Anda di halaman 1dari 2

BAB IV

KEGIATAN YANG DILAKSANAKAN

Pada awal pelaksanaan kami melakukan analisis kebutuhan masyarakat Desa

Polewali dengan melakukan observasi di sekitar tempat tinggal dan juga bertemu

dengan tokoh masyarakat. Observasi kami lakukan selama kurang lebih 7 hari, dari

tanggal 3 Juli – 9 Juli 2015, kemudian kami melaksanakan Seminar Program Kerja

pada tanggal 13 Juli 2015 bertempat di Kantor Desa Duampanuae. Adapun kegiatan

yang telah kami laksanakan adalah sebagai berikut.

1. Pembaruan tugu desa

 Tujuan : Mempercantik dan memperindah lingkungan di desa

duampanuae

 Sasaran : Lingkungan Desa Duampanuae

 Waktu Pelaksanaan : Minggu IV

 Tempat : Tugu Desa

 Penanggung Jawab : Akhmad Syukri

 Unsur Yang Terlibat : Mahasiswa

 Kendala :-

 Tindak Lanjut :.Akan dirawat oleh warga desa Duampanuae


2. Kerja bakti perintisan jalan

 Tujuan : Untuk mempermudah akses transportasi terhadap

masyarakat sekitar dan orang dari luar

 Sasaran : Masyarakat Desa Duampanuae

 Waktu Pelaksanaan : Minggu IV dan Minggu V

 Pukul : 08.00 – selesai WITA

 Tempat : Dusun Mallenreng dan Dusun Bola I

 Penanggung Jawab : Akhmad Syukri

 Unsur Yang Terlibat : Mahasiswa, Aparat Desa, dan Masyarakat

 Kendala :-

 Tindak Lanjut :-

Anda mungkin juga menyukai