Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN c.

Ketuhanan, persatuan, kemanusiaan, kerakyatan, keadilan


DINAS PENDIDIKAN KEPEMUDAAN DAN OLAH RAGA d. Ketuhanan, keadilan, persatuan, kemanusiaan, kerakyatan
SEKOLAH DASAR NEGERI 3 WONOREJO
3. Nilai-nilai Pancasila memiliki keterkaitan satu sama lain. Semua
ASESMEN AKHIR SEMESTER SEKOLAH DASAR Tindakan Masyarakat yang sesuai dengan nilai-nilai pada sila Pancasila
TAHUN AJARAN 2023/ 2024 berdasarkan pada nilai Ketuhanan. Hal ini terjadi karena Tindakan
Muatan Pelajaran : PPKN tersebut dilakukan atas dasar . . . .
Kelas : V (LIMA) a. Ketakwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa
Hari / Tanggal : b. Rasa kemanusiaan Masyarakat yang tinggi
Waktu : 60 menit c. Keinginan untuk menjunjung tinggi persatuan dan kesatuan
PETUNJUK UMUM : d. Keyakinan bahwa rakyat memegang kekuasaan tertinggi di Indonesia
1. Tulislah nama dan nomormu di sudut kanan atas !
2. Bacalah setiap soal dengan seksama ! 4. Sebagai pandangan bangsa, semua perilaku kita harus mencerminkan
3. Kerjakan lebih dahulu soal – soal yang kamu anggap paling mudah! nilai-nilai luhur Pancasila. Perilaku yang mencerminkan nilai
4. Telitilah kembali jawabanmu sebelum di serahkan kepada Bapak/ Ibu kemanusiaan adalah ….
Guru ! a. Menghargai hasil karya orang lain
b. Menyelesaikan masalah Bersama dengan cara musyawarah
KD 3.2 c. Membantu orang lain yang sedang kesulitan secara sukarela
I. Berilah tanda silang (x) pada huruf A, B, C, atau D di depan jawaban d. Menunjukkan sikap toleran kepada teman yang berbeda agama
yang paling tepat!
1. Pancasila merupakan sumber dari segala sumber hukum di Indonesia, 5. Pancasila menjadi pandangan hidup bangsa Indonesia. Fungsi dari
makna dari pernyataan tersebut adalah .... Pancasila sebagai pandangan hidup yang tercermin pada sila keempat
a. Segala aturan tertulis dan tidak tertulis di Indonesia harus berpedoman adalah....
pada Pancasila a. Membela kebenaran dan keadilan
b. Jati diri bangsa Indonesia yang unik dan berbeda dengan bangsa lain b. Menghormati orang lain yang berbeda agama
dijelaskan dalam Pancasila c. Mengutamakan kepentingan diri sendiri daripada kepentingan orang
c. Dasar yang menjadi landasan utama dalam kehidupan bernegara di banyak
Indonesia tercantum dalam Pancasila d. Membiasakan diri bermusyawarah untuk menyelesaikan masalah
d. Pancasila merupakan cara pandang, pedoman, dan arahan bagi bangsa
Indonesia untuk menetukan hidupnya 6. Kakak dan adik memelihara kelinci. Setiap hari, mereka bergantian
memberikan makanan dan membersihkan kendang kelinci. Adik memberi
2. Nilai dasar dari sila-sila Pancasila secara berurutan yaitu …. makan pada pagi hari, kakak memberi makan pada sore hari. Tindakan
a. Ketuhanan, keadilan, kerakyatan, persatuan, kemanusiaan yang mereka lakukan sesuai dengan nilai Pancasila yaitu sila ….
b. Ketuhanan, kemanusiaan, persatuan, kerakyatan, keadilan a. Ke -1, karena mereka masih ingin membeli kelinci lain di pasar hewan
b. Ke – 2, karena mereka diminta ibu memberikan makanan setiap hari 10. Norma kesusilaan bersumber dari hati Nurani setiap ornng. Norma
c. Ke – 3, karena mereka bekerja sama merawat hewan peliharaan kesusilaan mendorong kita untuk membedakan antara yang baik dan yang
dengan baik buruk. Contoh sikap yang sesuai dengan noma kesusilaan adalah….
d. Ke – 4, karena mereka ingin ayah dan ibu memuji Tindakan mereka a. Memakai pakaian mencilik agar dilihat orang lain walaupun tidak
sesuai tempatnya
7. Saat jam istirahat, kamu dan temanmu ingin makan bekal Bersama, b. Meminta maaf setelah berbuat salah
temanmu baru menyadari bahwa bekalnya tertinggal di rumah. c. Mengambil mainan teman dengan sembunyi-sembunyi
Tindakanmu sebaiknya…. d. Menyembunyikan barang milik treman karena iseng
a. Berbagi bekal dengan temanmu
b. Pura-pura tidak mengetahui hal tersebut 11. Saat menonton pertunjukkan tari, salah satu penari mengajakmu menari.
c. Mencari teman lain untuk memakan bekal bersama Tindakanmu adalah . . . .
d. Menegur temanmu, agar tidak lupa membawa bekal a. Ikut menari sebentar besama penari
b. Meninggalkan tempat itu dengan buru-buru
8. Perhaatikan gambar berikut ! c. Menegur penari yang mengajak menari
d. Menolak ikut menari karena tidak suka

12. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut !


