Anda di halaman 1dari 12

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Permianan Bola Basket mmerupakan cabang olah raga yang paling banyak
digemari oleh siswa di SMK NEGERI 2 MOJOKERTO. Oleh karena tu kami ingin
mengembangkan olah raga tersebut menjadi salah satu olah raga unggulan,
sehingga nantinya anak didik kami mempunyai keterampilan dan prestasi dibidang
olah raga Bola Basket dan supaya anak didik kami mempunyai kesiapan yang
maksimal untuk mengikuti pertandingan Bola Basket yang akan diadakan dimasa
yang akan datang.

B. TUJUAN
1. Untuk meningkatkan kesehatan jasmani dan rohani
2. Sebagai wadah untuk menampung/menyalurkan minat dan bakat siswa.
3. Sebagai kreatifitas siswa dibidang olah raga.
4. Untuk memupuk dan menumbuhkan sprotivitas
5. Sebagai persiapan Tim dalam menghadapi pertandingan yang akan diikuti,
baik tingkat Kecamatan ataupun Kabupaten.
6. Sebagai bekal bagi siswa, apabila nanti mereka terjun di masyarakat.

C. ANGGOTA
1. Siswa yang memiliki minat dan bakat dalam bidang olah raga bola Basket.
2. Siswa yang telah berhasil lulus dalam seleksi pemain.
3. Diutamakan siswa dari Kelas X dan XI dan merupakan siswa yang siap
bertanding.
BAB II
STRUKTUR ORGANISASI

A. Struktur Organisasi Ekstrakurikuler Bola Basket Smk Negeri 2 Mojokerto Th.


2021/2022

STRUKTUR ORGANISASI

EKSTRAKURIKULER BOLA BASKET

SMK NEGERI 2 MOJOKERTO Th. 2021/2022

Penanggung Jawab
Kepala Sekolah

Koordinator Ekskul Pembina Ekskul Ketua Ekskul


Erik extrada ARSYAD

Wakil Ketua Ekskul


RAYA

Sekretaris Ekskul

Bendahara Ekskul
DEVA

Anggota
NO ANGGOTA KELAS

1 ROSYID X-JB2

2 ERLANGGA X-JB1

3 ANDI X-DKV1

4 MAYA X-PS1

5 VIVAH X-PS1

6 TANIA X-DKV1

7 RAYA X-RPL1

8 VONNI X-PS1

9 NAISYAAA X-JB3

10 PUPUT X-TB2

11 FAIZAH X-DKV1

12 ERINA X-APHP2

13 DIVA X-APHP2

14 DINA X-PS1

15 ANGGI X-PS1

16 SISKA X-PS2

17 FIDA X-JB1

18 AWIIM

19 SINTA XI-TB2

20 ARSYAD XI-TB2

21 NOVA XI-TB2

22 CANTIKA XI-PS2

23 ANYAK XI-TB1

24 GUSTAVO XI-TB2
B. JADWAL LATIHAN
1. Putra : Hari MINGGU Pukul 15.00 s.d SELESAI
2. Putri : Hari MINGGU Pukul 15.00 s.d. SELESAI

C. TEMPAT LATIHAN
1. Lapangan olahraga SMAI 2 KOTA MOJOKERTO
2. Khusus untuk latihan stamina /fisik menggunakan lokasi di luar lingkungan
sekolah.
3. Bila diperlukan mengadakan latihan / pertandingan persahabatan dengan
TEAM lain

D. PEMBINA / PELATIHAN
1. Guru Penjaskes : ERIK EXTRADA

E. TARGET / SASARAN LATIHAN


1. Memperbaiki teknik dasar bola Basket (dreble, passing,shooting)
2. Menjadikan tim yang kompak dalam pertandingan.
3. Menjadi juara Ke-1 pada pertandingan cabang olahraga bola Basket di
Kota Mojokerto.

