Anda di halaman 1dari 7

HARI MINGGU PRAPASKAH II-B

Tema: “Ini Putera kesayangan-Ku.” (Mrk 9:2-10)

Antifon Pembuka :
Mz 26:8-9
Seturut sabda-Mu kucari wajah-Mu, wajah-Mu kucari, ya Tuhan. Janganlah wajah-Mu Kausembunyikan daripadaku.
Atau Mz 24:6.3.22
Ya Tuhan, ingatlah akan rahmat dan kasih setia-Mu, yang telah Kautunjukkan sejak sedia kala. Janganlah musuh bersukacita atas kami.
Bebaskanlah umat-Mu Israel, ya Allah, dari segala kesesakan.
Perarakan Masuk : 1 ayat

Anamnese 2B :

Bapa Kami : Biasa (MB 142)

Persiapan Komuni:
I Lihatlah Anak Domba Allah, lihatlah Dia yang menghapus dosa
dunia. Berbahagialah Saudara-Saudari yang diundang ke Perjamuan
Anak Domba.

U Tuhan, saya tidak pantas Engkau datang pada saya, tetapi


bersabdalah saja, maka saya akan sembuh.
Jika dilagukan:

Pernyataan Tobat : Cara 2


I Tuhan, kasihanilah kami.
U Sebab, kami telah berdosa terhadap Engkau. Antifon Komuni :
I Tunjukkanlah belas kasihan-Mu kepada kami, Mat 17:5
Tuhan. Inilah Putera kesayangan-Ku, yang amat berkenan di hati-Ku.
U Dan anugerahkanlah keselamatan-Mu kepada Dengarkanlah Dia!
kami.
I Semoga ………
Komunio 1 :

AKLAMASI INJIL : lih. di belakang


AKU PERCAYA : didoakan
Persiapan Persembahan: (dinyanyikan langsung
sesudah Doa Umat)
Persiapan Persembahan : MB. 771
Komunio 2 : Pengutusan :

Perarakan Keluar : 1 ayat

Komuni 3 :

Doa : Mohon Belaskasihan Allah


• Tuhan Yesus Kristus, dengan rendah hati dan penuh • Engkau mengasihani semua orang, ya Tuhan, dan
kepercayaan tidak membenci satupun buah ciptaan-Mu, Engkau
kami datang menghadap Dikau, sahabat para tidak memperhitungkan dosa manusia karena
pendosa. tobatnya dan mendamaikan dia dengan diri-Mu
Kami percaya akan Dikau dan akan cintamu kepada sendiri, sebab Engkaulah Tuhan, Allah kami.
kami manusia. • Tolonglah kami, ya Tuhan, Allah Penyelamat kami.
Oleh karena itu kami mohon belaskasihanmu: Ya Tuhan, demi kemuliaan nama-Mu bebaskanlah
kami.
• Kasihanilah umat-Mu, ya Tuhan, umat-Mu yang Lupakanlah dosa-dosa kami, demi nama-Mu yang
telah Kautebus kudus.
dengan Darah-Mu mahaindah.
• Selamatkanlah kami dari kesusahan kami, ya
• Tolonglah kami, ya Allah dan Penyelamat kami, dan Tuhan.
selamatkanlah kami demi kemuliaan nama-Mu. Tiliklah sengsara dan penderitaan kami; ampunilah
Pandanglah kami, ya Tuhan, dan kasihanilah kami, segala dosa kami.
karena kami sudah berdosa terhadap Dikau. • Kasihanilah, ya Tuhan, kasihanilah umat-Mu,
yang telah Kautebus dengan darah-Mu mahaindah.
• Berdamailah, berdamailah dengan umat-Mu, ya
• Marilah kita berdoa:
Tuhan, dan janganlah mengganjari warisan-Mu
dengan hukuman yang membinasakan. • Allah yang mahakuasa dan kekal. Sudilah
mendengarkan doa-doa kami yang kami panjatkan
dengan sungguh-sungguh.
• Ya Tuhan, Allah yang kuat, dengarkanlah kami.
Janganlah memandang dosa-dosa kami, yang kami
Tunjukkanlah kami wajah-Mu, maka kami pun akan
akui dengan rendah hati di hadapan-Mu, melainkan
selamat.
perhatikanlah penyilihan, yang dipersembahkan
kepada-Mu oleh Putera-Mu yang Tunggal di kayu
• Engkau mengasihani semua orang, ya Tuhan, dan
salib. Dan sudilah memberikan kami pengampunan
tidak membenci satupun buah ciptaan-Mu, Engkau
dan damai, karena Kristus, Tuhan dan Pengantara
tidak memperhitungkan dosa manusia karena
kami. Amin.
tobatnya dan mendamaikan dia dengan diri-Mu
sendiri, sebab Engkaulah Tuhan, Allah kami.
Sumber : Buku Doa Tuhanlah Gembalaku, hal. 277
ORDINARIUM
Cara membawakan nyanyian Bait Pengantar Injil :
= Tempatnya di tempat Kor.
= Dimulai oleh anggota kor atau beberapa orang, lalu diulang bersama umat,
= Sesudah itu seorang (solis) menyanyikan Ayat, kemudian kor bersama umat menyanyikan bersama-sama.

Anda mungkin juga menyukai