Anda di halaman 1dari 4

PROPOSAL KEGIATAN

MEMPERINGATI HARI SUMPAH PEMUDA 2023

DIAJUKAN OLEH:
SMAS NUGRAHA BANDUNG
TAHUN 2023
1. PENDAHULUAN
Hari Sumpah Pemuda jatuh pada tanggal 28 Oktober 2023 dan diperingati setiap tahunnya
menjadi momentum penting dalam memperingati hari besar sebagai penghormatan
perjuangan muda mudi tanah air dalam memperjuangkan indonesia.

Tanggal 28 Oktober diperingati sebagai hari sumpah pemuda dimana pemuda pemudi
bergabung untuk bersumpah untuk membebaskan rakyat Indonesia dari belunggu penjajahan.

Dan pemuda pemudi Indonesia mengucapkan sumpah yang berbunyi: “Kami pemuda dan
pemudi Indonesia mengaku bertumbah darah yang satu tumpah darah Indonesia, berbangsa
bangsa yang satu bangsa Indonesia serta menggunakan bahasa yang satu bahasa Indonesia”.

Dengan diucapkannya sumpah tersebut dengan resmi rakyat Indonesia menentang penjajahan
di bumi pertiwi.

Kini seiring perkembangan jaman dan kemajuan teknologi Hari Sumpah Pemuda sudah
terlupakan oleh rakyat Indonesia sehingga diharapkan peringatan 28 Oktober mendatang akan
membangun kembali rasa nasionalis pemuda pemudi Indonesia dalam memajukan bangsa
dan negara kita.

2. MAKSUD DAN TUJUAN

Melalui kegiatan hari Sumpah Pemuda 2023 ini sebagai memudahkan sujud syukur terhadap Allah
S.WT dengan memudahkan rakyat Indonesia dalam kemajuan Indonesia melalui perjuangan pemuda
pemudi lewat perjuangan di hari Sumpah Pemuda
1. Agar terwujudnya rasa persatuan dan kesatuan Indonesia secara utuh
2 .Menciptakan rasa nasionalisme jiwa pemuda Indonesia warga sekolah untuk mengingat para
pahlawan
3. Meningkatkan persatuan dan kesatuan warga sekolah
4. Meningkatkan kerja sama di antara warga sekolah
3. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN

Waktu Pelaksanaan: Sabtu 28 Oktober 2023


Pukul: 08.0 WIB s.d Selesai
Tempat Pelaksanaan: Lapangan PLN.04 SMAS Nugraha

4. PESERTA
Peserta yang mengikuti kegiatan ini adalah seluruh siswa/i SMAS Nugraha Bandung

5. SUSUNAN KEPANITIAAN
Penanggung Jawab : Riki Suryadi, S.H, M.Si
Ketua : Ai Erawati, S.Pd
Sekretaris : 1. Naisya aira febriyant
2. Dhaniya Rahma
Bendahara : Putri Chyntia
Seksi Acara : Martha Aulia Nur Azizah
Seksi Peralatan : khayri, Yuda, Panji
Seksi Kesehatan : Maesya, Amel
Seksi Dekorasi : Evi, Dhaniya
Seksi Konsumsi : Nadia, Resta
Seksi Dokumentasi : Naura, Resti, arifah
Seksi keamanan: Putri Chyntia, Revan, Cipta, Christopher
MC: Evitriani
Penanggung jawab fashion show: Martha, Natasya
Penanggung jawab puisi: Naisya, Ririn
Penanggung jawab pidato: Serli, Rhysma
Penanggung jawab bazar: Zaki, Sebrina
6. ANGGARAN DANA
1. Snack : Rp100.000
2. Pembuatan Spanduk: Rp. 200.000
3. Dekorasi: Rp. 100.000
4. Sewa panggung: 200.000
5. Piagam: Rp. 100.000

7. JENIS DAN JADWAL KEGIATAN


1. Pembukaan: 08.00-08.10
2. Bazar: 08.20-selesai
3. Lomba Pidato: 08.30-09.30
4. Lomba fashion show: 09.40-10.40
5. Lomba puisi:10.50-11.40
9. Penutup: 11.45

8. PENUTUP

Demikian proposal kegiatan memperingati Hari Sumpah Pemuda ini kami buat. Besar
harapan kami atas dukungan dan partisipasi, khususnya kepada seluruh siswa/siswi, kepala
sekolah, guru dan seluruh warga SD/SMP/SMA Unggul. Semoga kegiatan ini dapat berjalan
sesuai apa yang diharapkan

Bandung,07 Oktober 2023

Anda mungkin juga menyukai