F. PENUTUP
Mudah-mudahan program unggulan Bola Basket ini akan tercapai sesuai
dengan yang diharapkan. Oleh karena itu kami mengharapkan kritik dan saran
serta dukungan dari semua pihak yang terkait, terima kasih.
PROGRAM PENGEMBANGAN DIRI BOLA BASKET
SEMESTER I

Pokom Bahasan/ Sub Pokok Pertemuan Ke Ket


No.
Bahasan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 .
Pembinaan Fisik    
1.1. Latihan Kekuatan 20
1.2. Latihan Reaksi v v %
11.3. Latihan Stamina 10
%
20
%

Teknik Dasar v
2.1 Penjagaan dan v 5%
pergerkana 5%
2.2 dreble v v v v 20
2 v v
2.3shooting v v v %
2.5 Blok/Bendungan 15
v v %
5%

Teknik Permainan
3.1 Posisi pemain v 5%
3.2 Rotasi pemain v 5%
3.3 Pergantian / Sulit Pemain 5%
3
3.4 Pola penyerangan 20
3.5 Pola Pertahanan v v %
15
%

Peraturan Permainan 
4
Pertandingan
50
%

Uji Coba
5.1 Mengundang Tim Bola Basket 25
5 dari sekolah lain. %
5.2 Melawatt ke sekolah lain v 25
%
50
%

Keterangan :

 Setelah selesai pemberian materi latihan fisik dan teknsik dasar diakhir dengan
permainan bola Basket.
 Materi baru tercapau 50% tiap Sub Materi
PROGRAN PENGEMBANGAN DIRI BOLA BASKET
SEMESTER 2

No Pokom Bahasan/ Sub Pokok Pertemuan Ke


Ket.
. Bahasan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pembinaan Fisik
1.4. Latihan Kekuatan v 40%
1
1.5. Latihan Reaksi v 20%
1.6. Latihan Stamina 40%
100%
Teknik Dasar
2.1 Penjagaan dan pergerkana 10%
2.2 dreble v v v 10%
2
2.3shooting 40%
2.5 Blok/Bendungan 2.1 35%
10%
100%
Teknik Permainan
3.1 Posisi pemain 10%
3.2 Rotasi pemain 10%
3
3.3 Pergantian / Sulit Pemain 10%
3.4 Pola penyerangan 40%
3.5 Pola Pertahanan 30%
100%
Peraturan Permainan
4
Pertandingan 50%
100%
Uji Coba
5.1 Mengundang Tim Bola Basket 50%
5
dari sekolah lain. 50%
5.2 Melawatt ke sekolah lain v
100%
Keterangan :

 Setelah selesai pemberian materi latihan fisik dan teknsik dasar diakhir dengan
permainan bola Basket.
 Materi baru tercapau 50% tiap Sub Materi
URAIAN PROGRAM LATIHAN

1. Kegiatan Awal (Apersepsi)

Sebelum dilaksanakan kegiatan inti terlebih dahulu diberikan pengarahan tentang


materi yang akan disajikan, kemudian dilanjutkan dengan pemanasan yang
gerakannya meliputi:
a. Peregangan
Untuk otot dan persendian tangan, kaki, leher, dan punggung/pinggang
b. Kelenturan
Untuk otot dan persendian tangan, kaki, leher, dan punggung/pinggang
c. Lari
Mengelilingi lapangan Bola Volu dengan variasi gerakan

2. Kegiatan Inti
a. Latihan Fisik

1. Latihan Kekuatan
menangkat tumit guna kekuatan otot engkel selama 30 dtk
Loncat ditempat 10x, kemudian sprint lari cepat 2 x 10 m
Lari ke depan dengan variasi kaki langkah kijang
Lari kecil zig-zag dengan kaki rapat 2 x 10 m
Lompat kijang dengan variasi tangan 2 x 10 m
Squat Jump 10 x kemudian jalan bebek 10 m + Squat Jump 5 x kemudian
Sprint 10m
loncat dg menepuk papan

