Anda di halaman 1dari 4

KARAKTERISTIK PSIKOLOGIS ANAK

SEBAGAI PESERTA DIDIK

DOSEN PENGAMPU : I GDE SURYAWAN, S.Pd., M.Pd.

NOMOR : 01

NAMA : IDA AYU PUTU PUTRI SARASWATI DEWI

NIM :2111041003

KELAS :C

KAMPUS : DENPASAR

JURUSAN : PENDIDIKAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI

FAKULTAS DHARMA ACARYA

UHN I GUSTI BAGUS SUGRIWA DENPASAR

TA. 2021/2022
KATA PENGANTAR

Om Swastyastu.

Puji syukur atas kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, berkat rahmat serta karunia-Nya sehingga
makalah dengan berjudul “KARAKTERISTIK PSIKOLOGIS ANAK SEBAGAI
PESERTA DIDIK” dapat selesai.

Makalah ini dibuat dengan tujuan memenuhi tugas Tengah Semester II. Selain itu,
penyusunan makalah ini bertujuan menambah wawasan kepada pembaca tentang
karakteristik psikologis anak-anak.

Penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada Bapak I Gde Suryawan, S.Pd.,M.Pd.,
selaku guru mata kuliah Psikologi Pendidikan. Berkat tugas yang diberikan ini, dapat
menambah wawasan penulis berkaitan dengan topik yang diberikan. Penulis juga
mengucapkan terima kasih yang sebesarnya kepada semua pihak yang membantu dalam
proses penyusunan makalah ini.

Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan dan penulisan masih melakukan banyak
kesalahan. Oleh karena itu penulis memohon maaf atas kesalahan dan ketaksempurnaan yang
pembaca temukan dalam makalah ini. Penulis juga mengharap adanya kritik serta saran dari
pembaca apabila menemukan kesalahan dalam makalah ini.

Om Santih Santih Santih Om.

Denpasar, 4 April 2022

Ida Ayu Putu Putri Saraswati Dewi


DAFTAR ISI
BAB I

(PEMBAHASAN)

1.1. LATAR BELAKANG


Anak berkebutuhan khusus dulu disebut sebagai anak luar biasa, didefinisikan anak yang
memerlukan pendidikan layanan khusus untuk mengembangkan potensi kemanusiaan
mereka secara sempurna. Dalam dunia pendidikan, anak berkebutuhan khusus merupakan
sebutan bagi anak yang memilki kekurangan, yang tidak dialami oleh anak pada
umumnya. Anak berkebutuhan khusus adalah anak dengan karakteristik khusus yang
berbeda dengan anak pada umumnya tanpa selalu menunjukkan pada ketidak mampuan
mental, emosi, atau fisik. Ada beberapa pendapat mengenai definisi anak berkebutuhan
khusus, antara lain :
- Menurut Depdiknas anak berkebutuhan khusus (ABK) secara umum adalah anak yang
mengalami kelainan atau penyimpangan seperti kelaianan pada fisik, mental, sosial,
emosional dalam proses pertumbuhan dengan anak-anak lain yang sebaya sehingga
memerlukan pelayanan yang khusus.
- Menurut Aqila Smart, bahwa anak berkebutuhan khusus adalah anak dengan
karakteristik khusus yang berbeda dengan anak pada umumnya.
- Menurut Effendi, Anak berkebutuhan khusus (children with special needs) adalah
anak dengan karakteristik khusus yang berbeda dengan anak pada umumnya tanpa
selalu menunjukkan pada ketidak mampuan mental, emosi atau fisik.
- Kirk menerangkan bahwa, anak berkebutuhan khusus (ABK) pada awalnya lebih
dikenal dengan istilah cacat, anak luar biasa. Anak luar biasa didefinisikan sebagai
anak yang menyimpang dari kriteria normal secara signifikan, baik dari aspek fisik,
psikis, emosi, dan sosial.

1.2. RUMUSAN MASALAH


1. Bagaimana karakteristik dan Perkembangan ABK?
2.

Anda mungkin juga menyukai