1) Rukun dengan teman-teman
2) Disuai oleh Masyarakat sekitar
3) Mendapat nilai tinggi
4) Meringankan pekerjaan petugas kepolisian
Nilai luhur Pancasila yang tercermin dari kegiatan tersebut adalah….
Manfaat melaksanakan norma kesopanan ditunjukkan oleh nomor ….
a. Toleran terhadap tetangga yang berbeda agama
a. 1) dan 2) c. 2) dan 4)
b. Tolong menolong dengan orang yang membutuhkan
b. 1) dan 3) d. 3) dan 4)
c. Gotong royonng untuk mempererat persatuan dan kesatuan
13. Sol salah satu sepatu Dika lepas di sekolah. Dika meminta ibu untuk
d. Salng merhargai dan menghormati orang lain
membelikan sepatu baru. Namun, ayah dan ibu Dika belum memiliki
cukup uang. Ibu menyarankan agar Dika memperbaiki sepatu saja,
9. Norma agama bersal dari Tuhan. Norma agama beiri ajaran suatu agama.
Tindakan yang seharusnya dilakukan Dika adalah . . . .
Norma agama harus ditaati oleh ….
a. Memaksa ibu untuk membeli sepatu baru
a. Setiap pemuka agama
b. Menangis agar dibelikan sepatu baru
b. Seluruh orang di dunia
c. Memperbaiki sepat uke tukang sol
c. Semua umat beragama tersebut
d. Tidak masuk sekolah karen malu
d. Umat agama tersebut dan umat agama lain
14. Perhatikan gambar beikut ! 17. Penyebab terjadinya keragaman budaya di Indonesia adalah …
a. kondisi alam indonesia
b. kemudahan akses setiap wilayah Indonesia
c. persaingan antar daerah
d. perbedaan kebiasaan dan cara hidup masyarakat
18. Bangsa Indonesia merupakan bangsa yang memiliki keberagaman yang
tidak dimiliki oleh bangsa lain. Menjaga persatuan dan kesatuan bangsa
Indonesia menjadi tanggung jawab…
a. pemerintah Indonesia
b. aparat keamanan
c. rakyat Indonesia
d.Presiden dan Wakil Presiden
19. Bahasa daerah digunakan oleh sekelompok Masyarakat suatu daerah.
Hak yang dimiliki siswa di tempat tersebut adalah…. Kegunaan Bahasa daerah bagi Masyarakat adalah…
a. Meminjam buku yang digemari a. Menarik simpati dari Masyarakat daerah lain
b. Mengobrol dengan suara nyaring b. Pemersatu bangsa Indonesia dengan bangsa lain
c. Membawa makanan dan minuman c. Alat transaksi untuk kegiatan sehari-hari
d. Membawa pulang buku tanpa ijin d. Alat komunikasi Masyarakat dengan pergaulan sehari-hari
15. Setiap warga Masyarakat memiliki kewajiban yang sama. Contoh
pelaksanaan kewajiban warga dalam menjaga kerukunan adalah … 20. Akibat jika tidak melakukan persatuan dan kesatuan maka akan ….
a. mengajak tetangga yang berbeda agama untuk ikut beribadah a. semakin kuat keamanan dan ketahanan nasional
b. menjenguk tetangga yang sakit walaupun berbeda agama b. terjadi perpecahan dan perselisihan
c. melarang tetangga melaksanakan ibadah c. tercapai kedamaian di masyarakat
d. menjauhi tetangga yang berbeda agama d. tercipta kehidupan berbangsa yang aman

16. Indonesia memiliki keragaman suku bangsa, budaya, dan agama. Sikap II. Isilah titik-titik pada soalisi berikut dengan jawaban yang tepat!
kita terhadap keragaman tersebut sebaiknya….
a. menjauhi teman dari suku lain
21. Bahasa merupakan salah satu faktor pemersatu bangsa Indonesia. Bahasa
b. merendahkan budaya dari daerah lain
Pemersatu Bangsa Indonesia adalah….
c. merasa malu dengan keragaman tradisi sendiri 22. Persatuan dan kebersamaan dalam keberagaman suku bangsa di Indonesia
d. mensykuri dan bangga terhadap keragaman yang dimiliki bangsa tercermin dalam semboyan …
Indonesia 23. Petugas kebersihan sekolah sedang menyapu halaman kelas. Kita
sebaiknya berjalan sambal mengucapkan kata ….
24. Mendapatkan makanan sehat merupakan contoh hak anak di ….
25. Norma kesusilaan berasal dari hati Nurani. Hati Nurani kita dapat
membedakan antar perbuatan baik dan ….
26. Norma agama bersumber dari….
27. Masyarakat asli yang sudah tinggal dan menetap secara turun temurun di
suatu wilayah disebut….
28. Toleransi ditunjukkan dengan memberi kesempatan kepada teman yang
berbeda …… untuk menjalankan ibadahnya.
29. Memilih-milih teman saat bergaul menunjukkan sikap yang ….
30. Memakai helm saat berkendara adalah contoh kewajiban di lingkungan
….
III.Jawablah pertanyaan berikut dengan jawaban yang singkat dan jelas!

31. Sebutkan 3 contoh hak anak di rumah?

32. Sebutkan 3 contoh norma agama dalam kehidupan sehari-hari!

33. Mengapa di Indonesia terdapat banyak keragaman?

34. Sebutkan 3 contoh keragaman yang ada di Indonesia!

35. Apa saja yang diperoleh oleh bangsa Indonesia berkat adanya keragaman
budaya?

Anda mungkin juga menyukai