2. Latihan Reaksi
pasing bola dg kecepatan tinggi
sprint reaksi fast brek
memantulan bola ke papan tnp harus menjatuhkan
lari kecil dgan di lanjut umpan long
Lari maju dan mundur pada jarak 15m

3. Latihan Stamina
 Latihan di jam 12 siang
 Saat break latihan pemain tdk boleh minum secara langsung menunggu dlu
selm 5mnt
 Tdk di perbolehkan makan gorengan h-1 seblm latihan

Keterangan :
Diakhir setelah latihan fisik dilakukan senam pelemasan/ pelepasan merupakan
cara untuk mengurangi ketegangan pada otot dan persendian. Diantaranya:
 Duduk terlanjur berhadapan telapak kaki beradu dan tangan saling menarik
bergantian.
 Senam ringan ntk pernafasan
 Tidur terlungkup kedua kaki disilangkan di atas pantat kemudian ditekan
bergantian..
 Tidur terlungkup kedua betis digetarkan bergantian
 Saling memijit dengan berpasangan

Latihan Dasar
1. Teknik Dasar dreble dan cara shoting yg benar
Penjagaan
 Penjagaan man to man marking
 Penjagaan block shot
 Penjagaan formasi(2-3)/( 1-1-1-2)

2. Teknik Dasar dreble


Posisi drible di tempat
@ posisi telapak tangan di atas bola dan badan agak membungkuk tangan
satunya melindungi bola saat ada lawan
Drible berjalan atau lari
@posisi telapak tangan sedikit di belakang bola guna ntk mendorong bola ke
depan ataupun ke samping dan tangan satunya melindungi bo;a saat ada lawan

3. Teknik shoting
@teknik shoting yg benar bola tepat di atas dahi telapak tangan(ujung) yg kuat
berada di bawah bola dan telapa satunya di samping bila saat mengakat bola
(shoty)tangan lurus kedepan 145drajat
BAB III

PENUTUP

A. KESIMPULAN

Penyusunan Laporan Kegiatan Ekstrakulikuler Bola Basket Tahun Pelajaran


2021/2022 merupakan upaya nyata untuk mencapai keberhasilan penyelenggaraan
Ekstrakulikuler Bola Basket Tahun Pelajaran 2021/2022 di SMK N 2 Kota Mojokerto.

Dengan demikian diharapkan kepada segenap Pengelola ataupun Dewan Guru


dan Tata Laksana yang terkait di SMK N 2 Kota Mojokerto dapat bekerja sama dalam
mengemban tugas dengan sebaik-baiknya dengan penuh kebersamaan dan tanggung
jawab, agar pelaksanaan Program Kerja Ekstrakulikuler Bola Basket dapat dirasakan
oleh semua pihak dari mulai Siswa, Guru ,TU sehingga dapat dijadikan sebagai upaya
menuju sekolah yang bertarap Rintisan Nasional Khususnya ataupun Nasional
Umumnya. Sesuai yang telah diprogramkan oleh Sekolah.

Dengan tersusunnya Laporan Kegiatan Ekstrakulikuler Bola Basket ini,


diharapkan dapat dijadikan sebagai Pedoman ( Pegangan ) dalam pelaksanaan
Ekstrakulikuler Bola Basket tahun 2021/2022 , khususnya bagi pengelola dan
umumnya bagi semua Guru dan Staf TU SMK N 2 Kota Mojokerto.

Semoga pada masa-masa yang akan datang dapat berbuat lebih baik dari pada
hari ini, Amin.

B. SARAN-SARAN

Disarankan Kepada Bapak Kepala Sekolah agar di dalam


memberikan kewenangan kepada seseorang terutama dalam pengelolaan
Ekstrakulikuler Bola Basket supaya memberikan hak dan kewajiban(FASILITAS)
yang penuh sehingga kami dapat bekerja sesuai tugas dan tanggung jawab tanpa
banyak pengaturan dari pihak lain yang bukan tugasnya.
KEGIATAN LATIHAN EKSTRA BOLA BASKET

Anda mungkin juga menyukai