Anda di halaman 1dari 4

Nama : Yenny Khairani

NIM : 2201792
Kelas : Gizi-4A

LEMBAR KUESIONER
TINGKAT SIKAP DAN PENGETAHUAN WANITA USIA SUBUR (TELAH MENIKAH)

Identitas Responden
Nama :
Usia :
Pekerjaan :
Pendidikan terakhir :
1. Pada usia berapakah wanita dikatakan subur?
a. 14-48
b. 15-49
c. 16-50

2. Mengapa wanita usia subur sering menderita anemia?


a. Tidak tahu
b. Karena haid setiap bulan
c. Kurang mengonsumsi makanan kaya besi
d. Jawaban 2 dan 3 benar

3. Contoh makanan apakah yang dianjurkan untuk penderita anemia adalah…


a. Ceker ayam
b. Usus ayam
c. Hati ayam

4. Apakah selama 6 bulan terakhir pernah mendapat tablet tambah darah?


a. Ya, membeli sendiri
b. Ya, dari program pemerintah
c. Ya, membeli sendiri dan dari program pemerintah
d. Tidak

5. Apakah tablet ambah darah penting dikonsumsi setiap minggunya?


a. Tidak tahu
b. Ya
c. Tidak
6. Apakah Anda memantau siklus menstruasi?
a. Ya
b. Tidak

7. Apakah Anda mengonsumsi makanan sehat dan seimbang setiap hari untuk mendukung kesehatan reproduksi?
a. Ya
b. Tidak

8. Apakah Anda memahami tanda-tanda ovulasi dan waktu subur?


a. Ya
b. Tidak

9. Apakah Anda berkeinginan ikut ber KB?


a. Ingin ikut
b. Tidak

10. Apakah Anda telah melakukan pemeriksaan kesehatan reproduksi secara rutin?
a. Ya
b. Tidak
HASIL UJI VALIDITAS DAN RELIABILITAS

Correlations

P1 P2 P3 P4 P5 P6 P7 P8 P9 P10 TOTAL

Pearson Correlation 1 -.272 .218 -.272 .111 .111 .167 .111 .218 .509 .375

P1 Sig. (2-tailed) .447 .545 .447 .760 .760 .645 .760 .545 .133 .286

N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
Pearson Correlation -.272 1 .089 .167 .272 .272 -.102 -.408 .089 .356 .408
P2 Sig. (2-tailed) .447 .807 .645 .447 .447 .779 .242 .807 .312 .242
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
Pearson Correlation .218 .089 1 .535 .509 -.218 -.327 -.218 .524 .429 .764*
P3 Sig. (2-tailed) .545 .807 .111 .133 .545 .356 .545 .120 .217 .010
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
Pearson Correlation -.272 .167 .535 1 .272 .272 -.612 -.408 .089 -.089 .281
P4 Sig. (2-tailed) .447 .645 .111 .447 .447 .060 .242 .807 .807 .432
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
Pearson Correlation .111 .272 .509 .272 1 -.111 -.167 -.111 .509 .218 .667*
P5 Sig. (2-tailed) .760 .447 .133 .447 .760 .645 .760 .133 .545 .035
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
Pearson Correlation .111 .272 -.218 .272 -.111 1 -.167 -.111 -.218 .218 .042
P6 Sig. (2-tailed) .760 .447 .545 .447 .760 .645 .760 .545 .545 .909
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
Pearson Correlation .167 -.102 -.327 -.612 -.167 -.167 1 .667* -.327 .327 .063
P7 Sig. (2-tailed) .645 .779 .356 .060 .645 .645 .035 .356 .356 .864
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
Pearson Correlation .111 -.408 -.218 -.408 -.111 -.111 .667* 1 -.218 .218 .042
P8 Sig. (2-tailed) .760 .242 .545 .242 .760 .760 .035 .545 .545 .909
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
Pearson Correlation .218 .089 .524 .089 .509 -.218 -.327 -.218 1 -.048 .491
P9 Sig. (2-tailed) .545 .807 .120 .807 .133 .545 .356 .545 .896 .150
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
Pearson Correlation .509 .356 .429 -.089 .218 .218 .327 .218 -.048 1 .736*
P10 Sig. (2-tailed) .133 .312 .217 .807 .545 .545 .356 .545 .896 .015
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
Pearson Correlation .375 .408 .764* .281 .667* .042 .063 .042 .491 .736* 1

TOTAL Sig. (2-tailed) .286 .242 .010 .432 .035 .909 .864 .909 .150 .015

N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
*. Correlation is significant at the 0.05 level (2-tailed).
**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).

Reliability

Case Processing Summary

N %

Valid 10 90.9

Cases Excludeda 1 9.1

Total 11 100.0

a. Listwise deletion based on all variables in the


procedure.

Reliability Statistics

Cronbach's Alpha N of Items

.640 3

Item-Total Statistics

Scale Mean if Scale Variance if Corrected Item- Cronbach's Alpha


Item Deleted Item Deleted Total Correlation if Item Deleted

P3 1.20 .400 .582 .333


P5 1.00 .667 .430 .600
P10 1.60 .489 .395 .636

Berdasarkan hasil uji validitas, data kuesioner Sikap dan Pengetahuan Wanita Usia Subur yang Telah Menikah menunjukkan bahwa dari
10 pertanyaan yang diberikan hanya terdapat 3 pertanyaan saja yang valid dengan adanya tanda * dan **, yaitu pertanyaan 3,5, dan 10.
Hal tersebut dikarenakan ketika sampel yang diambil 10 memiliki nilai r table 0,6 sehingga jika korelasi pearson melebihi nilai r table
maka data tersebut dikatakan valid. Berdasarkan uji reabilitas, nilai Cronbach’s Alpha sebesar 0,640 yang artinya bahwa kuesioner ini
memiliki tingkat reliabilitas yang rendah karena seharusnya nilai Cronbach’s Alpha lebih dari 0,70.

Anda mungkin juga menyukai