Anda di halaman 1dari 9

LAPORAN RENCANA KERJA TINDAK LANJUT

PRAMUKA PANGKALAN SMK NEGERI 1 SAGARANTEN


TAHUN 2022/2023
DI SMP NEGERI 1 SAGARANTEN
GUDEP 40011-40012

DISUSUN OLEH : Aang nurfadillah


Nisa
Nurlela jamil

SMKN 1 SAGARANTEN
Jl. Raya Cigadog Km.02 kec.Sagaranten kab. Sukabumi jawa barat 43181

TAHUN 2023
RENCANA MATERI KEGIATAN RKTL
PANGKALAN SMP NEGERI 1 SAGARAANTEN

PELAKSANAAN
BULAN
NO KEGIATAN SASARAN PELAKSANAAN
M M M M M M
1 2 3 4 5 6
Anggota Penegak
Perkenalan
1. penggalang Bantara
Sejarah
Anggota Penegak
2. Semaphore penggalang Bantara

Anggota Penegak
3. Morse penggalang Bantara

Anggota Penegak
4. Tali temali penggalang Bantara

Anggota Penegak
5. PBB penggalang Bantara

Anggota Penegak
6. Outbond penggalang Bantara
BAB1
PENDAHULUAN
1.1. Latar belakang
Pendidikan dan latihan untuk anggota penggalang merupakan bagian dari proses
pembinaan anggota penggalang yang secara garis besar terdiri atas materi, pertemuan,
dan kegiatan. Materi dasar yang harus di ikuti oleh anggota penggalang adalah sejarah,
PBB, dan sandi dan lain sebagainya.

Kemudian untuk anggota penegak adalah di haruskan melaksanakan RKTL (rencana


kegiatan tindak lanjut).setelah dinyatakan lulus sebagai anggota bantara. Yaitu,
mengembangkan pengetahuan yang di perolehnya guna mendapkan pengalaman dan
menuangkan rencana tersebut dalam sebuah action plan atau rencana kegiatan tindak
lanjut (RKTL). Rencana ini berupa perrencanaan kegiatan dan merupakan tali
pengikat anggota penggalang dan anggota penegak bantara terhadap pengabdiannya
pada masyarakat terhadap gerakkan pramuka.

1.2.Dasar hukum
a. Keputusan presiden RI no. 283 tahun 1961 tentang gerakkan pramuka.
b. Kepres RI no. 104 tahun 2004 tentang anggaran dasar gerakkan pramuka.
c. Keputusan kwartir nasional gerakkan pramuka no. 086 tahun 2005 tentang
anggaran rumah tangga gerakkan pramuka.
d. Program kerja pramuka pangkalan SMK Negeri 1 Sagaranten.
1.3.Tujuan
Rencana kegiatan tindak lanjut (RKTL) ini di susun sebagai pedoman kegiatan
kepramukaan yang di laksanakan di pangkalan MTS jamiatuh khoir gugus depan 447-
448 dan sebagai tindak lanjut keikut sertaan dalam kegiatan kepramukaan tingkat
dasar. Setelah mengikuti RKTL ini diharapkan seegala dedikasi, motifasi, dan
kegiatan dapat di pertahankan kadang di tingkatkan.di tuangkan dalam RKTL berikut:

a. Pengikat penegak bantara atass komitmen dan pengabdiannya terhadap


gerakakan pramuka.
b. Memberi bekal pengetahuan dasar dan pengalaman praktis bagi anggota
kepramukaan penggalang.
c. Mengendalikan diri dengan melaksanakan program yang telah disusun untuk
menetapkan program kerja yang akan di laksanakan di gugus depan.
d. Untuk melihat hasil sejauh mana mengaplikasikan ilmu yang telah di dapat dan
di terapkan dalam kegiatan RKTL.
e. Meningkatkan kepercayaan diri.
BAB2

ISI

RENCANA KERJA TINDAK LANJUT (RKTL

1. Gambaran Umum Gugus Depan


SMP NEGERI 1 SAGARANTEN adalah suatu Lembaga Pendidikan yang terletak
di kecamatan Sagaranten.

