Anda di halaman 1dari 20

PERENCANAAN

PEMBANGUNAN DESA

EDY PRAYITNO
Bocah Ndeso
PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA

Proses Tahapan kegiatan yang diselenggarakan oleh


Pemerintah Desa dengan melibatkan Badan
Permusyawaratan Desa dan Unsur Masyarakat secara
partisipatif guna pemanfaatan dan pengalokasian sumber
daya desa dalam rangka mencapaitujuan pembangunan desa
rumus tiga3tiga3

#reminder
SIKLUS PPD
RPJM Desa
❑ RPJMDesa merupakan rumah besar
perencanaan desa

❑ Dimulai dengan PKD/PG melalui MusDus

❑ Ruang utama untuk mewadahi partisipasi


masyarakat

❑ Ditetapkan melalui Peraturan Desa


dibentuk oleh Kepala Desa paling lambat bulan
Juli tahun berjalan, ditetapkan dengan SK Kades

Pembahasan dan pengesahan


dokumen RKP Desa dengan penetapan
melalui Peraturan Desa
1. Pencermatan Pagu Indikatif Desa (rencana
DD, ADD, BHP, BHR, Bantuan Keuangan
(Provinsi/Kabupaten)
2. Penyelarasan program/kegiatan yang masuk
ke desa

Membahas, menyepakati dan menetapkan


prioritas program/ kegiatan baik yang akan Mencermati skala prioritas pada dokumen RPJM
didanai oleh APBDesa (matrik RKPDesa Desa sebagai bahan untuk menyusun Rancangan
2022) maupun APBD Kab/Provinsi RKP Desa
(matrik DU RKP Desa 2023)

1. Rancangan RKP Desa dan DU RKP Desa disusun dengan


memperhatikan hasil Musyawarah PPD (oleh BPD), hasil kegiatan
pencermatan point 02 dan 03
2. Rancangan RKP Desa dilengkapi dengan Desain dan RAB
Permendesa 21/2020

Permendagri 114/2014
Musdes PPD
Juni
 Diselenggarakan oleh BPD, paling lambat akhir
bulan Juni

 Hasil Musdes ini dijadikan pedoman bagi


Pemerintah Desa dalam menyusun RKP Desa dan
DU RKP Desa

 Agenda Musdes: 1) mencermati ulang dokumen


RPJM Desa, 2) menyepakati hasil pencermatan
dokumen RPJM Desa, 3) membentuk Tim Verifikasi
sesuai dengan jenis kegiatan dan keahlian
PENYUSUNAN
APBDES
Terima Kasih
#BocahNdeso

EDY PRAYITNO
Tenaga Ahli Pemberdayaan Masyarakat (TAPM) pada Program
Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat Desa (P3MD)
Kementerian Desa PDTT di Kabupaten Bojonegoro

Ketua Yayasan Insan Cita Mulia Bojonegoro


Majelis Daerah KAHMI Bojonegoro

designed by: PakTuwi

Anda mungkin juga menyukai