Anda di halaman 1dari 4

KERANGKA ACUAN KEGIATAN

PELAKSANAAN PEMERIKSAAN KESEHATAN BERKALA STAF


UPT PUSKESMAS BUANA PEMACA

I. Pendahuluan
Upaya kesehatan kerja di tujukan untuk melindungi pekerja agar hidup sehat dan terbebas dari gangguan kesehatan
serta pengaruh buruk yang di akibatkan oleh pekerjaan. Untuk itu, pengelola tempat kerja wajib melakukan segala bentuk
upaya kesehatan melalui upaya pencegahan penyakit, peningkatan kesehatan,penanganan penyakit dan pemulihan
kesehatan pada pekerja pasyankes sebagai institusi pelayan kesehatan merupakan salah satu tempat kerja yang memiliki
resiko terhadap kesehatan kerja bayi pada sdm pasyankes, pasien, pendamping pasien, pengunjung maupun masyarakat
disekitar lingkungan pasyankes. Potensi bahaya keselamatan dan kesehatan kerja di pasyankes meliputi bahaya pisik
kimia,biologi,ergonomic,pisikososial, dan bahaya kecelakaan kerja. Potensi bahaya biologi penularan penyakit seperti virus,
bakteri, jamur, protozoa, parasit merupakan resiko kesehatan kerja yang paling tinggi pada pasienkes yang menimbulkan
penyakit akibat kerja. Selain itu adanya penggunaan berbagai alat kesehatan dan teknologi di pasyankes serta kondisi
sarana dan prasarana yang tidak memenuhi standar keselamatan akan menimbulkan resiko kecelakan kerkja dari yang
ringan hingga fatal.

II. Latar belakang


Pemeriksaan kesehatan bagi SDM fasyankes dilakukan untuk menilai status kesehatan dan
penemuan dini kasus penyakit baik akibat pekerjaan maupun bukan akibat pekerjaa, serta mencegah
penyakit menjadi parah. Selain itu, pemeriksa kesehatan juga bertujuan untuk menentukan kelayakan
bekerja bagi pasien fasyankes dalam menyesuaikan pekerjaan dengan kondisi kesehatannya.
Pemeriksaan berkala dilakukan minimal satu tahun sekali dengan memperhatikan resiko pekerjaannya.
Penentuan parameter jens pemeriksaan kesehatan berkala disesuaikan dengan jenis pekerjaan, proses
kerja, potensi resiko gangguan kesehatan akibat pekerjaaan dan lingkungan kerja.

III. Tujuan Umum dan Tujuan Khusus


1. Tujuan umum
Melakukan pemeriksaan kesehatan seluruh staf Puskesmas Buana Pemaca.
2. Tujuan khusus
- Melakukan pemeriksaan kesehatan pada seluruh staf
- Melakukan pendataan riwayat penyakit yang diderita staf
- Melakukan pencatatan dan pelaporan

IV. Kegiatan Pokok Dan Rincian Kegiatan


No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan
A. Pemeriksaan kesehatan berkala pada Menentukan sasaran pemeriksaan
staf UPT Puskesmas Buana Pemaca Menyusun jadwal kegiatan
Membuat surat pemberitahuan pemeriksaan
Pemeriksaan kesehatan pada seluruh staf
Membuat laporan kegiatan

V. Cara melaksanakan kegiatan


Lintas
Kegiatan Rincian Pelaksanaan Lintas Program Keteranga
No Sektor
Pokok Kegiatan Terkait n
Terkait
A. Pemeriksaan - Petugas menentukan 1. PTM - Pembiaya
kesehatan sasaran pemeriksaan Membantu an
berkala pada kesehatan berkala di dalam dari dana
Puskesmas mendata BOK
staf UPT
- Petugas menyusun riwayat
Puskesmas jadwal kegiatan penyakit staf
Buana - Petugas membuat surat 2. Laboratorium
Pemaca pemebritahuan kepada Membantu
seluruh staf bahw akan melaksanakan
dilaksanakan a pemeriksaan
pemeriksaan kesehatan laboratorium
berkala sebagai deteksi seperti
dini PTM pemriksaan
- Petugas membuat gula darah,
laporan kegiatan kolesterol,
pelaksanaan asam urat, hb
pemeriksaan kesehatan dll
berkala pada staf
puskesmas

VI. Sasaran
Sasaran kegiatan Pemeriksaan kesehatan berkala pada staf UPT Puskesmas Buana Pemaca adalah
seluruh staf UPT Puskesmas Buana Pemaca.

VII. Jadwal Kegiatan


TAHUN 2023
NO KEGIATAN
JAN FEB MAR APR MEI JUN JUL AGS SEP OKT NOV DES
Pemeriksaan
kesehatan
1 15 15 15
berkala staf
puskesmas

VIII. Monitoring Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan


Evaluasi terhadap pelaksanaan kegiatan dilakukan tiap bulan sesuai dengan jadwal kegiatan,
dengan pelaporan hasil yang dicapai pada bulan tersebut.

IX. Pencatatan dan Pelaporan


Pencatatan dengan menggunakan register dan format laporan yang telah ditetapkan dan dilaporkan
ke dinas kesehatan kabupaten/kota setiap tanggal 5 bulan berikutnya, evaluasi kegiatan dilakukan setiap
3 bulan sekali sesuai dengan jadwal monitoring dan evaluasi Puskesmas Buana Pemaca.

Anda mungkin juga menyukai