Berikut sekilas data tentang Gugus Depan MTs JAMIATUL KHAIR


Nama Pangkalan : SMP NEGERI 1 SAGARANTEN
Tingkat : Penggalang
Nomor Gudep PA : 40011
Nomor Gudep PI : 40012
Kwartir Ranting : Sagaranten
Kwartir Cabang : Sukabumi

Struktur Organisasi Pasukan Penggalang SMP NEGERI 1 SAGARANTEN adalah


sebagai berikut:
Mabigus : Wawan S.Pd.M.M.Pd
Pembina Putra : Jonih M.Pd
Pembina Putri : Susilawati S.Pd.I
Pratama Putra : Muhamad erga
Pratama Putri : Siska anindita

2. Realisasi Rencana Kegiatan Tindak Lanjut (RKTL)


 Nama kegiatan : perkenalan
Pelaksanaan : Terlaksana
Alasan :-
Hari, Tanggal : Kamis, 20 Oktober 2022
Tempat : SMP NEGERI 1 SAGARANTEN
Dokumentasi Kegiatan :
 Nama kegiatan : Materi sejarah pramuka
Pelaksanaan : Terlaksana
Alasan :-
Hari, Tanggal : Kamis, 20 Oktober 2022
Tempat : SMP NEGERI 1 SAGARANTEN
Dokumentasi Kegiatan :

 Nama kegiatan : Semaphore


Pelaksanaan : Terlaksana
Alasan :-
Hari, Tanggal : Kamis, 27 Oktober 2022
Tempat : SMP NEGERI 1 SAGARANTEN
Dokumentasi Kegiatan :
 Nama kegiatan : Materi Morse
Pelaksanaan : Terlaksana
Alasan :-
Hari, Tanggal : Kamis, 03 November 2022
Tempat : SMP NEGERI 1 SAGARANTEN
Dokumentasi Kegiatan :

 Nama kegiatan : Tali temali


Pelaksanaan : Terlaksana
Alasan :-
Hari, Tanggal : Kamis,10 November 2022
Tempat : SMP NEGERI 1 SAGARANTEN
Dokumentasi Kegiatan :
 Nama kegiatan : Peraturan Baris Berbaris (PBB)
Pelaksanaan : Tidak terlaksana
Alasan : Diliburkan, dikarnakan ada acara PMR di SMP
NEGERI 1 SAGARANTEN
Hari, Tanggal : Kamis,17 november 2022
Tempat : SMP NEGERI 1 SAGARANTEN
Dokumentasi Kegiatan :-

 Nama kegiatan : Outbond


Pelaksanaan : Tidak terlaksana
Alasan : Diliburkan, dikarnakan PAS di SMP NEGERI
1 SAGARANTEN
Hari, Tanggal : Kamis,24 november 2022
Tempat : SMP NEGERI 1 SAGARANTEN
Dokumentasi Kegiatan :-
BAB3

PENUTUP

Sebagai wadah Pendidikan non-formal yang dimasukan ke dalam Lembaga


Pendidikan Formal, Gerakan Pramuka dimaksudkan supaya dapat membentuk
generasi yang memiliki iman yang kuat, pengetahuan luas, berjiwa patriot dan rela
mengabdikan diri pada agama dan bangsa.
Laporan Rencana Kegiatan Tindak Lanjut ini kami sususn dengan sebenar
benarnya setelah melaksanakan Rencana Kegiatan Tindak Lanjut (RKTL) di
pangkalan SMP NEGERI 1 SAGARANTEN GUDEP 40011 – 40012.
Sekecil apapun manfaat yang dikketik dari hasil laporan kami ini mudah –
mudahan dapat bermanfaat dan sebagai bahan evaluasi bagi Angkatan selanjutnya.
Semoga Allah SWT senantiasa melindungi setiap Gerakan dan Langkah kita. Aamiin.

Anda mungkin juga menyukai