Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN TEBO

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMP ISLAM TERPADU AR-RIYADH
Jalan RA. Kartini Kelurahan Wirotho Agung Kecamatan Rimbo Bujang Kabupaten Tebo-Jambi

SOAL SEKOLAH BERSETANDAR NASIONAL

Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi


Satuan Pendidikan : SMP
Hari Tanggal :-
Waktu :-
Dimulai Pukul :-
Diakhiri Pukul :-

PETUNJUK UMUM

1. Periksalah naskah soal yang anda terima sebelum mengerjakan soal meliputi :
a. Kelengkapan jumlah halaman beserta urutannya
b. Kelengkapan nomor soal beserta urutannya
c. Kesesuaian Nama Mata Uji yang tertera pada kanan atas naskah soal
2. Laporkan Kepada Pengawas ruang ujian apabila terdapat lembar soal, nomor soal yang
tidak lengkap atau urut, serta lembar jawaban yang rusak dan robek untuk memperoleh
gantinya
3. Tulislah Nama dan Nomor Peserta Ujian Anda Pada kolom yang disediakan
4. Gunakan Pensil 2 B untuk mengisi lembar jawaban dengan ketentuan sebagai berikut :
a. Tulis Nama anda pada kotak yang sudah disediakan,lalu hitamkan bulatan
dibawahnya sesuai dengan huruf diatasnya.
b. Tulislah Nomor peserta dan tanggal lahir pada kolom yang disediakan, lalu hitamkan
bulatan dibawahnya sesuai huruf/angka diatasnya
c. Tulislah nama sekolah, tanggal ujian, dan bubuhkan tanda tangan anda pada kotak
yang disediakan.
d. Salinlah kalimat berikut pada tempat yang disediakan dalam lembar jawaban :” Saya
Mengerjakan Ujian dengan jujur”
5. Jika terjadi kesalahan dalam mengisi bulatan, hapus bersih mungkin dengan karet
penghapus kemudian hitamkan bulatan yang menurut anda benar.
6. Waktu yang tersedia untuk mengerjakan naskah soal adalah 120 Menit
7. Naskah soal terdiri dari 40 butir soal, yang terdiri dari 40 butir soal pilihan ganda.
8. Dilarang menggunakan kalkulator,HP dan atau alat bantu hitung lainnya.
9. Periksalah pekerjaan anda sebelum diserahkan kepada pengawas ruangan.
10. Lembar soal boleh dicoret-coret, sedangkan lembar jawaban tidak boleh dicoret-coret

