Anda di halaman 1dari 3

Makalah Biologi

Nama anggota kelompok :

-.)Nediva -.)Deitra

-.)Alejandro -.)Cathy

-.)Ivana
BAB I
PENDAHULUAN

-) Rumusan masalah
Apa pengaruh cahaya terhadap pertumbuhan kecamba

-) Tujuan Penelitian
Untuk mengetahui pengaruh cahaya terhadap pertumbuhan kecambah

-) Manfaat Penelitian
1) Dapat dijadikan sebagai bahan referensi pembuatan kecambah
2) Sebagai sarana blajar bagi siswa

BAB II
LANDASAN TEORI

1) Klasifikasi tanaman kacang hijau. Ciri-ciri tanaman kecambah tempat hidupnya ditaruh di dalam gelas aqua. Kecambah termasuk
akar monokotil. Batangnya juga berfungsi sebagai tempat penimbunan cadangn makanan serta menyalurkan air dan mineral dari
akar ke daun dan zat makanan dari daun ke seluruh bagian tubuh.
2) Fungsi kecambah bagi manusia adalah sebagai bahan pangan yang mengundang banyak gizi.
3) Faktor yang mendukung pertumbuhan kecambah adalah karena adanya pengaruh cahaya terhadap pertumbuhan tersebut.

BAB III
METODE PENELITIAN

3.2 Rancangan Penelitian


 Kelompok I : Perlakuan tanpa cahaya /gelap selama 1 – 14 hari
 Kelompok II : Perlakukan dengan cahaya / terang selama 1 – 14 hari.
Keterangan ;

1.) Menentukan Alat dan bahan


1) Dua puluh empat (24) biji kecambah
2) Ensm (6) buah gelas plastik mineral yang telah dilubangi bawahnya sebagai pot (tempat tanam)
3) Tanah yang relatif subur / kapas secukupnya sebagai media tanam.
4) Penggaris
5) Kertas, pencil dan penghapus

2.) Prosedur Penelitian


1) Menyiapkan alat-alat dan bahan yang diperlukan
2) Mengisi gelas plastik dengan tanah / kapas sebagai media tanam
3) Menanam biji kecambah
4) Menyiram dengan air secukupnya
5) Mengelompokkan sesuai dengan perlakukan pada tanaman penelitian
6) Mengukur panjang biji kecambah setelah satu hari, catat dalam tabel pengamatan
7) Mengembalikan biji kecambah dalam pot pada tempat semula, mengamati biji dihari berikutnya sampai hari ke 14 dan mencatat
dalam tabel pengamatan.
8) Melakukan analisis data.

Anda mungkin juga menyukai