Anda di halaman 1dari 5

Tata tertib per kelas

1. Menjaga kebersihan kelas


2. Menjaga kerukunan di dalam kelas
3. Menjaga kebersihan kelas
4. Belajar dengan sungguh-sungguh dan disiplin waktu
5. memperhatikan dan menghormati guru saat pelajaran
1. Siswa masuk ke dalam ruang UKS dengan seijin Pembina UKS/ Guru Piket
2. Ketentuan siswa yang mendapatkan ijin masuk ruangan UKS:
- Siswa dalam kondisi sakit untuk mendapatkan perawatan
- Siswa membutuhkan istirahat untuk memulihkan kondisinya
- Siswa membutuhkan mengukur tinggi dan berat badan sebagai bentuk layanan
kesehatan
3. Siswa masuk ruangan UKS tanpa menggunakan alas kaki
4. Penggunaan peralatan dan obat UKS dengan seijin Pembina UKS / Guru piket
5. Mengembalikan peralatan dan obat-obatan pada tempatnya setelah digunakan
6. Merapikan Bed UKS setelah digunakan
7. Menjaga ketenangan di dalam ruangan UKS
8. Hanya pasien atau siswa yang sakit yang diperkenankan makan dan minum di ruang UKS
9. Menjaga kebersihan dan kerapihan UKS
10. Menggunakan peralatan UKS ke luar ruangan dengan seijin Pembina UKS/ Guru Piket
TATA TERTIB DI DALAM PERPUSTAKAAN

1. Berpakaian bersih dan rapih


2. Mengisi buku pengunjung
3. Makan dan minum di dalam ruangan perpustakaan dengan seijin Petugas Perpustakaan
4. Menjaga ketenangan di dalam ruangan perpustakaan
5. Membuang sampah di tempat sampah yang telah di sediakan

KETENTUAN PEMINJAMAN BUKU

1. Penggunaan Kartu anggota perpustakaan digunakan hanya untuk diri sendiri


2. Jumlah buku yang dipinjam maksimal 2
3. Kepala Sekolah, Guru, Tenaga Kependidikan dan Siswa boleh meminjam buku di
Perpustakaan SDN Gedongan 1
4. Jangka waktu peminjaman hanya tiga hari dan dapat diperpanjang kembali dengan
melaporkan ke Petugas Perpustakaan
5. Melapor ke Petugas Perpustakaan jika kehilangan kartu anggota atau masa berlaku kartu
anggota telah habis
POINT PELANGGARAN

1. Mengembalikan buku melampaui batas waktu :5 Point


2. Pengunjung melanggar peraturan perpustakaan :5 Point
3. Menghilangkan sebagian atau seluruh bagian buku yang dipinjam : 10 Point

Anda mungkin juga menyukai