SELAMAT MENGERJAKAN

Berdo’alah Sebelum Mengerjakan Soal


Kerjakan Dengan Jujur, Karena Kejujuran Cermin Dari Keberhasilah
1. Perhatikan data berikut.....
(1) buku elektronik
(2) buku tek
(3) lembaran rontal
(4) jurnal tercetak
berdasarkan data diatas sebelum muncul internet seseorang yang akan mencari informasi harus
akses manual menggunakan perangkat yang sesuai dengan nomor....
a. 1 dan 3 c. 1 2 dan 3
b. 2 dan 4 d. 2 3 dan 4
2. perhatikan data berkut......
(1) boleh dan tidak
(2) banyak dan sedikit
(3) cepat dan lambat
(4) regulasi dan non regulasi
(5) lokal dan interlokal
berdasarkan data diatas penggunaan jaringan privat dan publik dalam dunia komputer
hakikatnya berkaitan dengan nomor......
a. 1,2,3 dan 5 c. 2,3,4 dan 5
b. 1,2,4 dan 5 d. 1.3.4 dan 5
3. saat ini bukan menjadi rahasia umum ketika akses teknologi yang sangat cangih memberi
peluang setiap orang untuk mengetahui kejadian dibelahan dunia mana pun dalam hitungan......
a. Detik b. Menit c. Jam d. Hari
4. usaha memasuki secara ilegal sebuah jaringan dengan maksud mencuri, mengubah atau
menghancurkan file yang disimpan pada jaringan disebut......
a. sniffing b. Hacking c. Cybercrime d. Cracking
5. perhatikan data berikut !
(1) nama dan tanggal lahir
(2) nomor telefon
(3) warga negara
(4) alamat rumah
berdasarkan data diatas pengguna data awal yang dibutuhkan untuk melakukan registrasi pada
sebuah akun yang sesuai dengan nomor......
a. 1 dan 3 b 2 dan 4 c. 1,2 dan 3 d. 2,3 dan 4
6. Metode belanja yang paling banyak digunakan dalam duia internet karena sifatnya yang
langsung ( real time) adalah menggunakan......
a. Uang kas b. Patty cash c. Kartu kredit d. Cash on delivery
7. Jika mendapat sebuah informasi jangan terburu – buru bagikan jika merasa ragu , malas
mencari informasi lanjutan atau takut dianggap menyebar kebohongan, maka langkah yang
bijak sana adalah......
a. Melakukan share dan posting c. Melakukan informasi berantai
b. Memberitahukan teman terdekat d. Dengan tikak membagikannya
8. Perhatikan pernyataan berikut !
(1) Pesan berantai
(2) Postingan ulang yang dibagikan ulang
(3) Sharing post
(4) Surat menyurat
Berdasarkan pernyataan diatas, berita kebohongan ( hoaks) diera digital akan mudah beredar
melalui metode yang sesuai dengan nomor......
a. 1 dan 3 b. 2 dan 4 c. 1,2 dan 3 d. 2,3 dan 4
9. Lembaga publik harus siap dalam menghadapi gelombang hoaks di era digital dengan cara
terbuka terhadap informasi, sehingga.....
a. Mendukung literasi dan regulasi yang ada
b. Melakukan pembiaran terhadap data yang ada
c. Masyarakat tidak peduli sama sekali
d. Data yang sesuai fakta lebih banyak tersebar dibandingkan hoaks
10. Guna membentuk infrastruktur dan center tradisonal , organisasi biasanya mengikuti proses
formal yang diawali dengan......
a. Mengurangi potensi kerusakan berbahaya
b. Menganalisis dan mengakses sasaran
c. Membuat keputusan arsitektur
d. Membuat desain tertentu
11. Jika sumberdaya dikumpulkan secara logis, maka seseorang administrator tidak perlu
mengonfigurasi perangkat keras untuk mendukung aplikasi perangkat lunak tertentu secara......
a. Orkestrasi b. Komunikatif c. Fisik d. Definitif
12. Berita – berita bohong yang beredar di masyarakat sering disebut dengan istilah......
a. Sniffer b. Phising c. Hoaks d. Ddos
13. Apa kepanjangan dari TIK......
a. Teknologi indonesia tinggi c. Teknologi internal komulatif
b. Teknologi informasi dan komunikasi d. A,b,c dan d semua benar
14. Publikasi konten yang cerdas dan terpercaya sudah seharusnya menyertakan ......
a. Foto asli c. Menyembunyikan data penting
b. Sumber informasi d. Tanda tangan asli
15. Penguasaaan teknologi informasi, dan komunikasi secara internasional dikenal dengan
istilah......
a. DBMS b. ICS c. ICT d. SIM
16. Infrastruktur internet dirancang, dibangun, dan dioprasikan oleh......
a. Administrator b. Gateway c. ISP d. Operator
17. Berikut badan publik yang dimaksud dalam UU KIP, kecuali lembaga......
a. Yudikatif b. Normatif c. Legislatif d. Eksekutif
18. Adanya kesalahan dalam mengolah informasi akan berdampak......
a. Aktifitas keseharian
b. Batas- batas primodial
c. Kapasitas kelompak
d. Kemampuan memilah
19. Berikut karakterisrik dari sebuah publikasi yang baik , kecuali......
a. Bebas diisi sesuai dengan keinginan pembuatnya
b. Mampu menyiratkan tujuan baiknya
c. Tidak memiliki tujuan terselubung yang menyesatkan
d. tidak menampilkan kebohongan
20. Jenis mesin yang dapat beroperasi keberbagai jenis aplikasi yang tersedia di internet adalah......
a. Readibility b. Penelusur c. Feedback d. Campability
21. sebuah produk dari teknologi informasi dan komunikasi yang dapat digunakan untuk
membagikan file dan dokumen untuk kebutuhan setiap orang secara online adalah......
a. publikasi b. Online shop c. Notifikasi d. Internet
22. Komponen yang dinyatakan sebagai jantung dalam persaingan di dunia maya adalah......
a. Arsitektur komputer b. Binary digit c. Intruksi faching d. Web server
23. Media tanpa proyeksi dua dimensi memiliki dua ukuran saja yaitu ......
a. besar dan luas c. Tinggi dan pendek
b. keliling dan volume d. Panjang dan lebar
24. Proses berpikir komputasional dalam menyelesaikan suatu masalah lebih mengandalkan......
a. Intuisi b. Konsep c. Problematika d. Dinamika
25. guna membantu penyampaian pesan diperlukan saluran berupa media pembelajaran sedangkan
faktor yang dapat menyebabkan pesan tidak dapat dipahami dengan baik karena adanya......
a. channel b. Komunikator c. Masage d. Noise
26. Sistem informasi terpusat dirancang dan dibangun dengan menggunakan komponen kecuali......
a. Web server b. Medi komputasi c. Data base d. Program
27. komputasi terdistribusi dalam ilmu komputer akan mempelajari penggunaan terkoordinasi dari
komputer yang secara fisik dalam keadaan......
a. tertera b. Terstruktur c. Tersambung d. Terpisah
28. Proses yang tidak saling berbagi memori dalam sistem distribusi disebut......
a. Blok b. Clok c. Crash d. Temp
29. Kegagalan tugas pada pengembang aplikasi pvm disebut......
a. Task failures
b. Intrrupted detected
c. Hadware failures
d. Bad command or file name
30. Aplikasi apa yang digunakan ketika kita membuat naskah......
a. Facebook
b. Dok / microsof office
c. Youtube
d. A,b,c dan d semua benar

Anda mungkin juga menyukai