugas melakukan kunjungan ke penyehat
tradisional.
3. Petugas melakukan wawancara kepada penyehat
tradisional meliputi nama, alamat, jenis hattra,
media pengobatan dll.
4. Petugas memberikan penyuluhan.
5. Petugas memberikan saran perbaikan bila
diperlukan.
6. Petugas melakukan pencatatan hasil pembinaan
yang telah dilakukan.
7. Petugas membuat laporan kegiatan.
6. Diagram alir
Petugas melakukan kunjungan ke
Petugas menyiapkan blanko
pembinaan penyehat tradisional penyehat tradisional

Petugas memberikan penyuluhan


Petugas memberikan penyuluhan. Petugas melakukan wawancara kepada
penyehat tradisional meliputi nama,
alamat, jenis hattra, media pengobatan,
dll

Petugas memberikan saran perbaikan


Petugas melakukan pencatatan hasil
bila diperlukan.
pembinaan yang telah dilakukan

Petugas membuat laporan kegiatan

7. Unit terkait Kantor kepala Desa setempat

8. Dokumen terkait a. Blangko pembinaan penyehat tradisional


b. Laporan hasil pembinaan
9. Rekaman Historis Perubahan

No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai


Diberlakukan
1 Jenis dan ukuran Jenis huruf untuk
huruf berubah judul Tahoma dan 2 Februari 2021
untuk isi bookman
old style.
Ukuran hurufnya 12
Perubahan UPT Berdasarkan 2 Februari 2021
2 menjadi UPTD Peraturan Bupati
Kudus Nomor 70
tahun 2020 tentang
perubahan UPT
menjadi UPTD
3 Perubahan nama Perubahan nama dan 3 Oktober 2022
kepala Puskesmas NIP Kepala
Puskesmas

Anda mungkin juga menyukai