Anda di halaman 1dari 2

JUMPA BAKTI GEMBIRA PMR IX

PMI PROVINSI JAWA TIMUR TAHUN 2019


YOUTH STATION PMR

PMR TINGKAT : WIRA


BIDANG : PERTOLONGAN PERTAMA

PETUNJUK UMUM :
1. Jawablah Pertanyaan dibawah ini dengan benar pada lembar jawaban yang telah disediakan
2. Arsirlah jawaban anda sehitam mungkin dengan menggunakan pensil 2B
3. Pastikan identitas diri telah di isi pada kolom yang disediakan

1. Yang disebut sebagai penolong pertama 7. Tanda yang perlu ditemukan saat
adalah ... pemeriksaan fisik adalah ...
a. Penolong yang ada di tempat kejadian a. Perubahan, Luka, Nadi, Bengkak
b. Penolong yang pertama kali tiba di b. Perubahan, Luka, Nyeri, Bentuk
tempat kejadian dan memiliki c. Perubahan, Luka, Nyeri, Bengkok
kemampuan dan terlatih dalam d. Perubahan, Luka, Nyeri, Bengkak
penanganan medis dasar/kedaruratan 8. Di bawah ini yang tidak termasuk luka
c. Orang yang memberikan pertolongan tertutup adalah ...
saat kejadian a. Memar c. Benjol
d. Orang yang ada pada saat kejadian b. Amputasi d. Remuk
berlangsung dan memberikan 9. Fungsi pembalut luka adalah sebagai
pertolongan medis dasar berikut, kecuali ...
2. Berikut yang bukan merupakan tujuan dari a. Penekan untuk menghentikan
pertolongan pertama adalah ... perdarahan
a. Menyelamatkan jiwa korban b. Menjadi penopang bagian tubuh yang
b. Menolong korban secara cepat cidera
c. Mencegah cacat c. Mencegah kuman masuk ke dalam luka
d. Memberikan rasa nyaman d. Mempertahankan penutup luka pada
3. Jika korban tidak sadar, maka pemeriksaan tempatnya
nadi dilakukan pada bagian ... 10. Berikut yang bukan merupakan pedoman
a. Femoralis c. Carotis dalam pembalutan luka adalah ...
b. Brakialis d. Radial a. Pembalut luka harus meliputi seluruh
4. Ilmu yang mempelajari tentang fungsi dari permukaan luka
alat atau jaringan tubuh disebut ... b. Jangan membalut terlalu kencang dan
a. Anatomi c. Ilmu Urai terlalu longgar
b. Biologi d. Ilmu faal c. Khusus pada anggota gerak
5. Batang tubuh terdiri atas ... pembalutan dilakukan dari bawah ke
a. Dada, perut, punggung, panggul atas
b. Dada, perut, sendi panggul, punggung d. Jangan biarkan ujung sisa pembalut
c. Dada, perut, pinggang, panggul terurai
d. Dada, perut, sendi panggul, pinggang 11. Hal yang harus dilakukan saat menangani
6. Nomor telepon penting yang harus dicatat memar, kecuali ...
untuk keadaan darurat adalah sebagai a. Beri kompres dingin pada memar
berikut, kecuali ... b. Tekan memar dengan menggunakan
a. Rumah sakit c. Polisi kompres dingin
b. Kerabat d. Pemadam kebakaran c. Lakukan penutupan dan pembalutan
pada memar

1
JUMPA BAKTI GEMBIRA PMR IX
PMI PROVINSI JAWA TIMUR TAHUN 2019
YOUTH STATION PMR

d. Tinggikan lebih tinggi dari jantung 20. Yang tidak termasuk prinsip dasar
apabila terjadi pada alat gerak pemindahan korban adalah ...
12. Rusaknya jaringan lunak baik di dalam a. Dilakukan jika perlu
maupun di luar tubuh disebut ... b. Kondisi fisik penolong harus baik dan
a. Memar c. Lebam terlatih
b. Bengkak d. Luka c. Melakukan sesuai dengan cara yang
13. Yang bukan merupakan tujuan pembidaian benar
adalah ... d. Dilakukan dengan cepat
a. Mengurangi rasa nyeri 21. Yang harus dihindari untuk digunakan
b. Memberikan rasa nyaman dalam pengangkatan penderita adalah ...
c. Mempercepat proses penyembuhan a. Otot punggung
d. Mencegah pergerakan dari ujung b. Otot tungkai
tulang yang patah c. Panggul
14. Ciri khusus patah tulang terbuka adalah ... d. Otot perut
a. Ujung tulang terlihat 22. Pemindahan yang dilakukan bila ada
b. Terdengar suara berderik bahaya yang mengancam bagi korban dan
c. Memar di daerah yang patah penolong disebut ...
d. Bengkak di daerah yang patah a. Pemindahan biasa
15. Penanganan luka bakar yang salah adalah b. Pemindahan darurat
a. Mengaliri daerah yang luka c. Pemindahan cepat
menggunakan air biasa d. Pemindahan mendadak
b. Melepaskan perhiasan 23. Penyebab pingsan adalah di dibawah ini,
c. Menutup luka bakar menggunakan kasa kecuali ...
steril a. Peredaran darah ke otak berkurang
d. Memecahkan gelembung b. Kelelahan
16. Diego mengalami luka bakar yang parah c. Kepanasan
hingga ke dalam tulangnya akibat terkena d. Kekurangan makanan
bom. Diego mengalami luka bakar derajat 24. Berikut yang merupakan tanda pingsan
a. Satu c. Tiga adalah ...
b. Dua d. Tinggi a. Denyut nadi lambat
17. Penyebab luka bakar bahan kimia adalah b. Lemas
a. Soda api dan air aki c. Perasaan mau jatuh
b. Alat terapi dan nuklir d. Menguap
c. Air aki dan bahan radiokatif 25. Penanganan pingsan yang salah adalah ...
d. Soda api dan bahan radioaktif a. Meninggikan tungkai korban
18. Benda yang paling tepat digunakan untuk b. Melonggarkan pakaian
menangani luka bakar adalah ... c. Memberikan bau-bauan
a. Odol c. Mentega d. Menstabilkan posisi
b. Air biasa d. Air Es
19. Cara pemindahan darurat adalah sebagai
berikut, kecuali ...
a. Tarikan bahu
b. Tarikan lengan
c. Tarikan baju
d. Tarikan siku
2

Anda mungkin juga menyukai