Anda di halaman 1dari 3

PENYULUHAN HIV/AIDS PADA

MASYARAKAT
No.Dokumen : PPC.SOP/ / /2020
No.Revisi :
SO
Tanggal : 23 Januari 2020
P
Terbit
Halaman : ½

UPTD
PUSKESMAS SIPRIANUS JAMAT
PACAR NIP: 19721026 199703 1
005
1. Pengertian Penyebaran informasi dan promosi kesehatan tentang pencegahan penularan
HIV/AIDS di masyarakat
2. Tujuan Untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang pencegahan terjadinya
penularan terutama bagi orang yang belum tertular dan membantu orang yang
telah terinfeksi untuk tidak menularkan kepada orang lain atau pasangan
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas UPTD Puskesmas Pacar No. PPc.SK/014/I/2020
tentang Jenis-jenis pelayanan di Puskesmas
4. Referensi Pedoman Pengendalian HIV/AIDS dan PIMS di FKTP
Pedoman program pencegahan penularan HIV, Sifilis & Hepatitis B dari ibu ke
anak
5. Prosedur a. Persiapan Alat dan Bahan
- ATK
- LCD
- Laptop
- Leaflet HIV/AIDS
- SAP Penyuluhan
- Kamera
1. Lakukan pengisihan absensi peserta yang hadir pada penyuluhan
2. Lakukan pembagian leaflet materi penyuluhan sebelum penyuluhan
dimulai
3. Buka kegiatan penyuluhan dengan mengucapkan salam
4. Perkenalkan diri
5. Jelaskan tujuan dan penyuluhan HIV/AIDS
6. Sampaikan materi penyuluhan:
 Pengertian tentang penyakit HIV/AIDS
 Persepsi masyarakat tentang penyakit HIV/AIDS
 Tanda dan gejala penyakit HIV/AIDS
 Cara pencegahan penyakit HIV/AIDS
 Penatalaksanaan pengobatan penyakit HIV/AIDS
7. Beri kesempatan audiens untuk bertanya
8. Evaluasi pengetahuan audiens dengan mengajukan pertanyaan
seputar materi penyuluhan
9. Tutup kegiatan penyuluhan dengan salam dan ucaapan terima kasih
10. Lakukan dokumentasi hasil kegiatan penyuluhan
6. Hal – hal
yang perlu
diperhatika
n
7. Unit Terkait UKM, Lintas sektor
8. Dokumen Absensi peserta, SAP Penyuluhan, KAK Penyuluhan
Terkait
9. Rekam Isi
No Yang Diubah Tanggal Mulai Diberlakukan
historis Perubahan
perubahan ,

Anda mungkin juga menyukai